Anda di halaman 1dari 6

 

PANDUAN PRAKTIS KLINIS


KOMITE MEDIK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG 

PANDUAN PRAKTIK KLINIS


SMF: ILMU KESEHATAN ANAK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
RSUP Dr. Hasan Sadikin
Bandung 2014-2015 

TATALAKSANA KOREKSI ELEKTROLIT

1.  Pengertian (definisi)


1.  Keseimbangan cairan dan elektrolit  komposisi dan
perpindahan cairan tubuh.
Cairan tubuh: air + zat terlarut.
Elektrolit: zat kimia yang menghasilkan partikel-partikel
bermuatan listrik  ion (dalam larutan).
2.  Anamnesis
2.    Hiponatremia

Riwayat muntah, diare


  Hipernatremia

Kekurangan cairan, obat-obatan osmotik


  Hipokalemia

  Hiperkalemia

Mual, muntah
  Hipomagnesemia

  Hipermagnesemia

  Hipokalsemia

  Hiperkalsemia

3.  Pemeriksaan fisik


3.    Hiponatremia

Anoreksia, gangguan pengecap, kram otot, kejang,


koma
  Hipernatremia

  Hipokalemia

Kram otot, paralisis, kelemahan otot


  Hiperkalemia

Parestesia, kesemutan
  Hipomagnesemia

Rangsang tendon meningkat, sensoris meningkat,


tanda Chovstek dan Trosseau positif, spasme
karpopedal sampai tetani, gelisah, disorientasi
  Hipermagnesemia

Paralisis, depresi sistem saraf pusat


  Hipokalsemia

Iritabilitas neuromuskuler, kejang, lemah,


penurunan kesadaran, tanda chovstek dan Trosseau
positif
  Hiperkalsemia

 

PANDUAN PRAKTIS KLINIS


KOMITE MEDIK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG 

PANDUAN PRAKTIK KLINIS


SMF: ILMU KESEHATAN ANAK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
RSUP Dr. Hasan Sadikin
Bandung 2014-2015 

TATALAKSANA KOREKSI ELEKTROLIT

•  Lemah, distres napas atau apnea, nyeri kepala,


gelisah, kejang

4.  Kriteria diagnosis


4.  •  Hiponatremia
kadar natrium serum < 135 mEq/L
•  Hipernatremia:
Konsentrasi natrium >145 mEq/L
•  Hipokalemia
Kadar K darah < 2,5 mEq/L
•  Hiperkalemia
Kadar kalium >5,5 mEq/L
•  Hipomagnesemia:
kadar magnesium <0,7 mg/dL
•  Hipermagnesemia:
Magnesium plasma >4,5 mg/Dl
•  Hipokalsemia:
Kalsium serum total <8,5 mg/dL pada anak,
< 8,0 pada neonatus
•  Hiperkalsemia:
•  Kalsium serum >10,5 mg/dL

5.   Terapi
5.  Koreksi hiponatremia:
Na defisit = 0,6 x berat badan (kg) x (Na yang diinginkan
 –  Na
 Na awal)
Peningkatan natrium tidak boleh lebih cepat 12
mEq/L (12 mmol/L) per 24 jam.
-  Koreksi hipernatremia:
Bila dehidrasi berat disertai syok maka cairan yang
diberikan yaitu NaCl 0,9% atau Ringer Laktat atau
albumin. Setelah syok teratasi, diberikan cairan
dengan kandungan Na 75-80 mEq/L seperti yang
terdapat pada NaCl-dekstrosa (2A) sampai dengan
ada dieresis kemudian berikan kalium 40mEq/L.
 

PANDUAN PRAKTIS KLINIS


KOMITE MEDIK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG 

PANDUAN PRAKTIK KLINIS


SMF: ILMU KESEHATAN ANAK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
RSUP Dr. Hasan Sadikin
Bandung 2014-2015 

TATALAKSANA KOREKSI ELEKTROLIT

Defisit cairan = BB (kg) x 0,6 (1  –   145/[kadar Na+ 


saat ini])2  . Persamaan ini setara dengan 3-4 mL
air/kg untuk setiap 1 mEq natrium yang lebih dari
145 mEq. Defisit cairan = 4 mL x BB kering (kg) x
(perubahan Na+ serum yang diinginkan)

Defisit cairan = [(kadar Na+ saat ini/145)  –  1]


  1] x 0,6 x
BB (kg)
Defisit cairan = [(kadar Na + saat ini  –  145)/145)
 145)/145)  –  1]
 1] x
0,6 x BB (kg)
-  Koreksi Hipokalemia
Kadar K darah < 2,5 mEq/L  diberikan larutan KCl
3,75% intravena dosis 3-5 mEq/kgBB, maksimum
40 mEq/L
kadar kalium 2,5-3,5 mEq/L dengan atau tanpa
gejala kalium 75 mg/kgBB/hari peroral dibagi
dalam 3 dosis.

