Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN

KEGIATANORIENTASIPENANGGUNG JAWAB UKM DAN


PELAKSANA PROGRAM
UPT. PUSKESMAS SUNGAI TABUK 2
TAHUN 2022

A. Pendahuluan
Sehubungan dengan adanya penataan pegawai di lingkungan pemerintah Kabupaten
Banjar, sehinga memungkinkan terjadinya perpindahan ataupun penambahan karyawan di
lingkungan kerja UPT Puskesmas Sungai Tabuk 2. Karena alasan hal tersebut, maka perlu
dilakukan pelatihan orientasi terhadap pesertaorientasibaru yang masuk di lingkungan kerja
UPT Puskesmas Sungai Tabuk 2 . Hal ini dilakukan antara lain dengan melakukan orientasi
tempat atau ruangan-ruangan yang ada di puskesmas, aturan serta larangan yang ada di
tempat kerja yang baru serta agar Pesertaorientasibaru dan pelaksana program mampu
memahami dan beradaptasi dengan tugas pokok dan fungsi yang akan menjadi
tanggungjawab Pesertaorientasibaru dan pelaksana program tersebut.

B. Latar Belakang
Karyawan baru di suatu instansi baru pertama kali tentu mengalami kesulitan dalam
hal orientasi tempat maupun ketugasannya tanpa diberikan suatu pelatihan orientasi
karyawan baru yang memberikan gambaran tentang visi misi organisasi, aturan larangan
serta tugas pokok fungsi yang nanti akan menjadi tanggung jawabnya.
Karyawan baru harus mengikuti orientasi supaya memahami tugas pokok dan
tanggung jawab yang diberikan kepadanya. Karyawan wajib mengikuti kegiatan pendidikan
dan pelatihan yang di persyaratkan untuk menunjang keberhasilan upaya puskesmas.
Penanggung jawab upaya puskesmas dan pelaksana yang baru di tugaskan di
puskesmas harus mengukuti kegiatan orientasi pelaksanaan upaya puskesmas agar
memahami tugas pokok dan tanggung jawab.

C. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


a. Tujuan Umum
Pesertaorientasi baru dapat memahami apa yang menjadi tugas, peran, dan
tanggungjawab mereka, serta keterkaitan denga Upaya Puskesmas yang lain, maupun
keterkaitan dengan keseluruhan tugas pokok dan fungsi puskesmas.
b. Tujuan Khusus
1. Pesertaorientasibarudapat mengetahui visi, misi, tatanilai dan tujuan puskesmas.
2. Pesertaorientasibarudapat mengetahui tugas pokok dan fungsi yang diberikan
kepadanya.
3. Pesertaorientasibarudapat mengetahui peran dan kedudukannya masing-masing di
dalam struktur organisasi puskesmas.
4. Pesertaorientasibarudapat mengenal karyawan-karyawan yang lain lingkungan kerja
yang ada di puskesmas.

D. Kegiatan Pokok dan Rencana Kegiatan


a. Pesertaorientasibaruyang baru melakukan pelatihan orientasi
b. Kepala Puskesmas/petugas yang ditentukan memberikan sekilas informasi tentang
gambaran umum puskesmas
c. Kepala Puskesmas memberikan informasi mengenai visi, misi, tujuan dan tata nilai
puskesmas
d. Kepala Puskesmas memberikan informasi mengenai tugas pokok dan fungsi yang
diberikan kepadanya.
e. KepalaPuskesmas memberikan informasi mengenai peran dan kedudukan
Pesertaorientasibarudi dalam struktur organisasi puskesmas.
f. Pesertaorientasibaruyang lama memberikaninformasiterkaitpencatatandanpelaporan.
g. Pengenalan lingkungan kerja dan karyawan yang lain, dipandu oleh kasubag TU

E. Cara Melaksanakan Kegiatan


Orientasi ini dilakukan terhadap Pesertaorientasibaru, materi diberikan oleh Kepala
Puskesmas, Kasubag TU.
No Materi Narasumber
Hari Orientasi gambaran puskesmas secara umum, visi, misi Kepala Puskesmas
ke 1 dan tupoksi puskesmas
Hari Penjelasan tupoksi Penanggung jawab UKM dan Kepala Puskesmas
ke 2 pelaksana program
Hari Penjelasan tata cara administrasi dan pelaporan kegiatan Kasubbag TU
ke 2
Hari Pengenalan lingkungan kerja dan karyawan-karyawan Kasubbag TU
ke 3 lain

F. Sasaran
1. Kepala Puskesmas
2. Penanggungjawab Upaya yang baru
3. Pelaksana Kegiatan yang baru
G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan orientasi ini dilaksanakan setiap ada Pesertaorientasibaru. Pelaksanaan orientasi
dilaksanakan selama kurun waktu 3 hari.

H. Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan


No Materi Narasumber
Hari Orientasi gambaran puskesmas secara umum, visi, misi Kepala Puskesmas
ke 1 dan tupoksi puskesmas
Hari Penjelasan tupoksi Penanggung jawab UKM dan Kepala Puskesmas
ke 2 pelaksana program
Hari Penjelasan tata cara administrasi dan pelaporan kegiatan Kasubbag TU
ke 2
Hari Pengenalan lingkungan kerja dan karyawan-karyawan Kasubbag TU
ke 3 lain

I. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan dilakukan setiap kali melakukan kegiatan orientasi baru meliputi daftar hadir,
buku harian.
Pelaporan kegiatan dibuat oleh peserta orientasi baru dan selambat-lambatnya satu minggu
setelah pelaksanaan kegiatan orientasi.
Evaluasi dilakukan oleh kepala puskesmas. Hal-hal yang dievaluasi antara lain tentang
kesesuaian materi orientasi dan pemahaman peserta orientasi baru tentang materi yang
diberikan.

Lok Baintan, Januari 2022


Kepala UPT. Puskesmas PenanggungJawab Program
Sungai Tabuk 2

H. Yusdie Shopiani, MM H. JamhuriYanur R, S.Kep, Ners


Penata Tingkat 1 NIP.197604231995031001
NIP. 196802261989021003

Anda mungkin juga menyukai