Anda di halaman 1dari 2

APAKAH TEKANAN DARAH • Hipertensi maligna : 210 mmHg atau o Konsumsi garam berlebih

TINGGI ITU? lebih 120 mmHg atau lebih


o Merokok

suatu kondisi dimana o Minum-minuman beralkohol


BAGAIMANA TANDA DAN
pembuluh darah
GEJALANYA? o Kurang olahraga
memiliki tekanan darah
tinggi (tekanan darah sistolik ≥140  Sakit kepala 2. Kegemukan
mmHg atau tekanan darah diastolik ≥ 90
 Mudah marah
mmHg).
 Telinga berdengung 3. Stres / banyak pikiran

PEMBAGIAN TEKANAN  Mata terasa berat atau


DARAH TINGGI pandangan kabur
 Mudah lelah
• Normal tinggi : 130-139 mmHg 85-89 AKIBAT LANJUT DARI DARAH
 Susah tidur TINGGI?
mmHg (Stadium 1)
 Terasa sakit di tengkuk
• Hipertensi ringan : 140-159 mmHg
 Tekanan darah lebih dari normal 1. Penebalan dan pengerasan dinding pembuluh
90-99 mmHg (Stadium 2)
darah
• Hipertensi sedang : 160-179 mmHg
APA YANG MENYEBABKAN 2. Penyakit jantung
100-109 mmHg (Stadium 3)
TEKANAN DARAH TINGGI 3. Serangan otak /stroke
• Hipertensi berat : 180-209 mmHg 4. Kerusakan ginjal
110-119 mmHg (Stadium 4)
1. Gaya hidup tak sehat 5. Kematian
Daging merah segar seperti hati ayam, kulit
dan jerohan, daging kambing

CARA MENCEGAH Makanan berlemak dan bersantan


KOMPLIKASI DARAH TINGGI
Makanan yang terlalu asin, ikan asin, ikan
laut
1. Berat badan ideal
2. Makan makanan yang bergizi Bahan makanan yang diperbolehkan :

3. Olahraga teratur Ikan air tawar


4. Mengubah kebiasaan hidup (kurangi Disusun Oleh:
Kacang-kacangan dan hasil olahnya
merokok, minum kopi) Kelompok 8
5. Kurangi makan berlemak tinggi dan tinggi Minyak goreng, margarine tanpa garam
bergaram
Sayur-sayuran, kecuali daun singkong, daun
6. Kontrol teratur ke puskesmas/ Fasilitas PROGRAM STUDI PROFESI NERS
melinjo, dan biji melinjonya UNIVERSITAS BINA SEHAT PPNI
kesehatan
7. Hindari stress KABUPATEN MOJOKERTO 2022/2023
Buah- buahan segar, kecuali buah durian

DIIT PADA HIPERTENSI : Daging ayam dan telur ( diutamakan putih


telurnya)
Makanan yang perlu dihindari :

Makanan yang diawetkan seperti makanan


dan minuman kaleng, mie instant

Anda mungkin juga menyukai