-  Koreksi Hiperkalemia
Kadar kalium >5,5 mEq/L
  Ringan: 5,5-6,0 mEq/L
  Sedang: 6,1-7,0 mEq/L
  Berat: >7,0 mEq/L
<6 mEq/L   kayeksalat 1 g/kgBB p.o dilarutkan
dlm 2 mL/kgBB sorbitol 70%
6-7 mEq/L  NaHCO3 7,5% 3 mEq/kgBB iv
>7mEq/L   Ca glukonas 10% 0,1-0,5 ml/kgBB iv
kec 2 mL/menit

-  Koreksi Hipomagnesemia
Magnesium sulfat dosis 25-50 mg/kg (0,05-0,1
mL/kg MgSO4 50%) secara perlahan melalui infus
dan dapat diulang setiap 6 jam, total 2-3 dosis,
sebelum konsentrasi magnesium diperiksa kembali.
 

PANDUAN PRAKTIS KLINIS


KOMITE MEDIK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG 

PANDUAN PRAKTIK KLINIS


SMF: ILMU KESEHATAN ANAK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
RSUP Dr. Hasan Sadikin
Bandung 2014-2015 

TATALAKSANA KOREKSI ELEKTROLIT

Penatalaksanaan jangka panjang diberikan per oral

-  Koreksi Hipermagnesemia
Hidrasi intravena dan diuretik loop  bila
  bila fungsi ginjal
baik
Dialisis
kalsium glukonas 100 mg/kg intravena

-  Koreksi Hipokalsemia
Kalsium glukonas 10% 10-20 mg/kg (1-2 mL
kalsium glukonas/kg) iv lambat selama 5-10 menit,
m enit,
Dilanjutkan infus 50-75 mg/kg/hari selama 24 jam
Kalsium klorida (CaCl). CaCl   potensi 3x lipat
kalsium glukosa (vena sentral)

-  Koreksi Hiperkalsemia
Menghentikan atau membatasi asupan kalsium
Mengoreksi dehidrasi dengan infus NaCl fisiologis +
furosemid.
Menghindari obat-obat yang dapat meningkatkan
konsentrasi kalsium serum seperti vitamin D,

antasid mengandung
Pemberian kalsium,
fosfat dapat dan diuretik
menurunkan kadartiazid
kalsium
serum.
6.  Edukasi
6.  -

7.  Prognosis
7.  ad bonam
8.   Tingkat evidens
8.  A
9.   Tingkat rekomendasi
9.  I
10.  Penelaah kritis
10. - 
11.  Indikator medis
11. - 
Kepustakaan Berry PL, Belsha CW. Hyponatremia. Fluid and electrolyte therapy. Ped Clin
North Am. 1990;37:351-64.

Lustig JV. Fluid and electrolyte therapy. Dalam: Hay WW, Groothuis JR,
Hayward AR, Levin MJ, penyunting. Current pediatric diagnosis and treatment.
 

PANDUAN PRAKTIS KLINIS


KOMITE MEDIK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG 

PANDUAN PRAKTIK KLINIS


SMF: ILMU KESEHATAN ANAK
RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
RSUP Dr. Hasan Sadikin
Bandung 2014-2015 

TATALAKSANA KOREKSI ELEKTROLIT

Edisi ke-12. Connecticut: Appleton & Lange; 1995. h. 1178-89.

Robson AM. Pathophysiology of body fluid. Dalam: Behrman RE, Kliegman


RM, Nelson WE, Vaughan VC III, penyunting. Nelson textbook of pediatrics.
Edisi ke-14. Philadelphia: WB Saunders Co; 1992. h. 179-84.

Winters RW. Disorder of potassium metabolism. Principles of pediatric fluid


therapy. Edisi ke-2. Boston: Little, Brown & Co; 1982.  

Conley SB. Hypernatremia. Fluid and electrolyte therapy. Ped Clin North Am.
Am.

1990;37:365-72.
Harris F. Hypertonic dehydration. Paediatric fluid therapy. Oxford: Blackwell
Scientific Publications; 1972.

Brem AS. Disorders of potassium homeostasis. Fluid and electrolyte therapy.


Ped Clin North Am. 1990;37:419-37.

Winters RW. Disorders of potassium metabolism. Principles of pediatric fluid


therapy. Edisi ke-2. Boston: Little, Brown & Co; 1982.

Bandung, Maret 2014

Ketua Komite Medik, Kepala SMF Ilmu Kesehatan Anak,

Primal Sudjana, dr., SpD-KPTI., MHKes Dr. Djatnika Setiabudi, dr., SpA(K), MCTM
NIP. 195911201981101001 NIP. 19580101 198212 1001
 

Anda mungkin juga menyukai