Anda di halaman 1dari 8

UAS TELAAH KURIKULUM

Skor Nilai:

TELAAH KURIKULUM

NAMA MAHASISWA : LARRY SEKAR MARBUN


NIM 5183121015
DOSEN PENGAMPU : Dr.Yuniarto Mudjisusatyo, M.Pd
MATA KULIAH : TELAAH KURIKULUM

PROGRAM STUDI S1-PENDIDIKAN TEKNIK MESIN


FAKULTAS TEKNIK - UNIVERSITAS NEGERI
MEDAN MEDAN
DESEMBER 2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK MEDAN


Mata Pelajaran : Gambar Teknik Otomotif
Kelas /Semester :X/2
Materi Pokok : Gambar Proyeksi Benda Teknik
Sub Pokok Bahasan : Menggambar benda/komponen mesin dengan
proyeksi Piktorial dan Orthogonal
Alokasi Waktu : 6 JP (6 x 45 menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2.Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun,ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama , cinta damai, resfonsif dan pro aktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalam ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan Menganalisis berbagai
teori tentang proses masuk dan berkembangnya agama dan kebudayaan Islam
Indonesiakejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metode sesuai kaidah ke ilmuan
B. Kompetensi Dasar
1.1 Menyadari sempurnanya konsep Tuhan tentang benda-benda dengan fenomenanya
untuk dipergunakan sebagai aturan garis-garis gambar teknik dan cara proyeksi untuk
menggambarkan benda
2.1 Mengamalkan perilaku jujur, disiplin, teliti, kritis, rasa ingin tahu, inovatif dan
tanggung jawab dalam menerapkan aturan garis gambar dalam tugas menggambar
konstruksi garis dan gambar proyeksi
3.1 Memilih peralatan dan kelengkapan gambar teknik berdasarkan fungsi dan cara
penggunaan Indikator :
3.1.1. Peralatan dan kelengkapan gambar teknik diidentifikasi berdasarkan fungsi
dan cara penggunaannya
3.1.2. Peralatan dan kelengkapan gambar teknik dipersiapkan sesuai rencana kerja
4.1 Menggunakan peralatan dan kelengkapan gambar teknik sesuai fungsi dan
prosedur penggunaan
Indikator:
4.1.1 Peralatan dan kelengkapan gambar teknik digunakan sesuai fungsinya
4.1.2 Peralatan dan kelengkapan gambar teknik digunakan sesuai prosedur
penggunaannya

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah melaksankan kegiatan melalui model project based learning siswa mampu:
1. memahami merubah gambar proyeksi pictorial menjadi orthogonal,
2. menyajikan gambar proyeksi pictorial menjadi proyeksi orthogonal,
3. memiliki sikap toleransi, kerja sama, santun, peduli, teliti.
D. Materi Pembelajaran
1. Macam-macam peralatan dan kelengkapan gambar teknik dan fungsinya
2.Mengidentifikasi peralatan dan kelengkapan gambar teknik sesuai rencana kerja
3.Fungsi dan prosedur penggunaan peralatan dan kelengkapan gambar teknik
E.Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific
2. Metode : Demonstrasi, Tanya Jawab, dan Pemberian Tugas
F.Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : LCD Proyektor, Komputer/Laptop
2. Alat/Bahan : Buku Gambar, Pensil 2B, Penggaris, Jangka dll.
3. Sumber Belajar

G. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
1. Guru mengucapkan salam, berdoa,
2. Guru mengecek kehadiran, dan mengecek kebersihan
3. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok
4. Guru melakukan apersepi dengan info “proyeksi piktorial dan orthogonal”,
5. Guru menstimulus dengan menayangkan video tentang merubah gambar proyeksi
piktorial menjadi proyeksi orthogonal atau sebaliknya,
6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran,
7. Guru menjelaskan cakupan materi, langkah pembelajaran dan teknik penilaian
Kegiatan Inti :
Pertemuan 1:
Memberikan Salam
• Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar
• Menanyakan kehadiran siswa
• Mempersilahkan salah satu siswa memimpin do’a
• Tanya jawab pengetahuan awal siswa tentang peralatan dan kelengkapan
gambar teknik
• Guru menyampaikan tujuan dan kompetensi yang harus dikuasai siswa
Pertemuan 2
1. Menyampaikan topik dan mengajukan pertanyaan dasar mengenai perbedaan
proyeksi piktorial dengan proyeksi orthogonal,
2. Memastikan peserta didik memahami bagaimana merubah gambar proyeksi
orthogonal ke proyeksi piktorial
3. Membuat kesepakatan tentang pembuatan proyek 2
4. Memantau keaktifan peserta didik selama mengerjakan proyek, memantau realisasi
dan membimbing jika mengalami kesulitan
5. Mendiskusikan proyek yang telah dibuat
6. Membimbing diskusi, menanggapi hasil proyek
Kegiatan Penutup:
1. Guru bersama siswa membuat simpulan
2. Melakukan refleksi dan umpan balik,
3. Guru memberi penugasan membuat gambar proyeksi orthogonal yang berasal dari
gambar proyeksi piktorial, atau sebaliknya
4. Guru memberi pesan-pesan moral untuk senantiasa bekerja keras dan teliti.
5. Guru menyampaikan informasi tentang kegiatan pembelajaran yang akan datang
6. Berdoa
No. Pokok bahasan / sub pokok Bahasan LEVEL KOGNITIF
C1 C2 C3 C4 C5 C6
1 MENGGAMBAR TEKNIK
a PERALATAN GAMBAR 2 2 1 2 1 1
b SUDUT 1 0 1 1 1 0
c UKURAN KERTAS 0 0 0 2 1 0
d JENIS JENIS GARIS 1 1 0 0 1 1

SOAL MENGAMBAR TEKNIK


1. Gambar harus mempunyai sifat estetik
artinya... A.Gambar mudah dipahami
B. Gambar harus standart
C. Gambar harus seragam
D. Gambar harus ringkas
E. Gambar harus simetris sehingga memberikan kenyamanan yang

membaca/melihatnya ANSWER: E

2. sebutkan Standarisasi diperlukan untuk menghindari salah pengertian dalam


komunikasi teknik,misalnya JIS dibuat oleh negara ....
A. Jerman
B.Belanda
C.Jepang
D.Indonesia
E.Inggris

ANSWER: C

3. Yang bukan tujuan dibuatnya standar-standar dalam bidang


teknik A.Memudahkan perdagangan
B. Memudahkan komunikasi teknik
C. Memberi petunjuk praktis pada gambar teknik
D. Agar terjadi perbedaan dalam bidang teknik
E.Menghindari salah pengertian dalam komunikasi
teknik

ANSWER: D

4. pilihlah ukuran dibawah ini yang termasuk ukuran A4:


A.210 mm x 297 mm
B.297 mm x 420 mm
C.420 mm x 594 mm
D.594 mm x 841 mm
E.841 mm x 1189 mm
ANSWER: A

5. Untuk ukuran kertas A3, maka garis tepi sisi kiri adalah....
A.10 mm
B.15 mm
C. 5 mm
D.20 mm
E.25 mm

ANSWER: D

6. Tingkat kekerasan pensil dinyatakan dengan kode huruf


: A.H
B.I
C.J
D.K
E.L

ANSWER: A

7. Tingkat kelunakan pensil dinyatakan dengan kode huruf...


A.A
B.B
C.C
D.D
E.H

ANSWER: B

8. Yang menunjukan kategori kode pensil lunak di bawah iniadalah :


A.2 H
B.H
C.F
D.H B
E.2 B

ANSWER: E

9. Untuk kode pensil yang paling keras adalah...


A.4 H
B.5 H
C.2 B
D.3 B
E.6 H

ANSWER: E

10. Untuk kode pensil yang paling lunak adalah....


A.2 B
B.3 B
C.4 H
D.5 H
E.6 B

ANSWER: E

11. Ukuran sudut yang tersedia pada penggaris segitiga adalah


: A.90° / 45° / 45°
B.90° / 30° / 60°
C.70° / 25° / 25°
D.A dan B benar
E.90° / 40° / 50°

