Anda di halaman 1dari 7

MODUL AJAR

TekS Laporan Hasil Observasi

Elemen Menulis

Nama : Ary Prasetya, S.Pd

NO PPG : 201503026770
NIM : 22221299070

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN KATEGORI 1


GELOMBANG 11

MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

TAHUN 2022
MODUL AJAR
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA
LAPORAN HASIL OBSERVASI

Informasi Umum

Penyusun : Ary Prasetya, S.Pd


Satuan Pendidikan : SMK N 1 KELAPA
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Fase/Kelas : E/ X
Elemen : Menulis
Materi Pokok : Teks Laporan Hasil Observasi
Alokasi waktu 2 x pertemuan (4x45 menit)
Peserta didik mampu menulis gagasan, pikiran, pandangan, arahan, atau pesan tertulis
untuk berbagai tujuan secara logis, kritis, dan kreatif dalam bentuk teks informasional
dan/atau fiksi. Peserta didik mampu menulis teks eksposisi hasil penelitian dan teks fungsional
dunia kerja. Peserta didik mampu mengalihwahanakan satu teks ke teks lainnnya untuk tujuan
ekonomi kreatif. Peserta didik mampu menerbitkan hasil tulisan di media cetak maupun digital

Kompetensi Awal Profil Pelajar Pancasila


Peserta didik memahami ciri-ciri teks LHO  Beriman, bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
Peserta didik memiliki perbendaharaan kata dan berakhlak mulia
yang luas.  Berkebhinekaan global : mengenal dan menghargai
budaya
 Bergotong-royong : kolaborasi
 Bernalar kritis
 Kreatif : Kreasi
Sarana dan Prasarana
1. Alat : Laptop, speaker, LCD Proyektor,
2. Media : PPT (PowerPoint) video, Internet
Model Pembelajaran, Motode, Pendekatan
Model Pembelajaran : Project Based Learning (PJBL), metode Diskusi, Pendekatan kontekstual.
Target Peserta Didik Moda Pembelajaran
Peserta didik reguler Pembelajaran tatap muka (luring)
Sumber Belajar
Aulia, Fadilah Tri dan Sefi Indra Gumilar. 2021. Cerdas Cergas Berbahasa Indonesia. Jakarta:
Pusat kurikulum dan Pembukuan.
Komariah, Pipit Dwi. 2021. Bahasa Indonesia SMK/SMA Kelas X.Jakarta: Erlangga.

Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
1. Melalui pembelajaran model PJBL peserta didik dapat menentukan struktur dan
kebahasaan teks Laporan Hasil Observasi dengan tepat.
2. Melalui pembelajaran model PJBL peserta didik dapat menyusun kerangka teks laporan
Hasil Observasi berdasarkan strukturnya dengan benar
3. Melalui pembelajaran model PJBLpeserta didik dapat membuat teks Laporan Hasil
Observasi dengan struktur dan kebahasaan yang benar
Pertemuan 2
1. Melalui pembelajaran PJBL peserta didik dapat menyunting struktur, kebahasaan, dan isi
teks LHO hasil tulisan peserta didik yang lain dengan cermat.

Pemahaman Bermakna

Melalui pembelajaran menulis teks laporan hasil observasi peserta didik dapat terbiasa
mengamati objek secara cermat dalam kehidupan sehari-hari.

Pertanyaan Pemantik
Pertemuan 1
(ditampilkan sebuah gambar)
1. Pernahkah kalian melakukan observasi?
2. Apa objek yang kalian amati?
3. Apa saja ciri-ciri teks laporan hasil observasi yang baik?
Pertemuan 2
1. Pernahkah kalian melakukan kesalahan saat menulis?
2. Menurut kalian apa yang di maksud dengan menyunting?
3. Menurut kalian apa saja yang di sunting dalam tulisan?

Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan pertama

Kegiatan Sintak Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi


waktu
1. Pendahuluan 1. Peserta didik menjawab salam guru 10
2. Peserta didik berdoa dipimpin oleh guru untuk menit
memulai pelajaran.
3. Peserta didik dipresensi oleh guru
4. Peserta didik menyimak informasi guru
mengenai tujuan pembelajaran yang akan
dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari.
5. Peserta didik diberikan pertanyaan seputar
materi pembelajaran sebelumnya oleh guru.
6. Peserta didik menyimak, guru menyampaikan
lingkup penilaian, dan teknik penilaian yang
akan digunakan.
2. Inti Membuat Pertanyaan 7. Peserta didik diberikan contoh penyusunan 10
dasar teks LHO yang benar menit
8. Peserta didik diberikan kesempatan untuk
bertanya tentang penugasan atau topik
pemecahan masalah yang akan dilakukan.
Mendesain 9. Peserta didik mendesain kerangka perencanaan 5
perencanaan proyek proyek teks laporan hasil observasi menit
10. Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok
belajar (5 anggota).
11. Peserta didik bersama kelompok diberi LKPD
untuk panduan pengerjaan.
12. Peserta didik menyusun kerangka perencanaan
proyek teks laporan hasil observasi

Menyusun jadwal 5
13. Peserta didik memahami penjelasan guru menit
tentang waktu pengerjaan proyek
14. Peserta didik Menyusun jadwal penyelasaian
proyek dengan memerhatikan batas waktu.
Monitor kegiatan dan 10
15. Siswa diarahkan untuk memilih objek
perkembangan proyek menit
observasi yang ada di sekolah.
16. Siswa diberi waktu untuk melakukan
observasi di sekitar lingkungan
sekolah.
17. Guru mengamati dan memantau
perkembangan kegiatan setiap kelompok.
18. Siswa mendokumentasikan kegiatan dan
objek observasi jika memiliki alat
dokumentasi.

