Anda di halaman 1dari 2

Prinsip-prinsip permainan berhitung awal menurut Depdiknas (2000:8) adalah:

1. Permainan Berhitung Diberikan Secara Bertahap, Diawali Dengan Menghitung


Benda-Benda Atau Pengalaman Peristiwa Konkrit Yang Dialami Melalui Pengamatan
Terhadap Alam Sekitar.
2. Menghitung Keterampilan Pada Permainan Berhitung Diberikan Secara Bertahap
Menurut Tingkat Kesukarannya, Misalnya Dari Konkrit Ke Abstrak, Dari Mudah Ke
Sukar, Dan Dari Yang Sederhana Ke Yang Lebih Kompleks.
3. Permainan Berhitung Akan Lebih Berhasil Jika Anakanak Diberi Kesempatan
Berpartisipasi Dan Dirangsang Untuk Menyelesaikan Masalahmasalahnya Sendiri.
4. Permainan Berhitung Membutuhkan Suasana Yang Menyenangkan Dan Memberi
Aman Serta Kebebasan Bagi Anak.
5. Bahasa Yang Digunakan Dalam Pengenalan Konsep Berhitung Seharusnya Bahasa
Yang Sederhana Dan Jika Memungkinkan Mengambil Contoh Yang Terdapat Di
Lingkungan Sekitar Anak.
6. Dalam Permainan Berhitung Anak Dapat Dikelompokkan Sesuai Tahap
Pengusaannya Yaitu Tahap Konsep Masa Transisi Dan Lambang.
7. Dalam Mengevaluasi Hasil Perkembangan Anak Harus Dimulai Dari Awal Sampai
Akhir.

Cara-cara dari model Konsep Belajar Berhitung

1. Lakukanlah perencanaan yang matang sebelum pembelajaran dimulai. Hal-hal


tertentu perlu dipersiapkan, terutama fasilitas yang akan digunakan untuk kepentingan
demonstrasi.
2. Rumuskanlah tujuan pembelajaran dengan metode demonstrasi, dan pilihlah materi
yang tepat untuk didemonstrasikan.
3. Buatlah garis besar langkah-langkah demonstrasi, akan lebih efektif jika yang
dikuasai dan dipahami baik oleh peserta didik maupun oleh guru.
4. Tetapkanlah apakah demontrasi tersebut akan dilakukan guru atau oleh peserta didik,
atau oleh guru kemudian diikuti peserta didik.
5. Mulailah demonstrasi dengan menarik perhatian seluruh peserta didik, dan
ciptakanlah suasan yang tenang dan menyenangkan.
6. Upayakanlah agar semua peserta didik terlibat secara aktif dalam kegiatan
pembelajaran.
7. Lakukanlah evaluasi terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan, baik terhadap
efektivitas metode demonstrasi maupun terhadap hasil belajar peserta didik.

cara memainkan permainan Smart Adventure;

1) Sebelum memulai pembelajaran berhitung dengan


2) Guru menyiapkan komponenkomponen permainan Smart Adventure;
3) Guru membagi anak menjadi beberapa kelompok ( satu kelompok 2 anak);
4) Guru Mempraktikan cara memainkan Permainan Smart Adventure, dan
mengintruksikan anak untuk memperhatikan dengan sungguh-sungguh, yaitu:
a) Dua orang mulai masuk ke arena bermain Smart Adventure sambil membawa
keranjang dan alat pancing;
b) Satu orang bertugas mengambil buah dari pohon dan dimasukkan ke keranjang,
satu orang bertugas memancing ikan yang sudah dipasang huruf abjad di tubuhnya,
ikan yang di pancing adalah ikan yang berisi huruf sesuai dengan nama buah yang di
masukkan keranjang;
c) Setelah selesai mengambil buah dan memancing ikan, dua orang tersebut harus
menempel hasil yang di dapat pada papan hasil, untuk menempoel semua buah yang
di dapat, nama buah, dan jumlah yang sesuai.

5) Guru mengintruksikan kepada anak- anak untuk memulai permainan secara


bergantian sesuai urutan kelompok.

Anda mungkin juga menyukai