ANSWER: B

12. Etiket gambar diletakkan


pada... A.Sisi kanan atas
B.Sisi Kanan bawah
C.Sisi kiri bawah
D.Sisi kiri atas
E.Ditengah-tengah bawah

ANSWER: B

13. Yang menunjukan skala gambar diperbesar adalah :


A.1 : 2
B.1 : 5
C.20 : 1
D.1 : 10
E.1 : 20

ANSWER: C

14. Digunakan untuk membuat garis tepi


adalah... A.Garis tebal
B. Garis tipis kontinu
C. Garis kontinu bebas
D. Garis gores tipis
E. Garis sumbu

ANSWER: A

15. Digunakan untuk membuat garis-garis ukur


adalah... A.Garis sumbu
B. Garis gores tipis
C. Garis kontinu bebas
D. Garis tipis kontinu
E. Garis tebal

ANSWER: D
16. Alat gambar yang digunakan untuk membuat huruf dengan perantaraan pen atau
rapido adalah...
A.Pensil
B.Rapido
C.Mal huruf
D.Mal ellips
E.Mal lingkaran

ANSWER: C

17. Alat ini digunakan untuk membuat ellips


adalah.. A.Busur
B.Jangka
C.Mal elips
D.Mal huruf
E.Rapido

ANSWER : C

18. Sumbu x dan sumbu y mempunyai sudut 30° terhadap garis mendatar adalah ciri
proyeksi....
A. Proyeksi Amerika
B. Proyeksi Dimetris
C. Proyeksi Eropa
D. Proyeksi Ortogonal
E. Proyeksi

Isometri ANSWER:

19. Dibawah ini yang merupakan ciri dari gambar proyeksi dimetri adalah …..
A. Sumbu x dan sumbu y mempunyai sudut 30° terhadap garis mendatar.
B. Sumbu utama mempunyai sudut: a=7° dan ß= 40°.
C. Sudut antara sumbu satu terhadap sumbu lainya 120°.
D. Panjang gambar pada masing-masing sumbu sama dengan panjang benda yang
digambarkan
E. Sumbu x berimpit dengan garis horizontal/mendatar dan sumbu y mernpunyai sudut
45°dengan garis mendatar.

ANSWER: B

20. Sumbu utama mempunyai sudut: a=7° dan ß= 40°.Hal tersebut merupakan ciri
proyeksi....
A. Proyeksi Miring
B. Proyeksi Dimetri
C. Proyeksi Perspektif
D. Proyeksi Ortogonal
E. Proyeksi

Isometri ANSWER:

B
Penilaian
1. Teknik Penilaian :
a. Sikap spiritual dan social : Observasi, Penlilain Diri atau Penilaian Antarteman
(disesuaikan)
b. Pengetahuan : Tes Lisan, Tertulis, Penugasan (disesuaikan)
c. Keterampilan : Unjuk kerja, Laporan (disesuaikan)
2. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
a. Pembelajaran remedial : Bimbingan individu, bimbingan kelompok, Remedial
teaching, Tutor sebaya (disesuaikan)
b. Pengayaan : kerja kelompok mengaplikasikan proyeksi piktorial dan orthogonal
pada gambar teknik dalam menggambar komponen mesin dengan berbagai
macam ukuran.
3. Pedoman penskoran
4. 4 = Baik sekali Kriteria Nilai :
A = 85 – 100 (Sangat Baik ) 3 = Baik
B = 70-84 (Baik) 2 = Cukup
C = 60 – 69 (Cukup) 1 = Kurang
D = <60 (Kurang) Pedoman Penilaian : x 100

Anda mungkin juga menyukai