Anda di halaman 1dari 106

PROFIL KESEHATAN PUSKESMAS TAHUN 2020

DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


KECAMATAN SUNGAI KAKAP

DISUSUN OLEH:
TIM PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KUBU RAYA
2020
KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim,

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT. Tuhan Yang Maha
Esa, karena berkat dan rahmat-Nya kami dapat menyelesaikan Profil Kesehatan
Puskesmas Sungai Kakap Tahun 2020 ini. Profil Kesehatan Puskesmas ini
merupakan salah satu produksi system informasi kesehatan puskesmas yang
disusun secara berkala setiap tahun. Profil ini digunakan sebagai sarana
penyediaan data dan informasi dalam rangka melakukan evaluasi tahunan
penyelenggaraan upaya kesehatan yang dilaksanakan oleh puskesmas dalam
menilai pencapaian indikator pelayanan kesehatan dan juga sebagai bahan
pertimbangan dalam pengambilan keputusan perencanaan di tingkat kabupaten.

Kami telah berusaha semampu kami dalam menyusun profil kesehatan ini,
salah satu hambatan dalam penyususun profil kesehatan ini adalah kurang
lengkapnya data yang kami punya, dan masih kurangnya pemahaman kami
dalam menyampaikan data-data serta dalam hal pemyusunannya. Untuk itu
kami tidak menutup diridari saran-saran dan masukan-masukan yang bersifat
membangun dan demi kesempurnaan profil kesehatan ini ke masa yang akan
datang.

Kami juga mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang
telah membantu dalam pelaksanaan program-program dipuskesmas, semoga
kerjasama yang telah kita bangun selama ini menjadi semakin baik lagi dan dapat
menghasilkan ide-ide yang brilian untuk kemajuan puskesmas kita. harapan
kami semoga profil kesehatan ini bermanfaat bagi kita semua, teruatama bagi
Puskesmas Sungai Kakap dan Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu Raya.

Sungai Kakap, Februari 2020


Plt. Kepala Puskesmas Sungai Kakap

Rusliah Marni, S.ST


NIP. 19770312 200502 2 002

Profil Puskesmas Sungai Kakap, 2020 i


DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i
DAFTAR ISI ii
BAB I PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG 1
B. TUJUAN 2
C. RUANG LINGKUP 2
D. VISI, MISI, BUDAYA dan MOTO PUSKESMAS 3
BAB II GAMBARAN UMUM
A. GEOGRAFI 5
B. DEMOGRAFI 5
C. EKONOMI DAN PENDIDIKAN 6
D. SOSIAL DAN LINGKUNGAN 6
BAB III SITUASI DERAJAT KESEHATAN
A. ANGKA KEMATIAN 7
B. ANGKA KESAKITAN 7
C. ANGKA STATUS GIZI 9
BAB IV SITUASI UPAYA KESEHATAN
A. PELAYANAN KESEHATAN DASAR 10
B. PELAYANAN KESEHATAN RUJUKAN 12
C. PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI DAN PENANGGULANGAN
KLB 13
BAB V SITUASI SUMBER DAYA PUSKESMAS
A. SARANA KESEHATAN 14
B. TENAGA KESEHATAN 14
C. PEMBIAYAAN KESEHATAN 16
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN
A. KESIMPULAN 17
B. SARAN 18
LAMPIRAN

Profil Puskesmas Sungai Kakap, 2020 ii


BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Pembangunan kesehatan merupakan bagian integral dan terpenting
dari pembangunan nasional. Untuk mencapai tujuan pembangunan
kesehatan tersebut diselenggarakan suatu upaya kesehatan yang
menyeluruh, berjenjang, dan terpadu, dan puskesmas adalah ujung
tombak dari penyelenggaraan upaya kesehatan.
Upaya kesehatan yang diselenggarakan puskesmas untuk mencapai
tujuan pembangunan kesehatan nasional dibidang kesehatan adalah
dengan meningkatkan kesadaran, kemauan, kemandirian, dan
kemampuan hidup sehat bagi masyarakat agar terwujud derajat kesehatan
yang setinggi-tingginya dalam. Berdasarkan hal ini maka puskesmas
diharapkan dapat meyelenggarakan upaya kesehatan secara
berkelanjutan, terarah, dan terencana.
Untuk memberikan gambaran tentang kesehatan diwilayah kerja
puskesmas maka diperlukan suatu sistem informasi kesehatan. Salah satu
produk dari sistem informasi kesehatan adalah profil kesehatan
puskesmas yang disusun secara berkala setiap tahun.
Profil kesehatan puskesmas digunakan sebagai sarana penyediaan
data dan informasi yang diharapkan dapat memberikan gambaran tentang
kesehatan di wilayah kerja puskesmas. Profil kesehatan puskesmas ini
juga digunakan sebagai sarana menyusun rencana tahunan kesehatan
puskesmas tahun berikutnya, serta untuk memantau, mengevaluasi
pencapaian Puskesmas Sehat dan Pelaksanaan SPM bidang kesehatan.
Selain itu profil ini juga merupakan bahan dalam pengambilan keputusan
penyusunan perencanaan di tingkat kabupaten.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 1


B. Tujuan
1. Tujuan Umum
Tersedianya data dan informasi yang akurat, tepat waktu dan
sesuai kebutuhan dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan sebagai upaya mewujudkan derajat kesehatan
masyarakat yang optimal.
2. Tujuan Khusus
Adapun tujuan khusus dari profil kesehatan puskesmas ini
adalah:
a. Tersedianya data umum di wilayah kerja Puskesmas Sungai
Kakap Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya
tahun 2019.
b. Tersedianya data pencapaian program kesehatan (cakupan
pelayanan kesehatan) yang dilaksanakan di Puskesmas
Sungai Kakap Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu
Raya tahun 2019.
c. Tersedianya data sebagai bahan pertimbangan penyusunan
rencana pelayanan kesehatan di Puskesmas Sungai Kakap
Kecamatan Sungai Kakap tahun 2019.
d. Tersedianya data sebagai upaya monitoring dan evaluasi
tahunan program yang telah dilaksanakan di wilayah kerja
Puskesmas Sungai Kakap Kecamatan Sungai Kakap
Kabupaten Kubu Raya tahun 2019.
C. Ruang Lingkup
Data yang dikumpulkan untuk penyusunan profil kesehatan
puskesmas, adalah:
1. Data umum meliputi data geografi, kependudukan dan sosial
ekonomi.
2. Data darajat kesehatan meliputi data kematian, data kesakitan dan
data status gizi.
3. Data kesehatan lingkungan dan PHBS meliputi data air bersih,
rumah sehat, tempat-tempat umum data data perilaku hidup
sehat.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 2


4. Data pelayanan kesehatan meliputi data pemanfaatan puskesmas,
pelayanan KIA/KB, pemberantasan penyakit, pelayanan kesehatan
keluarga miskin, data pelayanan kesehatan lainnya.
5. Data sumber daya kesehatan meliputi data sarana kesehatan,
tenaga kesehatan, obat dan perbekalan kesehatan serta
pembiayaan kesehatan.

Sumber data diperoleh dari data hasil kegiatan


program/proyek upaya kesehatan di wilayah kerja Puskesmas
serta data dari instansi yang terkait.

D. Visi dan Misi


1. Visi
Visi merupakan gambaran tentang arah yang akan dituju
dimas depan yang secara sadar harus terwujud dalam kurun waktu
tertentu.Sebagai UPTD Dinas Kesehatan,Puskesmas Sungai Kakap
perlu mengacu pada Visi Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu
Raya,sehingga sasaran dan goal yang telah ditetapkan setahap demi
setahap dapat diujudkan. Visi Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu
Raya tahun 2014-2019 yaitu:
“Kabupaten Kubu Raya Sehat,Mandiri dan Berkualitas”
Untuk mendukung visi tersebut,Puskesmas Sungai Kakap
sesuai dalam Rencana Straregi Bisnis periode 2014-2019 telah
menyusun visi yaitu “Wewujudkan Puskesmas Sungai Kakap Yang
Prima Dalam Pelayanan Dan Pembinaan Kesehatan Yang
Bermutu Menuju Masyarakat Sehat Dan Berkeadilan “
2. Misi
Untuk mewujudkan visi yang telah ditetapkan, Puskesmas
Sungai Kakap menjabarkan kedalam misi sebagai berikut :
a. Meningkatkan tata kelola manajeman puskesmas yang
akuntabel efektif dan efeksien
b. Memberikan pelayanan kesehatan yang
berkualitas,merata,menyeluruh,terjangkau serta
meningkatkan kepuasan dan keselamatan pelanggan

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 3


c. Menurunkan angka kesakitan melalui upaya kesehatan
masyarakat dalam kegiatan promotif,preventif,kuratif,dan
rehabilitative
d. Memberdayakan seluruh komponen pendukung dan
terintegrasi dalam pembangunan kesehatan
e. Meningkatkan akses pelayanan kesehatan masyarakat
melalui pendekatan keluarga
3. Budaya dan Motto Puskesmas Sungai Kakap
Tercapainya visi dan misi Puskesmas Sungai Kakap sangat
dipengaruhi oleh nilai nilai yang disepakati oleh para pemangku
kepentingan dan seluruh staf yang ada di lingkungan
Puskesmas.Adapun tata nilai nilai yang mendasari pencapaian visi
dan misi tersebut yaitu ‘KERJA”
Komitmen : Memberikan pelayanan dengan tanggung jawab dan
sesuai prosedur.
Etika : Memberikan pelayanan dengan tata karma dan
disiplin kerja
Ramah : Memberikan pelayanan dengan penuh empati ,berfikir
positif dan iklas
Jujur : Berbicara dan berperilaku secara terbuka serta
memberikan informasi yang tepat
Akuntabel : Dapat dipertanggungjawabkan terukur dan
transparansi
Sedangkan motto Puskesmas Sungai Kakap adalah
“Kesehatan Anda Tujuan Kami, Kepuasan Anda Kebangaan
Kami”

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 4


BAB II
GAMBARAN UMUM

A. Geografi
Puskesmas Sungai Kakap terletak di Jalan Raya Sungai Kakap,
Desa Sungai Kakap, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya.
Luas wilayah kerja yang menjadi binaan Puskesmas Sungai Kakap secara
keseluruhan adalah ± 261,6 km2. Meliputi 7 (tujuh) Desa yaitu Desa Sungai
Kakap, Sungai Itik, Pal Sembilan, Sungai Belidak, Kalimas, Tanjung Saleh
dan Sepok Laut, dengan wilayah kerja terluas adalah Desa Sepok Laut
yaitu dengan luas ± 49,5 km2, dan yang terkecil wilayahnya adalah Desa
Sungai Belidak dengan luas ± 18 km2.
Wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap berbatasan dengan:
1. Sebelah timur berbatasan dengan wilayah kerja Puskesmas Kota
Pontianak.
2. Sebelah selatan berbatasan dengan wilayah kerja Puskesmas Punggur
Kabupaten Kubu Raya.
3. Sebelah barat berbatasan dengan Laut Natuna.
4. Sebelah utara berbatasan dengan wilayah kerja Puskesmas Sungai
Rengas.
Secara umum wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap berdataran
rendah dan hampir semua desa dapat ditempuh dengan kendaraan roda
empat maupun roda dua baik di musim hujan maupun musim kemarau
karena akses jalan sudah cukup baik dan hanya pada daerah-daerah
tertentu saja yang akses jalannya masih kurang baik kecuali desa Tanjung
Saleh dan desa Sepok Laut yang harus ditempuh kendaraan air.

B. Demografi
1. Kependudukan
Jumlah penduduk di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap
tahun 2019 adalah sebesar ± 59.598 jiwa, jumlah KK terdiri dari ±
14.900 rumah tangga, dengan rata-rata jiwa per KK yaitu ± 4 jiwa
per KK, dan dengan kepadatan penduduk per km2 adalah sebesar
1656 jiwa per KK per km2.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 5


Jumlah penduduk terbesar di antara 7 (tujuh) desa binaan
Puskesmas Sungai Kakap adalah Desa Pal Sembilan yaitu sebesar
23.776 jiwa, sedangkan yang terkecil adalah Desa Sepok Laut
dengan jumlah penduduk sebesar 2.392 jiwa.
C. Ekonomi dan Pendidikan
Sebagian besar penduduk di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap
bila dilihat dari sisi pekerjaannya adalah petani dan sebagian lain nya lagi
adalah berprofesi sebagai pedagang, nelayan, tukang rumah/tukang kayu,
swasta dan PNS. Bila dilihat dari sisi kemampuan ekonomi sebagai besar
penduduk masih dengan kemampuan ekonomi menengah ke bawah.
Sedangkan bila dilihat dari sisi tingkat pendidikan, sebagian besar
bertamatan Sekolah Menengah Atas (SMA) sederajat.
D. Sosial dan Lingkungan
Penduduk di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap mayoritas
beragama Islam, dan sebagiannya lagi beragama Kristen Katolik, Protestan,
Kong Hu Cu, Budha dan Hindu.
Kehidupan sosial masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Sungai
Kakap masih menjunjung tinggi nilai-nilai dan norma-norma dalam
kehidupan berbangsa dan bermasyarakat.
Jumlah rumah yang ada di seluruh wilayah binaan Puskesmas
Sungai Kakap adalah sebesar 14.900 buah dan jumlah rumah yang
diperiksa (dibina) sebesar 620 buah (16.46%). Dari jumlah yang diperiksa
(dibina), sebanyak 529 buah (85.32%) dinyatakan sehat. Dari jumlah KK
yang dibina/diperiksa tersebut sebesar 529 buah (85%) memiliki jamban
sesuai dengan standar kesehatan, dan untuk akses air bersih sebesar
100% dari rumah yang diperiksa/dibina menggunakan PAH
(Penampungan Air Hujan.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 6


BAB III
SITUASI DERAJAT KESEHATAN

Situasi derajat kesehatan masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Sungai


Kakap dinilai melalui beberapa indikator yang dapat memberikan gambaran
kondisi kesehatan masyarakat yaitu Angka Kematian, Angka Kesakitan dan
Angka Status Gizi.
A. Angka Kematian
Angka kematian secara umum berhubungan dengan tingkat
kesakitan yang ada di masyarakat. Selain itu, angka kematian juga
dipengaruhi oleh berbagai faktor yang ada di masyarakat seperti jumlah
kelahiran, masa paritas, tingkat social ekonomi, lingkungan, upaya
kesehatan, dan lain sebagainya.
Angka kematian di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap
dibedakan menjadi tiga penilaian, yaitu Angka Kematian Ibu (AKI), Angka
Kematian Bayi (AKB), dan Angka Kematian Balita (AKABA).
Di tahun 2019 di wilayah Kerja Puskesmas Sungai Kakap terdapat
1 (satu) kasus kematian Ibu sedangkan untuk kasus Kematian Bayi
Puskesmas Sungai Kakap juga terdapat 1 (satu) Kasus .

B. Angka Kesakitan
Angka kesakitan masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Sungai
Kakap tahun 2019 berasal dari laporan setiap pemegang program.
Berdasarkan laporan tersebut didapatkan hasil angka kesakitan
masyarakat sebagai berikut:
1. Hipertensi
Sepanjang tahun 2019 tercatat 1328 orang penduduk di
wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap terdiagnosa mengalami
Hipertensi.
2. Ispa
Sepanjang tahun 2019 terdapat 1325 masyarakat menderita
Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA). Lonjakan penderita ISPA
disebabkan bencana kebakaran hutan yang mengakibatkan

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 7


munculnya kabut pekat hampir diseluruh wilayah kerja Puskesmas
Sungai Kakap.
3. Dyspepsia
Sepanjang tahun 2019 tercatat 911 warga menderita
dyspepsia di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap.
4. Commond Cold
2019 tercatat 580 warga yang menderita Commond Cold di
wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap
5. Myalgia
Terdapat 495 warga yang menderita myalgia di wilayah
kerja Puskesmas Sungai Kakap selama tahun 2019.
6. Diabetes Militus
Sepanjang tahun 2019 tercatat warga yang menderita
Diabetes Militus di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap yang
berjumlah 460 kasus.
7. Febris/Demam
Sepanjang tahun 2019 tercatat warga yang menderita
Febris/Demam di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap yang
berjumlah 448 kasus.
8. Diare
Sepanjang tahun 2019 tercatat 375 kasus warga menderita
Diare.
9. Tension Tipe Headceche
Sepanjang tahun 2019 kasus Tension Tipe Headceche
berjumlah 300 kasus
10. Gastritis
Sepanjang tahun 2019 kasus kesakitan Gastritis berjumlah
298 kasus.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 8


Berikut ini adalah grafik 10 besar penyakit yang terjadi di wilayah kerja
Puskesmas Sungai Kakap sepanjang tahun 2019:

10 Penyakit Terbesar Tahun 2019


1400 1328 1325 1 Hipertensi

1200 2 Ispa

3 Dispepsia
1000 911
4 Commond cold
800
Jumlah

5 Myalgia
580
600 6 Diabetes Militus
495
460 448
375 7 Febris
400
300 298
8 Diare
200
9 Tension Tipe Headcache

0 10 Gastritis
Nama Penyakit

Grafik 3.2. Distribusi 10 besar penyakit untuk semua golongan umur


Sumber: LB1 tahun 2019

C. ANGKA STATUS GIZI


Tercatat 1.526 sasaran balita yang ada di wilayah kerja Puskesmas
Sungai Kakap pada tahun 2019, sebesar 1.291 balita (84,6%) balita
ditimbang, dari keseluruhan jumlah bayi dan balita yang melakukan
penimbangan sebesar 67 balita (2,2%) tergolong dalam Bawah Garis Merah
(BGM), Balita mendapatkan vitamin A sebesar 3951 orang balita yang
mendapatkan vitamin A (120,8%), dan Cakupan ASI eklusif tercatat 65,9%.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 9


BAB IV
SITUASI UPAYA KESEHATAN

Situasi upaya pelayanan kesehatan di wilayah kerja Puskesmas Sungai


Kakap dilihat dari hasil pelaksanaan pelayanan kesehatan dasar, pelayanan
kesehatan rujukan, penyelidikan epidemiologi dan penaggulangan KLB, promosi
kesehatan dan pemberdayaan masyarakat. Pembacaan hasil didasarkan pada
indikator Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang tertera dalam Keputusan
Menteri Kesehatan Nomor: 43 tahun 2016.
A. Pelayanan Kesehatan Dasar
Program pelayanan kesehatan dasar di tingkat Puskesmas Sungai
Kakap meliputi pelayanan kesehatan ibu dan bayi, penjaringan anak pra
sekolah dan usia sekolah, pelayanan KB, pelayanan imunisasi, penemuan
dan penanganan penderita penyakit.
1. Cakupan Kunjungan Ibu Hamil K4
Berdasarkan jumlah sasaran ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas
Sungai Kakap pada tahun 2019 sebesar 1290 orang ibu hamil, yang
mendapatkan pelayanan hingga K4 adalah sebesar 1.288 orang ibu
hamil (99,8%). Berdasarkan target yang diberikan untuk tahun 2019
sebesar 100 %, maka target tersebut hampir tercapai,
2. Cakupan Pertolongan Persalinan oleh Bidan atau Tenaga Kesehatan
yang Memiliki Kompetensi Kebidanan.
Berdasarkan jumlah sasaran Persalinan oleh nakes di wilayak kerja
Puskesmas Sungai Kakap pada tahun 2019 sebesar 1.231
Tercatat persalinan yang terjadi pada tahun 2019 di wilayah kerja
Puskesmas Sungai Kakap, sebesar 1189 persalinan (96,6%) di
tolong oleh bidan atau tenaga kesehatan lainnya. Sedangkan target
yang harus dicapai untuk pertolongan persalinan oleh bidan atau
tenaga kesehatan sebesar 100%, hal ini menandakan bahwa target
pertolongan persalinan oleh bidan atau tenaga kesehatan lainnya
yang memiliki kompetensi kebidanan belum tercapai, dan masih ada
persalinan yang di tolong oleh tenaga non nakes yaitu sebesar 4,4%,
hal ini masih cukup mempengaruhi Angka Kematian Ibu (AKI) dan
Angka Kematian Bayi (AKB) di wilayah kerja Puskesmas Sungai

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 10


Kakap dan ini merupakan pekerjaan yang harus dituntaskan pada
tahun 2019.
3. Pelayanan Kesehatan Neonatus
Berdasarkan sasaran kunjugan neonatus wilayah kerja Puskesmas
Sungai Kakap tahun 2019 sebesar 1135 orang terrcatat 1167
neonatus yang dilayani sampai pada kunjungan ke 3 ini sebesar
102,8 % ,berdasarkan target yang ditentukan 100%, jadi capaian
pelayanan Kesehatan neonatus telah mencapai target..
4. Pelayanan Kesehatan Balita
Berasarkan sasaran pelayanan kesehatan balita di wilayah kerja
Puskesmas Sungai Kakap pada tahun 2019 sebesar 4545
Sepanjang tahun 2019 tercatat 2290 balita yg dilayani sehingga
capaian persentasinya masih sangat rendah yaitu hanya 50,4 % .
5. Skrining Kesehatan bagian anak usia pendidikan dasar
Pada tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melakukan skrining
kesehatan di sekolah sekolah. Adapun capaian dari skrining pada
usia pendidikan adalah 9894 sekitar 94,18% dari sasaran 10505
6. Skrining Kesehatan usia 15 s/d 59 tahun
Pada tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melakukan skrining
Kesehatan pada usia 15 s/d 59 tahun sebanyak 32774 capaian nya
adalah 87%. dari jumlah sasaran 37671 orang.
7. Skrining Kesehatan usia 60 Keatas
Pada Tahun 2019 Puskemas Sungai Kakap melakukan skrining
Kesehatan pada usia 60 keatas capaiannya adalah 3004 sebesar
48%. dari sasaran 6265.
8. Cakupan Penderita Hipertensi yang mendapat pelayanan kesehatan
Pada tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melakukan pelayanan
penderita hipertensi sebesar 6808 atau 57,6% dari sasaran 11829.
9. Cakupan Penderita Diabetes
Pada tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melakukan pelayanan
penderita Diabetes sebesar 443 atau 17%. dari sasaran 2602.
10. Cakupan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) berat mendapatkan
pelayanan kesehatan sesuai standar

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 11


Pada Tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melaksanankan
pelayanan terhadap Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) sebasar
59 kasus atau 96,72% dari sasaran 61 kasus
11. Cakupan Orang TB yang mendapat pelayanan TB sesuai standar
Pada Tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melaksanankan
pelayanan Orang TB yg mendapat pelayanan TB sesuai standar
sebesar sebanyak 255 kasus atau 147% dari sasaran 174 kasus
12. Cakupan orang beresiko terinfeksi HIV yang mendapatkan
pemeriksaan HIV sesuai standar
Pada Tahun 2019 Puskesmas Sungai Kakap melaksanakan
pemeriksaan HIV sesuai standar sebanyak 880 atau 68,21% dari
sasaran 1290

B. PELAYANAN KESEHATAN RUJUKAN


Program pelayanan kesehatan rujukan ditingkat Puskesmas Sungai
Kakap merupakan upaya timbal balik pelimpahan tanggung jawab
pelayanan kesehatan yang dilaksanakan secara sistematis terhadap suatu
kasus penyakit atau masalah kesehatan secara vertical dari unit yang
berkemampuan kurang yaitu puskesmas kepada unit yang lebih lengkap
dan mampu yaitu Rumah Sakit yang ada di wilalah Kubu Raya atau di
wilayah kota Pontianak baik rumah sakit pemerintah maupun rumah sakit
swasta.
1. Cakupan Pelayanan Kesehatan Rujukan Pasien
Jumlah Rujukan rawat jalan dari Fasilitas Kesehatan tingkat I ke
Fasilitas Kesehatan Lanjutan (rumah sakit yang bekerja sama
dengan BPJS) berjumlah 2112. Semuanya terlaksana dengan baik
sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.
2. Cakupan Pelayanan Gawat Darurat
Jumlah Rujukan Kegawat Daruratan dari Fasilitas Kesehatan
tingkat I ke Fasilitas Kesehatan Lanjutan (rumah sakit yang bekerja
sama dengan BPJS dan Rumah sakit lainnya) berjumlah 1019.
Terdiri dari 424 rujukan dari Rawat Inap, 409 dari rujukan
Persalinan, dan 186 rujukan dari Unit Gawat Darurat Puskesmas
Sungai Kakap. Semuanya terlaksana dengan baik sesuai dengan
prosedur yang sudah ditetapkan.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 12


C. PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI DAN KLB
Program Pemberantasan Penyakit Menular di Puskesmas Sungai
Kakap meliputi kegiatan Penyelenggaraan Penyelidikan Epidemiologi dan
Penanggulangan Kejadian Luar Biasa (KLB).
Cakupan Desa/Kelurahan Mengalami KLB yang dilakukan
Penyelidikan Epidemiologi < 24 jam.
Sepanjang tahun 2019 di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap
terdapat 1 kasus Kejadian Luar Biasa (KLB) yaitu, 1 kasus Tetanus
Neonatorum.

Tabel SPM Puskesmas Sungai Kakap Tahun 2019


HASIL REALISASI
TARGET
JENIS PELAYANAN DASAR & TARGET s.d s.d Capaian
NO (DATA Bulan
INDIKATOR SPM (%) Bulan Bulan (%)
SASARAN) Ini
Lalu Ini

1 Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil 100 1.290 1203 85 1288 99,80

2 Pelayanan Kesehatan Ibu Bersalin 100 1.231 1082 107 1189 96,60
Pelayanan Kesehatan Bayi Baru
3 100 1.135 1034 133 1167 102,81
Lahir
4 Pelayanan Kesehatan Balita 100 4.545 2082 208 2290 50,40
Pelayanan Kesehatan Pada Usia
5 100 10.505 9894 0 9894 94,18
Pendidikan Dasar
Pelayanan Kesehatan Pada Usia
6 100 37.671 12906 19.868 32774 87,00
Produktif
Pelayanan Kesehatan Pada Usia
7 100 6.265 2441 563 3004 48,00
Lanjut
Pelayanan Kesehatan Penderita
8 100 11.829 1396 5412 6808 57,60
Hipertensi
Pelayanan Kesehatan Penderita
9 100 2.602 226 217 443 17,00
Diabetes Melitus (DM)
Pelayanan Kesehatan Orang
10 100 61 58 1 59 96,72
Dengan Gangguan Jiwa Berat
Pelayanan Kesehatan Orang
11 100 174 224 31 255 147
dengan Tuberculosis (TB)
Pelayanan Kesehatan Orang
12 100 1.290 725 155 880 68,21
Dengan Resiko Terinfeksi HIV

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2020 13


BAB V
SITUASI SUMBER DAYA PUSKESMAS

Situasi sumber daya kesehatan di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap


dinilai berdasarkan sarana kesehatan, tenaga kesehatan, pembiayaan kesehatan,
dan sumber daya lain yang dimiliki oleh Puskesmas Sungai Kakap dan
dipergunakan untuk melaksanakan pelayanan kesehatan serta program-program
lain dalam upaya memenuhi peran dan fungsi Puskesmas Sungai Kakap.
A. Sarana Kesehatan
Sarana pelayanan kesehatan yang menjadi unit kerja dan dibina
oleh Puskesmas Sungai Kakap terdiri dari:
1. 1 buah Puskesmas Perawatan dalam keadaan baik.
2. 6 buah Pustu
3. 7 buah Polindes/Poskesdes
4. 1 buah mobil Ambulans ( Rusak Ringan)
5. 4 buah rumah paramedis dalam keadaan kurang baik (rusak
sedang).
6. 14 kendaraan roda dua.

B. Tenaga Kesehatan
Sumber Daya Manusia yang bekerja di Puskesmas Sungai Kakap
sebanyak 61 orang dengan rincian PNS sebanyak 42 orang dan Honor
Daerah 19 Orang, dengan spesifikasi tenaga sebagai berikut:

Data Ketenagaan Pegawai Negeri Sipil Puskesmas Sungai Kakap


Tahun 2019

No Jabatan Jumlah
1 Kepala Puskesmas 1
2 Kasubag Tu 1
3 Dokter Umum 4
4 Dokter Gigi 1
5 Bidan 25
6 Perawat 19
7 Gizi 3
8 K3 1

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2019 14


9 Kesling 1
10 Analis 1
11 Asisten Apoteker 1
12 Perawat Gigi 4
13 Radiologi 0
14 Verifikator Keuangan 1
15 Administrasi 2
16 Promkes 1
Jumlah 66

Data Ketenagaan Honor Daerah Puskesmas Sungai Kakap Tahun


2019

No Jabatan Jumlah
1 Dokter Umum 2
2 Perawat 10
3 Bidan 3
4 Promkes 1
5 Administrasi 2
6 Gizi 1
TOTAL 19

NO PUSTU /POLINDES BIDAN PERAWAT


1 Pustu Ampera 1 1
2 Pustu Pal 9 1 1
3 Pustu Parit Keladi 1
4 Pustu Kalimas 1
5 Pustu Tanjung Saleh 1
6 Pustu Sepok Laut 1
7 Polindes Ampera 1
8 Polindes Pal 9 1
9 Polindes Sungai Belidak 1
10 Polindes Sungai Itik' 1
11 Polindes Kalimas 1
12 Polindes Sungai Kakap 1
13 Polindes Sepok Laut 1
14 Polindes Tanjung Saleh 1
15 Polindes Parek Wak Parek 1
Jumlah 11 6

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2019 15


C. Pembiayaan Kesehatan
Pembiayaan kesehatan untuk melaksanakan peran dan fungsi
Puskesmas Sungai Kakap sebagai penyedia layanan kesehatan di wilayah
kerja Puskesmas Sungai Kakap pada tahun 2019 bersumber dari Jasa
Layanan, Badan Penyelenggara Jaminan Sosial, dan Bantuan Operasional
Kesehatan (BOK).

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2019 16


BAB VI
KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Puskesmas Sungai Kakap sesuai dengan peran dan fungsinya
sebagai perpanjangan tugas dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu Raya
berusaha untuk melaksanakan upaya kesehatan dengan seoptimal
mungkin, terencana dan terintegrasi dengan semua pihak baik lintas
program maupun lintas sektoral terkait. Namun dari uraian sebelumnya
dapat dilihat bahwa sebagian besar program masih belum memenuhi target
sebagaimana yang ditetapkan pada tahun 2019. Hal ini memerlukan kerja
keras dengan memanfaatkan semua potensi yang ada di unit kerja
Puskesmas Sungai Kakap serta pembinaan yang lebih intensif dari Dinas
Kesehatan Kabupaten Kubu Raya.
Selain itu, secara kualitatif jumlah tenaga kesehatan yang ada di
Puskesmas Sungai Kakap masih kurang memadai. Kurangnya tenaga
medis, farmasi dan tenaga paramedic serta tenaga penunjang lainnya
seperti tenaga driver (supir) dan tenaga administrasi berpengaruh dalam
upaya penyelenggaraan pelayanan kesehatan di puskesmas dan unit
kerjanya sehingga diperlukan SDM yang sesuai dengan bidang tugas
masing-masing agar program-program yang ada di puskesmas dapat
berjalan baik. Untuk itu diperlukan upaya peningkatan SDM baik melalui
pendidikan formal maupun non formal. Kurang tersedianya sarana dan
prasarana kesehatan juga mempengaruhi pencapaian target serta perlunya
penambahan jumlah sarana dan prasarana di unit kerja Puskesmas
Sungai Kakap.
Untuk masa yang akan datang dalam rangka peningkatan mutu
pelayanan di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap diharapkan selain
upaya kesehatan wajib, puskesmas dapat melaksanakan upaya kesehatan
tambahan tentunya dengan dukungan dari semua komponen serta
pembinaan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu Raya. Sebagai
perwujudan dari paradigma sehat bahwa selain upaya kuratif yang selama
ini masih dominan dilaksanakan puskesmas, upaya promotif dan preventif
diharapkan lebih digalakkan. Peran serta masyarakat dalam bidang

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2019 17


kesehatan sangat mutlak dalam rangka membantu program pemerintah
untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat yang optimal. Dimana
bentuk peran serta masyarakat dapat dilihat secara nyata yaitu melalui
Upaya Kesehatan Bersumber Masyarakat (UKBM). UKBM seperti halnya
posyandu yang ada di wilayah kerja Puskesmas Sungai Kakap secara
kualitatif sudah mencukupi, namun belum dapat melaksanakan fungsinya
secara optimal, sehingga diharapkan kerja sama dan koordinasi dari
berbagai pihak lebih ditingkatkan.
B. Saran
1. Ketersediaan sarana dan fasilitas yang memadai sangat diperlukan
dalam mendukung pelaksanaan program di puskesmas. Sarana dan
fasilitas sangat diperlukan diantaranya ketersediaan alat-alat
penunjang kesehatan, dan lain-lain. Oleh karena itu diharapkan
kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Kubu Raya untuk mengalokasi
anggaran penyediaan sarana dan fasilitas kesehatan tersebut.
2. Sistem Pencatatan dan Pelaporan kegiatan di Puskesmas Sungai
Kakap dan unit kerjanya yang belum tertata dengan baik
menyebabkan kesulitan dalam penyampaian laporan yang valid,
oleh karena itu disarankan agar ada pelatihan khusus bagi tenaga
puskesmas yang menangani system pencatatan dan pelaporan
puskesmas, dan akan berhasil guna bila dikembangkan jaringan
sistem informasi terpadu.
3. Dalam rangka peningkatan kualitas SDM di Puskesmas Sungai
Kakap dan unit kerjanya perlu dilaksanakan pendidikan-pendidikan
baik pendidikan formal maupun non formal.

Puskesmas Sungai Kakap | Profil Tahun 2019 18


TABEL 1

LUAS WILAYAH, JUMLAH DESA/KELURAHAN, JUMLAH PENDUDUK, JUMLAH RUMAH TANGGA,


DAN KEPADATAN PENDUDUK MENURUT KECAMATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

LUAS JUMLAH JUMLAH RATA-RATA KEPADATAN


JUMLAH
NO DESA WILAYAH DESA + RUMAH JIWA/RUMAH PENDUDUK
DESA KELURAHAN PENDUDUK
(km 2) KELURAHAN TANGGA TANGGA per km 2
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 SEPOK LAUT 49.5 1 1 2,392 598 4.0 48.3
2 KALIMAS 45.7 1 1 7,118 1,780 4.0 155.9
3 TANJUNG SALEH 48.3 1 1 4,710 1,178 4.0 97.6
4 SUNGAI BELIDAK 18.0 1 1 2,821 705 4.0 156.7
5 SUNGAI KAKAP 28.0 1 1 13,530 3,383 4.0 483.2
6 SUNGAI ITIK 25.0 1 1 5,251 1,313 4.0 210.0
7 PAL SEMBILAN 47.2 1 1 23,776 5,944 4.0 504.3
8 0 0
9 0 0
10 0 0
KABUPATEN/KOTA 261.6 7 0 7 59598 14900 28 1656.04

Sumber: - Kantor Statistik Kabupaten/Kota


- sumber lain…... (sebutkan)
TABEL 2

JUMLAH PENDUDUK MENURUT JENIS KELAMIN DAN KELOMPOK UMUR


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KELOMPOK UMUR JUMLAH PENDUDUK


NO
(TAHUN) LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI+PEREMPUAN RASIO JENIS KELAMIN
1 2 3 4 5 6

1 0-4 0 #DIV/0!
2 5-9 0 #DIV/0!
3 10 - 14 0 #DIV/0!
4 15 - 19 0 #DIV/0!
5 20 - 24 0 #DIV/0!
6 25 - 29 0 #DIV/0!
7 30 - 34 0 #DIV/0!
8 35 - 39 0 #DIV/0!
9 40 - 44 0 #DIV/0!
10 45 - 49 0 #DIV/0!
11 50 - 54 0 #DIV/0!
12 55 - 59 0 #DIV/0!
13 60 - 64 0 #DIV/0!
14 65 - 69 0 #DIV/0!
15 70 - 74 0 #DIV/0!
16 75+ 0 #DIV/0!

KABUPATEN/KOTA 29,853 29,745 59,598 100.4


ANGKA BEBAN TANGGUNGAN (DEPENDENCY RATIO) #DIV/0!

Sumber: - Kantor Statistik Kabupaten/kota


- Sumber lain…... (sebutkan)
TABEL 3

PENDUDUK BERUMUR 15 TAHUN KE ATAS YANG MELEK HURUF


DAN IJAZAH TERTINGGI YANG DIPEROLEH MENURUT JENIS KELAMIN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH PERSENTASE
NO VARIABEL LAKI-LAKI+ LAKI-LAKI+
LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI PEREMPUAN
PEREMPUAN PEREMPUAN
1 2 3 4 5 6 7 8
1 PENDUDUK BERUMUR 15 TAHUN KE ATAS 0 0 0

2 PENDUDUK BERUMUR 15 TAHUN KE ATAS YANG MELEK HURUF 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

3 PERSENTASE PENDIDIKAN TERTINGGI YANG DITAMATKAN:


a. TIDAK MEMILIKI IJAZAH SD 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
b. SD/MI 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
c. SMP/ MTs 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
d. SMA/ MA 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
e. SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
f. DIPLOMA I/DIPLOMA II 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
g. AKADEMI/DIPLOMA III 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
h. UNIVERSITAS/DIPLOMA IV 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
i. S2/S3 (MASTER/DOKTOR) 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

Sumber: …………… (sebutkan)


TABEL 4
JUMLAH SARANA KESEHATAN MENURUT KEPEMILIKAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PEMILIKAN/PENGELOLA
NO FASILITAS KESEHATAN
KEMENKES PEM.PROV PEM.KAB/KOTA TNI/POLRI BUMN SWASTA JUMLAH

1 2 3 4 5 6 7 8 9
RUMAH SAKIT
1 RUMAH SAKIT UMUM -
2 RUMAH SAKIT KHUSUS -
PUSKESMAS DAN JARINGANNYA
1 PUSKESMAS RAWAT INAP 1 1
- JUMLAH TEMPAT TIDUR -
2 PUSKESMAS NON RAWAT INAP -
3 PUSKESMAS KELILING -
4 PUSKESMAS PEMBANTU 6 6
5 POSKESDES 7 7
SARANA PELAYANAN LAIN
1 RUMAH BERSALIN -
2 KLINIK PRATAMA -
3 KLINIK UTAMA -
4 BALAI PENGOBATAN -
5 PRAKTIK DOKTER BERSAMA -
6 PRAKTIK DOKTER UMUM PERORANGAN -
7 PRAKTIK DOKTER GIGI PERORANGAN -
8 PRAKTIK DOKTER SPESIALIS PERORANGAN -
9 PRAKTIK PENGOBATAN TRADISIONAL -
10 BANK DARAH RUMAH SAKIT -
11 UNIT TRANSFUSI DARAH -
12 LABORATORIUM KESEHATAN
SARANA PRODUKSI DAN DISTRIBUSI KEFARMASIAN
1 INDUSTRI FARMASI -
2 INDUSTRI OBAT TRADISIONAL -
3 USAHA MIKRO OBAT TRADISIONAL -
4 PRODUKSI ALAT KESEHATAN -
5 PEDAGANG BESAR FARMASI -
6 APOTEK -
7 APOTEK PRB -
8 TOKO OBAT -
9 TOKO ALKES -

Sumber: ……................ (sebutkan)


TABEL 5
JUMLAH KUNJUNGAN PASIEN BARU RAWAT JALAN, RAWAT INAP, DAN KUNJUNGAN GANGGUAN JIWA DI SARANA PELAYANAN KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH KUNJUNGAN KUNJUNGAN GANGGUAN JIWA


NO SARANA PELAYANAN KESEHATAN RAWAT JALAN RAWAT INAP JUMLAH
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
JUMLAH KUNJUNGAN 15,463 20,041 35,503 212 621 833 0 0 0
JUMLAH PENDUDUK KAB/KOTA 29,853 29,745 59,598 29,853 29,745 59,598
CAKUPAN KUNJUNGAN (%) 51.8 67.4 59.6 0.7 2.1 1.4
A Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama
1 Puskesmas 15,463 20,041 35,503 212 621 833 0
1 SEPOK LAUT 0 0 0
2 KALIMAS 0 0 0
3 TANJUNG SALEH 0 0 0
4 SUNGAI BELIDAK 0 0 0
5 SUNGAI KAKAP 0 0 0
6 SUNGAI ITIK 0 0 0
7 PAL SEMBILAN 0 0 0
8 0 0 0 0
9 0 0 0 0
10 0 0 0 0
11 #REF! 0 0 0
12 #REF! 0 0 0
13 #REF! 0 0 0
14 #REF! 0 0 0
2 Klinik Pratama
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0
3 Praktik Mandiri Dokter
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0
4 Praktik Mandiri Dokter Gigi
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0
5 Praktik Mandiri Bidan
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0

SUB JUMLAH I 15,463 20,041 35,503 212 621 833 0 0 0


B Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Lanjut
1 Klinik Utama
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0
2 RS Umum
1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0
dst 0 0 0
3 RS Khusus
1 RSIA Anugrah 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0
4 Praktik Mandiri Dokter Spesialis
1 0 0 0
2 0 0 0
3 0 0 0
dst 0 0 0

SUB JUMLAH II 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Sumber: ……………… (sebutkan)


Catatan: Puskesmas non rawat inap hanya melayani kunjungan rawat jalan
TABEL 6

PERSENTASE RUMAH SAKIT DENGAN KEMAMPUAN PELAYANAN GAWAT DARURAT (GADAR ) LEVEL I
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

MEMPUNYAI KEMAMPUAN YAN. GADAR LEVEL I


NO RUMAH SAKIT JUMLAH
JUMLAH %
1 2 3 4 5

1 RUMAH SAKIT UMUM 0 2 #DIV/0!

2 RUMAH SAKIT KHUSUS 0 1 #DIV/0!

KABUPATEN/KOTA 0 3 #DIV/0!

Sumber: ……………… (sebutkan)


TABEL 7

ANGKA KEMATIAN PASIEN DI RUMAH SAKIT


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PASIEN KELUAR PASIEN KELUAR MATI


JUMLAH PASIEN KELUAR MATI Gross Death Rate Net Death Rate
NO NAMA RUMAH SAKITa (HIDUP + MATI) ≥ 48 JAM DIRAWAT
TEMPAT TIDUR
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
3 RS Kubu Raya 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
4 RSIA Anugrah 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KABUPATEN/KOTA - 0 0 0 0 0 0 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan: a termasuk rumah sakit swasta
TABEL 8

INDIKATOR KINERJA PELAYANAN DI RUMAH SAKIT


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH
JUMLAH PASIEN KELUAR JUMLAH HARI
NO NAMA RUMAH SAKITa LAMA BOR (%) BTO (KALI) TOI (HARI) ALOS (HARI)
TEMPAT TIDUR (HIDUP + MATI) PERAWATAN
DIRAWAT
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
3 RS Kubu Raya 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
4 RSIA Anugrah 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KABUPATEN/KOTA 0 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan: a termasuk rumah sakit swasta
TABEL 9

PERSENTASE PUSKESMAS DENGAN KETERSEDIAAN OBAT DAN VAKSIN ESENSIAL


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KETERSEDIAAN OBAT & VAKSIN


NO PUSKESMAS DESA
ESENSIAL*
1 2 3 4
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP SEPOK LAUT v
KALIMAS v
TANJUNG SALEH v
SUNGAI BELIDAK v
SUNGAI KAKAP v
SUNGAI ITIK v
PAL SEMBILAN v

JUMLAH PUSKESMAS YANG MEMILIKI 80% OBAT DAN VAKSIN ESENSIAL 7


JUMLAH PUSKESMAS YANG MELAPOR 7
% PUSKESMAS DENGAN KETERSEDIAAN OBAT & VAKSIN ESENSIAL 100.00%

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: *) beri tanda "V" jika puskesmas memiliki obat dan vaksin esensial ≥80%
*) beri tanda "X" jika puskesmas memiliki obat dan vaksin esensial <80%
*) jika puskesmas tersebut tidak melapor, mohon dikosongkan atau tidak memberi tanda "V" maupun "X"
TABEL 10

JUMLAH POSYANDU DAN POSBINDU PTM* MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

STRATA POSYANDU JUMLAH


POSYANDU AKTIF*
NO Puskesmas Desa PRATAMA MADYA PURNAMA MANDIRI POSBINDU
JUMLAH
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % PTM**
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 0.0 3 100.0 0.0 0.0 3 0 0.0
KALIMAS 0.0 3 50.0 3 50.0 0.0 6 3 50.0
TANJUNG SALEH 0.0 3 100.0 0.0 0.0 3 0 0.0
SUNGAI BELIDAK 0.0 3 75.0 1 25.0 0.0 4 1 25.0
SUNGAI KAKAP 0.0 8 100.0 0.0 0.0 8 0 0.0
SUNGAI ITIK 0.0 6 100.0 0.0 0.0 6 0 0.0
PAL SEMBILAN 2 18.2 7 63.6 1 9.1 1 9.1 11 2 18.2
JUMLAH (KAB/KOTA) 2 4.9 33 80.5 5 12.2 1 2.4 41 6 14.6 0
RASIO POSYANDU PER 100 BALITA #DIV/0!

Sumber: ……………………. (sebutkan)


*Posyandu aktif: posyandu purnama + mandiri
**PTM: Penyakit Tidak Menular
TABEL 11
JUMLAH TENAGA MEDIS DI FASILITAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

DOKTER
DR SPESIALIS a DOKTER UMUM TOTAL DOKTER GIGI TOTAL
NO UNIT KERJA GIGI SPESIALIS
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 0 2 2 2 0 2 1 1 0 1 0 1
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
4 RSIA Anugrah 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN
KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
KLINIK DI DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
JUMLAH (KAB/KOTA)b 0 0 0 2 0 2 2 0 2 1 0 1 0 0 0 1 0 1
RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUKb 0.0 3.4 3.4 1.7 0.0 1.7

Sumber: ……………… (sebutkan)

Keterangan : a) Jumlah termasuk S3;


b) Tenaga kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 12
JUMLAH TENAGA KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN DI FASILITAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

a
PERAWAT
NO UNIT KERJA BIDAN
L P L+P
1 2 3 4 5 6
1 Puskesmas Induk 4 9 13 15
2 SEPOK LAUT 1 1 1
3 KALIMAS 1 1 1
4 TANJUNG SALEH 1 1 1
5 SUNGAI BELIDAK 0 1
6 SUNGAI KAKAP 0 2
7 SUNGAI ITIK 0 1
8 PAL SEMBILAN 1 2 3 3
1 RST Tk II Kartika Husada 0
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0
3 RS Kubu Raya 0
4 RSIA Anugrah 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN 0
KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0
KLINIK DI DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0
b
JUMLAH (KAB/KOTA) 7 12 19 25
RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUKb 31.9 41.9

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan : a) Jumlah termasuk S3; b) Tenaga kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 13
JUMLAH TENAGA KESEHATAN MASYARAKAT, KESEHATAN LINGKUNGAN, DAN GIZI DI FASILITAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KESEHATAN MASYARAKAT KESEHATAN LINGKUNGAN GIZI


NO UNIT KERJA
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 2 2 1 1 3 3
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
0 0 0
1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0
2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0
4 RSIA Anugrah 0 0 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN 0 0 0
KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0 0 0
KLINIK DI DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0 0 0
a
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 2 2 1 0 1 0 3 3
a
RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUK 3.4 1.7 5.0

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan : a) Tenaga kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 14

JUMLAH TENAGA TEKNIK BIOMEDIKA, KETERAPIAN FISIK, DAN KETEKNISAN MEDIK DI FASILITAS KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

AHLI LABORATORIUM TENAGA TEKNIK


NO UNIT KERJA KETERAPIAN FISIK KETEKNISIAN MEDIS
MEDIK BIOMEDIKA LAINNYA
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 1 1 0 0 0

1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0 0


2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0 0
4 RSIA Anugrah 0 0 0 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN 0 0 0 0
KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0 0 0 0
KLINIK DI DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0 0 0 0
a
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0
RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUKa 1.7 0.0 0.0 0.0

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan : a) Tenaga kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 15

JUMLAH TENAGA KEFARMASIAN DI FASILITAS KESEHATAN


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

TENAGA KEFARMASIAN
TENAGA TEKNIS
NO UNIT KERJA APOTEKER TOTAL
KEFARMASIANa
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 1 1 0 0 1 1

1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0 0 0


2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0 0 0
4 RSIA Anugrah 0 0 0 0 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN 0 0 0 0 0
KLINIK DI INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0 0 0 0 0
KLINIK DI DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0 0 0 0 0
JUMLAH (KAB/KOTA)b 0 1 1 0 0 0 0 1 1
RASIO TERHADAP 100.000 PENDUDUKb 1.7 0.0 1.7

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan : a) Termasuk analis farmasi, asisten apoteker, dan sarjana farmasi;
b) Tenaga kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 16

JUMLAH TENAGA PENUNJANG/PENDUKUNG KESEHATAN DI FASILITAS KESEHATAN


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

TENAGA PENUNJANG/PENDUKUNG KESEHATAN

TENAGA DUKUNGAN TOTAL


NO UNIT KERJA PEJABAT STRUKTURAL TENAGA PENDIDIK
MANAJEMEN

L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP 1 1 2 0 2 1 3 3 2 5

1 RST Tk II Kartika Husada 0 0 0 0 0 0


2 RSAU dr. Moh. Sutomo 0 0 0 0 0 0
3 RS Kubu Raya 0 0 0 0 0 0
4 RSIA Anugrah 0 0 0 0 0 0
SARANA PELAYANAN KESEHATAN LAIN 0 0 0 0 0 0
INSTITUSI DIKNAKES/DIKLAT 0 0 0 0 0 0
DINAS KESEHATAN KAB/KOTA 0 0 0 0 0 0
JUMLAH (KAB/KOTA)a 1 1 2 0 0 0 2 1 3 3 2 5

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan : a) Tenaga penunjang/pendukung kesehatan yang bertugas di lebih dari satu tempat, hanya dihitung satu kali
TABEL 17

CAKUPAN JAMINAN KESEHATAN PENDUDUK MENURUT JENIS JAMINAN


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PESERTA JAMINAN KESEHATAN


NO JENIS KEPESERTAAN
JUMLAH %
1 2 3 4

PENERIMA BANTUAN IURAN (PBI)

1 PBI APBN 22,599 37.9

2 PBI APBD 7,085 11.9

SUB JUMLAH PBI 29,684 49.8

NON PBI

1 Pekerja Penerima Upah (PPU) 0.0

Pekerja Bukan Penerima Upah


2 3,217 5.4
(PBPU)/mandiri

3 Bukan Pekerja (BP) 0.0

SUB JUMLAH NON PBI 3,217 5.4

JUMLAH (KAB/KOTA) 32,901 55.2

Sumber: ……………….. (sebutkan)


TABEL 18

PERSENTASE DESA YANG MEMANFAATKAN DANA DESA UNTUK KESEHATAN MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

DESA
NO PUSKESMAS DESA YG MEMANFAATKAN
JUMLAH DANA DESA UNTUK %
KESEHATAN
1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAPSEPOK LAUT 0
KALIMAS 0
TANJUNG SALEH 0
SUNGAI BELIDAK 0
SUNGAI KAKAP 0
SUNGAI ITIK 0
PAL SEMBILAN 0
#REF! 0
JUMLAH (KAB/KOTA) - - 0

Sumber: ……................ (sebutkan)


TABEL 19
ALOKASI ANGGARAN KESEHATAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

ALOKASI ANGGARAN KESEHATAN


NO SUMBER BIAYA
Rupiah %
1 2 3 4

ANGGARAN KESEHATAN BERSUMBER:

1 APBD KAB/KOTA Rp1,142,963,270.00 30.40


a. Belanja Langsung 0.00
b. Belanja Tidak Langsung Rp65,366,370.00 1.74
c. Dana Alokasi Khusus (DAK) Rp1,077,596,900.00 28.66
- DAK fisik Rp0.00 0.00
1. Reguler 0.00
2. Penugasan 0.00
3. Afirmasi 0.00
- DAK non fisik Rp1,077,596,900.00 28.66
1. BOK Rp958,596,900.00 25.50
2. Akreditasi 0.00
3. Jampersal Rp119,000,000.00 3.17
2 APBD PROVINSI Rp0.00 0.00
a. Belanja Langsung 0.00
b. Belanja Tidak Langsung 0.00
c. Dana Alokasi Khusus (DAK) : BOK 0.00
0.00
3 BLUD: Rp2,616,697,075.00 69.60
a. Non kapitasi Persalinan Rp164,368,000.00 4.37
b. Non Kapitasi Rawat Inap Rp45,250,000.00 1.20
c. Non Kapitasi Rujukan Rp49,400,000.00 1.31
d. TUP Oprasional Rp245,608,000.00 6.53
e. Jaspel Rp243,475,000.00 6.48
f. Kapitasi Rp1,868,596,075.00 49.70
0.00
4 PINJAMAN/HIBAH LUAR NEGERI (PHLN) 0.00
(sebutkan project dan sumber dananya) 0.00
0.00
5 SUMBER PEMERINTAH LAIN* 0.00
0.00
TOTAL ANGGARAN KESEHATAN Rp3,759,660,345.00
TOTAL APBD KAB/KOTA
% APBD KESEHATAN THD APBD KAB/KOTA 0.0
ANGGARAN KESEHATAN PERKAPITA Rp0.00

Sumber: ……................ (sebutkan)


TABEL 20

JUMLAH KELAHIRAN MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH KELAHIRAN

NO PUSKESMAS DESA LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI + PEREMPUAN


HIDUP + HIDUP + HIDUP +
HIDUP MATI HIDUP MATI HIDUP MATI
MATI MATI MATI
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


SEPOK LAUT 24 24 23 23 47 0 47
KALIMAS 71 71 70 70 141 0 141
TANJUNG SALEH 46 46 47 47 93 0 93
SUNGAI BELIDAK 28 28 28 28 56 0 56
SUNGAI KAKAP 133 133 133 133 266 0 266
SUNGAI ITIK 51 51 52 52 103 0 103
PAL SEMBILAN 224 224 205 205 429 0 429
PUSKESMAS 587 587 607 607 1,194 0 1,194

JUMLAH (KAB/KOTA) 1,164 0 1,164 1,165 0 1,165 2,329 0 2,329


ANGKA LAHIR MATI PER 1.000 KELAHIRAN (DILAPORKAN) 0.0 0.0 0.0

Sumber: ………. (sebutkan)


Keterangan : Angka Lahir Mati (dilaporkan) tersebut di atas belum tentu menggambarkan Angka Lahir Mati yang sebenarnya di populasi
TABEL 21

JUMLAH KEMATIAN IBU MENURUT KELOMPOK UMUR, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KEMATIAN IBU
JUMLAH JUMLAH KEMATIAN IBU HAMIL JUMLAH KEMATIAN IBU BERSALIN JUMLAH KEMATIAN IBU NIFAS JUMLAH KEMATIAN IBU
NO PUSKESMAS DESA
LAHIR HIDUP < 20 20-34 < 20 20-34 < 20 20-34 < 20 20-34
≥35 tahun JUMLAH ≥35 tahun JUMLAH ≥35 tahun JUMLAH ≥35 tahun JUMLAH
tahun tahun tahun tahun tahun tahun tahun tahun
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


SEPOK LAUT 47 0 0 0 0 0 0 0
KALIMAS 141 0 0 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 93 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 56 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 266 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI ITIK 103 0 0 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 429 0 1 1 0 0 1 0 1
PUSKESMAS 1,194 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0
#REF! #REF! 0 0 0 0 0 0 0
#REF! #REF! 0 0 0 0 0 0 0
#REF! #REF! 0 0 0 0 0 0 0
#REF! #REF! 0 0 0 0 0 0 0
#REF! #REF! 0 0 0 0 0 0 0
JUMLAH (KAB/KOTA) #REF! 0 0 0 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 1
ANGKA KEMATIAN IBU (DILAPORKAN) 0

Sumber: ………. (sebutkan)


Keterangan:
- Jumlah kematian ibu = jumlah kematian ibu hamil + jumlah kematian ibu bersalin + jumlah kematian ibu nifas
- Angka Kematian Ibu (dilaporkan) tersebut di atas belum bisa menggambarkan AKI yang sebenarnya di populasi
TABEL 22
JUMLAH KEMATIAN IBU MENURUT PENYEBAB, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PENYEBAB KEMATIAN IBU


GANGGUAN
HIPERTENSI
NO PUSKESMAS DESA SISTEM GANGGUAN
PERDARAHAN DALAM INFEKSI LAIN-LAIN
PEREDARAN METABOLIK**
KEHAMILAN
DARAH *
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT
KALIMAS
TANJUNG SALEH
SUNGAI BELIDAK
SUNGAI KAKAP
SUNGAI ITIK
PAL SEMBILAN 1
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 1 0 0 0 0

Sumber: ………. (sebutkan)


* Jantung, Stroke, dll
** Diabetes Mellitus, dll
TABEL 23

CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN PADA IBU HAMIL, IBU BERSALIN, DAN IBU NIFAS MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

IBU HAMIL IBU BERSALIN/NIFAS


PERSALINAN PERSALINAN DI IBU NIFAS
NO PUSKESMAS DESA K1 K4 KF1 KF2 KF3
JUMLAH JUMLAH DITOLONG NAKES FASYANKES MENDAPAT VIT A
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 52 63 121.2 54 103.8 49 48 98.0 48 98.0 48 98.0 48 98.0 38 77.6 48 98.0
KALIMAS 154 191 124.0 173 112.3 147 148 100.7 148 100.7 148 100.7 148 100.7 114 77.6 148 100.7
TANJUNG SALEH 102 107 104.9 99 97.1 99 99 100.0 99 100.0 99 100.0 99 100.0 95 96.0 99 100.0
SUNGAI BELIDAK 61 65 106.6 64 104.9 58 59 101.7 59 101.7 59 101.7 59 101.7 48 82.8 59 101.7
SUNGAI KAKAP 293 294 100.3 293 100.0 280 268 95.7 268 95.7 268 95.7 268 95.7 232 82.9 268 95.7
SUNGAI ITIK 114 114 100.0 114 100.0 109 109 100.0 109 100.0 109 100.0 109 100.0 89 81.7 109 100.0
PAL SEMBILAN 514 508 98.8 491 95.5 490 458 93.5 458 93.5 458 93.5 458 93.5 358 73.1 458 93.5
JUMLAH (KAB/KOTA) 1,290 1,342 104.0 1,288 99.8 1,232 1,189 96.5 1,189 96.5 1,189 96.5 1,189 96.5 974 79.1 1,189 96.5

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 24

CAKUPAN IMUNISASI Td PADA IBU HAMIL MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

IMUNISASI Td PADA IBU HAMIL


JUMLAH IBU
NO PUSKESMAS DESA Td1 Td2 Td3 Td4 Td5 Td2+
HAMIL
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 52 12 23.1 22 42.3 9 17.3 5 9.6 2 3.8 38 73.1
KALIMAS 154 40 26.0 44 28.6 55 35.7 51 33.1 51 33.1 201 130.5
TANJUNG SALEH 102 26 25.5 26 25.5 20 19.6 12 11.8 4 3.9 62 60.8
SUNGAI BELIDAK 61 17 27.9 33 54.1 22 36.1 25 41.0 27 44.3 107 175.4
SUNGAI KAKAP 293 25 8.5 91 31.1 67 22.9 40 13.7 34 11.6 232 79.2
SUNGAI ITIK 114 34 29.8 21 18.4 35 30.7 11 9.6 11 9.6 78 68.4
PAL SEMBILAN 514 182 35.4 233 45.3 157 30.5 86 16.7 60 11.7 536 104.3
JUMLAH (KAB/KOTA) 1,290 336 26.0 470 36.4 365 28.3 230 17.8 189 14.7 1,254 97.2

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 25
PERSENTASE CAKUPAN IMUNISASI Td PADA WANITA USIA SUBUR YANG TIDAK HAMIL MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH WUS IMUNISASI Td PADA WUS TIDAK HAMIL


NO PUSKESMAS DESA TIDAK HAMIL Td1 Td2 Td3 Td4 Td5
(15-39 TAHUN) JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 423 50 11.8 11 2.6 3 0.7 2 0.5 0 0.0
KALIMAS 1,216 40 3.3 42 3.5 56 4.6 53 4.4 55 4.5
TANJUNG SALEH 1,020 23 2.3 37 3.6 23 2.3 21 2.1 14 1.4
SUNGAI BELIDAK 533 16 3.0 23 4.3 45 8.4 46 8.6 39 7.3
SUNGAI KAKAP 2,708 34 1.3 25 0.9 25 0.9 13 0.5 19 0.7
SUNGAI ITIK 1,064 13 1.2 3 0.3 5 0.5 0 0.0 6 0.6
PAL SEMBILAN 5,487 265 4.8 242 4.4 199 3.6 131 2.4 109 2.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 12,451 441 3.5 383 3.1 356 2.9 266 2.1 242 1.9

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 26
PERSENTASE CAKUPAN IMUNISASI Td PADA WANITA USIA SUBUR (HAMIL DAN TIDAK HAMIL) MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

IMUNISASI Td PADA WUS


JUMLAH WUS
NO PUSKESMAS DESA Td1 Td2 Td3 Td4 Td5
(15-39 TAHUN)
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 423 62 14.7 33 7.8 12 2.8 7 1.7 2 0.5
KALIMAS 1,216 80 6.6 86 7.1 111 9.1 104 8.6 106 8.7
TANJUNG SALEH 1,020 49 4.8 63 6.2 43 4.2 33 3.2 18 1.8
SUNGAI BELIDAK 533 33 6.2 56 10.5 67 12.6 71 13.3 66 12.4
SUNGAI KAKAP 2,708 59 2.2 116 4.3 92 3.4 53 2.0 53 2.0
SUNGAI ITIK 1,064 47 4.4 24 2.3 40 3.8 11 1.0 17 1.6
PAL SEMBILAN 5,487 447 8.1 475 8.7 356 6.5 217 4.0 169 3.1

JUMLAH (KAB/KOTA) 12,451 777 6.2 853 6.9 721 5.8 496 4.0 431 3.5

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 27

JUMLAH IBU HAMIL YANG MENDAPATKAN TABLET TAMBAH DARAH (TTD) MENURUT KECAMATAN DAN
PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH IBU TTD (90 TABLET)


NO PUSKESMAS DESA
HAMIL JUMLAH %
1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAPSEPOK LAUT 52 54 103.8
KALIMAS 154 173 112.3
TANJUNG SALEH 102 99 97.1
SUNGAI BELIDAK 61 64 104.9
SUNGAI KAKAP 293 293 100.0
SUNGAI ITIK 114 114 100.0
PAL SEMBILAN 514 419 81.5
JUMLAH (KAB/KOTA) 1,290 1,216 94.3

Sumber: ……………… (sebutkan)


TABEL 28
PESERTA KB AKTIF MENURUT JENIS KONTRASEPSI, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PESERTA KB AKTIF
JUMLAH
NO PUSKESMAS DESA
PUS
KONDOM % SUNTIK % PIL % AKDR % MOP % MOW % IMPLAN % JUMLAH %

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 420 10 3.4 148 50.5 112 38.2 10 3.4 0 0.0 4 1.4 9 3.1 293 69.8
KALIMAS 1,083 10 1.8 291 52.2 226 40.6 12 2.2 0 0.0 8 1.4 10 1.8 557 51.4
TANJUNG SALEH 745 9 1.7 275 52.3 220 41.8 11 2.1 0 0.0 1 0.2 10 1.9 526 70.6
SUNGAI BELIDAK 480 12 3.8 182 56.9 103 32.2 9 2.8 2 0.6 4 1.3 6 1.9 320 66.7
SUNGAI KAKAP 1,980 26 2.4 471 43.3 487 44.7 43 3.9 2 0.2 20 1.8 38 3.5 1,089 55.0
SUNGAI ITIK 821 16 4.3 190 51.4 137 37.0 10 2.7 1 0.3 4 1.1 11 3.0 370 45.1
PAL SEMBILAN 3,411 90 4.2 967 45.1 962 44.9 34 1.6 4 0.2 42 2.0 39 1.8 2,142 62.8
JUMLAH (KAB/KOTA) 8,940 173 3.3 2,524 47.7 2,247 42.5 129 2.4 9 0.2 83 1.6 123 2.3 5,288 59.1

Sumber: ……………….. (sebutkan)


Keterangan:
AKDR: Alat Kontrasepsi Dalam Rahim
MOP : Metode Operasi Pria
MOW : Metode Operasi Wanita
TABEL 29
CAKUPAN DAN PROPORSI PESERTA KB PASCA PERSALINAN MENURUT JENIS KONTRASEPSI, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH IBU PESERTA KB PASCA PERSALINAN


NO PUSKESMAS DESA
BERSALIN
KONDOM % SUNTIK % PIL % AKDR % MOP % MOW % IM PLAN % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 49 2 10.0 7 35.0 9 45.0 2 10.0 0.0 0.0 0.0 20 40.8
KALIMAS 147 3 8.3 12 33.3 20 55.6 1 2.8 0.0 0.0 0.0 36 24.5
TANJUNG SALEH 99 2 9.1 6 27.3 12 54.5 2 9.1 0.0 0.0 0.0 22 22.2
SUNGAI BELIDAK 58 2 6.9 11 37.9 14 48.3 2 6.9 0.0 0.0 0.0 29 50.0
SUNGAI KAKAP 280 2 3.3 24 39.3 34 55.7 1 1.6 0.0 0.0 0.0 61 21.8
SUNGAI ITIK 109 1 5.3 8 42.1 9 47.4 1 5.3 0.0 0.0 0.0 19 17.4
PAL SEMBILAN 490 3 2.9 46 44.2 52 50.0 3 2.9 0.0 0.0 0.0 104 21.2
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 15 5.2 114 39.2 150 51.5 12 4.1 0 0.0 0 0.0 0 0.0 291 #DIV/0!

Sumber: ……………….. (sebutkan)


TABEL 30
JUMLAH DAN PERSENTASE PENANGANAN KOMPLIKASI KEBIDANAN DAN KOMPLIKASI NEONATAL
MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PERKIRAAN PENANGANAN
JUMLAH PERKIRAAN NEONATAL PENANGANAN KOMPLIKASI NEONATAL
BUMIL KOMPLIKASI JUMLAH LAHIR HIDUP
NO PUSKESMAS DESA IBU DENGAN KOMPLIKASI
KEBIDANAN L P L+P
HAMIL KOMPLIKAS
I S % L P L+P L P L+P S % S % S %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 52 10 16 153.8 24 23 47 4 3 7 0.0 0.0 0 0.0
KALIMAS 154 31 18 58.4 71 70 141 11 11 21 0.0 0.0 0 0.0
TANJUNG SALEH 102 20 15 73.5 46 47 93 7 7 14 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI BELIDAK 61 12 12 98.4 28 28 56 4 4 8 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI KAKAP 293 59 19 32.4 133 133 266 20 20 40 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI ITIK 114 23 26 114.0 51 52 103 8 8 15 0.0 0.0 0 0.0
PAL SEMBILAN 514 103 35 34.0 224 205 429 34 31 64 0.0 0.0 0 0.0
JUMLAH (KAB/KOTA) 1,290 258 141 54.7 577 558 1,135 87 84 170 0 0.0 0 0.0 0 0.0

Sumber: ……………… (sebutkan)


TABEL 31
JUMLAH KEMATIAN NEONATAL, BAYI, DAN BALITA MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH KEMATIAN
LAKI - LAKI PEREMPUAN LAKI - LAKI + PEREMPUAN
NO PUSKESMAS DESA BALITA BALITA BALITA
NEONATAL ANAK JUMLAH NEONATAL ANAK JUMLAH NEONATAL ANAK JUMLAH
a a a
BAYI BAYI BAYI
BALITA TOTAL BALITA TOTAL BALITA TOTAL
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 0 0 0 0 0
KALIMAS 0 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 0 0 0 0 0 0
SUNGAI ITIK 0 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 1 0 0 1 0 0 0
JUMLAH (KAB/KOTA) 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
ANGKA KEMATIAN (DILAPORKAN) 0.9 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.4 0.0 0.0 0.0

Sumber: ………. (sebutkan)


Keterangan : - Angka Kematian (dilaporkan) tersebut di atas belum tentu menggambarkan AKN/AKB/AKABA yang sebenarnya di populasi
- a : kematian bayi termasuk kematian pada neonatal
TABEL 32
JUMLAH KEMATIAN NEONATAL, BAYI, DAN ANAK BALITA MENURUT PENYEBAB UTAMA, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PENYEBAB KEMATIAN NEONATAL (0-28 HARI) PENYEBAB KEMATIAN POST NEONATAL (29 HARI-11 BULAN) PENYEBAB KEMATIAN ANAK BALITA (12-59 BULAN)
KELAINAN
NO PUSKESMAS DESA TETANUS KELAINAN LAIN- KELAINAN LAIN- LAIN-
BBLR ASFIKSIA SEPSIS PNEUMONIA DIARE MALARIA TETANUS SALURAN PNEUMONIA DIARE MALARIA CAMPAK DEMAM DIFTERI
NEONATORUM BAWAAN LAIN SARAF LAIN LAIN
CERNA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT
KALIMAS
TANJUNG SALEH
SUNGAI BELIDAK
SUNGAI KAKAP
SUNGAI ITIK
PAL SEMBILAN 1
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 33

BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH (BBLR) MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BAYI BARU LAHIR DITIMBANG BBLR


JUMLAH LAHIR HIDUP
NO PUSKESMAS DESA L P L+P L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 24 23 47 24 100.0 23 100.0 47 100.0 0.0 0.0 4 8.5
KALIMAS 71 70 141 71 100.0 70 100.0 141 100.0 0.0 0.0 1 0.7
TANJUNG SALEH 46 47 93 46 100.0 47 100.0 93 100.0 0.0 0.0 3 3.2
SUNGAI BELIDAK 28 28 56 28 100.0 28 100.0 56 100.0 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI KAKAP 133 133 266 133 100.0 133 100.0 266 100.0 0.0 0.0 5 1.9
SUNGAI ITIK 51 52 103 51 100.0 52 100.0 103 100.0 0.0 0.0 3 2.9
PAL SEMBILAN 224 205 429 224 100.0 205 100.0 429 100.0 0.0 0.0 3 0.7
JUMLAH (KAB/KOTA) 577 558 1,135 577 100.0 558 100.0 1,135 100.0 0 0.0 0 0.0 19 1.7

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 34
CAKUPAN KUNJUNGAN NEONATAL MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KUNJUNGAN NEONATAL 1 KALI (KN1) KUNJUNGAN NEONATAL 3 KALI (KN LENGKAP)


JUMLAH LAHIR HIDUP
NO PUSKESMAS DESA L P L+P L P L+P
L P L +P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 24 23 47 0.0 0.0 63 134.0 0.0 0.0 54 114.9
KALIMAS 71 70 141 0.0 0.0 191 135.5 0.0 0.0 173 122.7
TANJUNG SALEH 46 47 93 0.0 0.0 107 115.1 0.0 0.0 99 106.5
SUNGAI BELIDAK 28 28 56 0.0 0.0 69 123.2 0.0 0.0 64 114.3
SUNGAI KAKAP 133 133 266 0.0 0.0 294 110.5 0.0 0.0 293 110.2
SUNGAI ITIK 51 52 103 0.0 0.0 114 110.7 0.0 0.0 114 110.7
PAL SEMBILAN 224 205 429 0.0 0.0 508 118.4 0.0 0.0 491 114.5
JUMLAH (KAB/KOTA) 577 558 1,135 0 0.0 0 0.0 1,346 118.6 0 0.0 0 0.0 1,288 113.5

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 35
BAYI BARU LAHIR MENDAPAT IMD* DAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI < 6 BULAN MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BAYI BARU LAHIR BAYI USIA < 6 BULAN


NO PUSKESMAS DESA MENDAPAT IMD DIBERI ASI EKSKLUSIF
JUMLAH JUMLAH
JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 PUSKESMAS SUNGAI SEPOK
KAKAPLAUT 47 90 191.5 2 1 50.0
KALIMAS 141 111 78.7 14 11 78.6
TANJUNG SALEH 93 35 37.6 9 6 66.7
SUNGAI BELIDAK 56 47 83.9 3 2 66.7
SUNGAI KAKAP 266 233 87.6 29 18 62.1
SUNGAI ITIK 103 91 88.3 12 10 83.3
PAL SEMBILAN 429 374 87.2 54 32 59.3
PUSKESMAS 0 374 #DIV/0! 123 82 66.7

JUMLAH (KAB/KOTA) 1,135 1,355 119.4 246 162 65.9

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan: IMD = Inisiasi Menyusui Dini
TABEL 36
CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN BAYI MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PELAYANAN KESEHATAN BAYI


JUMLAH BAYI
NO PUSKESMAS DESA L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 24 23 47 0.0 0.0 0 0.0
KALIMAS 71 70 141 0.0 0.0 0 0.0
TANJUNG SALEH 46 47 93 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI BELIDAK 28 28 56 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI KAKAP 133 133 266 0.0 0.0 0 0.0
SUNGAI ITIK 51 52 103 0.0 0.0 0 0.0
PAL SEMBILAN 224 205 429 0.0 0.0 0 0.0
JUMLAH (KAB/KOTA) 577 558 1,135 0 0.0 0 0 0 0.0

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 37

CAKUPAN DESA/KELURAHAN UNIVERSAL CHILD IMMUNIZATION (UCI) MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH DESA/KELURAHAN % DESA/KELURAHAN


NO PUSKESMAS DESA
DESA/KELURAHAN UCI UCI

1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT #DIV/0!
KALIMAS #DIV/0!
TANJUNG SALEH #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK #DIV/0!
SUNGAI KAKAP #DIV/0!
SUNGAI ITIK #DIV/0!
PAL SEMBILAN #DIV/0!
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 38

CAKUPAN IMUNISASI HEPATITIS B0 (0 -7 HARI) DAN BCG PADA BAYI MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BAYI DIIMUNISASI
HB0
JUMLAH LAHIR HIDUP BCG
NO PUSKESMAS < 24 Jam 1 - 7 Hari
L P L+P L P L+P L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 24 23 47 0 0.0 0 0.0 0 0.0 22 #DIV/0! 21 #DIV/0! 43 #DIV/0! 26 108.3 28 121.7 54 114.9
KALIMAS 71 70 141 0 0.0 0 0.0 0 0.0 60 #DIV/0! 64 #DIV/0! 124 #DIV/0! 55 77.5 63 90.0 118 83.7
TANJUNG SALEH 46 47 93 14 30.4 0 0.0 14 15.1 36 #DIV/0! 43 307.1 79 524.8 45 97.8 64 136.2 109 117.2
SUNGAI BELIDAK 28 28 56 0 0.0 0 0.0 0 0.0 23 #DIV/0! 24 #DIV/0! 47 #DIV/0! 28 100.0 30 107.1 58 103.6
SUNGAI KAKAP 133 133 266 0 0.0 0 0.0 0 0.0 91 #DIV/0! 91 #DIV/0! 182 #DIV/0! 114 85.7 120 90.2 234 88.0
SUNGAI ITIK 51 52 103 12 23.5 13 25.0 25 24.3 33 132.0 32 128.0 65 267.8 42 82.4 45 86.5 87 84.5
PAL SEMBILAN 224 205 429 42 18.8 44 21.5 86 20.0 187 871.3 170 197.7 357 1780.8 236 105.4 165 80.5 401 93.5

JUMLAH (KAB/KOTA) 577 558 1,135 68 11.8 57 10.2 125 11.0 452 4424.8 445 356.0 897 8144.8 546 94.6 515 92.3 1,061 93.5

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 39

CAKUPAN IMUNISASI DPT-HB-Hib 3, POLIO 4*, CAMPAK/MR, DAN IMUNISASI DASAR LENGKAP PADA BAYI MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BAYI DIIMUNISASI
JUMLAH BAYI
DPT-HB-Hib3 POLIO 4* CAMPAK/MR IMUNISASI DASAR LENGKAP
NO PUSKESMAS DESA (SURVIVING INFANT)
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 24 23 47 25 104.2 20 87.0 45 95.7 21 87.5 28 121.7 49 104.3 24 100.0 29 126.1 53 112.8 23 95.8 27 117.4 50 106.4
KALIMAS 71 70 141 57 80.3 57 81.4 114 80.9 57 80.3 57 81.4 114 80.9 64 90.1 64 91.4 128 90.8 64 90.1 64 91.4 128 90.8
TANJUNG SALEH 46 47 93 48 104.3 54 114.9 102 109.7 52 113.0 54 114.9 106 114.0 29 63.0 33 70.2 62 66.7 38 82.6 28 59.6 66 71.0
SUNGAI BELIDAK 28 28 56 27 96.4 29 103.6 56 100.0 27 96.4 29 103.6 56 100.0 27 96.4 28 100.0 55 98.2 27 96.4 28 100.0 55 98.2
SUNGAI KAKAP 133 133 266 117 88.0 120 90.2 237 89.1 115 86.5 120 90.2 235 88.3 117 88.0 119 89.5 236 88.7 112 84.2 132 99.2 244 91.7
SUNGAI ITIK 51 52 103 39 76.5 41 78.8 80 77.7 38 74.5 35 67.3 73 70.9 32 62.7 42 80.8 74 71.8 37 72.5 39 75.0 76 73.8
PAL SEMBILAN 224 205 429 152 67.9 138 67.3 290 67.6 120 53.6 133 64.9 253 59.0 215 96.0 195 95.1 410 95.6 122 54.5 118 57.6 240 55.9
#REF! #REF! #REF! #REF! #REF! 0 #REF! #REF! #REF! 0 #REF! #REF! #REF! #REF! #REF! #REF! #REF!
#REF! #REF! #REF! #REF! #REF! 0 #REF! #REF! #REF! 0 #REF! #REF! #REF! #REF! #REF! #REF! #REF!
JUMLAH (KAB/KOTA) #REF! #REF! #REF! 465 #REF! 459 #REF! 924 #REF! 430 #REF! 456 #REF! 886 #REF! 508 #REF! 510 #REF! 1,018 #REF! 423 #REF! 436 #REF! 859 #REF!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan:
*khusus untuk provinsi DIY, diisi dengan imunisasi IPV dosis ke 3
MR = measles rubella
TABEL 40
CAKUPAN IMUNISASI LANJUTAN DPT-HB-Hib 4 DAN CAMPAK/MR2 PADA ANAK USIA DIBAWAH DUA TAHUN (BADUTA)
MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BADUTA DIIMUNISASI
JUMLAH BADUTA DPT-HB-Hib4 CAMPAK/MR2
NO PUSKESMAS DESA L P L+P L P L+P

L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
KALIMAS 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
TANJUNG SALEH 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
PAL SEMBILAN 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
0 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 41

CAKUPAN PEMBERIAN VITAMIN A PADA BAYI DAN ANAK BALITA MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BAYI 6-11 BULAN ANAK BALITA (12-59 BULAN) BALITA (6-59 BULAN)
NO PUSKESMAS DESA MENDAPAT VIT A MENDAPAT VIT A MENDAPAT VIT A
JUMLAH BAYI JUMLAH JUMLAH
S % S % S %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 29 27 93.1 158 152 96.2 187 179 95.7
KALIMAS 64 64 100.0 362 362 100.0 426 426 100.0
TANJUNG SALEH 62 44 71.0 378 370 97.9 440 414 94.1
SUNGAI BELIDAK 30 30 100.0 130 130 100.0 160 160 100.0
SUNGAI KAKAP 121 121 100.0 706 704 99.7 827 825 99.8
SUNGAI ITIK 49 49 100.0 248 245 34.7 755 294 38.9
PAL SEMBILAN 229 219 95.6 1,466 1,434 578.2 477 1,653 346.5
JUMLAH (KAB/KOTA) 584 554 94.9 3,448 3,397 98.5 3,272 3,951 120.8

Sumber: ……………… (sebutkan)


Keterangan: Pelaporan pemberian vitamin A dilakukan pada Februari dan Agustus, maka perhitungan bayi 6-11 bulan yang mendapat vitamin A dalam setahun
dihitung dengan mengakumulasi bayi 6-11 bulan yang mendapat vitamin A di bulan Februari dan yang mendapat vitamin A di bulan Agustus.
Untuk perhitungan anak balita 12-59 bulan yang mendapat vitamin A menggunakan data bulan Agustus.
TABEL 42

CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN BALITA MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PELAYANAN KESEHATAN BALITA


JUMLAH BALITA
NO PUSKESMAS DESA L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
KALIMAS 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
TANJUNG SALEH 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
PAL SEMBILAN 0 #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 43

JUMLAH BALITA DITIMBANG MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BALITA
JUMLAH SASARAN BALITA DITIMBANG
NO PUSKESMAS DESA
(S) JUMLAH (D) % (D/S)
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 49 49 98 34 42 76 69.4 85.7 77.6
KALIMAS 113 112 225 113 112 225 100.0 100.0 100.0
TANJUNG SALEH 63 81 144 55 60 115 87.3 74.1 79.9
SUNGAI BELIDAK 53 55 108 50 49 99 94.3 89.1 91.7
SUNGAI KAKAP 168 177 345 168 177 345 100.0 100.0 100.0
SUNGAI ITIK 68 65 133 56 52 108 82.4 80.0 81.2
PAL SEMBILAN 234 239 473 158 165 323 67.5 69.0 68.3
JUMLAH (KAB/KOTA) 748 778 1,526 634 657 1,291 84.8 84.4 84.6

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 44

STATUS GIZI BALITA BERDASARKAN INDEKS BB/U, TB/U, DAN BB/TB MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH BALITA GIZI KURANG JUMLAH JUMLAH


BALITA BALITA BALITA PENDEK (TB/U) BALITA BALITA KURUS (BB/TB)
NO PUSKESMAS DESA (BB/U)
0-59 BULAN 0-59 BULAN 0-59 BULAN
YANG JUMLAH % YANG DIUKUR JUMLAH % YANG DIUKUR JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 158 4 2.5 158 18 11.4 158 11 7.0
KALIMAS 668 13 1.9 668 24 3.6 668 43 6.4
TANJUNG SALEH 228 18 7.9 228 9 3.9 228 10 4.4
SUNGAI BELIDAK 230 4 1.7 230 7 3.0 230 11 4.8
SUNGAI KAKAP 727 12 1.7 727 95 13.1 727 40 5.5
SUNGAI ITIK 335 11 3.3 335 39 11.6 335 17 5.1
PAL SEMBILAN 739 5 0.7 739 32 4.3 739 31 4.2
JUMLAH (KAB/KOTA) 3,085 67 2.2 3,085 224 7.3 3,085 163 5.3

Sumber: ……………… (sebutkan)


TABEL 45

CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN PESERTA DIDIK SD/MI, SMP/MTS, SMA/MA SERTA USIA PENDIDIKAN DASAR MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PESERTA DIDIK SEKOLAH SEKOLAH


USIA PENDIDIKAN DASAR
KELAS 1 SD/MI KELAS 7 SMP/MTS KELAS 10 SMA/MA SD/MI SMP/MTS SMA/MA
NO PUSKESMAS DESA
JUMLAH MENDAPAT JUMLAH MENDAPAT JUMLAH MENDAPAT MENDAPAT MENDAPAT MENDAPAT MENDAPAT
PESERTA PELAYANAN % PESERTA PELAYANAN % PESERTA PELAYANAN % JUMLAH PELAYANAN % JUMLAH PELAYANAN % JUMLAH PELAYANAN % JUMLAH PELAYANAN %
DIDIK KESEHATAN DIDIK KESEHATAN DIDIK KESEHATAN KESEHATAN KESEHATAN KESEHATAN KESEHATAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 61 59 96.7 34 33 97.1 0 0 #DIV/0! #DIV/0! 344 258 75.0 123 0.0 11 0.0
KALIMAS 141 131 92.9 119 113 95.0 #DIV/0! #DIV/0! 697 373 53.5 338 0.0 #DIV/0!
TANJUNG SALEH 134 127 94.8 44 44 100.0 38 36 94.7 #DIV/0! 650 620 95.4 142 0.0 123 0.0
SUNGAI BELIDAK 114 105 92.1 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 564 125 22.2 0 #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 307 295 96.1 285 279 97.9 277 262 94.6 #DIV/0! 1,706 415 24.3 847 0.0 823 0.0
SUNGAI ITIK 129 122 94.6 31 29 93.5 #DIV/0! #DIV/0! 610 281 46.1 101 0.0 #DIV/0!
PAL SEMBILAN 366 340 92.9 319 299 93.7 248 220 88.7 #DIV/0! 1,944 783 40.3 852 0.0 670 0.0
0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
#REF! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
#REF! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
#REF! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
#REF! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
#REF! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
JUMLAH (KAB/KOTA) 1,252 1,179 94.2 832 797 95.8 563 518 92.0 0 0 #DIV/0! 6,515 2,855 43.8 2,403 0 0.0 1,627 0 0.0

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 46

PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT


NO PUSKESMAS DESA TUMPATAN GIGI PENCABUTAN RASIO JUMLAH KASUS JUMLAH KASUS
% KASUS DIRUJUK
TETAP GIGI TETAP TUMPATAN/ GIGI DIRUJUK
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 28 0.0 10 2 0.2
KALIMAS 28 171 0.2 135 27 0.2
TANJUNG SALEH 16 117 0.1 46 9 0.2
SUNGAI BELIDAK 26 126 0.2 95 28 0.3
SUNGAI KAKAP 48 558 0.1 248 84 0.3
SUNGAI ITIK 21 244 0.1 147 27 0.2
PAL SEMBILAN 41 179 0.2 21 #DIV/0!
0 #DIV/0! #DIV/0!
JUMLAH (KAB/ KOTA) 180 1,423 0.1 681 198 0.3

Sumber: …………… (sebutkan)


Keterangan: pelayanan kesehatan gigi meliputi seluruh fasilitas pelayanan kesehatan di wilayah kerja puskesmas
TABEL 47

PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA ANAK SD DAN SETINGKAT MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

UPAYA KESEHATAN GIGI SEKOLAH (UKGS)


JUMLAH JUMLAH MURID
JUMLAH MURID SD/MI DIPERIKSA PERLU PERAWATAN MENDAPAT PERAWATAN
SD/MI
NO PUSKESMAS DESA JUMLAH SD/MI SD/MI
DGN SIKAT % %
SD/MI MENDAPAT
GIGI
YAN. GIGI L P L+P L % P % L+P % L P L+P L % P % L+P %
MASSAL
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 4 0 0.0 0 0.0 197 147 344 150 76.1 108 73.5 258 75.0 107 97 204 2 1.9 3 3.1 5 2.5
KALIMAS 5 1 20.0 0 0.0 376 321 697 203 54.0 163 50.8 366 52.5 178 137 315 39 21.9 40 29.2 79 25.1
TANJUNG SALEH 8 0 0.0 0 0.0 345 305 650 337 97.7 274 89.8 611 94.0 300 247 547 15 5.0 21 8.5 36 6.6
SUNGAI BELIDAK 2 1 50.0 0 0.0 261 263 524 63 24.1 62 23.6 125 23.9 21 17 38 50 238.1 59 347.1 109 286.8
SUNGAI KAKAP 4 3 75.0 0 0.0 897 809 1,706 212 23.6 206 25.5 418 24.5 140 140 280 121 86.4 157 112.1 278 99.3
SUNGAI ITIK 4 2 50.0 0 0.0 332 286 618 143 43.1 138 48.3 281 45.5 112 105 217 57 50.9 77 73.3 134 61.8
PAL SEMBILAN 11 2 18.2 0 0.0 1,054 890 1,944 443 42.0 340 38.2 783 40.3 250 200 450 103 41.2 149 74.5 252 56.0

JUMLAH (KAB/ KOTA) 38 9 23.7 0 0.0 3,462 3,021 6,483 1,551 44.8 1,291 42.7 2,842 43.8 1,108 943 2,051 387 34.9 506 53.7 893 43.5

Sumber: …………… (sebutkan)


TABEL 48

PELAYANAN KESEHATAN USIA PRODUKTIF MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PENDUDUK USIA 15-59 TAHUN


MENDAPAT PELAYANAN SKRINING KESEHATAN SESUAI STANDAR BERISIKO
JUMLAH
NO PUSKESMAS DESA LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI + PEREMPUAN LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI + PEREMPUAN
LAKI-LAKI +
LAKI-LAKI PEREMPUAN
PEREMPUAN
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 761 754 1,515 0.0 0.0 1,239 81.8 #DIV/0! #DIV/0! 272 22.0
KALIMAS 2,243 2,265 4,508 0.0 0.0 4,381 97.2 #DIV/0! #DIV/0! 944 21.5
TANJUNG SALEH 1,466 1,486 2,952 0.0 0.0 2,146 72.7 #DIV/0! #DIV/0! 88 4.1
SUNGAI BELIDAK 980 967 1,947 0.0 0.0 2,200 113.0 #DIV/0! #DIV/0! 389 17.7
SUNGAI KAKAP 4,234 4,259 8,493 0.0 0.0 7,718 90.9 #DIV/0! #DIV/0! 1,929 25.0
SUNGAI ITIK 1,647 1,676 3,323 0.0 0.0 3,174 95.5 #DIV/0! #DIV/0! 619 19.5
PAL SEMBILAN 7,461 7,472 14,933 0.0 0.0 12,516 83.8 #DIV/0! #DIV/0! 1,967 15.7
PUSKESMAS 1,043 #DIV/0!
JUMLAH (KAB/KOTA) 18,792 18,879 37,671 0 0.0 0 0.0 33,374 88.6 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 7,251 21.7

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 49

CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN USIA LANJUT MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

USIA LANJUT (60TAHUN+)


NO PUSKESMAS DESA
JUMLAH MENDAPAT PELAYANAN KESEHATAN
L P L+P L % P % L+P %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 250 245 495 38 15.2 60 24.5 98 19.8
KALIMAS 334 341 675 118 35.3 358 105.0 476 70.5
TANJUNG SALEH 223 237 460 106 47.5 101 42.6 207 45.0
SUNGAI BELIDAK 262 221 483 115 43.9 276 124.9 391 81.0
SUNGAI KAKAP 662 637 1,299 235 35.5 425 66.7 660 50.8
SUNGAI ITIK 336 341 677 198 58.9 269 78.9 467 69.0
PAL SEMBILAN 1,081 1,095 2,176 223 20.6 332 30.3 555 25.5

JUMLAH (KAB/KOTA) 3,148 3,117 6,265 1,033 32.8 1,821 58.4 2,854 45.6

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 50

PUSKESMAS YANG MELAKSANAKAN KEGIATAN PELAYANAN KESEHATAN KELUARGA


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PUSKESMAS
MELAKSANAKAN MELAKSANAKAN
NO PUSKESMAS DESA MELAKSANAKAN MELAKSANAKAN
MELAKSANAKAN MELAKSANAKAN PENJARINGAN PENJARINGAN
KEGIATAN PENJARINGAN
KELAS IBU HAMIL ORIENTASI P4K KESEHATAN KELAS 7 KESEHATAN KELAS 1,
KESEHATAN REMAJA KESEHATAN KELAS 1
DAN 10 7, 10
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT v v v V
KALIMAS v v v V
TANJUNG SALEH v v v V
SUNGAI BELIDAK v v v V
SUNGAI KAKAP v v v V
SUNGAI ITIK v v v V
PAL SEMBILAN v v v V

JUMLAH (KAB/KOTA) 7 7 0 0 7 7 7
PERSENTASE 100.0 0.0 0.0 100.0 100.0 100.0

Sumber:
catatan: diisi dengan tanda "V"
TABEL 51

JUMLAH TERDUGA TUBERKULOSIS, KASUS TUBERKULOSIS, KASUS TUBERKULOSIS ANAK, CASE NOTIFICATION RATE (CNR) PER 100.000 PENDUDUK
DAN CASE DETECTION RATE (CDR) MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH TERDUGA
JUMLAH SEMUA KASUS TUBERKULOSIS
TUBERKULOSIS YANG KASUS
NO PUSKESMAS DESA MENDAPATKAN LAKI-LAKI PEREMPUAN TUBERKULOSIS
LAKI-LAKI +
PELAYANAN SESUAI ANAK 0-14 TAHUN
JUMLAH % JUMLAH % PEREMPUAN
STANDAR
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

1 PUSKESMAS SUNGAI SEPOK


KAKAP LAUT 2 0 0.0 1 100.0 1 0
KALIMAS 38 6 85.7 1 14.3 7 0
TANJUNG SALEH 5 1 25.0 3 75.0 4 1
SUNGAI BELIDAK 13 2 100.0 0 0.0 2 0
SUNGAI KAKAP 108 11 57.9 8 42.1 19 2
SUNGAI ITIK 34 3 50.0 3 50.0 6 2
PAL SEMBILAN 36 9 42.9 12 57.1 21 1

JUMLAH (KAB/KOTA) 236 32 53.3 28 46.7 60 6


JUMLAH TERDUGA TUBERKULOSIS 0
% ORANG TERDUGA TUBERKULOSIS (TBC) MENDAPATKAN PELAYANAN TUBERKULOSIS SESUAI STANDAR #DIV/0!
CNR SEMUA KASUS TUBERKULOSIS PER 100.000 PENDUDUK 101
PERKIRAAN INSIDEN TUBERKULOSIS (DALAM ABSOLUT) BERDASARKAN MODELING TAHUN .............................. 0
CASE DETECTION RATE (%) #DIV/0!
CAKUPAN PENEMUAN KASUS TUBERKULOSIS ANAK (%) #DIV/0!

Sumber: ……..............................................……….. (sebutkan)


Keterangan:
Jumlah pasien adalah seluruh pasien Tuberkulosis yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk pasien yang ditemukan di RS, BBKPM/BPKPM/BP4, Lembaga Pemasyarakatan,
Rumah Tahanan, Dokter Praktek Mandiri, Klinik dll
TABEL 52

ANGKA KESEMBUHAN DAN PENGOBATAN LENGKAP SERTA KEBERHASILAN PENGOBATAN TUBERKULOSIS MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH KASUS JUMLAH SEMUA KASUS


TUBERKULOSIS PARU TUBERKULOSIS ANGKA KESEMBUHAN (CURE RATE) TUBERKULOSIS ANGKA PENGOBATAN LENGKAP ANGKA KEBERHASILAN PENGOBATAN (SUCCESS JUMLAH
TERKONFIRMASI TERDAFTAR DAN PARU TERKONFIRMASI BAKTERIOLOGIS (COMPLETE RATE) SEMUA KASUS TUBERKULOSIS RATE/SR) SEMUA KASUS TUBERKULOSIS KEMATIAN
BAKTERIOLOGIS YANG SELAMA
NO PUSKESMAS DESA DIOBATI*)
TERDAFTAR DAN LAKI-LAKI + LAKI-LAKI + LAKI-LAKI + PENGOBATAN
LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI PEREMPUAN TUBERKULOSIS
DIOBATI*) PEREMPUAN PEREMPUAN PEREMPUAN

L P L+P L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 1 1 0 1 1 0 #DIV/0! 0 0.0 0 0.0 0 #DIV/0! 1 100.0 1 100.0 0 #DIV/0! 1 100.0 1 100.0 0 0.0
KALIMAS 3 1 4 3 1 4 2 66.7 0 0.0 2 50.0 0 0.0 0 0.0 0 0.0 2 66.7 0 0.0 2 50.0 0 0.0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 2 #DIV/0! 2 #DIV/0! 0 #DIV/0! 2 #DIV/0! 2 #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 2 0 2 2 0 2 1 50.0 1 #DIV/0! 2 100.0 0 0.0 0 #DIV/0! 0 0.0 1 50.0 1 #DIV/0! 2 100.0 1 50.0
SUNGAI KAKAP 2 1 3 2 1 3 1 50.0 0 0.0 1 33.3 3 150.0 4 400.0 7 233.3 4 200.0 4 400.0 8 266.7 0 0.0
SUNGAI ITIK 0 1 1 0 1 1 1 #DIV/0! 0 0.0 1 100.0 1 #DIV/0! 1 100.0 2 200.0 2 #DIV/0! 1 100.0 3 300.0 0 0.0
PAL SEMBILAN 2 4 6 2 4 6 1 50.0 3 75.0 4 66.7 4 200.0 2 50.0 6 100.0 5 250.0 5 125.0 10 166.7 0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 9 8 17 9 8 17 6 66.7 4 50.0 10 58.8 8 88.9 10 125.0 18 105.9 14 155.6 14 175.0 28 164.7 1 5.9

Sumber: ……..............................................……….. (sebutkan)


Keterangan:
*) Kasus Tuberkulosis terdaftar dan diobati berdasarkan kohort yang sama dari kasus yang dinilai kesembuhan dan pengobatan lengkap
Jumlah pasien adalah seluruh pasien Tuberkulosis yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk pasien yang ditemukan di RS, BBKPM/BPKPM/BP4, Lembaga Pemasyarakatan,
Rumah Tahanan, Dokter Praktek Mandiri, Klinik dll
TABEL 53

PENEMUAN KASUS PNEUMONIA BALITA MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

BALITA BATUK ATAU KESUKARAN BERNAPAS REALISASI PENEMUAN PENDERITA PNEUMONIA PADA BALITA

PERSENTASE PERKIRAAN BATUK BUKAN PNEUMONIA


DIBERIKAN PNEUMONIA
NO PUSKESMAS DESA JUMLAH BALITA YANG PNEUMONIA PNEUMONIA JUMLAH
TATALAKSANA BERAT
JUMLAH KUNJUNGAN DIBERIKAN BALITA %
STANDAR (DIHITUNG
NAPAS / LIHAT TDDK*)
TATALAKSAN
A STANDAR L P L P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19

1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
KALIMAS 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
TANJUNG SALEH 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
SUNGAI BELIDAK 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
SUNGAI KAKAP 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0
PAL SEMBILAN 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 #DIV/0! 0 0 0 0 0 0 0 0 #DIV/0! 0 0 0


Prevalensi pneumonia pada balita (%)
Jumlah Puskesmas yang melakukan tatalaksana Standar minimal 60% 0
Persentase Puskesmas yang melakukan tatalaksana standar minimal 60% #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan:
* TDDK = tarikan dinding dada ke dalam
Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
Persentase perkiraan kasus pneumonia pada balita berbeda untuk setiap provinsi, sesuai hasil riskesdas
TABEL 54

JUMLAH KASUS HIV MENURUT JENIS KELAMIN DAN KELOMPOK UMUR


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

HIV
NO KELOMPOK UMUR
PROPORSI KELOMPOK
L P L+P
UMUR

1 2 3 4 5 6

1 ≤ 4 TAHUN 0 0.0

2 5 - 14 TAHUN 0 0.0

3 15 - 19 TAHUN 0 0.0

4 20 - 24 TAHUN 0 0.0

5 25 - 49 TAHUN 1 1 100.0

6 ≥ 50 TAHUN 0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 1 1

PROPORSI JENIS KELAMIN 0.0 100.0

Jumlah estimasi orang dengan risiko terinfeksi HIV

Jumlah orang dengan risiko terinfeksi HIV yang mendapatkan pelayanan sesuai standar

Persentase orang dengan risiko terinfeksi HIV mendapatkan pelayanan deteksi dini HIV sesuai standar #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: Jumlah kasus adalah seluruh kasus baru yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 55

JUMLAH KASUS DAN KEMATIAN AKIBAT AIDS MENURUT JENIS KELAMIN DAN KELOMPOK UMUR
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KASUS BARU AIDS KASUS KUMULATIF AIDS JUMLAH KEMATIAN AKIBAT AIDS
PROPORSI PROPORSI
NO KELOMPOK UMUR
L P L+P KELOMPOK L P L+P KELOMPOK L P L+P
UMUR UMUR
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 < 1 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0


2 1 - 4 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
3 5 - 14 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
4 15 - 19 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
5 20 - 29 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
6 30 - 39 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
7 40 - 49 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
8 50 - 59 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
9 ≥ 60 TAHUN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
10 TIDAK DIKETAHUI 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 0 0 0 0 0

PROPORSI JENIS KELAMIN #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: Jumlah kasus adalah seluruh kasus baru ditemukan yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 56

KASUS DIARE YANG DILAYANI MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

DIARE
JUMLAH TARGET
DILAYANI MENDAPAT ORALIT MENDAPAT ZINC
JUMLAH PENEMUAN
NO PUSKESMAS DESA SEMUA UMUR BALITA SEMUA UMUR BALITA BALITA
PENDUDUK
SEMUA
BALITA JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
UMUR
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 2,392 65 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KALIMAS 7,118 192 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
TANJUNG SALEH 4,710 127 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 2,821 76 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 13,530 365 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI ITIK 5,251 142 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
PAL SEMBILAN 23,776 642 0 0.0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

JUMLAH (KAB/KOTA) 59,598 1,609 0 0 0.0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!


ANGKA KESAKITAN DIARE PER 1.000 PENDUDUK 270 843

Sumber: …………….. (sebutkan)


Ket: - Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
- Persentase perkiraan jumlah kasus diare yang datang ke fasyankes besarnya sesuai dengan perkiraan daerah, namun
jika tidak tersedia maka menggunakan perkiraan 10% dari perkiraan jumlah penderita untuk semua umur dan 20% untuk balita
TABEL 57

KASUS BARU KUSTA MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KASUS BARU
NO PUSKESMAS DESA Pausi Basiler (PB)/ Kusta kering Multi Basiler (MB)/ Kusta Basah PB + MB
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


SEPOK LAUT 0 0 0 0 0
KALIMAS 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 0 1 1 0 1 1
SUNGAI ITIK 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 0 1 1 2 1 1 2
0 0 0 0 0 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 1 2 3 1 2 3
PROPORSI JENIS KELAMIN #DIV/0! #DIV/0! 33.3 66.7 33.3 66.7
ANGKA PENEMUAN KASUS BARU (NCDR/NEW CASE DETECTION RATE ) PER 100.000 PENDUDUK 3.3 6.7 5.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 58

KASUS BARU KUSTA CACAT TINGKAT 0, CACAT TINGKAT 2, PENDERITA KUSTA ANAK<15 TAHUN,
MENURUT KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KASUS BARU
PENDERITA
KUSTA
ANAK<15
PENDERITA KUSTA ANAK
NO PUSKESMAS DESA PENDERITA CACAT TINGKAT 0 CACAT TINGKAT 2 TAHUN
<15 TAHUN
KUSTA DENGAN
CACAT
TINGKAT 2
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KALIMAS 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
TANJUNG SALEH 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 1 0.0 0.0 0.0
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0
PAL SEMBILAN 2 0.0 0 0.0 0 0.0 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 3 0 0.0 0 0.0 0 0.0 0


ANGKA CACAT TINGKAT 2 PER 1.000.000 PENDUDUK 0.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 59

JUMLAH KASUS TERDAFTAR DAN ANGKA PREVALENSI PENYAKIT KUSTA MENURUT TIPE/JENIS, JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KASUS TERDAFTAR
NO PUSKESMAS DESA Pausi Basiler/Kusta kering Multi Basiler/Kusta Basah JUMLAH
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 0 0 0 0 0
KALIMAS 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 0 1 1 0 1 1
SUNGAI ITIK 0 0 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 0 2 3 5 2 3 5

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 2 4 6 2 4 6
ANGKA PREVALENSI PER 10.000 PENDUDUK 1.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 60

PENDERITA KUSTA SELESAI BEROBAT (RELEASE FROM TREATMENT/RFT) MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KUSTA (PB) KUSTA (MB)


TAHUN 2018 TAHUN 2017
NO PUSKESMAS DESA RFT PB RFT MB
PENDERITA PBa PENDERITA MBb
L P L+P L P L+P
L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % L P L+P JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 0 0 ###### ###### 0 ###### 0 ###### ###### 0 ######
KALIMAS 0 0 0 ###### ###### 0 ###### 0 ###### ###### 0 ######
TANJUNG SALEH 0 0 0 ###### ###### 0 ###### 0 ###### ###### 0 ######
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 ###### ###### 0 ###### 0 ###### ###### 0 ######
SUNGAI KAKAP 0 1 1 0 ###### 0.0 0 0.0 0 ###### ###### 0 ######
SUNGAI ITIK 0 0 0 ###### ###### 0 ###### 0 ###### ###### 0 ######
PAL SEMBILAN 2 3 5 0.0 0.0 0 0.0 0 ###### ###### 0 ######
JUMLAH (KAB/KOTA) 2 4 6 0 0.0 0 0.0 0 0.0 0 0 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan :
a= Penderita kusta PB merupakan penderita pada kohort yang sama, yaitu diambil dari penderita baru yang masuk dalam kohort yang sama 1 tahun sebelumnya,
misalnya: untuk mencari RFT rate tahun 2018, maka dapat dihitung dari penderita baru tahun 2017 yang menyelesaikan pengobatan tepat waktu
b= Penderita kusta MB merupakan penderita pada kohort yang sama, yaitu diambil dari penderita baru yang masuk dalam kohort yang sama 2 tahun sebelumnya,
misalnya: untuk mencari RFT rate tahun 2018, maka dapat dihitung dari penderita baru tahun 2016 yang menyelesaikan pengobatan tepat waktu
TABEL 61

JUMLAH KASUS AFP (NON POLIO) MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH PENDUDUK JUMLAH KASUS AFP


NO PUSKESMAS DESA
<15 TAHUN (NON POLIO)
1 2 3 4 5
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP SEPOK LAUT 0 0
KALIMAS 0 0
TANJUNG SALEH 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0
SUNGAI KAKAP 0 0
SUNGAI ITIK 0 0
PAL SEMBILAN 0 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0
AFP RATE (NON POLIO) PER 100.000 PENDUDUK USIA < 15 TAHUN #DIV/0!

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 62

JUMLAH KASUS PENYAKIT YANG DAPAT DICEGAH DENGAN IMUNISASI (PD3I) MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JUMLAH KASUS PD3I


DIFTERI TETANUS NEONATORUM HEPATITIS B
NO PUSKESMAS DESA PERTUSIS SUSPEK CAMPAK
JUMLAH KASUS JUMLAH KASUS JUMLAH KASUS
MENINGGAL MENINGGAL
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 PUSKESMAS SUNGAISEPOK
KAKAPLAUT 0 0 0 0 0
KALIMAS 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 0 0 0 0 0
SUNGAI ITIK 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 0 0 1 1 1 0 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 0 0 0 0 0 0
CASE FATALITY RATE (%) #DIV/0! 100.0
INSIDENS RATE SUSPEK CAMPAK 0.0 0.0 0.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 63

KEJADIAN LUAR BIASA (KLB) DI DESA/KELURAHAN YANG DITANGANI < 24 JAM


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

KLB DI DESA/KELURAHAN
NO PUSKESMAS DESA
JUMLAH DITANGANI <24 JAM %
1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT #DIV/0!
KALIMAS #DIV/0!
TANJUNG SALEH #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK #DIV/0!
SUNGAI KAKAP #DIV/0!
SUNGAI ITIK #DIV/0!
PAL SEMBILAN 2 2 100.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 2 2 100.0

Sumber: ………………….. (sebutkan)


TABEL 64
JUMLAH PENDERITA DAN KEMATIAN PADA KLB MENURUT JENIS KEJADIAN LUAR BIASA (KLB)
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

YANG TERSERANG JUMLAH PENDUDUK


WAKTU KEJADIAN (TANGGAL) JUMLAH PENDERITA KELOMPOK UMUR PENDERITA JUMLAH KEMATIAN ATTACK RATE (%) CFR (%)
JENIS KEJADIAN TERANCAM
NO JUMLAH JUMLAH
LUAR BIASA
KEC DESA/KEL DIKETAHUI DITANGG AKHIR L P L+P
0-7 8-28 1-11 1-4 5-9 10-14 15-19 20-44 45-54 55-59 60-69 70+
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
U LANGI HARI HARI BLN THN THN THN THN THN THN THN THN THN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

Sumber: ………………… (sebutkan)


TABEL 65
KASUS DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD)


NO PUSKESMAS DESA JUMLAH KASUS MENINGGAL CFR (%)
L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 1 0 1 0 0.0 #DIV/0! 0.0
KALIMAS 2 2 4 0 0.0 0.0 0.0
TANJUNG SALEH 2 0 2 0 0.0 #DIV/0! 0.0
SUNGAI BELIDAK 0 1 1 0 #DIV/0! 0.0 0.0
SUNGAI KAKAP 12 8 20 0 0.0 0.0 0.0
SUNGAI ITIK 3 1 4 0 0.0 0.0 0.0
PAL SEMBILAN 6 7 13 0 0.0 0.0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 26 19 45 0 0 0 0.0 0.0 0.0


ANGKA KESAKITAN DBD PER 100.000 PENDUDUK 43.6 31.9 75.5

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 66

KESAKITAN DAN KEMATIAN AKIBAT MALARIA MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

MALARIA
KONFIRMASI LABORATORIUM POSITIF MENINGGAL CFR
% KONFIRMASI
NO PUSKESMAS DESA RAPID PENGOBATAN % PENGOBATAN
SUSPEK LABORATORIU
MIKROSKOPIS DIAGNOSTIC TOTAL L P L+P STANDAR STANDAR L P L+P L P L+P
M
TEST (RDT)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19
1 PUSKESMAS SUNGAI SEPOK
KAKAPLAUT 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KALIMAS 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
TANJUNG SALEH 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
PAL SEMBILAN 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 #DIV/0! 0 0 0 0 #DIV/0! 0 0 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!


ANGKA KESAKITAN (ANNUAL PARASITE INCIDENCE ) PER 1.000 PENDUDUK 0.0 0.0 0.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


Ket: Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 67

PENDERITA KRONIS FILARIASIS MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PENDERITA KRONIS FILARIASIS

NO PUSKESMAS DESA KASUS KRONIS TAHUN KASUS KRONIS BARU JUMLAH SELURUH KASUS
KASUS KRONIS PINDAH KASUS KRONIS MENINGGAL
SEBELUMNYA DITEMUKAN KRONIS
L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P L P L+P
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 0 0 0 0 0 0 0
KALIMAS 0 0 0 0 0 0 0
TANJUNG SALEH 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI BELIDAK 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI KAKAP 0 0 0 0 0 0 0
SUNGAI ITIK 0 0 0 0 0 0 0
PAL SEMBILAN 0 0 0 0 0 0 0

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: Jumlah kasus adalah seluruh kasus yang ada di wilayah kerja puskesmas tersebut termasuk kasus yang ditemukan di RS
TABEL 68
PELAYANAN KESEHATAN PENDERITA HIPERTENSI MENURUT JENIS KELAMIN, KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

MENDAPAT PELAYANAN KESEHATAN


JUMLAH ESTIMASI PENDERITA
HIPERTENSI BERUSIA ≥ 15 TAHUN LAKI-LAKI PEREMPUAN LAKI-LAKI + PEREMPUAN
NO PUSKESMAS DESA
LAKI-LAKI +
LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
PEREMPUAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 238 238 476 100 42.0 115 48.3 215 45.2
KALIMAS 708 708 1,416 360 50.8 411 58.1 771 54.4
TANJUNG SALEH 464 464 928 0 0.0 0 0.0 0 0.0
SUNGAI BELIDAK 306 306 612 115 37.6 91 29.7 206 33.7
SUNGAI KAKAP 1,334 1,334 2,668 642 48.1 841 63.0 1,483 55.6
SUNGAI ITIK 522 522 1,044 165 31.6 183 35.1 348 33.3
PAL SEMBILAN 2,342 2,343 4,685 758 32.4 801 34.2 1,559 33.3

JUMLAH (KAB/KOTA) 5,914 5,915 11,829 2,140 36.2 2,442 41.3 4,582 38.7

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 69

PELAYANAN KESEHATAN PENDERITA DIABETES MELITUS (DM) MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS

PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


TAHUN 2019

PENDERITA DM YANG MENDAPATKAN


JUMLAH PENDERITA PELAYANAN KESEHATAN SESUAI STANDAR
NO PUSKESMAS DESA
DM
JUMLAH %
1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT 106 9 8.5
KALIMAS 312 44 14.1
TANJUNG SALEH 204 12 5.9
SUNGAI BELIDAK 134 19 14.2
SUNGAI KAKAP 590 93 15.8
SUNGAI ITIK 230 24 10.4
PAL SEMBILAN 1,026 25 2.4

JUMLAH (KAB/KOTA) 2,602 226 8.7

Sumber: …………….. (sebutkan)


TABEL 70

CAKUPAN DETEKSI DINI KANKER LEHER RAHIM DENGAN METODE IVA DAN KANKER PAYUDARA DENGAN PEMERIKSAAN KLINIS (SADANIS)
MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PUSKESMAS PEMERIKSAAN LEHER


PEREMPUAN IVA POSITIF CURIGA KANKER TUMOR/BENJOLAN
MELAKSANAKAN RAHIM DAN PAYUDARA
NO PUSKESMAS DESA USIA 30-50
KEGIATAN DETEKSI DINI
TAHUN JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
IVA & SADANIS*
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP


SEPOK LAUT v 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KALIMAS v 11 #DIV/0! 0.0 0.0 0.0
TANJUNG SALEH v 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK v 10 #DIV/0! 0.0 0.0 0.0
SUNGAI KAKAP v 44 #DIV/0! 0.0 0.0 0.0
SUNGAI ITIK v 9 #DIV/0! 0.0 0.0 0.0
PAL SEMBILAN v 15 #DIV/0! 0.0 0.0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 7 0 89 #DIV/0! 0 0.0 0 0.0 0 0.0

Sumber: …………….. (sebutkan)


Keterangan: IVA: Inspeksi Visual dengan Asam asetat
* diisi dengan checklist (V)
TABEL 71

PELAYANAN KESEHATAN ORANG DENGAN GANGGUAN JIWA (ODGJ) BERAT MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

PELAYANAN KESEHATAN ODGJ BERAT


NO PUSKESMAS DESA MENDAPAT PELAYANAN KESEHATAN
SASARAN ODGJ BERAT
JUMLAH %
1 2 3 4 5 6
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAPSEPOK LAUT 7 6 85.7
KALIMAS 8 8 100.0
TANJUNG SALEH 5 5 100.0
SUNGAI BELIDAK 7 7 100.0
SUNGAI KAKAP 11 11 100.0
SUNGAI ITIK 10 10 100.0
PAL SEMBILAN 13 12 92.3

JUMLAH (KAB/KOTA) 61 59 96.7

Sumber: ………. (sebutkan)


TABEL 72
PERSENTASE SARANA AIR MINUM YANG DILAKUKAN PENGAWASAN
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

INSPEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN (IKL) PEMERIKSAAN


JUMLAH
NO PUSKESMAS DESA SARANA AIR JUMLAH JUMLAH
JUMLAH SARANA
JUMLAH SARANA AIR SARANA AIR
MINUM AIR MINUM DGN
SARANA AIR % % MINUM % MINUM %
RESIKO RENDAH+
MINUM DI IKL DIAMBIL MEMENUHI
SEDANG
SAMPEL SYARAT
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
SEPOK LAUT #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
KALIMAS #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
TANJUNG SALEH #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI KAKAP #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
SUNGAI ITIK #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!
PAL SEMBILAN #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0!

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!

Sumber: ………………… (sebutkan)


TABEL 73

JUMLAH KK DENGAN AKSES TERHADAP FASILITAS SANITASI YANG LAYAK (JAMBAN SEHAT) MENURUT KECAMATAN, DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

JAMBAN SEHAT SEMI JAMBAN SEHAT PERMANEN KELUARGA DENGAN


SHARING/KOMUNAL
PERMANEN (JSSP) (JSP) AKSES TERHADAP
NO PUSKESMAS DESA JUMLAH KK JUMLAH JUMLAH JUMLAH
FASILITAS SANITASI YANG
JUMLAH JUMLAH JUMLAH LAYAK (JAMBAN SEHAT)
KK KK KK
SARANA SARANA SARANA
PENGGUNA PENGGUNA PENGGUNA JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 PUSKESMAS SUNGAI SEPOK
KAKAP LAUT 598 78 78 441 441 0 0 519 86.8
KALIMAS 1,780 167 167 723 1,665 0 0 1,832 103.0
TANJUNG SALEH 1,178 0 0 0 0.0
SUNGAI BELIDAK 705 0 0 0 0.0
SUNGAI KAKAP 3,383 0 0 0 0.0
SUNGAI ITIK 1,313 0 0 0 0.0
PAL SEMBILAN 5,944 0 0 0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 29,799 245 245 1,164 2,106 0 0 2,351 7.9

Sumber: ………………… (sebutkan)


TABEL 74

DESA YANG MELAKSANAKAN SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT


PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

SANITASI TOTAL BERBASIS MASYARAKAT (STBM)


JUMLAH DESA MELAKSANAKAN DESA STOP BABS
NO PUSKESMAS DESA DESA STBM
DUSUN STBM (SBS)
JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 3 0 0.0 0.0 0.0
KALIMAS 5 5 100.0 0.0 0.0
TANJUNG SALEH 3 0 0.0 0.0 0.0
SUNGAI BELIDAK 3 3 100.0 0.0 0.0
SUNGAI KAKAP 7 3 42.9 0.0 0.0
SUNGAI ITIK 3 3 100.0 0.0 0.0
PAL SEMBILAN 5 0 0.0 0.0 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 29 14 48.3 0 0.0 0 0.0

Sumber: ………………… (sebutkan)


* SBS (Stop Buang Air Besar Sembarangan)
TABEL 75

PERSENTASE TEMPAT-TEMPAT UMUM (TTU) MEMENUHI SYARAT KESEHATAN MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

TTU YANG ADA TTU MEMENUHI SYARAT KESEHATAN


SARANA PENDIDIKAN SARANA KESEHATAN TEMPAT
SARANA PENDIDIKAN SARANA KESEHATAN JUMLAH PASAR JUMLAH TOTAL
N SD/MI SMP/MTs SMA/MA PUSKESMAS RUMAH SAKIT IBADAH
PUSKESMAS DESA TEMPAT TTU
O RUMAH PASAR
IBADAH YANG
SD/MI SMP/MTs SMA/MA PUSKESMAS SAKIT ∑ % ∑ % ∑ % ∑ % ∑ % ∑ % ∑ % ∑ %
ADA
UMUM
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 344 123 11 1 0 2 0 481 0.0 0.0 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! - 0.0
KALIMAS 697 338 0 1 0 2 1 1,039 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! 0.0 0.0 - 0.0
TANJUNG SALEH 650 142 123 1 0 2 0 918 0.0 0.0 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! - 0.0
SUNGAI BELIDAK 564 0 0 1 0 2 0 567 0.0 #DIV/0! #DIV/0! 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! - 0.0
SUNGAI KAKAP 1,706 847 823 1 0 2 1 3,380 0.0 0.0 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 0.0 - 0.0
SUNGAI ITIK 610 101 0 1 0 2 0 714 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! 0.0 #DIV/0! - 0.0
PAL SEMBILAN 1,944 852 670 1 0 2 1 3,470 0.0 0.0 0.0 0.0 #DIV/0! 0.0 0.0 - 0.0

JUMLAH (KAB/KOTA) 6,515 2,403 1,627 7 0 14 3 10,569 0 0.0 0 0.0 0 0.0 0 0.0 0 #DIV/0! 0 0.0 0 0.0 0 0.0

Sumber: …………………….. (sebutkan)


TABEL 76

TEMPAT PENGELOLAAN MAKANAN (TPM) MEMENUHI SYARAT KESEHATAN MENURUT KECAMATAN DAN PUSKESMAS
PUSKESMAS SUNGAI KAKAP
TAHUN 2019

TPM YANG ADA TPM MEMENUHI SYARAT KESEHATAN


MAKANAN MAKANAN
JUMLAH TPM
JAJANAN/ RUMAH MAKAN/ DEPOT AIR MINUM JAJANAN/KANTIN/SE
RUMAH JASA BOGA MEMENUHI SYARAT
NO PUSKESMAS DESA DEPOT AIR KANTIN/ JUMLAH TPM RESTORAN (DAM) NTRA MAKANAN
JASA BOGA MAKAN/REST KESEHATAN
MINUM (DAM) SENTRA YANG ADA JAJANAN
ORAN
MAKANAN
JAJANAN JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % JUMLAH % TOTAL %
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
1 PUSKESMAS SUNGAI
SEPOK
KAKAP
LAUT 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
KALIMAS 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
TANJUNG SALEH 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI BELIDAK 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI KAKAP 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
SUNGAI ITIK 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!
PAL SEMBILAN 0 #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! #DIV/0! 0 #DIV/0!

JUMLAH (KAB/KOTA) 0 0 0 0 0 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0! 0 #DIV/0!

Sumber: …………………….. (sebutkan)


IDENTITAS PUSKESMAS
Nama Puskesmas : : SUNGAI KAKAP
No. SK Puskesmas ::
Tahun Pelaporan : :

JENIS PUSKESMAS
Nama Puskesmas / Pustu /
No Alamat Kode Pos No. Telp / Fax Nama Contact Person Alamat Email PONED Non
Poskesdes Perawatan
Perawatan

1 Puskesmas Sungai Kakap Jln. Raya Sungai kakap, Desa Sungai Kakap 78381 082155539282 Abang Darmawansyah, SKM., M.Kes. puskesmassungaikakap@gmail.com √

2 Pustu Pal Sembilan Jln. Raya Sungai kakap, Desa Pal sembilan 78381 Iskhak √

3 Pustu Ampera Desa Pal Sembilan 78381 Hawarah, S.ST √

4 Pustu Parit Keladi 2 Desa Pal Sembilan 78381 Norma Julita, A. Md.Kep √

5 Pustu Tanjung Saleh Desa Tanjung Saleh 78381 M. Irhami, A. Md. Kep √

6 Pustu Sepok Laut Desa Sepok laut 78381 Okditiar Harmawan, A.Md.Kep √

7 Pustu Kalimas Desa kalimas 78381 Fitri Yuliana, A.Md.Kep √

8 Poskesdes Sungai Kakap Desa Sungai Kakap 78381 Sherly Yuniarti A.Md Keb √

9 Poskesdes Pal Sembilan Desa Pal Sembilan 78381 Yanti, A. Md. Keb √

10 Poskesdes Sungai Itik Desa Sungai Itik 78381 Cahyaning Sari, S.ST

11 Pokesdes Kalimas Desa Sungai Itik 78381 Warni, A.Md.Keb √

12 Poskesdes Sungai Belidak Desa Sungai Belidak 78381 Rosita, A. Md. Keb √

13 Poskesdes Tanjung Saleh Desa Tanjung saleh 78381 Uray Anggraini, A. Md. Keb √

14 Poskesdes Sepok laut Desa Sepok laut 78381 Neni Tri Wahyuni, A.Md.Keb √

15 Poskesdes Parek wak parek Desa Sepok laut 78381 Marsaulina Panjaitan, A.Md.Keb √
KARAKTERISTIK PUSKESMAS

Wilayah Kerja Letak Administrasi Kriteria Letak Geografis


NO.
Jlh Ibukota Ibukota Kota Sangat Daerah Daerah Dataran
Luas Wilayah Jumlah Penduduk Ibukota Kecamatan Biasa Terpencil Kepulauan Pantai Rawa Berbukit Pegunungan
Desa Kabupaten Provinsi Metropolitan Terpencil Wisata Industri Rendah

1 261,3 km2 7 ±61.098 Sungai Kakap √ √


KONDISI PUSKESMAS

Kondisi Bangunan Puskesmas Kondisi Bangunan Pustu Kondisi Bangunan Poskesdes Kondisi Rumah Medis (Dokter) Kondisi Rumah Para Medis Jumlah Jumlah
No Tempat Kunjungan
Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Tidur Pasien
Baik Nama Pustu Baik Nama Poskesdes Baik Baik Baik
Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat
Pustu Pal Poskesdes
1 √ √ 1
Sembilan Sungai Kakap
Poskesdes Pal
2 Pustu Ampera √ √
Sembilan 1
Pustu Parit Keladi Poskesdes
3 √ √
2 Sungai Itik 1
Pustu Tanjung Pokesdes
4 √ √
Saleh Kalimas 1

Poskesdes
5 Pustu Sepok Laut √ √
Sungai Belidak
1

Poskesdes
6 Pustu Kalimas √ √
Tanjung Saleh
1
Poskesdes

Sepok laut 1
Poskesdes
Parek wak √
parek 1
KETENAGAAN

JUMLAH KETENAGAAN

No Tenaga TOTAL
Apoteker JUMLAH
Dokter Dokter Dokter Perawat Bidan Ass S1 S2 Keterapian Keterapian Medis JUMLAH Non
Perawat Bidan & S1 Sanitarian Gizi Pekarya TU Sopir Keuangan NON
Spesialis Umum Gigi Gigi Desa Apoteker kesmas kesmas Fisik (Analis Lab) NAKES Kesehatan
farmasi NAKES
Lainnya

0 3 1 18 4 16 11 0 1 3 0 1 3 0 1 62 1 7 0 1 0 9
71
KONDISI KENDARAAN DINAS
AMBULANS SEPEDA MOTOR PUSLING RODA 4 PUSLING PERAIRAN (PERAHU)
No Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak Rusak
Baik Baik Baik Baik
Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat Ringan Sedang Berat

1 √

2
Usaha Kesehatan Bersumber Daya Masyarakata (UKBM)

JUMLAH UKBM

No Saka Kelompok Jumlah


Polindes/ Desa Posyandu Posyandu Posyandu Posyandu Jml Posyandu Pos Obat
Poskestren Pos UKK Bhakti Dana Sehat Peduli
Poskesdes Siaga Pratama Madya Purnama Mandiri Posyandu Lansia Desa
Husada Kesehatan

1 6 0 3 12 21 7 1 41 3 0 1 0 0 0 50
SARANA PUSKESMAS

KONDISI JALAN
KONDISI ALKES JUMLAH ALKES SUMBER AIR SUMBER LISTRIK
Tahun MENUJU PUSKESMAS
No
Perolehan
Rusak Rusak Rusak
Baik Cukup Terbatas Kurang PAM Sumur Lainnya PLN Generator Lainnya Aspal Tanah Lainnya
Ringan Sedang Berat
semen/
1 √ √ √ √ √ √ √
beton
2
3
4
5
6
7
8
9
10
POSKESDES

Bangunan Rehab Alkes Poskesdes


Jlh Kader
No. Nama Puskesmas Nama Poskesdes Nama Desa Nama Nakes Poskesdes Poskesdes terakhir Listrik
Poskesdes
Ada /Tidak (tahun) Cukup Terbatas Kurang

1 Poskesdes Pal Sembilan Pal Sembilan Yanti, A. Md. Keb 57 Ada √ PLN
2 Poskesdes Sungai Itik Sungai Itik Cahyaning Sari, S.ST 30 Ada √ PLN
3 Pokesdes Kalimas Kalimas Warni, A.Md.Keb 30 Ada 2018 √ PLN
4 Poskesdes Sungai Belidak Sungai Belidak Rosita, A. Md. Keb 20 Ada √ PLN
AP
AK

5 Poskesdes Tanjung Saleh tanjung saleh Uray Anggraini, A. Md. Keb 16 Ada √ PLN
K
AI
NG

6 Poskesdes Sepok laut Sepok laut Neni Tri Wahyuni, A.Md.Keb Ada 2018 √ PLN
SU

Poskesdes Parek wak 15


Sepok laut Marsaulina Panjaitan, A.Md.Keb Ada √ PLN
parek

7 Poskesdes Sungai Kakap Sungai Kakap Syf. Zahara 40 tidak √ PLN

Anda mungkin juga menyukai