Anda di halaman 1dari 7

MAKALAH APLIKASI KEWIRAUSAHAAN OLAHRAGA

WAHANA KEGIATAN SPORT ENTREPRENEURSHIP

DOSEN PEMBIMBING

1. Drs. Tjung Hauw Sin, M.pd

2. Nissa Aldani, M.Pd

DISUSUN OLEH

1. MASFRI DANDI ILAHI (20087143)

2. DHIKA HELFINSYAH (20087235)

3. YOFI SAPUTRA (20087198)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGRI PADANG

i|Page
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah Yang Maha Esa, atas berkat dan hidayah nya
sehingga makalah yang berjudul, “Magang Kewirausahaan Olahraga”, dapat terselesaikan
dengan baik. Selanjutnya tak lupa pula kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada
semua pihak yang telah banyak membantu sehingga makalah ini dapat diselesaikan tepat pada
waktunya.

Dalam penyusunan makalah ini, kami menyadari bahwa masih terdapat banyak kesalahan dan
kekeliruan serta jauh dari kesempurnaan, baik dari segi isi maupun pembukaanya. Oleh karena
itu, dengan senang hati kami senantiasa mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya
membangun demi kesempurnaan makalah ini di kemudian hari.

Demikian makalah ini disusun, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua utamanya dalam
bidang pendidikan kewarganegaraan dan semoga jeri payah kita mendapat berkah dari Allah
Yang Maha Esa Amin.

Padang, 27 September 2022

ii | P a g e
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.................................................................................................................................ii

DAFTAR ISI..............................................................................................................................................iii

BAB 1.........................................................................................................................................................1

PENDAHULUAN.......................................................................................................................................1

1.1. Latar Belakang.............................................................................................................................1

1.2. Rumusan Masalah........................................................................................................................1

1.3. Tujuan..........................................................................................................................................1

BAB 2.........................................................................................................................................................2

PEMBAHASAN.........................................................................................................................................2

iii | P a g e
A. Kuliah Kewirausahaan.....................................................................................................................2

B. Magang Kewirausahaan...................................................................................................................3
C. Kuliah Kerja Usaha 4
C. Karya Alternatif Mahasiswa 5
D. Konsultasi bisnis dan Penempatan Kerja 6
E. Inkubator Wirausaha Baru 7

BAB 3.........................................................................................................................................................6

KESIMPULAN DAN SARAN...................................................................................................................6

A. Kesimpulan......................................................................................................................................6

B. Saran................................................................................................................................................6

DAFTAR PUSTAKA..................................................................................................................................7

BAB 1

1.1. PENDAHULUAN

Latar Belakang

Jiwa Kewirausahaan (Entrepreneurship) ialah ciri-ciri atau sifat kemandirian


yang dimiliki seseorang atau individu, baik itu kalangan usahawan maupun masyarakat
umum seperti petani, karyawan, mahasiswa, pegawai pemerintah, guru, dan lain
sebagainya. Hal ini senada dengan pernyataan Suryana yang menyatakan bahwa : “Dalam
kehidupan sehari-hari, masih banyak orang yang menafsirkan dan memandang bahwa
kewirausahaan identik dengan apa yang dimiliki baru dilakukan "usahawan" atau
"wiraswasta". Pandangan tersebut tidaklah tepat, karena jiwa dan sikap kewirausahaan
(entrepreneurship) tidak hanya dimiliki oleh usahawan akan tetapi dapat dimiliki oleh
setiap orang yang berpikir kreatif dan bertindak inovatif baik kalangan usahawan maupun
masyarakat umum seperti petani karyawan, pegawai pemerintah, mahasiswa, guru, dan
pimpinan organisasi lainnya.” (Suryana, 2003 : 1) Kewirausahaan adalah suatu nilai yang
diwujudkan dalam perilaku yang dijadikan dasar sumber daya, tenaga penggerak, tujuan,
siasat, kiat, proses dan hasil bisnis (Achmad Sanusi, 1994).

1.2. Rumusan Masalah


1. Apa yang dimaksud dengan Kuliah Kewirausahaan?

iv | P a g e
2. Apa yang dimaksud dengan Magang Kewirausahaan?
3. Apa itu Kuliah Kerja Usaha?
4. Apa itu konslutasi bisnis dan penempatan Kerja?
5. Apa itu Inkubator Wirausaha baru?

1.3. Tujuan
1. Dapat mengetahui apa itu Kuliah kewirausahaan

2. Dapat mengetahui apa itu Magang Kewirausahaan


3.Dapat Mengetahui apa itu Kuliah kerja usaha
4.dapat mengetahui apa itu konsultasi bisnis dan penempatan kerja
5.Dapat mengetahui apa itu inkubator wirausaha baru

v|Page
BAB 2

PEMBAHASAN
A. Apa itu kuliah kewirausahaan

kuliah kewirausahaan yaitu sebagai suatu aktivitas dalam mengelola proses


bisnis dari produk baru baik itu dari segi proses produksi, pemasaran, hingga
pendanaan

PROGRAM DARI KULIAH KEWIRAUSAHAAN


o Rekrutmen mahasiswa peserta KWU melalui koordinasi LPM, fakultas dan atau jurusan
o Identifikasi dan deskripsi modul KWU: semua aspek kewirausahaan ditambah bidang
keahlian spesifik apabila diperlukan.
o Pemilihan dosen dan narasumber untuk modul KWU.
o Pemilihan anggota Tim Pelaksana.
o Penulisan usulan kegiatan.
Inti Kegiatan: Perkuliahan, Simulasi, Kunjungan ke perusahaan dalam kota, Pengamatan
khusus lapangan,

B. Apa itu Magang Kewirausahaan

Magang kewirausahaan adalah program yang diperuntukkan bagi mahasiswa dan alumni
yang ingin belajar dalam pengembangan dan pengelolaan usaha yang sedang atau akan
dijalani. Kegiatan ini dimaksudkan agar para mahasiswa dan alumni dapat mengambil
langkah yang benar dalam pengembangan bisnisnya.

Tahapan Penyusunan Usulan Kegiatan MKU


1) Rekrutmen mahasiswa peserta MKU melalui koordinasi Fakultas dan atau Jurusan.
2) Identifikasi bidang keahlian mahasiswa peserta MKU
3) Identifikasi UKM mitra MKU dan permasalahan kewirausahaan di lapangan.
4) Pemilihan anggota Tim Pelaksana sesuai keahlian yang terkait dengan permasalahan
UKM mitra MKU.
5) Penulisan usulan kegiatan MKU

6|Page
C. Apa itu Kuliah Kerja Usaha

Tujuan KKU/KKN-PPM bagi mahasiswa adalah:


a. Mengembangkan kepekaan rasa (empati) dan kognisi sosial (kepedulian) mahasiswa serta
membantu proses pembangunan terutama di pedesaan.
b. Melaksanakan terapan IPTEKS secara teamwork dan interdispliner.
c. Menanamkan nilai kepribadian (nasionalisme dan jiwa Pancasila, keuletan, etos kerja dan
tangung jawab, kemandirian, kepemimpinan dan kewirausahaan)
d. Meningkatkan daya saing nasional.
e. Menanamkan jiwa peneliti (eksploratif dan analisis).
f. Mendorong learning community dan learning society.

7|Page

Anda mungkin juga menyukai