Menguji hasil 19. Siswa membuat rincian rencana hal-hal 20


yang akan diamati dari objek observasi. menit
20. Siswa mengembangkan informasi yang
didapat selama observasi menjadi
sebuah teks laporan hasil observasi.

Mengevaluasi 21. Peserta didik memaparkan laporan hasil 20


pengamatan berupa tulisan. menit
22. peserta didik yang lain memberikan
tanggapan,

Penutup 10 menit
Peserta didik Bersama guru:
23. Melakukan refleksi sekaligus evaluasi
terhadap pembelajaran
24. Guru membuat simpulkan hasil proyek.\
25. Peserta didik diberikan penguatan materi
dan tindak lanjut pembelararan hari ini.
26. Menyampaikan rencana pembelajaran
pada pertemuan berikutnya
Pertemuan kedua

Kegiatan Sintak Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi


waktu
1. Pendahuluan 1. Peserta didik menjawab salam guru 10
2. Peserta didik berdoa dipimpin oleh guru untuk
memulai pelajaran.
3. Peserta didik dipresensi oleh guru
4. Peserta didik menyimak informasi guru
mengenai tujuan pembelajaran yang akan
dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari.
5. Peserta didik diberikan pertanyaan seputar
materi pembelajaran sebelumnya oleh guru.
6. Peserta didik menyimak, guru menyampaikan
lingkup penilaian, dan teknik penilaian yang
akan digunakan.
2. Inti Membuat Pertanyaan Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya 5
dasar tentang penugasan atau topik pemecahan masalah menit
yang akan dilakukan.

Mendesain 5
perencanaan proyek 7. Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok menit
belajar (5 anggota).

8. Peserta didik bersama kelompok diberi LKPD


untuk panduan pengerjaan.
Menyusun jadwal 5
9. Peserta didik memahami penjelasan guru menit
tentang waktu pengerjaan proyek
10. Peserta didik Menyusun jadwal penyelasaian
proyek dengan memerhatikan batas waktu.
Monitor kegiatan dan 15
11. Siswa diarahkan untuk menyunting teks
perkembangan proyek menit
LHO hasil tulisan siswa pada pertemuan
pertama
12. Peserta didik fokus mengerjakan proyek
13. Guru mengamati dan memantau
perkembangan kegiatan setiap kelompok.
14. Siswa diberi waktu untuk melakukan
perbaikan pada teks LHO karya teman

Menguji hasil . 20
15. Siswa menulis kembali informasi yang menit
didapat selama menyunting
16. Peserta didik menyusun hasil pekerjaan
melalui media maind mapping
17. Peserta didik mengumpulkan hasil maind
mapping di media Instagram
Mengevaluasi 20. Peserta didik memaparkan laporan hasil 20
suntingan berupa tulisan catatan perbaikan. menit
21. peserta didik yang lain memberikan
tanggapan,

Penutup Peserta didik Bersama guru: 10 menit


22. melakukan refleksi sekaligus evaluasi
terhadap pembelajaran
23. Guru membuat simpulkan hasil proyek.\
24. Peserta didik diberikan penguatan materi
dan tindak lannjut.
25. Menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya

Assesmen/penilaian

Jenis Bentuk)* )*
1. Asesmen Diagnostik Lisan  Sikap (profil pelajar
(sebelum pembelajaran) pancasila): Observasi,
2. Asesmen Formatif (selama Sikap penilaian diri, penilaian
pembelajaran) Performa teman sebaya, dll
 Performa: observasi, jurnal
3. Asesmen Sumatif (PTS, PAT, Pilihan Ganda  Tertulis: essay, pilihan
UH) Essay ganda,

Pengayaan dan remedial

Pengayaan 1. Peserta didik dibimbing guru untuk mengamati teks LHO lalu melaporkan informasi secara
lisan.
Remedial 1. Peserta didik mendapat penjelasan dari guru tentang pengertian teks LHO
2. Peserta didik dibimbing guru untuk mendata informasi yang ada pada teks LHO
3. Peserta didik dibimbing guru untuk mengolah informasi dalam bentuk peta konsep.

Refleksi Peserta didik dan guru


Refleksi guru 1. Apakah kegiatan tujuan pembejaran disampaikan secara tepat kepada peserta didik guna
mengarahkan dan mempersiapkan peserta didikmengikuti pelajaran dengan baik?
2. Bagaimana tanggapan peserta didikterhadapmateri/bahan ajar yang telah disampaikan?
3. Bagaimana respon peserta didikterhadap media pembelajaran yang digunakan?
4. Apakah peserta didikmengikuti petunjuk/instruksi dengan baik?
Refleksi siswa 1. Apa yang telah kamu pelajari pada kegiatan ini?
2. Apa yang belum kamu pahami pada kegiatan belajar ini?
Lampiran :
1. LKPD
2. Bahan bacaan
3. Kisi-kisi
4. Soal dan kunci jawaban
5. Pedoman penilaian
6. Penilaian sikap/profil pelajar pancasila
7. Glosarium
8. Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai