Anda di halaman 1dari 2

Nama : ravita ismawati

Kelas : 1D manajemen

Npm : 4122600221

‘’Pertumbuhan Ekonomi Regional di Indonesia’’

Ilmu ekonomi regional atau ekonomi wilayah merupakan salah satu cabang dari ilmu ekonomi

yang pembahasannya membahas unsur perbedaan potensi satu wilayah dengan wilayah lain. Ilmu

ekonomi regional membahas secara spesifik mengenai pembatasan wilayah ekonomi pada suatu

nedara dengan mempertimbangkan kondisi dan sumber daya alam hingga sumber daya manusia

yang terdapat di suatu wilayah. Tidak jauh berbeda dengan ilmu ekonomi, ilmu ekonomi wilayah

memiliki tujuan yaitu price stability, economic growth, dan full employment hingga bermanfaat

untuk membantu perencana wilayah agar menghemat waktu dan biaya dalam memilih lokasi.

Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu aspek penting dalam melakukan analisis

pembangunan dan mengukur prestasi dari perkembangan ekonomi. Pertumbuhan ekonomi

sendiri adalah pusat dari ilmu ekonomi makro. 

Prodik Domestik Bruto suatu wilayah akan sangat diperlukan untuk membandingkan tingkat

kesejahteraan antar negara. Menurut Prasetyo dan Firdaus (2009), peran pemerintah sebagai

mobilisator pembangunan dangat penting da;am mendukung peningkatan kesejahteraan

masyarakat dan juga pertumbuhan negaranya.

Perencanaan pembangunan dalam menciptakan pertumbuhan ekonomi yang tinggi dan

berkualitas dapat melalui pembangunan infrastruktur, modal manusia, hingga keterbukaan

perdagangan

Anda mungkin juga menyukai