Anda di halaman 1dari 48

MODUL AJAR MATA PELAJARAN MATEMATIKA

KELAS X SMK
Judul Elemen Bilangan

Nama Sekolah SMK Askhabul Kahfi

Kelas/Semester X/I

Jumlah Pertemuan 2 JP

Fase Capaian E

Capaian Pembelajaran Peserta didik dapat menggeneralisasi


sifat-sifat operasi bilangan
berpangkat (eksponen) dan
logaritma, serta
menggunakan barisan dan deret
(aritmetika dan geometri)
Kompetensi Awal 1. Peserta didik dapat menjelaskan
bilangan berpangkat bulat positif
menggunakan perkalian bilangan bulat
berulang dengan bahasa sendiri
2. Peserta didik mampu
menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan
berpangkat bulat positif berdasarkan
analisis atas contoh operasi bilangan
berpangkat disajikan
3. Peserta didik mampu
menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan
berpangkat bulat nol dan negatif
berdasarkan analisis atas pola bilangan
berpangkat yang disajikan
4. Peserta didik mampu
menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan
berpangkat pecahan berdasarkan analisis
atas contoh operasi bilangan berpangkat
disajikan
5. Peserta didik mampu menerapkan sifat-
sifat dari operasi bilangan berpangkat
untuk menyederhanakan ekspresi yang
memua t bilangan berpangkat dengan
cara yang bervariasi
Profil Pelajar Pancasila Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa dan berakhlak Mulia,
Mandiri, Gotong royong, dan Bernalar
Kritis
Model Pembelajaran Problem Based Learning

Moda Pembelajaran Daring dan Luring

Metode Pembelajaran Tanya jawab, diskusi, presentasi

Bentuk Penilaian Asesmen Non Kognitif dan Kognitif


Sumber Belajar Buku Paket, modul, dan internet

Alat Praktik Pembelajaran LKPD

Media Pembelajaran PPT

Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjelaskan bilangan berpangkat bulat positif menggunakan
perkalian bilangan bulat berulang dengan bahasa sendiri
2. Peserta didik mampu menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan berpangkat bulat positif
berdasarkan analisis atas contoh operasi bilangan berpangkat disajikan
3. Peserta didik mampu menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan berpangkat bulat nol
dan negatif berdasarkan analisis atas pola bilangan berpangkat yang disajikan
4. Peserta didik mampu menggeneralisasikan sifat-sifat bilangan berpangkat pecahan
berdasarkan analisis atas contoh operasi bilangan berpangkat disajikan
5. Peserta didik mampu menerapkan sifat-sifat dari operasi bilangan berpangkat untuk
menyederhanakan ekspresi yang memuat bilangan berpangkat dengan cara yang
bervariasi
Pemahaman Bermakna
– Identifikasi bilangan berpangkat
– Aplikasi sifat-sifat bilangan berpangkat dalam menyelesaikan soal
Pertanyaan Pematik
– Bagaimana menggambarkan bentuk eksponen?
Kegiatan Pembelajaran (90 Menit)

Kegiatan Kegiatan Inti (60 Menit)

KEGIATAN LITERASI
8. Peserta didik mengamati kembali
Pengertian bilangan berpangkat, guru
menyampaikan permasalahan
berkaitan dengan sifat-sifat bilangan
berpangkat,

Peserta didik secara mendiri menuliskan


jawaban sementara dari permasalahan
tersebut
COLLABORATION (KERJASAMA)
Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok belajar untuk
mendiskusikan permasalahan/ LK.
COMMUNICATION
(BERKOMUNIKASI)
Peserta didik di setiap kelompok
berbagi tugas untuk mencari berbagai
informasi yang mendukung penyelesaian
dari permasalahan yang disajikan dengan
Awal (15 Menit) sifat-sifat logaritma dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber lain yang
1. Peserta didik dan Guru memulai relevan. Peserta didik dalam kelompok
dengan berdoa bersama. diberi kesempatan untuk menyampaikan
2. Peserta didik disapa dan pendapat, ide, atau pertanyaan mengenai
melakukan pemeriksaan informasi yang didapatkan dari hasil
kehadiran bersama dengan pengamatan berdasarkan permasalahan
guru. yang disajikan, dan guru membimbing
jalannya diskusi.
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Perwakilan kelompok menyampaikan
hasil diskusinya di depan kelas, dan
peserta didik/ kelompok yang lain
menanggapi.
Menganalisis dan evaluasi proses
pemecahan masalah
Peserta didik dengan bantuan guru
menyimpulkan hasil diskusi
Kegiatan Penutup (15 Menit)
15. Peserta didik dapat melakukan/memberikan penilaian baik dalam bentuk
narasi/gambar/emotikon tertentu untuk menunjukkan pemahaman tentang topik
hari ini.
16. Peserta didik menyelesaikan evaluasi/ evaluasi formatif
17. Peserta didik dapat menuliskan pertanyaan yang ingin diketahui lebih lanjut
secara langsung atau tertulis
18. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan
19. Peserta didik menerima apresiasi dan motivasi dari guru

Refleksi
1. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
4. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan
baik?
5. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?

Penilaian (terlampir)
1. Asesmen Sikap
2. Asesmen Formatif
3. Asesmen Diagnostik non kognitif
4. Asesmen Diagnostik kognitif

Lampiran
LKPD
Glosarium
- Eksponen
Daftar Pustaka
Dicky Susanto dkk, Matematika SMK/ MAK Kelas X, Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Jakarta, 2021

Mengetahui, Semarang, 10 Juni 2023


Kepala SMK Askhabul Kahfi Penyusun

Akhmad Fauzi, S.Pd.I, M.Pd.


Nurrul Fahimah, S.Pd.

LAMPIRAN
RINGKASAN MATERI
LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK
Bilangan Berpangkat
Nama Kelompok :
Tujuan :
Peserta didik mampu menggeneralisasikan sifat-sifat 1.
bilangan berpangkat pecahan berdasarkan analisis
atas contoh operasi bilangan berpangkat disajikan 2.

3.
Petunjuk
4.
Waktu : 20 menit.

Soal Penilaian harian 1


1. Nyatakanlah bilangan berikut ini dalam bentuk berpangkat tak sebenarnya:
4 3
a. √6 = . . .
3 8
b. √ 2 = . . .
√(−8)−7
8
c. =..

2. Nyakanlah bilangan yang berikut ini dengan tanda akar !


1
2
a. 5 = . . .
5
6
b. 3 p = . . .
2
4

9
c. y =...

Soal ulangan harian 2


1. Sederhanakanlah!
a. 3 √27 + 2 √75 - 4 √ 48 =...
5 5
b. √ 64 x √ 486 =....
3
√1000
3
c. √8 =...

2. Rasionalkan setiap penyebut pecahan berikut ini!


3
a. 2+ √ 3 = . . .
4 √5
b. 6−√ 6 = . . .
4+ √ 2
c. √ 6+ √ 8 = . . .
Rubrik Penilaian Sikap (Profil Pelajar Pancasila)
Beri tanda checklist (V) pada kolom yang sesuai dengan perilaku siswa dalam kerja
kelompok selama proses pembelajaran berlangsung
No. Aspek yang diobservasi Hasil Pengamatan
1 2 3 4
1 Kerjasama antar siswa dalam belajar kelompok
(gotong royong)
2 Menghargai pendapat teman
(Kebinekaan Global)
3 Menyampaikan presentasi dan menjawab
pertanyaan
(mandiri)
4 Mencari informasi dari berbagai
sumber (mandiri)
5 Menyampaikan ide, pendapat,
pertanyaan (bernalar kritis)
Jumlah
Total
Nilai Akhir (Total/5)

Kualifikasi Nilai Akhir (NA) Penilaian Sikap


Skor Kualifikasi
1,00 – 1,99 Sikap Kurang (K)
2,00 – 2,99 Sikap Cukup (C)
3,00 – 3,99 Sikap Baik (B)
4,00 Sikap Sangat Baik (SB)

Daftar nilai siswa aspek sikap dalam pembelajaran


Skor Aktifitas Siswa Jumlah NA
Nama kerja Menghargai Presentasi Mencari kritis
NO
Siswa sama pendapat dan informasi
menjawab
ASESMEN FORMATIF

Dengan menggunakan sifat-sifat logaritma, sederhanakan bentuk logaritma berikut:


1. Hitunglah
a. 28 x 2-5 : 8-2 = . . .
b. 310 : 274 x 92 = . . .

2. Rasionalkan penyebut pecahan berikut


6
a. 4−√ 6
3 √ 2−2 √ 3
b. 3 √ 2+2 √ 3 = . . .
2
LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK
A. Asesmen Diagnostik Non Kognitif
1. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, lalu pilih emoji
berikut yang mewakili perasaanmu.

2. Berikan pendapatmu tentang bagaimana kondisi lingkungan akan


berdampak pada semangat belajarmu?
3. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan
lingkungan belajar di rumah?
4. Apa yang kamu lakukan saat kamu mengalami kesulitan belajar
mandiri di rumah?
B. Asesmen Diagnostik Kognitif
Asesmen diagnostik kognitif menggunakan asesmen formatif nomor 4 dan 5
Identifikasi Kemungkinan Skor (kategori) Rencana Tindak
materi yang jawaban Lanjut
akan
Diujikan
Sebagai materi Menjawab sesuai Paham utuh Pembelajaran
prasyarat, peserta kunci jawaban dapat dilanjutkan
didik dapat dengan berbagai ke unit berikutnya
mengaplikasikan cara
sifat-sifat
bilangan
berpangkat

Alur proses Paham sebagian Mengamati dan


menjawab sudah memberikan
sesuai dengan pertanyaan pada
konsep tapi saat pembahasan.
kurang teliti atau Jika peserta didik
tidak sampai tidak mampu
selesai menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
Remedial
Jawaban tidak Tidak paham Mengamati dan
sesuai dengan memberikan
konsep pertanyaan pada
saat pembahasan.
Jika peserta didik
tidak mampu
menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
Pembelajaran Remedial: Guru menjelaskan kembali materi yang kurang
dipahami dan melakukan Tanya jawab terhadap peserta didik yang
melakukan remedial
Pembelajaran Pengayaan: Peserta didik mengerjakan evaluasi berupa
pilihan ganda yang ada pada buku teks.
1. Hasil dari ¿…
1
a. -16 c. e. 8
16
−1 1
b. d.
8 8
−4 1
3 2 1
2. Hasil dari 8 . 9 . 2 =…
27 3
9 3 1
a. c. e.
16 16 48
9 1
b. d.
48 16
3

3. Bentuk sederhana dari p √ q adalah …


4 3

pq
−1 −2
a. p 4
q 5

−1 2
b. p 4
q5
1 −2
c. p q 4 5

1
d.
p.q
1
p4
e. −2
q 5

4. Bentuk sederhana dari 4 √ 3+ 3 √12− √ 27 adalah …


a. 6 √ 3
b. 7 √ 3
c. 8 √ 3
d. 9 √ 3
e. 10 √ 3
5. Bentuk sederhana dari (3 √ 2+2 √ 3)(3 √ 2−2 √3) adalah …
a. 6
b. 6 √3
c. 8
d. 8√2
e. 8√3
MODUL AJAR MATA PELAJARAN
MATEMATIKA KELAS X SMK
Judul Elemen Bilangan

Nama Sekolah SMK Askhabul Kahfi

Kelas/Semester X/I

Jumlah Pertemuan 2 JP

Fase Capaian E

Capaian Pembelajaran Peserta didik dapat menggeneralisasi


sifat-sifat operasi bilangan
berpangkat (eksponen) dan
logaritma, serta
menggunakan barisan dan deret
(aritmetika dan geometri)
Kompetensi Awal 1. Peserta didik mampu menjelaskan
definisi dari logaritma dari konsep
eksponen dengan kalimat sendiri
2. Peserta didik mampu
menggeneralisasikan sifat-sifat
logaritma berdasarkan analisis atas
contoh-contoh yang diberikan
3. Peserta didik mampu menerapkan
sifat-sifat logaritma untuk
menyederhanakan ekspresi logaritma
dengan cara bervariasi
4. Peserta didik mampu menentukan
nilai logaritma berdasarkan analisis
atas nilai logaritma lain yang
diketahui.
Profil Pelajar Pancasila Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa dan berakhlak Mulia,
Mandiri, Gotong royong, dan Bernalar
Kritis
Model Pembelajaran Problem Based Learning

Moda Pembelajaran Daring dan Luring

Metode Pembelajaran Tanya jawab, diskusi, presentasi

Bentuk Penilaian Asesmen Non Kognitif dan Kognitif

Sumber Belajar Buku Paket, modul, dan internet

Alat Praktik Pembelajaran LKPD

Media Pembelajaran PPT

Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menjelaskan definisi dari logaritma dari konsep eksponen
dengan kalimat sendiri
2. Peserta didik mampu menggeneralisasikan sifat-sifat logaritma berdasarkan
analisis atas contoh-contoh yang diberikan
3. Peserta didik mampu menerapkan sifat-sifat logaritma untuk menyederhanakan
ekspresi logaritma dengan cara bervariasi

4. Peserta didik mampu menentukan nilai logaritma berdasarkan analisis atas nilai
logaritma lain yang diketahui.
Pemahaman Bermakna
– Identifikasi sifat-sifat logaritma
– Aplikasi sifat-sifat logaritma dalam menyelesaikan soal
Pertanyaan Pematik
- Bagaimana menggambarkan bentuk logaritma?
- Apa hubungan antara eksponen dan logaritma?
- Masalah sehari-hari apa yang dapat diselesaikan dengan eksponen dan
logaritma?
Kegiatan Pembelajaran (90 Menit)

Kegiatan Kegiatan Inti (60 Menit)

KEGIATAN LITERASI
1. Peserta didik mengamati kembali
sifat-sifat logaritma, guru
menyampaikan permasalahan
berkaitan dengan sifat-sifat logaritma,
misalnya Sederhanakan
22 log 64  12 log16

3 2
a
log 2x  3( log x a log y)
a

Peserta didik secara mendiri menuliskan


jawaban sementara dari permasalahan
tersebut
COLLABORATION (KERJASAMA)
Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok belajar untuk
mendiskusikan permasalahan/ LK.
COMMUNICATION
(BERKOMUNIKASI)
Peserta didik di setiap kelompok
Awal (15 Menit) berbagi tugas untuk mencari berbagai
informasi yang mendukung penyelesaian
1. Peserta didik dan Guru memulai dari permasalahan yang disajikan dengan
sifat-sifat logaritma dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber lain yang
relevan. Peserta didik dalam kelompok
diberi kesempatan untuk menyampaikan
pendapat, ide, atau pertanyaan mengenai
informasi yang didapatkan dari hasil
pengamatan berdasarkan permasalahan
yang disajikan, dan guru membimbing
jalannya diskusi.
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Perwakilan kelompok menyampaikan
hasil diskusinya di depan kelas, dan
peserta didik/ kelompok yang lain
menanggapi.
Menganalisis dan evaluasi proses
pemecahan masalah
Peserta didik dengan bantuan guru
menyimpulkan hasil diskusi
Kegiatan Penutup (15 Menit)

1. Peserta didik dapat melakukan/memberikan penilaian baik dalam bentuk


narasi/gambar/emotikon tertentu untuk menunjukkan pemahaman tentang topik
hari ini.
2. Peserta didik menyelesaikan evaluasi/ evaluasi formatif
3. Peserta didik dapat menuliskan pertanyaan yang ingin diketahui lebih lanjut secara
langsung atau tertulis
4. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan
5. Peserta didik menerima apresiasi dan motivasi dari guru

Refleksi
1. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
4. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan
baik?
5. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?

Penilaian (terlampir)
1. Asesmen Sikap
2. Asesmen Formatif
3. Asesmen Diagnostik non kognitif
4. Asesmen Diagnostik kognitif

Lampiran
LKPD
Glosarium
- Logaritma
Daftar Pustaka
Dicky Susanto dkk, Matematika SMK/ MAK Kelas X, Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Jakarta, 2021

Mengetahui, Semarang, 10 Juni 2023


Kepala SMK Askhabul Kahfi Penyusun

Akhmad Fauzi, S.Pd.I, M.Pd.


Nurrul Fahimah, S.Pd.
LAMPIRAN

RINGKASAN MATERI

LOGARITMA
Jika 𝑎𝑥 = 𝑏 dengan b adalah bilangan positif dan a adalah bilangan
positif yang tidak sama dengan 1 maka x adalah logarithma b
dengan bilangan a dapat ditulis
𝑎
log 𝑏

Jika 𝑎 > 0, 𝑎 ≠ 1 dan berlaku 𝑎log 𝑏 = 𝑥 maka 𝑏 = 𝑎𝑥 dengan 𝑎


adalah bilangan pokok dan 𝑏 adalah numerus, 𝑏 > 0 dan 𝑥 adalah hasil
logaritma merupakan invers dari perpangkatan, oleh karena itu
Logaritma
terdapat 3 sifat dasar logaritma, yaitu:
Misalkan a dan n bilangan real, a > 0 dan a ≠ 1, maka:
1. alog a = 0
2. alog 1 = 0
3. alog an = n
Sifat-sifat tersebut dapat diturunkan langsung dari definisi logaritma.
Contoh:
1. alog a = x ⇔ ax = a sehingga x = 1 atau alog a = 1
2. alog 1 = y ⇔ ay = 1. Karena a0 = 1, maka y = 0
3. alog an = z ⇔ ax = an sehingga z = n serta alog an = n
sifat-sifat logaritma:
1. alog x.y = alog x + alog y
2. alog x/y = alog x – alog y
3. alog xn = n. alog x
4. alog x = 1/xlog a
5. alog x. xlog y = alog y
𝑎
7. 𝑎𝑛 log 𝑥= x
8. 𝑎 log 𝑥𝑚 = . 𝑎log 𝑥
𝑛
9. alog a=1
LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

Nama kelompok :

1.5.
Tujuan :
2.6.
 Peserta didik mampu menerapkan sifat-
sifat logaritma untuk menyederhanakan 3.
ekspresi logaritma dengan cara bervariasi
4.

Petunjuk
Waktu : 20 menit.

Permasalahan :
Sederhanakan bentuk operasi logaritma berikut menggunakan sifat-sifat logaritma:
1. 5 log 625 25 log 625 625log 625
3
2 1
2. ❑ log 64 + log
❑ 243

2 2 1 2
3. × ❑log 64− × ❑log 16
3 2

4. ❑a log 2 x+ 3 ¿
Rubrik Penilaian Sikap (Profil Pelajar Pancasila)
Beri tanda checklist (V) pada kolom yang sesuai dengan perilaku siswa dalam kerja
kelompok selama proses pembelajaran berlangsung
No. Aspek yang diobservasi Hasil Pengamatan
1 2 3 4
1 Kerjasama antar siswa dalam belajar kelompok
(gotong royong)
2 Menghargai pendapat teman
(Kebinekaan Global)
3 Menyampaikan presentasi dan menjawab
pertanyaan
(mandiri)
4 Mencari informasi dari berbagai
sumber (mandiri)
5 Menyampaikan ide, pendapat,
pertanyaan (bernalar kritis)
Jumlah
Total
Nilai Akhir (Total/5)

Kualifikasi Nilai Akhir (NA) Penilaian Sikap


Skor Kualifikasi
1,00 – 1,99 Sikap Kurang (K)
2,00 – 2,99 Sikap Cukup (C)
3,00 – 3,99 Sikap Baik (B)
4,00 Sikap Sangat Baik (SB)

Daftar nilai siswa aspek sikap dalam pembelajaran


Skor Aktifitas Siswa Jumlah NA
Nama kerja Menghargai Presentasi Mencari kritis
NO
Siswa sama pendapat dan informasi
menjawab
ASESMEN FORMATIF

Dengan menggunakan sifat-sifat logaritma, sederhanakan bentuk logaritma berikut:


1. 9
log 18 − 9log 2
3
log 27
2. 3 ❑
+ ❑3 log 5 × ❑5 log 9

2 1
3. 2 log 64  2 log16
3 2
4. log 7 log 67 log 9
6 9

Jawaban dan Penskoran


No Uraian Skor
18
1. 9
log 18 − log 2 = 𝑙𝑜𝑔
9 9
= 𝑙𝑜𝑔9 = 1
9
10
2

2. = 33 + 2 = 29 10
2 1
3. = .6− .4 =4−2 =2 10
3 2
4. = log 7 . 7log 9. 9log 6 = 6log 6 = 1
6
10

Nilai maksimum = total skor x 2


LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK
Asesmen Diagnostik Non Kognitif
1. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, lalu pilih emoji
berikut yang mewakili perasaanmu.

2. Berikan pendapatmu tentang bagaimana kondisi lingkungan akan


berdampak pada semangat belajarmu?
3. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan
lingkungan belajar di rumah?
4. Apa yang kamu lakukan saat kamu mengalami kesulitan belajar
mandiri di rumah?
Asesmen Diagnostik Kognitif
Asesmen diagnostik kognitif menggunakan asesmen formatif nomor 4 dan 5
Identifikasi Kemungkinan Skor (kategori) Rencana Tindak
materi yang jawaban Lanjut
akan
Diujikan
Sebagai materi Menjawab sesuai Paham utuh Pembelajaran
prasyarat, peserta kunci jawaban dapat dilanjutkan
didik dapat dengan berbagai ke unit
mengubah bentuk cara berikutnya
logaritma
menggunakan
sifat-sifat
logaritma
Alur proses Paham sebagian Mengamati dan
menjawab sudah memberikan
sesuai dengan pertanyaan pada
konsep tapi saat pembahasan.
kurang teliti atau Jika peserta didik
tidak sampai tidak mampu
selesai menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
Remedial
Jawaban tidak Tidak paham Mengamati dan
sesuai dengan memberikan
konsep pertanyaan pada
saat pembahasan.
Jika peserta didik
tidak mampu
menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
Pembelajaran Remedial: Guru menjelaskan kembali materi yang kurang
dipahami dan melakukan Tanya jawab terhadap peserta didik yang
melakukan remedial
Pembelajaran Pengayaan: Peserta didik mengerjakan evaluasi berupa
pilihan ganda yang ada pada buku teks.
1. Nilai dari 2log 3 . 3 log5 .5 log6 . 6log 8 adalah …
a. -3
b. -2
c. 1
d. 2
e. 3
2. Nilai dari 2log 24 +2log 3−2log 9 = …
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5


2
2 1 2
3. Nilai dari log 48 + log
❑ − log 3 adalah ….
❑ 16 ❑
a. -4
b. -2
c. 2
d. 4
e. 6
4. Jika log 2 = p dan log 3 = 1, nilai log 12 adalah …
a. p+2 q d. 2 pq
b. 2 p+ q e. 3( p+2 q)
2
c. p +q
16
5. Jika ❑4 log 5=a , nilai ❑log √ 5=…
1
a. −4 a d. a
2
b. –a e. 4a
1
c. a
4
MODUL AJAR MATA PELAJARAN
MATEMATIKA KELAS X SMK
Judul Elemen Bilangan

Nama Sekolah SMK Askhabul Kahfi

Kelas/Semester X/I

Jumlah Pertemuan 2 JP

Fase Capaian E

Capaian Pembelajaran Peserta didik dapat menggeneralisasi


sifat-sifat operasi bilangan
berpangkat (eksponen) dan
logaritma, serta
menggunakan barisan dan deret
(aritmetika dan geometri)
Kompetensi Awal 1. Peserta didik mampu
mengidentifikasi barisan bilangan
aritmatika berdasarkan analisis atas
definisi barisan bilangan aritmatika
yang diberikan
2. Peserta didik mampu menjelaskan
dengan kalimat sendiri proses
penemuan rumus umum Un dalam
barisan aritmatika
3. Peserta didik mampu menentukan
unsur barisan aritmatika (a, b, n, atau
Un) berdasarkan analisis atas
informasi yang diberikan
Profil Pelajar Pancasila Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa dan berakhlak Mulia,
Mandiri, Gotong royong, dan Bernalar
Kritis
Model Pembelajaran Problem Based Learning

Moda Pembelajaran Daring dan Luring

Metode Pembelajaran Tanya jawab, diskusi, presentasi

Bentuk Penilaian Asesmen Non Kognitif dan Kognitif

Sumber Belajar Buku Paket, modul, dan internet

Alat Praktik Pembelajaran LKPD

Media Pembelajaran PPT


Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu mengidentifikasi barisan bilangan aritmatika berdasarkan
analisis atas definisi barisan bilangan aritmatika yang diberikan
2. Peserta didik mampu menjelaskan dengan kalimat sendiri proses penemuan rumus
umum Un dalam barisan aritmatika
3. Peserta didik mampu menentukan unsur barisan aritmatika (a, b, n, atau Un)
berdasarkan analisis atas informasi yang diberikan
Pemahaman Bermakna
– Identifikasi barisan dan deret aritmetika
– Aplikasi barisan dan deret aritmetika dalam menyelesaikan soal
Pertanyaan Pematik
– Apakah barisan bilangn merupakan barisan aritmetika ?
- Apa perbedaan barisan dan deret?
- Bagaimana menentukan suku ke-n dari suatu barisan?
- Bagaimana menentukan rumus Un dari suatu bilangan?
Kegiatan Pembelajaran (90 Menit)

Kegiatan Kegiatan Inti (60 Menit)

KEGIATAN LITERASI
Peserta didik mengamati kembali
materi tentang barisan aritmetika,
guru menyampaikan permasalahan
berkaitan dengan barisan dan deret
aritmetika
Peserta didik secara mendiri menuliskan
jawaban sementara dari permasalahan
tersebut
COLLABORATION (KERJASAMA)
Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok belajar untuk
mendiskusikan permasalahan/ LK.
COMMUNICATION
(BERKOMUNIKASI)
Peserta didik di setiap kelompok
berbagi tugas untuk mencari berbagai
informasi yang mendukung penyelesaian
dari permasalahan yang disajikan dengan
barisan aritmetika dari beberapa buku
Awal (15 Menit) referensi, internet, atau sumber lain yang
relevan. Peserta didik dalam kelompok
1. Peserta didik dan Guru memulai diberi kesempatan untuk menyampaikan
Kegiatan Penutup (15 Menit) pendapat, ide, atau pertanyaan mengenai
1. Peserta didik dapat melakukan/memberikan
informasipenilaian baik dalam
yang didapatkan daribentuk
hasil
narasi/gambar/emotikon tertentu untuk menunjukkan pemahaman tentang
pengamatan berdasarkan permasalahan
topik hari ini. yang disajikan, dan guru membimbing
2. Peserta didik menyelesaikan evaluasi/ evaluasi
jalannya formatif
diskusi.
3. Peserta didik dapat menuliskan pertanyaan yang ingin diketahui lebih
CREATIVITY (KREATIVITAS)
lanjut secara langsung atau tertulis
Perwakilan kelompok menyampaikan hasil
4. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi selama
diskusinya di depan kelas, dan peserta
mengerjakan
didik/ kelompok yang lain menanggapi.
5. Peserta didik menerima apresiasi dan motivasi dari guru
Menganalisis dan evaluasi proses
pemecahan masalah
Peserta didik dengan bantuan guru
Refleksi menyimpulkan hasil diskusi
1. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
4. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan
baik?
5. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?
Penilaian (terlampir)
1. Asesmen Sikap
2. Asesmen Formatif
3. Asesmen Diagnostik non kognitif
4. Asesmen Diagnostik kognitif

Lampiran
LKPD
Glosarium
- Aritmetika - Deret
- Barisan
Daftar Pustaka
Dicky Susanto dkk, Matematika SMK/ MAK Kelas X, Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Jakarta, 2021

Mengetahui, Semarang, 10 Juni 2023


Kepala SMK Askhabul Kahfi Penyusun

Akhmad Fauzi, S.Pd.I, M.Pd.


Nurrul Fahimah, S.Pd.

LAMPIRAN

RINGKASAN MATERI

Pengertian
Barisan adalah suatu urutan yang mempunyai aturan tertentu.
Barisan dapat ditulis menjadi U1 , U2 , U3 , . . .Un.
(Un adalah suku ke – n)
Contoh.
1. 3, – 3, 3, – 3, 3, . . .
1 2 3 4
, , , ,
2. 2 4 6 8 ...
Menentukan rumus suku ke – n barisan dapat dilakukan dengan beberapa cara.
Contoh.
1. Tentukan rumus suku ke – n barisan : 10, 8, 6, 4, . ..
Jawab.
U1 = 10 = 12 – 2 = 12 – 2.1
U2 = 8 = 12 – 4 = 12 – 2.2
U3 = 6 = 12 – 6 = 12 – 2.3
U4 = 4 = 12 – 8 = 12 – 2.4 dst
Maka suku ke – n barisan tersebut adalah Un = 12 – 2n
10
∑ ( 2i−1 )
2. Tulislah dalam bentuk penjumlahan : i =3
Jawab.
10
∑ ( 2i−1 )
i =3 = 5 + 7 + 9 + 11 + 13 + 15 + 17 + 19

Barisan Aritmatika.
Barisan aritmatika adalah barisan bilangan yang mempunyai selisih tetap untuk tiap dua suku
yang berurutan.
Contoh.
1. 10, 6, 2, – 2 , . .
2. 2, 7, 12, 17, . . .
Rumus umum suku ke – n barisan aritmatika adalah :
Un = a + (n – 1)b
Dimana : Un = suku ke – n
a = U1 = suku pertama
n = banyak suku
b = beda = Un – U(n – 1)
Contoh :
1. Tentukan lima suku pertama barisan yang diketahui suku ke – n adalah Un = 3n + 1
Jawab.
Un = 3n + 1
U1 = 3.1 + 1 = 4
U2 = 3.2 + 1 = 7
U3 = 3.3 + 1 = 10 dst.
Tiga suku pertama barisan tersebut adalah : 4, 7, 10, 13, 16.

2. Barisan aritmatika diketahui suku ketiga adalah 9, sedangkan suku ketujuh adalah 21.
Tentukan suku kesepuluh.
Jawab.
U3 = 9  a + 2b = 9 …………….1)
U7 = 21  a + 6b = 21 _ …………….2)
– 4b = – 12
b=3
b = 3 substitusikan ke persamaan 1)
didapat a + 2b = 9
a + 2(3) = 9
a=3
maka suku kesepuluh adalah :
U10 = a + (10 – 1)b
= 3 + (9)3
= 3 + 27
= 30
3. Barisan aritmatika diketahui suku pertama = 20 dan beda = 5. Suku keberapakah yang
bernilai 140.
Jawab.
a = 20 ; b = 5 ; Un = 140
Un = a + (n – 1) b
140 = 20 + (n – 1)5
140 = 20 + 5n – 5
140 = 5n + 15
5n = 140 – 15
5n = 125
n = 25
Jadi 140 adalah suku ke 25.
Deret Aritmatika.
Jika suku-suku pada barisan aritmatika dijumlahkan maka didapat deret aritmatika yaitu :
U1+ U2 + U3 + … + U(n-2) + U(n-1) + Un , yang jumlahnya adalah :
n
Sn = 2 {2a + (n – 1)b} atau
Dimana : Sn = jumlah n suku pertama
n = banyaknya suku
a = suku pertama
b = beda
Contoh.
Tentukan jumlah bilangan asli antara 1 dan 200 yang habis dibagi 3.
Jawab.
bilangan tersebut adalah : 3 + 6 + 9 + … + 198
a = 3, b = 3, dan Un = 198
Un = a + (n – 1)b
198 = 3 + (n – 1).3
198 = 3 + 3n – 3
198 = 3n
n = 66
sehingga jumlahnya adalah
n
Sn = 2 { 2a + (n – 1)}
66
S66 = 2 { 2.3 + (66 – 1)3}
= 33 { 6 + 195}
= 33{ 201}
= 6.633

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : SMK Islam Al Fadhila Demak


Kelas/Semester : X/I NAMA KELOMPOK :
Mata Pelajaran : Matematika 1. ...........................................
MateriPokok : BarisanAritmetika 2 ............................................
Waktu : 20 menit 3. ...........................................
4. ...........................................
Petunjuk : 5. ...........................................
Diskusikan dengan teman dalam kelompokmu ! 6. ...........................................
Memprediksi Pola Barisan
Masalah 1
Beberapa batu bata disusun sehingga setiap kelompok tersusun sepeti gambar di bawah ini
Buatlah prediksi dua susunan bata berikutnya !

Kump bata ke- Jumlah bata Pola


1 ..... ......
2 ..... ...... Penyelesaian :
3 ...... ......
4 ....... .......
Masalah 2
N ....... ...
Dari gambar di bawah , tentukan pola suku ke – n !
Bagaimana selisih antara jumlah segitiga dengan segitiga sebelumnya?

Penyelesaian :
Kump. segitiga Jumlah Pola
ke- segitiga
1 1 1 Masalah 3
2 3 2+1 Pak Ali adalah seorang pemilik
3 5 3+2 konveksi. Konveksi tersebut dapat
4 7 4+3 membuat 10 baju pada bulan
pertama. Permintaan baju semakin
n ....... ... bertambah sehingga konveksinya
harus menyelesaikan 15 baju pada
bulan kedua, dan 20 baju pada bulan ke tiga.Dia menduga jumlah baju yang harus
diselesaikan untuk bulan berikutnya akan 5 lebih banyak dari bulan sebelumnya. Dengan
pola tersebut, pada bulan ke berapa konveksi pak Ali dapat menyelesaikan 100 buah baju
dalam satu bulan?
Rubrik Penilaian Sikap (Profil Pelajar Pancasila)
Beri tanda checklist (V) pada kolom yang sesuai dengan perilaku siswa dalam kerja
kelompok selama proses pembelajaran blangsung
No. Aspek yang diobservasi Hasil Pengamatan
1 2 3 4
1 Kerjasama antar siswa dalam belajar kelompok
(gotong royong)
2 Menghargai pendapat teman
(Kebinekaan Global)
3 Menyampaikan presentasi dan menjawab
pertanyaan
(mandiri)
4 Mencari informasi dari berbagai
sumber (mandiri)
5 Menyampaikan ide, pendapat,
pertanyaan (bernalar kritis)
Jumlah
Total
Nilai Akhir (Total/5)

Kualifikasi Nilai Akhir (NA) Penilaian Sikap


Skor Kualifikasi
1,00 – 1,99 Sikap Kurang (K)
2,00 – 2,99 Sikap Cukup (C)
3,00 – 3,99 Sikap Baik (B)
4,00 Sikap Sangat Baik (SB)

Daftar nilai siswa aspek sikap dalam pembelajaran


Skor Aktifitas Siswa Jumlah NA
Nama kerja Menghargai Presentasi Mencari kritis
NO
Siswa sama pendapat dan informasi
menjawab
ASESMEN FORMATIF

1. Tentukan rumus suku ke-n dari barisan :


a. 7, 11, 15, 19, …
b. 1, 1½ , 2, 2½, …
c. 9, 7, 5, 3, …
2. Diketahui barisan aritmatika 105, 101½, 98, …
a. Tentukan rumus untuk suku ke-n
b. Suku keberapakah yang nilainya 0 ?
Suku keenam suatu barisan aritmatika adalah 19, sedangkan suku kesepuluh sama
dengan 31. Tentukanlah :
c. Suku pertama dan beda barisan tersebut.
d. Suku keduapuluh.
3. Tiga bilangan genap berurutan mempunyai jumlah 24, tentukan suku yang terbesar.
4. Diantara bilangan 4 dan 100 disisipkan 23 buah bilangan, sehingga membentuk barisan
aritmetika. Tentukan suku kelima belas.
(diskusikan )
1. Tentukan suku ke – n barisan aritmatika jika diketahui :
a. Suku ketiga = 2 dan suku ketujuh = 22
b. U2 + U7 = 19 dan U5 + U8 = 7
2. Tentukan suku dari barisan berikut yang bernilai 10
a. 155, 150, 145, 140, . . .
b. – 40, – 38, – 36, – 34, . . .
3. Diketahui bilangan asli antara 1dan 150. Tentukan banyaknya bilangan :
a. yang habis dibagi 3
b. yang habis dibagi 3 tetapi tidak habis dibagi 15
4. Sebuah pabrik memproduksi barang tertentu. Banyaknya produksi perbulan ternyata
merupakan fungsi linier dari n (n  bilangan asli). Diketahui pula bahwa produksi pada
bulan kedua adalah 200 buah, sedangkan pada bulan kelima adalah 350 buah. Hitunglah
produksi pada bulan pertama serta pertambahan produksi setiap bulannya.
5. Diketahui barisan aritmetika 3, 7, 11, . . . . , 195, 1999, 203. Tentukan nilai suku
tengahnya.

Soal Deret Aritmatika :


Latihan 1.
1. Tentukan jumlah 20 suku pertama barisan :
a. 100 + 92 + 84 + 76 + . . .
b. 147 + 143 + 139 + 135 + . . .
2. Tentukan nilai p jika : 2 + 4 + 6 + . . . + 2p = 600
3. Tentukan jumlah deret berikut :
a. 2 + 4 + 6 + . . . + 50
b. 15 + 12 + 9 + . . . + (– 36)
4. Diketahui deret aritmatika, jumlah enam suku yang pertama adalah 48 dan jumlah lima
suku pertama adalah 37. Tentukan suku ketiga.
5. Hitunglah jumlah semua bilangan asli antara 1 dan 300 yang habis dibagi 5 tetapi tidak
habis dibagi 7.
(diskusikan )
1. Suatu barisan aritmatika diketahui suku tengahnya = 41, suku ketujuh = 36. Jikabedanya
= 5, tentukan jumlah semua suku pada barisan tersebut.
3
2. Diketahui jumlah n suku pertama deret aritmatika adalah Sn = n2 + 2 n. Tentukan rumus
suku ke - n
3. Tentukan banyak suku deret aritmatika 3 + 6 + 9 + … = 165.
4. Dari deret aritmatika diketahui : U6 + U9 + U12 + U15 = 20. Hitunglah S20.
5. Diketahui enam buah bilangan membentuk deret aritmatika. Jumlah empat bilangan
pertama = 50, dan jumlah empat bilangan terakhir = 74. Tentukan jumlah bilangan ketiga
dan keempat.
:
LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK
Asesmen Diagnostik Non Kognitif
a. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, lalu pilih
emoji berikut yang mewakili perasaanmu.

b. Berikan pendapatmu tentang bagaimana kondisi lingkungan


akan berdampak pada semangat belajarmu?
c. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan
lingkungan belajar di rumah?
d. Apa yang kamu lakukan saat kamu mengalami kesulitan
belajar mandiri di rumah?
Asesmen Diagnostik Kognitif
Asesmen diagnostik kognitif menggunakan asesmen formatif nomor 4 dan 5
Identifikasi Kemungkinan Skor (kategori) Rencana Tindak
materi yang jawaban Lanjut
akan
diujikan
Sebagai materi Menjawab sesuai Paham utuh Pembelajaran
prasyarat, peserta kunci jawaban dapat dilanjutkan
didik dapat dengan berbagai ke unit
menentukan nilai cara berikutnya
dari barisan dan
deret aritmetika

Alur proses Paham sebagian Mengamati dan


menjawab sudah memberikan
sesuai dengan pertanyaan pada
konsep tapi saat pembahasan.
kurang teliti atau Jika peserta didik
tidak sampai tidak mampu
selesai menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Jawaban tidak Tidak paham Mengamati dan
sesuai dengan memberikan
konsep pertanyaan pada
saat pembahasan.
Jika peserta didik
tidak mampu
menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
Pembelajaran Remedial: Guru menjelaskan kembali materi yang kurang
dipahami dan melakukan Tanya jawab terhadap peserta didik yang
melakukan remedial
Pembelajaran Pengayaan: Peserta didik mengerjakan evaluasi berupa
pilihan ganda yang ada pada buku teks.
1. Dari suatu barisan aritmetika diketahui U 2=7 dan U 6 =19. Suku ke-8 dari
barisan aritmetika tersebut adalah …
a. 25 c. 28 e. 34
b. 26 d. 31
2. Antara bilangan 8 dan 127 disisipkan 6 bilangan sehingga membentuk barisan
aritmetika. Beda dan suku ke-11 barisan tersebut adalah …
a. 17 dan 178 d. 20 dan 148
b. 18 dan 168 e. 21 dan 138
c. 19 dan 158
1
3. Jumlah n suku pertama suatu deret aritmetika adalah Sn= n ( 3 n−1 ) . Suku ke-10
2
deret tersebut adalah …
a. 262 d. 117
b. 145 e. 28
c. 135
MODUL AJAR MATA PELAJARAN
MATEMATIKA KELAS X SMK
Judul Elemen Bilangan

Nama Sekolah SMK Askhabul Kahfi

Kelas/Semester X/I

Jumlah Pertemuan 2 JP

Fase Capaian E

Capaian Pembelajaran Peserta didik dapat menggeneralisasi


sifat-sifat operasi bilangan
berpangkat (eksponen) dan
logaritma, serta
menggunakan barisan dan deret
(aritmetika dan geometri)
Kompetensi Awal 1. Peserta didik mampu menjelaskan
dengan kalimat sendiri proses
penemuan rumus umum Un dalam
barisan geometri
2. Peserta didik mampu menentukan
unsur barisan geometri (a, b, n, atau
Un) berdasarkan analisis atas
informasi yang diberikan
3. Peserta didik mampu menjelaskan
dengan kalimat sendiri proses
penemuan rumus umum Sn dalam
deret geometri
4. Peserta didik mampu menyelesaikan
masalah yang merupakan penerapan
dari konsep barisan dan deret
geometri berdasarkan analisis atas
informasi yang diberikan
Profil Pelajar Pancasila Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang
Maha Esa dan berakhlak Mulia,
Mandiri, Gotong royong, dan Bernalar
Kritis
Model Pembelajaran Problem Based Learning

Moda Pembelajaran Daring dan Luring

Metode Pembelajaran Tanya jawab, diskusi, presentasi

Bentuk Penilaian Asesmen Non Kognitif dan Kognitif

Sumber Belajar Buku Paket, modul, dan internet

Alat Praktik Pembelajaran LKPD

Media Pembelajaran PPT


Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menjelaskan dengan kalimat sendiri proses penemuan rumus
umum Un dalam barisan geometri
2. Peserta didik mampu menentukan unsur barisan geometri (a, b, n, atau Un)
berdasarkan analisis atas informasi yang diberikan
3. Peserta didik mampu menjelaskan dengan kalimat sendiri proses penemuan rumus
umum Sn dalam deret geometri
4. Peserta didik mampu menyelesaikan masalah yang merupakan penerapan dari
konsep barisan dan deret geometri berdasarkan analisis atas informasi yang
diberikan
Pemahaman Bermakna
– Identifikasi barisan dan deret geometri
– Aplikasi barisan dan deret geometri dalam menyelesaikan soal
Pertanyaan Pematik
– Apakah barisan bilangan merupakan barisan geometri?
- Apakah perbedaan deret aritmetika atau deret geometri?
- Bagaimana menentukan jumlah deret geometri tak hingga?
Kegiatan Pembelajaran (90 Menit)

Kegiatan Kegiatan Inti (60 Menit)


KEGIATAN LITERASI
8. Peserta didik mengamati kembali
materi tentang barisan aritmetika,
guru menyampaikan permasalahan
berkaitan dengan barisan dan deret
geometri
Peserta didik secara mendiri menuliskan
jawaban sementara dari permasalahan
tersebut
COLLABORATION (KERJASAMA)
Guru membagi peserta didik ke
dalam kelompok belajar untuk
mendiskusikan permasalahan/ LK.
COMMUNICATION
(BERKOMUNIKASI)
Peserta didik di setiap kelompok
berbagi tugas untuk mencari berbagai
informasi yang mendukung penyelesaian
dari permasalahan yang disajikan dengan
barisan geometri dari beberapa buku
referensi, internet, atau sumber lain yang
Awal (15 Menit) relevan. Peserta didik dalam kelompok
diberi kesempatan untuk menyampaikan
1. Peserta didik dan Guru memulai pendapat, ide, atau pertanyaan mengenai
informasi yang didapatkan dari hasil
pengamatan berdasarkan permasalahan
yang disajikan, dan guru membimbing
jalannya diskusi.
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Perwakilan kelompok menyampaikan hasil
diskusinya di depan kelas, dan peserta
didik/ kelompok yang lain menanggapi.
Menganalisis dan evaluasi proses
pemecahan masalah
Peserta didik dengan bantuan guru
menyimpulkan hasil diskusi
Kegiatan Penutup (15 Menit)

15. Peserta didik dapat melakukan/memberikan penilaian baik dalam bentuk


narasi/gambar/emotikon tertentu untuk menunjukkan pemahaman tentang
topik hari ini.
15. Peserta didik menyelesaikan evaluasi/ evaluasi formatif
16. Peserta didik dapat menuliskan pertanyaan yang ingin diketahui lebih
lanjut secara langsung atau tertulis
17. Peserta didik mengkomunikasikan kendala yang dihadapi selama
mengerjakan
18. Peserta didik menerima apresiasi dan motivasi dari guru

Refleksi
1. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
2. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
3. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
4. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan
baik?
5. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
6. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
7. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?

Penilaian (terlampir)
1. Asesmen Sikap
2. Asesmen Formatif
3. Asesmen Diagnostik non kognitif
4. Asesmen Diagnostik kognitif

Lampiran
LKPD
Glosarium
- Geometri - Deret
- Barisan
Daftar Pustaka
Dicky Susanto dkk, Matematika SMK/ MAK Kelas X, Pusat Kurikulum dan Perbukuan,
Jakarta, 2021

Mengetahui, Semarang, 10 Juni 2023


Kepala SMK Askhabul Kahfi Penyusun

Akhmad Fauzi, S.Pd.I, M.Pd.


Nurrul Fahimah, S.Pd.

LAMPIRAN
RINGKASAN MATERI

Barisan Geometri.
Barisan geometri adalah barisan yang mempunyai perbandingan tetap untuk tiap dua suku
yang berurutan Perbandingan yang tetap tersebut dinamakan rasio ( r ). Contoh.
a. 2, – 4 , 8, – 16, . . . , rasio = – 2
4 1
b. 100, 20, 4, 5 , . . . , rasio = 5

Bentuk umum barisan geometri adalah : a, a.r, a.r2, ar3, ….. a.rn -1 , sehingga didapat rumus
umum suku ke n barisan geometri adalah :
Un = a.r ( n – 1)

Keterangan : Un = suku ke-n barisan geometri


a = U1 = suku pertama
Un
r = rasio = U (n−1)
n = banyaknya suku
Contoh :
1. Diketahui barisan geometri suku ketiganya adalah 27 dan suku kelima adalah 3. Jika
rasionya positip, tentukan :
a. suku kesembilan
1
b. suku keberapakah yang bernilai 729
Jawab.
U3 = 27  a.r2 = 27 … (1)
U5 = 3  a.r = 3
4
… (2)
dari persamaan 1) dan 2) diperoleh :
2
a. r 27
=
a.r
4 3
1 1
2
=9
r  r2 = 9
1 1
±
r= 3 , jadi rasio positip = 3
substitusikan ke persamaan 1) didapat :
a.r2 = 27
1
a.( 3 )2 = 27
1
a. ( 9 ) = 27  a = 243. Suku pertama = 243.
a. Un = a.rn – 1
1
U9 = 243( 3 )9 – 1
= 35.(3– 1) 8
= 35.3 – 8
1 1
3
=3 –3
= 3 = 27
b. Un = a.rn – 1
1 1
729 = 243( 3 )n – 1
1 1
6
3 = (3 )( 3 )n – 1
5

1 1
( )11
3 = ( 3 )n – 1
11 = n – 1  n = 12.
1
Jadi yang bernilai 729 adalah suku ke 12.
Deret Geometri.
Jika suku-suku pada barisan geometri dijumlahkan maka didapat deret geometri : U1+ U2
+ U3 + … + Un, yang jumlahnya adalah :

n
a(1−r )
Sn = (1−r) , untuk r < 1
atau
n
a(r - 1 )
Sn = ( r - 1) , untuk r > 1
Contoh :
1. Diketahui deret geometri 2 + 4 + 8 + …, tentukan jumlah 7 suku pertama.
Jawab. .
diketahui : a = 2 , r = 2
n
a(r - 1 )
Sn = ( r - 1)
7
2(2 - 1 )
S7 = (2 - 1)
2(192−1)
S7 = 1
= 2. 191
= 382
2. Diketahui deret geometri 2 + 22 + 23 + … + 2n = 254. Tentukan nilai n
Jawab.
diketahui : a = 2, r = 2, dan Sn = 254
Jawab :
n
a(r −1)
Sn = (r−1 )
n
2(2 −1)
254 = (2−1 )
n
2(2 −1)
254 = 1
254 = 2 (2n – 1)
127 = 2n – 1
2n = 127 + 1
2n = 128
2n = 27
n=7
Deret geometri tak berhingga :
Ada 2 macam deret geometri tak hingga yaitu :
a. Deret geometri konvergen, adalah deret geometri yang nilai |r| < 1. Deret ini mempunyai
a
jumlah sampai tak hingga yaitu : S = 1−r
b. Deret geometri divergen, adalah deret geometri yang nilai |r| > 1. Deret ini tidak
mempunyai jumlah sampai tak hingga.
Contoh :
4 4 4
1. Hitunglah jumlah sampai tak berhingga dari deret geometri : 4 – 3 + 9 – 27 + ….
Jawab.
1
diketahui : a = 4, r = – 3
karena |r| < 1, maka punya jumlah sampai tak hingga yaitu :
a
S = 1−r
4
1
1−(− )
= 3
4
1
1+
= 3 .
= 3
2. Suku ke-n dari deret geometri adalah Un = 6– n. Tentukanlah jumlah sampai tak berhingga
dari deret geometri tersebut !
Jawab.
Un = 6– n
1 1
U1 = 6 = 6
–1
dan U2 = 6 = 36 –2

U2 1
=
r=
U1 6 , karena |r| < 1, maka punya jumlah sampai tak hingga yaitu
1 1
6 6
1 5 1
1−
S = 6 = 6 = 5.
ASSESMEN FORMATIF

Lampiran Soal :
Latihan 1.
1. Tentukan jumlah delapan suku pertama deret : 28, 14, 7, 3 ½ , …
2. Suku ketiga dan suku keenam dari deret geometri berturut-turut adalah 32 dan 2.048.
Tentukan jumlah sepuluh suku pertama.
3. Seutas tali dipotong menjadi 6 bagian yang panjangnya masing-masing membentuk
barisan geometri. Jika potongan terpendek adalah 3 cm dan terpanjang adalah 96 cm.
Tentukan panjang tali semula.
4. Tiga buah bilangan membentuk barisan geometri. Jumlah ketiga bilangan itu adalah
14. Sedangkan hasil perkalian ketiganya adalah 64. Tentukan bilangan-bilangan itu.
5. Tentukan jumlah deret : 2 + 6 + 18 + … + 4374.
Latihan 2. (diskusikan )
127
1. Tentukan banyak sukunya jika diketahui : ½ + ¼ + 1/8 + … = 128
2. Deret geometri diketahui suku pertama = 1, rasio = 3 dan suku ke (n – 1) = 243.
Tentukan jumlah n suku pertamanya.
x+2y+ z
3. Tiga bilangan x, y dan z membentuk barisan geometri. Tentukan hasil dari x+ y .
4. Deret geometri diketahui U1 = 2 dan S10 = 33.S5. Tentukan nilai U6.
5. Diketahui deret geometri dengan U1 = x, U2 = 3x dan U3 = 8x + 4. Tentukan S5.
Latihan 3.
1. Hitunglah jumlah sampai tak berhingga dari deret :
a. Jika suku ke – n : Un = 31 – 2n.
b. 9 – 6 + 4 – .…
2. Deret geometri tak hingga konvergen. Diketahui suku pertama 3, dan jumlah sampai
9
tak hingga 2 . Tentukan rasio deret geometri tersebut.
1 2 8 1
3. Jumlah deret geometri tak berhingga : 2 x – 5 x2 + 25 x3 – ..… = 3 . Tentukan nilai
x.
4. Sebuah bola dijatuhkan tegak lurus dari ketinggian 10 meter di atas permukaan lantai.
3
Setiap kali memantul tingginya mencapai 4 dari tinggi sebelumnya. Tentukan panjang
seluruh lintasan yang ditempuh bola itu.
5. Diketahui jumlah tak berhingga sebuah deret geometri adalah ( 4 + 22 ), jika rasionya
½2. Tentukan suku pertama dari deret geometri itu.

Latihan 4. (diskusikan )
1 1 1
π π π
1. Tentukan jumlah tak hingga deret 1 – Sin2 3 + Sin4 3 – Sin6 3 + . . .
2. Diketahui jumlah tak hingga deret geometri = 6. Jika jumlah semua suku-suku
bernomor ganjil = 4, hitnglah julah dua suku pertama.
1
3. Jika x adalah rasio deret geometri konvergen. Tentukan hasil dari : 1 + (x +4 ) +
1 1
2 3
(x +4 ) + (x +4 ) + . . .
x−1 1 1
4. Agar deret geometri x , x , x( x−1) konvergen, tentukan nilai x.

5. Seorang kakekt berjalan dengan kecepatan 12 km/jam selama 1 jam pertama. Pada jam
kedua kecepatan-nya menjadi sepertiganya, pada jam ketiga kecepat-annya menjadi
sepertiga sebelumnya demikian sete-rusnya. Tentukan jarak terjauh yang dapat
ditempuh kakek tersebut.
Rubrik Penilaian Sikap (Profil Pelajar Pancasila)
Beri tanda checklist (V) pada kolom yang sesuai dengan perilaku siswa dalam kerja
kelompok selama proses pembelajaran berlangsung
No. Aspek yang diobservasi Hasil Pengamatan
1 2 3 4
1 Kerjasama antar siswa dalam belajar kelompok
(gotong royong)
2 Menghargai pendapat teman
(Kebinekaan Global)
3 Menyampaikan presentasi dan menjawab
pertanyaan
(mandiri)
4 Mencari informasi dari berbagai
sumber (mandiri)
5 Menyampaikan ide, pendapat,
pertanyaan (bernalar kritis)
Jumlah
Total
Nilai Akhir (Total/5)

Kualifikasi Nilai Akhir (NA) Penilaian Sikap


Skor Kualifikasi
1,00 – 1,99 Sikap Kurang (K)
2,00 – 2,99 Sikap Cukup (C)
3,00 – 3,99 Sikap Baik (B)
4,00 Sikap Sangat Baik (SB)

Daftar nilai siswa aspek sikap dalam pembelajaran


Skor Aktifitas Siswa Jumlah NA
Nama kerja Menghargai Presentasi Mencari kritis
NO
Siswa sama pendapat dan informasi
menjawab
LEMBAR ASESMEN DIAGNOSTIK
A. Asesmen Diagnostik Non Kognitif
a. Coba amati lingkungan rumahmu saat ini, lalu pilih
emoji berikut yang mewakili perasaanmu.

b. Berikan pendapatmu tentang bagaimana kondisi lingkungan


akan berdampak pada semangat belajarmu?
c. Apa saja yang dapat kamu lakukan untuk menciptakan kenyamanan
lingkungan belajar di rumah?
d. Apa yang kamu lakukan saat kamu mengalami kesulitan
belajar mandiri di rumah?
B. Asesmen Diagnostik Kognitif
Asesmen diagnostik kognitif menggunakan asesmen formatif nomor 4 dan 5
Identifikasi Kemungkinan Skor (kategori) Rencana Tindak
materi yang jawaban Lanjut
akan
Diujikan
Sebagai materi Menjawab sesuai Paham utuh Pembelajaran
prasyarat, peserta kunci jawaban dapat dilanjutkan
didik dapat dengan berbagai ke unit
menentukan cara berikutnya
barisan dan deret
geometri

Alur proses Paham sebagian Mengamati dan


menjawab sudah memberikan
sesuai dengan pertanyaan pada
konsep tapi saat pembahasan.
kurang teliti atau Jika peserta didik
tidak sampai tidak mampu
selesai menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Jawaban tidak Tidak paham Mengamati dan
sesuai dengan memberikan
konsep pertanyaan pada
saat pembahasan.
Jika peserta didik
tidak mampu
menjawab maka
guru memberikan
pembelajaran
remedial
Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
Pembelajaran Remedial: Guru menjelaskan kembali materi yang kurang
dipahami dan melakukan Tanya jawab terhadap peserta didik yang
melakukan remedial
Pembelajaran Pengayaan: Peserta didik mengerjakan evaluasi berupa
pilihan ganda yang ada pada buku teks.
1. Antara bilangan 4 dan 2.916 akan disisipkan 5 bilangan sehingga terbentuk barisan
geometri. Suku ke-4 barisan tersebut adalah …
a. 36 d. 324
b. 48 e. 432
c. 108
3
2. Sebuah bola jatuh dari ketinggian 12 m dan memantul kembali dengan ketinggian
4
kali ketinggian sebelumnya. Pemantulan ini berlagsung terus-menerus hingga bola
berhenti. Panjang seluruh lintasan bola adalah …
a. 36 m d. 84 cm
b. 48 m e. 96 cm
c. 72 m
3. Jumlah 5 suku pertama dari suatu deret geometri adalah 44. Jika rasionya adalah -1, jumlah
suku ke-4 dan suku ke-5 adalah …
a. 27 d. 51
b. 32 e. 60
c. 43
4. Suku pertama dari suatu deret geometri adalah 18 dan suku ke-3 adalah 8. Jumlah deret tak
hingganya adalah …
a. 56 d. 48
b. 54 e. 26
c. 52

Anda mungkin juga menyukai