Anda di halaman 1dari 3

NOTULEN RAPAT

Hari/ Tanggal : 17 Februari 2021


Materi : Pemilihan Indikator Mutu Pirioritas RSUD Tangguwisia
Daftar Anggota Hadir : Terlampir
Pimpinan Rapat : dr Ketut Parining

NO. TOPIK PEMBAHASAN PEMBAHASAN PIC


1 Indikator Mutu Nasional 1. Kepatuhan Identifikasi Rawat Inap
pasien (100%)
2. Emergency Respone Time UGD
(ERT) <5menit
3. Waktu Tunggu Rawap Jalan Rawat Jalan
(<60 menit)
4. Penundaan waktu Operasi OK
Elektif (2 hari)
5. Kepatuhan jam Visite Rawat Inap
Dokter (>80%)
6. Waktu Lapor hasil Tes Laboratorium
Kritis laboratorium (<30
menit; 100%)
7. Kepatuhan Penggunaan Farmasi
Formularium Nasional
(FORNAS) (80%)
8. Kepatuhan Cuci Tangan Rawat Inap
(85%)
9. Kepatuhan Upaya Rawat Inap
Pencegahan Risiko Cedera
Akibat pasien Jatuh (100%)
10. Kepatuhan Terhadap Rawat Inap
Clinical Pathway (80%)
11. Kepuasan Pasien dan Manajemen
Keluarga (85%)
12. Kecepatan Respon
Terhadap Komplin (75%) Manajemen

2 Indikator mutu prioritas Interna


3 IAK 1. Kepatuhan Waktu Laboratorium
Penyampaian Hasil Nilai
Kritis Pemeriksaan
laboratorium Pasien Interna
2. Waktu Tunggu hasil Radiologi
Layanan Thorax Foto pasien
Interna

4 IAM 1. Angka Ketersediaan Obat FARMASI


Untuk Pasien Rawat Inap
2. Ketaatan Penggunaan Alat RAWAT INAP
Pelindung Diri Perawat dan
Dokter di Ruangan Rawat
Inap
5 SKP 1. Pemakaian gelang untuk RAWAT INAP,
identifikasi pasien yang
MRS di RSUD Tangguwisia
2. Verifikasi pelaporan RAWAT INAP
keadaan pasien kepada
DPJP dengan tehnik SBAR
dan TBK dari petugas
kepada dokter DPJP dan
ditandatangani dalam waktu
24 jam
3. Pemberian label obat HIGH FARMASI
ALERT
4. Kelengkapan pelaksanaan OK
dan pendokumentasian Sign
In, Time Out, dan Sign Out
pada pasien yang dilakukan
pembedahan
5. Persentase kepatuhan RAWAT INAP
petugas kesehatan dalam
melakukan kebersihan
tangan dengan metode enam
langkah dan lima momen
6. Kelengkapan Pengisian RAWAT INAP
Asesmen Risiko Jatuh
selama perawatan di
dirumah sakit.
KESIMPULAN :
1. Terdapat 12 Indikator Mutu Nasional
2. Prioritas pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah Tangguwisia adalah Interna.
3. Ditentukan dua indikator area klinik
4. Ditentukan dua indikator area manajemen
5. Ditentukan 6 indikator area sasaran keselamatan pasien

Mengetahui,
Direktur RSUD Tangguwisia

dr. Ketut Parining


NIP.19700508 200940 2 001

Anda mungkin juga menyukai