Anda di halaman 1dari 8

Universitas Muhammadiyah

Mataram

ZAKAT FITRAH

Oleh :
Kelompok 7
MATERI PEMBAHASAN

Zakat fitrah

mustahiq zakat

Zakat dan pajak

pengelolaan zakat dan hikmah zakat


01
ZAKAT FITRAH

Zakat firah atau disebu dengan shadaqah al-fithr adalah salah satu bentuk zakat yang
diwajibkan Allah bagi setiap Muslim, laki-laki, wanita, tua, muda, anak-anak, dan
dewasa karena berbuka (al-fithr) untuk mengakhiri bulan Ramadhan.

ukuran zakat firah yang harus dikeluarkan adalah sau sha’ gandum, kurma atau
makanan sehari-hari. Bila dikonversikan ke bentuk beras menjadi 2,176 kg atau
dibulatkan menjadi 2,5 kg. Dalam mazhab Hanafi, pembayaran boleh di konversikan
dalam benuk uang seharga 1 sha’ (2,5 kg) itu sesuai jenis makanan di negeri masing-
masing.

Pada dasarnya yang berkewajiban unuk membayarkan zaka fitrah adalah orang yang
menanggung nafkah seseorang dan memiliki kelebihan dari kebutuhan pada malam
Idul Fitri.
02
MUSTAHIQ ZAKAT

1). Orang-orang fakir


2). Orang-orang miskin
3). pengurus zakat
4). Mualaf
5). Budak
6) Orang yang berhutang
7). dijalan Allah SWT.
03
ZAKAT DAN PAJAK

zakat dan pajak memiliki perbedaan, antara lain:


1). Dasar Hukum
2). Status Hukum
3). Konsekuensi
4). Subjek
5). objek
6). Kreteria
7). Hikmah
04 PENGELOLA ZAKAT

Untuk mengatur pendayagunaan dan penyaluran zakat. Pemerintah telah


mengatur hal-hal yang berkaitan dengan zakat. Tujuannya agar zakat dapat
berfungsi secara efektif dan dapat dipertanggugjawabkan (acountable) serta
dikontrol dan penyimpangan yang dapat dilakukan oleh oknum tertentu
Undang-undang dan peraturan yang mengatur tentang zakat adalah UU NO.
38/1999 dan Keputusan Menteri NO 581/1999.
10
HIKMAH ZAKAT
1). Mengikis sifat kekikiran dari dalam jiwa seseorang
2). Memberikan ketenangan dan ketentraman baik pada muzakki-nya (subyek zakat) maupun pada
mustahiq-nya (sasaran zakat).
3). Mengembangkan harta benda, baik secara spiritual keagamaan, (QS. Al-Baqarah: 276) maupun
secara ekonomis (QS. Ar-Ruum: 29).
4). Mengindari pemusatan ekonomi, penumpukan harta, dan aset pada satu orang, atau perusahaan
yang tidak sesuai de ngan prinsip keadilan dan pemerataan
5). Memberantas penyakit iri hati dan dengki yang dapat muncul saat ketimpangan antara orang
miskin dan kaya
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai