Anda di halaman 1dari 92

KEMENTERIAN KESEHATAN

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN


PUSAT PENDIDIKAN SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN TAHUN
2017
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 1
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

Halaman

I HUBUNGAN CAPAIAN PEMBELAJARAN DENGAN MATA KULIAH 2


………………………………………………………………………………..

II FORMULIR APLIKASI RPL ……………………………………………… 5

III FORMULIR ASESMEN MANDIRI ……………………………………….. 10

IV DAFTAR MATA KULIAH UNTUK RPL …………………………………. 23

V MERENCANAKAN DAN MENGORGANISASIKAN RPL SERTA


25
DAFTAR PENILAIAN ………………………………………………………

VI PERANGKAT PENILAIAN RPL ……………………………………… 44

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 1
I. HUBUNGAN CAPAIAN PEMBELAJARAN DENGAN MATA KULIAH
NO CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH
1 Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia, 1. Ilmu Biomedik Dasar (4 sks)
patologi dan patofisiologi kelainan struktur dan 2. Gizi dan Diet (2 sks)
fungsi tubuh, gizi, mikrobiologi, parasitologi dan 3. Patofisiologi (2 sks)
farmakologi (CP. P-1) 4. Farmakologi ( 3 sks)
2 Menguasai prinsip fisika, biokimia dan psikologi Psikologi ( 2 sks)
(CP.P-2)
3 Menguasai pengetahuan faktual tentang antropologi Antropologi Kesehatan (2 sks)
sosial ( CP.P-3)
4 Menguasi konsep keperawatan sebagai landasan Konsep dasar Keperawatan (2 sks)
dalam memberikan asuhan keperawatan sesuai
dengan standar asuhan keperawatan (CP.P-4)
5 Menguasai konsep dan prinsip patient safety (CP.P- Management Patient Safety (2 sks)
5)
Menguasai konsep dan prinsip sterilisasi dan
disinfeksi alat ( CP. P-10)

6 Menguasi konsep teoritis kebutuhan dasar manusia 1. Keperawatan Dasar (5 sks)


(CP.P-6) 2. Praktik Klinik Keperawatan
Dasar (3 sks)
Menguasai konsep teoritis dan prosedur 3. Keperawatan Medikal Bedah I
pencegahan penularan infeksi dan promosi (3 sks)
kesehatan, pemberian obat oral dan obat topikal, 4. Keperawatan Medikal
parenteral dan suppositoria (CP.P-8) Bedah II (3 sks)
5. Praktik klinik Medikal Bedah I
Menguasai jenis, manfaat, dan manual
(2 sks)
menggunakan alat kesehatan ( CP. P-9)
6. Praktik klinik Medikal Bedah II
Mampu memberikan askep kepada individu, (2 sks)
keluarga dan kelompok baik sehat, sakit, dan
kegawatdaruratan dengan memperhatikan aspek
bio, psiko, sosial 1tandard dan spiritual yang
menjamin keselamatan pasien (Patient safety),
sesuai standar askep dan berdasarkan
perencanaan keperawatan yang telah tersedia
(CP.KK-1)

7 Menguasai teknik, prinsip, dan prosedur 1. Keperawatan Medikal Bedah I


pelaksanaan asuhan/praktik keperawatan yang (3 sks)
dilakukan secara mandiri atau per kelompok (CP.P- 2. Keperawatan Medikal Bedah
7) II (3 sks)
3. Praktik klinik Medikal Bedah I
Mampu memilih dan menggunakan peralatan dalam (2 sks)
memberikan askep sesuai dengan standar askep 4. Praktik klinik Medikal Bedah II
(CP.KK-4) dan kelompok baik sehat, sakit, dan (2 sks)
kegawatdaruratan dengan memperhatikan aspek 5. Keperawatan Anak (3 sks)
bio, psiko, sosial 2tandard dan spiritual yang 6. Keperawatan Jiwa (3 sks )
menjamin keselamatan pasien (Patient safety), 7. Keperawatan Maternitas (3
sesuai standar askep dan berdasarkan sks)
perencanaan keperawatan yang telah tersedia 8. Keperawatan Gerontik (2 sks)
(CP.KK-1) 9. Keperawatan Keluarga (3
sks)
Mampu mengumpulkan data, menganalisa dan
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 2
merumuskan masalah, merencanakan, 1. Keperawatan Dasar (5 sks)
mendokumentasikan dan menyajikan informasi
asuhan keperawatan (CP.KK-5) 2. Praktik Klinik
Keperawatan Dasar (3
Mampu memberikan pendidikan kesehatan untuk sks)
meningkatkan pola hidup sehat dan menurunkan 3. Keperawatan Medikal Bedah I
angka kesakitan (CP.KK-7) (3 sks)
4. Keperawatan Medikal Bedah II
(3 sks)

5. Praktik klinik Medikal Bedah I


(2 sks)
6. Praktik klinik Medikal Bedah II
(2 sks)

1. Metodologi Keperawatan
(2 sks)
2. Dokumentasi Keperawatan (2
sks)
3. Keperawatan Medikal Bedah I
(3 sks)
4. Keperawatan Medikal Bedah II (3
sks)

5. Praktik klinik Medikal Bedah I (2


sks)
6. Praktik klinik Medikal Bedah II
(2 sks)
7. Keperawatan Anak (3 sks)
8. Keperawatan Jiwa (3 sks )
9. Keperawatan Maternitas ( 3
sks)
10.Keperawatan Gerontik (2 sks)
11. Keperawatan Keluarga (3 sks)
8 Menguasai konsep dan prinsip pelaksanaan Keperawatan Gawat Darurat dan
bantuan hidup dasar pada situasi gawat darurat dan Manajemen Bencana (2 sks)
atau bencana (CP.P-11)
Mampu melaksanakan prosedur bantuan hidup
dasar (Basic life Support/ BLS) pada situasi gawat
darurat/bencana dengan memilih dan menerapkan
metode yang tepat sesuai 2tandard an
kewenangannya (CP.KK-2)
9 Menguasi konsep, prinsip dan teknik komunikasi Komunikasi Keperawatan (2 sks)
terapeutik serta hambatannya yang sering ditemui
dalam pelaksanaan asuhan keperawatan (CP.P-13)
Menguasi konsep, prinsip, dan teknik penyuluhan
kesehatan sebagai bagian dari upaya pendidikan
kesehatan dan promosi kesehatan bagi klien (CP.P-
14)
Mampu melakukan komunikasi terapeutik dengan
klien dan memberikan informasi yang akurat kepada
klien dan/atau keluarga/pendamping/penasehat
tentang rencana tindakan keperawatan yang
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 3
menjadi tanggungjawabnya (CP.KK-6)
10 Menguasai kode etik perawat Indonesia, Etika Keperawatan (2 sks)
pengetahuan faktual tentang hukum dalam bidang
keperawatan, prinsip-prinsip otonomi, malpraktek,
bioetik yang terkait pelayanan kesehatan (CP.P-15)
Menguasai konsep teoritis penjaminan mutu asuhan
keperawatan, konsep teoritis praktek keperawatan
berbasis bukti (evidence besed practic) (CP.P-16)
Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan kuantitas
yang terukur terhadap hasil kerja sendiri, tenaga
kerja pendukung (support workers) yang menjadi
tanggungjawab pengawasan dilingkup bidang
kerjanya (CP.KK-8)

11 Menguasai konsep teoritis penjaminan mutu asuhan Manajemen Keperawatan (2 sks)


keperawatan, konsep teoritis praktek keperawatan
berbasis bukti (evidence besed practic) (CP.P-16)
Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan kuantitas
yang terukur terhadap hasil kerja sendiri, tenaga
kerja pendukung (support workers) yang menjadi
tanggungjawab pengawasan dilingkup bidang
kerjanya (CP.KK-8)

12 Menginternalisasi semangat kemandirian, Kewirausahaan (2 sks)


kejuangan dan kewirausahaan. (CP.S-9)
13 Menyusun laporan tentang hasil dan proses kerja Karya Tulis Ilmiah (3 sks)
dengan akurat dan sahih, mengkomunikasikan
secara efektif kepada pihak lain yang
membutuhkannya (CP.KU-4)
Mampu mendokumentasikan, menyimpan,
mengamankan, dan menemukan kembali data
untuk menjamin kesahihan dan pencegahan
plagiasi ( CP.KU-8)
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 4
II. FORMULIR APLIKASI REKOGNISI PEMBELAJARAN LAMPAU
(RPL) Untuk Tenaga Kesehatan Jenjang Pendidikan
Menengah/Diploma I

Program Studi : Diploma Tiga Keperawatan


Politeknik Kesehatan Kemenkes :

Bagian 1 : Rincian Data Peserta / Calon peserta

Pada bagian ini, cantumkan data pribadi, data pendidikan formal serta data
pekerjaan saudara pada saat ini.

a. Data Pribadi

Nama lengkap : _________________________________________________

Tempat / tgl. lahir : ________________________ /________________________

Jenis kelamin : Pria / Wanita *)

Status : Menikah/Lajang/Pernah menikah *)

Kebangsaan : _________________________________________________

Alamat rumah : _________________________________________________

_________________________________________________

Kode pos :

No. Telepon/E-mail : Rumah :


Kantor :
HP :
e-mail :

*) Coret yang tidak perlu

b. Data Pendidikan (Hanya diisi dengan kualifikasi pendidikan formal tertinggi yang
pernah diikuti dan dilampiri foto kopi ijazah dan transkrip nilai)

Nama Sekolah/
:
Lembaga

Jurusan/Program :

Strata :

Tahun lulus :
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 5
Bagian 3 : Daftar Pelatihan dan Pengalaman Kerja

a. Pelatihan

Pada bagian ini, diisi dengan data-data pelatihan yang pernah saudara ikuti yang relevan dengan Mata Kuliah yang akan
diajukan untuk memperoleh pengakuan. Tulislah data pelatihan anda dimulai dari urutan paling ak hir (terkini).

Selesai
Waktu Lembaga Tipe Bukti
Nama Pelatihan
Pelatihan Pelatihan (Tulis Kode Bukti)
Ya Tdk

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 6
b. Pengalaman Kerja :

Pada bagian ini, diisi dengan pengalaman kerja yang anda miliki yang relevan dengan mata kuliah yang akan direkognisi. Tulisl ah
data pengalaman kerja saudara dimulai dari urutan paling akhir (terkini).

Nama/Alamat/ Periode Bekerja Uraian Tugas utama pada Penuh waktu/


Posisi/ Tipe Bukti
No Institusi/
(Tgl/bln/th) jabatan 1 posisi pekerjaan tersebut Paruh waktu (Tulis Kode Bukti)
Kantor

1
Apabila berpindah posisi/jabatan dalam pengalaman pekerjaan tersebut maka posisi/jabatan tersebut harus dituliskan dalam tabe l meskipun perubahan posisi/jabatan tersebut masih dalam
perusahaan yang sama

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 7
c. Pengalaman Lain yang relevan :

Pada bagian ini, diisi dengan pengalaman saudara lainnya yang relevan terhadap unit -unit kompetensi yang akan dinilai, misal
mengikuti seminar, lokakarya, penugasan khusus, menulis karya ilmiah, paten, dan lain-lain .

Tipe Bukti
No Uraian Pengalaman
(Tulis Kode Bukti)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 8
KODE DAN TIPE BUKTI

Kode Bukti Tipe Bukti


SK = Sertifikat kompetensi yang dikeluarkan oleh Asosiasi
Profesi/Lembaga Sertifikasi Profesi/Lembaga Pelatihan
lainnya yang diakui secara nasional atau internasional, baik
yang diterbitkan di dalam negeri maupun di luar negeri
dilengkapi dengan daftar unit kompetensi yang telah
dicapai
SP/K = Sertifikat pelatihan/kursus yang dikeluarkan oleh
perguruan tinggi atau lainnya dilengkapi dengan tujuan
kursus/pelatihan atau jadwal kursus/ pelatihan;
SW/S = Sertifikat kehadiran workshops, seminar, simposium dll.
Dilengkapi jadwal workshop/seminar/simposium dll
SP = Sertifikat Penghargaan dari lembaga/institusi yang kredibel
ASPROF = Keanggotaan dalam Asosiasi Profesi dengan rincian
kegiatannya
KS = Keterangan tertulis dari penyelia/supervisor/
pembimbing/atasan langsung
LB = Catatan harian aktivitas pekerjaan (log book)
CL = Contoh laporan atau dokumen yang dibuat oleh Calon
ketika calon bekerja
DRH = Daftar Riwayat Hidup
L = Bukti-bukti lainnya yang relevan

Pernyataan Pelamar
Saya menyatakan bahwa semua informasi yang disampaikan dalam formulir aplikasi ini
adalah benar dan sahih, dan apabila ternyata dikemudian hari ternyata informasi yang
saya sampaikan tersebut adalah ttidak benar, maka saya bersedia menerima sangsi
sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Tempat dan Tanggal
Tanda tangan :

(……………………………………)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 9
III. FORMULIR ASESMEN MANDIRI

Nama Pelamar:

Program Studi: Diploma III Keperawatan_


Peserta diharapkan mengisi setiap pertanyaan pada Mata Kuliah dibawah ini
sebagai bentuk asesmen mandiri. Peserta harusmemberi tanda X pada
kolom“YA atau TIDAK” sesuai penilaian diri sendiri. Apabila menjawab “YA”,pesert
aharus melampirkan bukti yang valid, cukup, terkini dan otentik untuk
mendukung pernyataan atas kompetensi/capaian pembelajaran yang telah
diperolehnya dari pendidikan nonformal, informal atau pengalaman kerja di
masalampau.

Mata Kuliah :1. Ilmu Biomedik Dasar ( 4 SKS)


Kriteria Penampilan : Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia , patologi
dan patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi,
mikrobiologi, parasitologi, dan farmakologi
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan


terkait peningkatan pengetahuan tentang
anatomi Fisiologi tubuh manusia ?
2 Apakah saudara dalam bekerja menerapkan/
menggunakan ilmu fisika seperti misalnya dalam
pemeliharaan alat alat kesehatan ?
3 Apabila ada pasien dengan masalah Diabetes
Melitus datang kepada saudara apakah saudara
bisa menjelaskan tentang hormone insulindan
hubungannya dengan pankreas?

4 Apakah saudara selalu mencuci tangan sebelum


dan sesudah menyentuh pasien
5 Apakah saudara menggunakan antiseptik ketika
mencuci tangan ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 10
Mata Kuliah :2. Psikologi ( 2 SKS)
Kriteria Penampilan: Mengusai penerapan psikologi dalam perawatan pasien
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara pernah merawat pasien yang


mengalami stress psikologis selama bekerja ?
2 Apakah saudara pernah membantu adaptasi
pasien yang mengalami stress psikologis ?
3 Apakah saudara mengetahui cara mencegah
terjadinya stress agar tidak menjadi lebihberat ?

Mata Kuliah : 3. Farmakologi


Kriteria Penampilan : Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia,pathologi dan
patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi , mikrobiologi,
parasitologi dan farmakologi
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara melaksanakan pemberian


obat dengan tepat dan benar sesuai dengan
instruksi dokter?
2 Apakah saudara melaksanakan prinsip prinsip
pemberian obat dalam merawat pasien ?
3 Apakah saudara selalu berkolaborasi dengan
dokter dalam pemberian obat?
4 Apakah saudara terampil dalam memberikan
obat secara parenteral ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 11
Mata Kuliah : 4. Patofisiologi
Kriteria Penampilan : Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia,pathologi dan
patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi ,
mikrobiologi, parasitologi dan farmakologi
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara pernah mengikuti


pelatihan,seminar tentang penyakit penyakit
yang berhubungan dengan keganasan?
2 Apakah saudara pernah merawat pasien
dengan penyakit infeksi ?
3 Apakah saudara mampu memberikan
pertolongan pertama pada pasien yang
mengalami shock ?

Mata Kuliah : 5. Antropologi Kesehatan


Kriteria Penampilan:Mengusai pengetahuan faktual tentang antropologi sosial
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah dalam melaksanakan tugas saudara


selalu memperhatikan unsur-unsur latar
belakang budaya pasien ?
2 Apakah saudara dalam memberikan asuhan
memperhatikan norma-norma kehidupan
masyarakat.
3 Apakah saudara pernah bekerja dengan
masyarakat dalam menyelesaikan maslah
kesehatan masyarakat atau kelompok khusus ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 12
Mata Kuliah : 6. Keperawatan Dasar (5 SKS)
Kriteria Penampilan : Menguasai konsep teoritis Kebutuhan dasar manusia
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara memahami dengan baik


kebutuhan Dasar Manusia
2 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
peningkatan pengetahuan terntang Kebutuhan
Dasar Manusia
3 Apakah dalam merawat pasien saudara selalu
memprioritaskan kebuttuhan dasar manusia

Mata Kuliah : 7. Praktik Klinik Keperawatan Dasar (3 SKS)


Kriteria Penampilan :Menguasai jenis,manfaat dan manual penggunaan alat kesehatan.
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara terampil dalam memberikan


cairan infuse?
2 Apakah saudara terampil dalam memasang
Naso Gastrik Tube?
3 Apakah saudara terampil dalam memasang
kateter urin?

4 Apakah saudara terampil melakukan tindakan


kebutuhan Oksigen
5 Apakah saudara terampil dalam mencuci
tangan 6 langkah?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 13
Mata Kuliah :8. Gizi dan Diet
Kriteria Penampilan : Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia,pathologi dan
patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi , mikrobiologi,
Parasitologi dan farmakologi.
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara memahami konsep tentang


nutrisi ?
2 Apakah saudara memahami kebutuhan nutrisi
anak balita ?
3. Apakah saudara memahami pencegahan dan
penanganan kurang kalori protein (KKP)?
3 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang meningkatkan kemampuan
saudara dalam pemenuhan kebutuhan gizi
pasien

Mata Kuliah : 9. Metodologi Keperawatan (2 sks)


Kriteria Penampilan :Menguasai konsep keperawatan sebagai landasan dalam
memberikan asuhan keperawatan secara holistic dan
komprehensif.
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara dalam melakukan asuhan


keperawatan pada pasien melalui pendekatan
proses keperawatan?
2 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang menambah pengetahuan tentang
Proses Keperawatan ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 14
Mata Kuliah : 10. Komunikasi (2 sks)
Kriteria Penampilan: Menguasai konsep prinsip dan tehnik komunikasi terapeutik serta
hambatannya yang sering ditemui dalam pelaksanaan askep?
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara dalam melakukan asuhan


keperawatan menerapkan tehnik komunikasi
yang terapaeutik ?
2 Apakah saudara pernah melakukan
penyuluhan kesehatan kepada pasien?
3 Apakah saudara pernah membuat
perencanaan penyuluhan kesehatan secara
tertulis ?
4 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang menambah wawasan dan
keterampilan tentang komunikasi dengan
pasien ?

Mata Kuliah :11. KMB I (3 sks)


Kriteria Penampilan:Melakukan Asuhan Keperawatan pada klien gangguan pernapasan,
kardiovaskuler, pencernaan , persarafan, perkemihan?
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara dapat melakukan asuhan


keperawatan pada gangguan system
pernafasan?
2 Apakah saudara dapat melakukan asuhan
keperawatan pada gangguan system
kardiovaskuler?

3 Apakah saudara dapat melakukan asuhan


keperawatan pada gangguan system
perncernaan?
4 Apakah saudara dapat melakukan asuhan
keperawatan pada gangguan system

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 15
persyarafan?

5 Apakah saudara dapat melakukan asuhan


keperawatan pada gangguan system
perkemihan?

Mata Kuliah :12. Praktek klinik Keperawatan Medikal Bedah I (3 sks)


Kriteria Penampilan: Melakukan Asuhan Keperawatan pada klien gangguan pernapasan,
kardiovaskuler, pencernaan dan muskuloskeletal, persarafan,
perkemihan?
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara dapat melakukan persiapan


Perekaman EKG / pengambilan specimen darah
untuk pemeriksaan laboratorium ?

2 Apakah saudara dapat melakukan tindakan


pemberian Oksigen melalui kanul / masker /
terapi inhalasi / suction ?
3 Apakah saudara dapat melakukan perawatan
NGT/memberikan makan melalui NGT / manual
fecal / merawat kolostomy ?

4 Apakah saudara terampil menilai tingkat


kesadaran pasien dengan menggunakan skala
Glasgow (GCS) ?
5 Apakah saudara terampl melakukan
pemasangan kateter pada pria dan wanita dan
melakukan blader training ?

6 Apakah saudara sudah terampil dalam


melakukan persiapan BNO / IVP atau USG
Ginjal ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 16
Mata Kuliah : 13. Keperawatan Anak ( 2 sks)
Kriteria Penampilan: Menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan
asuhan/keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
berkelompok
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara pernah merawat anak sakit ?

2 Apakah saudara pernah memberikan imunisasi


pada anak ?
3 Apakah saudara pernah bekerja di Posyandu
Balita
4 Apakah pernah merawat anak dengan gizi
Kurang /gizi buruk
3 Apakah saudara pernah memberikan penyuluhan
kepada orang tua anak yang sehat atai sakit ?
4 Apakah saudara pernah merawat anak dengan
masalah tumbuh kembang ?
5 Apakah saudara pernah mengikuti pelatihan
MTBS
6 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang dapat meningkatkan penegtahuan
perawatan anak sehat ataupun anak sakit

Mata Kuliah : 14. Keperawatan Maternitas ( 3 sks)


Kriteria Penampilan: Menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan
asuhan/keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
berkelompok

Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor


Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR
Ya Tdk V A T M

1 Apakah saudara pernah merawat ibu Hamil

2 Apakah saudara pernah menolong persalinan

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 17
3 Apakah saudara pernah merawat ibu Nifas

4 Apakah saudara pernah merawat Neonatus

5 Apakah saudara pernah merawat pasien dengan


gangguan system reproduksi

6 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan


ilmiah yang meningkatkan kemampuan dalam
keoerawatan maternitas

Mata Kuliah : 15. Keperawatan Gawat darurat dan Manajement bencana (2 sks)
Kriteria Penampilan: Mampu melaksanakan prosedur bantuan hidup dasar (basic life
support / BLS) pada situasi gawat darurat / bencana dengan
memilih dan menerapkan metode yang tepat, sesuai Standar dan
kewenangan-nya
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR
Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara pernah terlibat dalam
penanganan bencana ?
2 Apakah saudara terampil melakukan tindakan
Resusitasi Jantung Paru secara baik dan benar
3 Apakah saudara terampil melakukan tindakan
Penilaian Triage
4 Apakah saudaraterampil melakukan tindakan
Pemasangan collar neck
5 Apakah saudara terampil melakukan tindakan
penghentian perdarahan dan pemasangan spalk
6 Apakah saudara termpil dalam memberikan
Bantuan Hidup Dasar ?
7 Apakah saudara pernah melakukan Evakuasi
dan transportasi korban bencana atau
kecelakaan
8 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang menambah pengetahuan dan
keterambilan penanganan kegawatdaruratan
dan bencana ?
Mata Kuliah : 16. Keperawatan Jiwa ( 2 sks)
KRITERIA PENAMPILAN : Menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan
/ praktek keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
berkelompok
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang mempelajari keperawatan Jiwa
2 Apakah saudara pernah merawat pasien dengan
gangguan jiwa ?
3 Apakah saudara mempelajari penatalaksanaan
terapi modalitas
4 Apakah pernah merawat pasien yang mengalami
kecemasan
5 Apakah pernah merawat pasien yang mengalami
gangguan konsep diri
6 Apakah pernah merawat pasien yang mengalami
Halusinasi
7 Apakah pernah merawat pasien yang mengalami
resiko perilaku kekerasan
8 Apakah peenah melakukan Regimen terapetik

9 Apakah saudara pernah melakukan tindakan


terapi modalitas (TAK dan Psikofarmaka)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 19
Mata Kuliah : 17. Keperawatan Medikal Bedah II ( 3 sks)
Kriteria Penampilan: Melakukan Asuhan Keperawatan pada klien gangguan sistem
muskuloskelet, integument, perioperative, pengindraan, sistem
immune, sistem endokrin

Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor


Kompetensi Profesiensi Kode
NO dan
diisi
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara pernah melakukan asuhan
keperawatan pada kasus gangguan sisitem
musculoskeletal
2 Apakah saudara pernah melakukan asuhan
20eperawatan padakasus gangguan sisitem
integumen
3 Apakah saudara pernah melakukan asuhan
20eperawatan pada kasus gangguan sisitem
penginderaan
4. Apakah saudara pernah merawat pasien dengan
gangguan sistem endokrin ?
5. Apakah saudara pernah merawat pasien
perioperatif ?
6. Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah tentang asuhan keperawatan system
immune , penginderaan, muskuloskelet atau
perioperative care, endokrin

Mata Kuliah : 18. Praktik Klinik Keperawatan Medikal Bedah II ( 3 SKS)


Kriteria Penampilan: Melakukan Asuhan Keperawatan pada klien gangguan system
muskuloskelet, integument, pengindraan, system immune dan
perioperative., endokrin
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara dapat membantu pasien fraktur
berjalan menggunakan alat bantu berjalan (
tripod/kursi roda/kruk)/melakukan latihan ROM

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 20
passive/aktif/merawat luka ?
2 Apakah saudara dapat menghitung luas luka
bakar
3 Apakah saudara mampu melakukan test kadar
gula darah ?
4 Apakah saudara terampil melakukan pemberian
insulin ?
5 Apakah saudara terampil melakukan perawatan
luka pada pasien Doabetes Melitus
6 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang membahas tentang asuhan
keperawatan Medikal Bedah ?

Mata Kuliah :19. Keperawatan Keluarga ( 3 SKS)


Kriteria Penampilan: Melakukan Asuhan Keperawatan keluarga dengan berbagai
tahapan tumbuh kembang
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara pernah melakukan pembinaan
pada keluarga ?
2 Apakah dalam melaksanakan asuhan
keperawatan individu di keluarga menggunakan
pendekatan proses keperawatan ?
3 Apakah saudara dapat melakukan pendidikan
kesehatan pada keluarga ?
4 Apakah saudara pernah melibatkan keluarga
dalam merawat seseorang di keluarga ?
5 Apakah saudara pernah mengikuti kegiatan
ilmiah untuk meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan asuhan keperawatan keluarga ?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 21
Mata Kuliah : 20. Keperawatan Gerontik (2 SKS)
Kriteria Penampilan :Melakukan Asuhan Keperawatan pada Gerontik
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR

Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara mengetahui yang dimaksud
dengan kelompok lansia ?
2 Apakah saudara memahami perubahan
perubahan yang terjadi pada lansia baik fisik
maupun psikologis
3 Apakah saudara mengetahui Penyakit
degenerative yang sering terjadi pada
kelompok lansia

Mata Kuliah : 21. Kewirausahaan (2 SKS)


Kriteria Penampilan: Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan
kewirausahaan
Pertanyaan Indikator Kinerja atau Elemen Level BUKTI Diisi asesor
Kompetensi Profesiensi Kode
NO diisi dan
Pelamar NOMOR
Ya Tdk V A T M
1 Apakah saudara mempunyai ijin praktek mandiri
keperawatan?
2 Apakah saudara melaksanakan praktik mandiri
keperawatan
3 Apakah saudara memiliki Home Care ?
4 Apakah saudara menjadi salah satu pegawai dari
Pusat Praktek Keperawatan Mandiri ?

V: Valid, yaitu terdapat hubungan yang jelas antara bukti yang di perlukan dengan
indicator capaian pembelajaran yang akan dinilai;

A: Asli/Otentik, bukti yang di sampaikan dapat di verifikasi di tempatkerja pelamar atau


di tempat lainnya yang relevan dengan bukti tersebut;

T: Terkini,bukti yang disampaikan mendemonstrasikan pengetahuan dan ketrampilan


terkini yang dimiliki calon pada saat melamar;

M: Mencukupi, bukti yang disampaikan harus menunjukkan kinerja indicator


capaian pembelajaran yang cukup untuk dinilai

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 22
IV. DAFTAR MATA KULIAH UNTUK RPL
Pada bagian 2 ini, cantumkan Mata Kuliah pada Program Diploma Tiga Keperawatan
yang saudara ajukan untuk memperoleh pengakuan berdasarkan kompetensi yang
sudah saudara peroleh dari pengalaman kerja, kursus, pelatihan kerja atau lainnya di
masa lampau (sebelum melamar RPL) dengan cara memberi tanda Ya atau
Tidak

Kode Mengajukan RPL


No. Mata Judul Mata Kuliah
Kuliah

1 Agama Ya Tidak

2 Pancasila Ya Tidak

3 Bahasa Indonesia Ya Tidak

4 Kewarganegaraan Ya Tidak

5 Ilmu Biomedik Dasar Ya Tidak

6 Psikologi Ya Tidak

7 Farmakologi Ya Tidak

8 Patofisiologi Ya Tidak

9 Anthropologi Kesehatan Ya Tidak

10 Keperawatan Dasar Ya Tidak

11 Praktik Klinik Keperawatan Dasar Ya Tidak

12 Gizi dan Diet Ya Tidak

13 Metodologi Keperawatan Ya Tidak

14 Komunikasi Ya Tidak

15 Keperawatan Medikal Bedah I Ya Tidak

16 Praktik Klinik Keperawatan Medikal Bedah I Ya Tidak

17 Keperawatan Anak Ya Tidak

18 Keperawatan Maternitas Ya Tidak

19 Keperawatan Gawatdarurat dan Menejemen Bencana Ya Tidak

20 Keperawatan Jiwa Ya Tidak

21 Keperawatan Medikal Bedah II Ya Tidak


Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 23
22 Praktik Klinik Keperawatan Medikal Bedah II Ya Tidak

23 Keperawatan Keluarga Ya Tidak

24 Keperawatan Gerontik Ya Tidak

25 Kewirausahaan Ya Tidak
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 24
V. FR-MMA-MERENCANAKAN DAN MENGORGANISASIKAN ASESMEN

Tim/Nama : Tanggal :
Asesor :

TUK : Sewaktu/Tempat
Kerja/Mandiri*)
*) coret yang tidak sesuai

1. Menentukan pendekatan asesmen

1.1. Nama Peserta :


(kelompok
homogen)

Tujuan asesmen :  Pencapaian  Lainnya:


 Sertifikasi  RCC  RPL Proses
pembelajaran

Konteks asesmen TUK Sewaktu/tempat kerja*dengan karakteristikproduk/sistem/tempat


: kerja*

1.2. Pendekatan/Jalur : xProses pembelajaran 


 Mengikuti proses kerja
(Sumatif dan formatif)
Hasil akhir proses
ditempat kerja pelatihan.
asesmen
Mengikuti*:
1.3 Strategi asesmen :
 Benchmark asesmen
 RPL arrangements
 Metoda dan alat asesmen
 Pengorganisasian asesmen
 Aturan paket kualifikasi,
 Persyaratan khusus
 Mekanisme jaminan mutu
Acuan
1.4 : SKKNI/Standar Khusus/Standar Sistem/Regulasi Teknis/SOP
pembanding/
benchmark
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 25
2. Mempersiapkan Rencana Asesmen
Kode CP CP.P-1
Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia, patologi dan
Judul CP
patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi,
mikrobiologi, parasitologi dan farmakologi

1. Ilmu Biomedik Dasar


MATA KULIAH
2. Gizi dan Diet

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Jenis Daftar Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar
Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW:
Bukti Pertanyaan Wawancara, KJT: Kunci Jawaban
Tertulis LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD:
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti Tugas Praktek Demonstrasi,
AKTIF

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

1. Ilmu Biomedik Dasar 1. Pengalama


a. Memahami anatomi Fisiologi n kerja
2. Sertifikat
tubuh manusia pelatihan/s
b. Mampu menerapkan/ eminar     
menggunakan ilmu fisika yang
seperti misalnya dalam sesuai
3. Hasil
pemeliharaan alat alat demonstras
kesehatan i
c. Mampu menjelaskan 4. Hasil tes
lisan
hubungan hormone insulin
dan hubungannya dengan
pancreas dan glukosa
d. Mampu melakukan cuci
tangan 6 langkah dengan
benar

2. Gizi dan Diet 1. Pengalam


a. Mampu memahami konsep an kerja
nutrisi 2. Sertifikat
b. Mampu mengetahui pelatihan/s    
eminar
kebutuhan nutrisi balita yang
c. Mampu memahami sesuai
penanganan kurang kalori 3. Hasil tes
protein (KKP)? lisan
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 26
Kode CP CP.P-2
Menguasai penerapan psikologi dalam praktik keperawatan
Judul CP

3. Psikologi
MATA KULIAH

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar
Jenis Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

3. Psikologi
a. Mampu memahami konsep 1. Pengalama
stress n kerja
2. Sertifikat
b. Mampu memahami konsep √ √ √
pelatihan/s
adaptasi eminar
c. Mampu mencegah yang
terjadinya stress psikologis sesuai
3. Hasil tes
tertulis

Kode CP CP.P-1

Judul CP
Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia,pathologi
dan patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi ,
mikrobiologi, parasitologi dan farmakologi
4. Farmakologi
MATA KULIAH

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar
Jenis Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,
Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus

T
Studi

L T
L
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 27
4.Farmakologi 1. Pengalaman
a. Mampu melaksanakan kerja
2. Sertifikat
pemberian obat dengan tepat pelatihan/se
dan benar sesuai dengan     
minar yang
instruksi dokter sesuai
b. Mampu melaksanakan 3. Hasil tes
lisan
prinsip prinsip pemberian 4. Hasil
obat dalam merawat pasien Observasi/d
c. Mampu berkolaborasi emonstrasi
dengan dokter dalam
pemberian obat
d. Trampil dalam pemberian
obat secara perenteral

Kode CP CP.P-1

Judul CP
Menguasai konsep anatomi fisiologi tubuh manusia,pathologi
dan patofisiologi kelainan struktur dan fungsi tubuh, gizi ,
mikrobiologi, parasitologi dan farmakologi
5. Patofisiologi
MATA KULIAH

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar
Jenis Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

5. Patofisiologi 1. Pengalaman
kerja
a. Pernah Mengikuti pelatihan, 2. Sertifikat
seminar tentang penyakit
yang berhubungan dengan pelatihan/se
 
keganasan minar yang  
b. Mampu merawat pasien sesuai
dengan penyakit infeksi 3. Hasil tes
c. Mampu melakukan lisan
pertolongan pertama pada
pasien yang mengalami
shock
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 28
Kode CP CP.P-3
Menguasai pengetahuan faktual tentang antropologi sosial
Judul CP
6. Antropologi Kesehatan
MATA KULIAH

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar
Jenis Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

6. Antropologi Kesehatan 1. Pengalaman


a. Mampu melaksanakan tugas kerja
dengan memperhatikan unsur 2. Sertifikat
unsur latar belakang budaya pelatihan/sem
√ √ √ √
pasien inar yang
b. Mampu memberikan asuhan sesuai
keperawatan memperhatikan 3. Hasil tes lisan
norma norma kehidupan
masyarakat
c. Pernah bekerja dengan
masyarakat dalam
menyelesaikan masalah
kesehatan masyarakat atau
kelompok khusus

Kode CP CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Judul CP
1.Menguasi konsep teoritis kebutuhan dasar manusia

Menguasai konsep teoritis dan prosedur pencegahan penularan


infeksi dan promosi kesehatan, pemberian obat oral dan obat topikal,
parenteral dan suppositoria (CP.P-8)

2.Menguasai jenis, manfaat, dan manual menggunakan alat


kesehatan ( CP. P-9)

3.Mampu memberikan askep kepada individu, keluarga dan


kelompok baik sehat, sakit, dan kegawatdaruratan dengan
memperhatikan aspek bio, psiko, sosial tandard dan spiritual yang
menjamin keselamatan pasien (Patient safety), sesuai standar askep
dan berdasarkan perencanaan keperawatan yang telah tersedia
(CP.KK-1)
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 29
Mata Kuliah
7. Keperawatan Dasar (5 sks)
8. Praktik Klinik Keperawatan Dasar (3 sks)
9. Keperawatan Medikal Bedah I (3 sks)
10. Keperawatan Medikal Bedah II (3 sks)
11. Praktik klinik Medikal Bedah I (2 sks)
12. Praktik klinik Medikal Bedah II (2 sks)

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis Portofolio,
VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL: Daftar
Jenis Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar Pertanyaan
Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Bukti Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti Praktek Demonstrasi,
AKTIF

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Tes Lisan
Observasi

Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

7.Keperawatan Dasar 1. Pengalama


a. Mampu memahami dengan n kerja
baik kebutuhan dasar 2. Sertifikat
manusia pelatihan/s
  
eminar
b. Pernah mengikuti kegiatan
yang
peningkatan pengetahuan sesuai
tentang kebutuhan dasar 3. Hasil tes
manusia (pelatihan) tulis
c. Mampu merawat pasien
dengan memprioritaskan
kebutuhan dasar manusia

8.Praktik Klinik Keperawatan


Dasar 1. Pengalama
a. Terampil dalam memberikan n kerja
cairan infus 2. Sertifikat
b. Trampil dalam memasang pelatihan/s
eminar    
naso gastrik tube
yang
c. Trampil dalam memasang sesuai
kateter urine 3. Hasil tes
d. Trampil melakukan tindakan tulis
kebutuhsn oksigen 4. Hasil
demonstras
9. Keperawatan Medikal i
Bedah I
a. Mampu melakukan asuhan 1. Pengalaman
keperawatan pada gangguan kerja
sistem pernafasan 2. Sertifikat   
 
pelatihan/se
b. Mampu melakukan asuhan
minar yang
keperawatan pada gangguan sesuai
system kardiovaskuler 3. Hasil tes
c. Mampu melakukan asuhan tulis
keperawatan pada gangguan 4. Hasil tes
system perncernaan lisan
d. Mampu melakukan asuhan
keperawatan pada gangguan

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 30
system persarafan
e. Mampu melakukan asuhan
keperawatan pada gangguan
system perkemihan

10. Praktik Klinik Keperawatan


  
Medikal Bedah I

a. Mampu melakukan 1. Pengalaman
persiapan perekaman kerja
EKG/pengambilan spesimen 2. Sertifikat
darah untuk pemeriksaan lab pelatihan/se
b. Mampu melakukan tindakan minar yang
pemberian oksigen melalui sesuai
kanul/masker/terapi 3. Hasil
inhalasi/suction demonstrasi
c. Mampu melakukan
perawatan NGT/memberikan
makan melalui MGT/manual
fecal/merawat kolostomi
d. Trampil menilai tingkat
kesadaran pasien dengan
menggunakan skala gressgo
e. Trampil melakukan
pemasangan kateter pada
pria dan wanita dan
melakukan bladder training
f. Trampil dalam melakukan
persiapan BNO/IVF atau
USG ginjal

11. Keperawatan medikal


bedah II
a. Mampu melakukan askep 1. Pengalaman
pada kasus gangguan kerja
2. Sertifikat    
sistem muskuloskeletal 
pelatihan/se
b. Mampu melakukan askep
minar yang
pada kasus gangguan sesuai
sistem integumen 3. Hasil tes
c. Mampu melakukan askep lisan
pada kasus gangguan 4. Hasil tes
sistem penginderaan tulis
d. Mampu melakukan askep
pada kasus gangguan
sistem indukrin
e. Pernah merawat pasien
perioperatife
f. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah tentang askep sistem
imun, penginderaa,
muskuloteletal, endokrin,
perioperatife care

12. Praktik Klinik Keperawatan


Medikal Bedah II

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 31
a. Mampu membantyu pasien 1. Pengalaman
praktur berjalan kerja
2. Sertifikat   
menggunakan alat bantu 
berjalan (tripot/kursi pelatihan/se
minar yang
roda/kruk)/melakukan latihan
sesuai
ROM pasif/aktif/merawat 3. Hasil
luka demonstrasi
b. Dapat menghitung luas luka
bakar
c. Mampu melakukan tes kadar
gula darah
d. Trampil melakukan
pemberian insulin
e. Trampil melakukan
perawatan luka pada pasien
diabetes melitus
f. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang membahas
tentang asuhan keperawatan
medikal bedah

Kode CP : CP.P-7, CP.KK-1, CP.KK-4, CP.KK-5, CP.KK-7


Judul CP : Menguasai teknik, prinsip, dan prosedur pelaksanaan
asuhan/praktik keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau
per kelompok (CP.P-7)

Mampu memberikan askep kepada individu, keluarga dan


kelompok baik sehat, sakit, dan kegawatdaruratan dengan
memperhatikan aspek bio, psiko, sosial tandard dan spiritual
yang menjamin keselamatan pasien (Patient safety), sesuai standar
askep dan berdasarkan perencanaan keperawatan yang telah
tersedia (CP.KK-1)

Mampu memilih dan menggunakan peralatan dalam memberikan


askep sesuai dengan standar askep (CP.KK-4)

Mampu mengumpulkan data, menganalisa dan merumuskan


masalah, merencanakan, mendokumentasikan dan menyajikan
informasi asuhan keperawatan (CP.KK-5)

Mampu memberikan pendidikan kesehatan untuk meningkatkan


pola hidup sehat dan menurunkan angka kesakitan (CP.KK-7)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 32
Mata Kuliah 13.Metodologi Keperawatan (2 sks)
14 Keperawatan Anak (3 sks)
15 Keperawatan Jiwa (3 sks )
16 Keperawatan Maternitas ( 3 sks)
17.Keperawatan Gerontik (2 sks)
18. Keperawatan Keluarga (3 sks)

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar
Jenis Pertanyaan Tertulis, SK : Studi Kasus, PW:
Bukti Pertanyaan Wawancara, KJT: Kunci Jawaban
Tertulis LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD:
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti Tugas Praktek Demonstrasi,
AKTIF

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

13.Metodologi Keperawatan 1. Pengalaman


a. Mampu melakukan kerja
asuhan keperawatan 2. Sertifikat
menerapkan langkah pelatihan/sem
√ √ √ √
inar yang
proses keperawatan
sesuai
b. Pernah mengikuti 3. Hasil tes lisan
kegiatan ilmiah yang
menambah pengetahuan
tentang proses
keperawatan

14.Keperawatan Anak
a. Mampu merawat anak sakit 1. Pengalaman
b. Mampu memberikan kerja
imunisasi pada anak 2. Sertifikat
pelatihan/sem √ √ √ √ √ √
c. Mampu bekerja di
posyandu balita inar yang
sesuai
d. Mampu merawat anak
3. Hasil
dengan gizi kurang/buruk Observasi
e. Mampu memberikan 4. Hasil tes lisan
penyuluhan kepada orang 5. Hasil tes tulis
tua anak yang sehat atau
sakit
f. Mampu merawat anak
dengan masalah tumbuh
kembang
g. Pernah mengikuti pelatihan

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 33
MTBS
h. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang dapat
meningkatkan pengetahuan
perawatan anak sehat
ataupun anak sakit

15. Keperawatan Maternitas


a. Mampu merawat ibu hamil 1. Pengalaman
b. Mampu menolong persalinan kerja √ √ √ √ √ √
c. Mampu merawat ibu nifas 2. Sertifikat
d. Mampu merawat neonatus pelatihan/sem
e. Mampu merawat pasien inar yang
dengan gangguan sistem sesuai
3. Hasil
reproduksi
Observasi
f. Pernah mengikuti kegiatan 4. Hasil tes lisan
ilmiah yang meningkatkan 5. Hasil tes tulis
kemampuan dalam
keperawatan maternitas

16. Keperawatan Jiwa


a. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah tentang keperawatan
jiwa 1. Pengalaman √ √ √ √ √
b. Mampu merawat pasien kerja
dengan gangguan jiwa 2. Sertifikat
c. Mampu mepelajari penata pelatihan/sem
laksanaan terapi modalitas inar yang
sesuai
d. Mampu merawat pasien 3. Hasil tes lisan
yang mengalami 4. Hasil tes tulis
kecemasan
e. Mampu merawat pasien
yang mengalami gangguan
konsep diri
f. Mampu merawat pasien
yang mengalami halusinasi
g. Mampu merawat pasien
yang mengalami resiko
prilaku kekerasan
h. Mampu melakukan
regimenterapiotik
i. Mampu Melakukan
tindakan terapi modalitas
(TAK dan Psikofarmaka)

17. Keperawatan Gerontik


a. Mampu melakukan asuhan
keperawatan pada lansia
menggunakan proses √ √ √ √ √
keperawatan 1. Pengalaman
b. Mampu memberikan kerja
bantuan aktifitas sehari 2. Sertifikat
harian pada kelompok lansia pelatihan/sem
c. Mampu melakukan terapi inar yang
sesuai
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 34
kognitif misalnya senam otak 3. Hasil tes lisan
pada lansia 4. Hasil tes tulis

18. Keperawatan Keluarga


a. Mampu melakukan
pembinaan pada keluarga
b. Mampu melaksanakan √ √ √ √ √ √
asuhan keperawatan
individu di keluarga 1. Pengalaman
menggunakan pendekatan kerja
proses keperawatan 2. Sertifikat
c. Mampu melakukan pelatihan/sem
pendidikan kesehatan pada inar yang
kluarga sesuai
d. Mampu melibatkan keluarga 3. Hasil
dalam merawat seseorang di Observasi
keluarga 4. Hasil tes lisan
5. Hasil tes tulis
e. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah untuk meningkatkan
pengetahuan dan
keterampilan asuhan
keperawatan keluarga

Kode CP : CP.P-13, CP.P-14, CP.KK-6

Judul CP : Menguasi konsep, prinsip dan teknik komunikasi terapeutik serta


hambatannya yang sering ditemui dalam pelaksanaan asuhan
keperawatan (CP.P-13)

Menguasi konsep, prinsip, dan teknik penyuluhan kesehatan


sebagai bagian dari upaya pendidikan kesehatan dan promosi
kesehatan bagi klien (CP.P-14)

Mampu melakukan komunikasi terapeutik dengan klien dan


memberikan informasi yang akurat kepada klien dan/atau
keluarga/pendamping/penasehat tentang rencana tindakan
keperawatan yang menjadi tanggungjawabnya (CP.KK-6)
Mata Kuliah
19.Komunikasi Keperawatan (2 sks)
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 35
PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar
Jenis Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,

Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus
T

Studi
L T
L

19. Komunikasi Keperawatan 1. Pengalaman


a. Mampu melakukan asuhan kerja
keperawatan menerapkan 2. Sertifikat
teknik komunikasi yang pelatihan/sem
√ √ √ √
terapeutik inar yang
b. Mampu melakukan penyuluhan sesuai
kesehatan kepada pasien 3. Hasil
c. Mampu membuat perencanaan Observasi
penyuluhan kesehatan secara
tertulis
d. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang menambah
wawasan dan keterampilan
tentang komunikasi dengan
pasien

Kode CP : CP.P-11, CP.KK-2

Judul CP : Menguasai konsep dan prinsip pelaksanaan bantuan hidup dasar


pada situasi gawat darurat atau bencana (CP.P-11)

Mampu melaksanakan prosedur bantuan hidup dasar (basic Life


Support/BLS) pada situasi gawat darurat/bencana dengan memilih
dan menerapkan metode yang tepat sesuai standar dan
kewenanngnya (CP.KK-2)
Mata Kuliah
20.Keperawatan Gawat Darurat dan Manajemen Bencana (2 SKS)

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar
Jenis Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,
Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus

T
Studi

L T
L
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 36
20. Keperawatan Gawat Darurat 1. Pengalaman
dan Manajemen Bencana kerja
a. Pernah terlibat dalam 2. Sertifikat
penanganan bencana pelatihan/sem
√ √ √ √ √
b. Terampil melakukan tindakan inar yang
resusitasi jantung paru secara sesuai
baik dan benar 3. Hasil
c. Terampil melakukan tindakan Observasi
penilaian triage 4. Hasil tes lisan
d. Trampil melakukan tindakan
pemasangan COLLAR NECK
e. Trampil melakukan tindakan
penghentian perdarahan dan
pemasangan spalk
f. Trampil dalam memberikan
bantuan hidup dasar
g. Pernah melakukan evakuasi
dan transportasi korban
bencana atau kecelakaan
h. Pernah mengikuti kegiatan
ilmiah yang menambah
pengetahuan dan keterampilan
penanganan kegawatdaruratan
dan bencana

Kode CP : CP.S-9

Judul CP : Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan dan


kewirausahaan. (CP.S-9)
21.Kewirausahaan (2 sks)
Mata Kuliah

PERANGKAT ASESMEN
CLO : CeklisObservasi , CLP : Ceklis
Portofolio, VPK: Verifikasi Pihak Ketiga, DPL:
Daftar
Jenis Pertanyaan Lisan, DPT*): Daftar Pertanyaan
Bukti Tertulis, SK : Studi Kasus, PW: Pertanyaan
Wawancara, KJT: Kunci Jawaban Tertulis
Kriteria Untuk Kerja Bukti Bukti LJT: Lembar Jawaban Tertulis, TPD: Tugas
PraktekAKTIF
Demonstrasi,
Lainnya ……
Pihak Ketiga
Demonstrasi

Tes Tertulis

Wawancara
PortoFolio
Observasi

Tes Lisan
Verifikasi

Verifikasi

Kasus

T
Studi

L T
L

21. Kewirausahaan 1. Pengalaman


a. Mempunyai ijin praktik mandiri kerja
kepertawatan 2. Sertifikat
b. Mampu melaksanakan praktik pelatihan/sem
√ √ √ √
mandiri keperawatan inar yang
c. Memiliki home care sesuai
d. Menjadi salah satu pegawai 3. Hasil tes lisan
dari pusat praktik keperawatan
mandiri
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 37
Sumber Daya Phisik/Material :
 Observasi Demonstrasi : Ruangan TUK(ruangan laboratorium pilot plant, alat FFE dan RTB)
alat kerja, K3, ceklis observasi,tugas praktek demonstrasi
 Tes Tertulis : Ruangan TUK, daftar pertanyaan tertulis,ATK, meja, kursi, Kunci
Jawaban Tes Tulis dan Lembar jawaban tulis

Pemenuhan terhadap seluruh Batasan Variabel Panduan Asesmen


bagian unit standar kompetensi :
Ya Ya
(bila tersedia)

Peran dan tanggung jawab Tim/Personil terkait: *) Khusus persetujuan Peserta dapat dilakukan pada
saat Konsultasi Pra Uji dan ditanda tangani pada formulir khusus persetujuan asesmen.

Nama Peran dan tanggung jawab


Jabatan/pekerjaan dalam asesmen Paraf/tanggal

Asesor Merencanakan dan


mengembangkan perangkat
asesmen dan Mengases
kompetensi peserta sertifikasi

 Tanggal Asesmen :
Jangka dan periode
waktu asesmen • Konsultasi pra asesmen: 15 menit

• Asesmen (durasi per metode ):

Observasi Demonstrasi : 120 menit

Tes Tertulis : 120 menit

• Keputusan dan umpan balik:15 menit

• Umpan balik dari peserta: 10menit

 Laporan asesmen : 10menit


• Meninjau proses asesmen:15.menit

Lokasi asesmen

3. Kontekstualisasi dan meninjau rencana asesmen :

3.1.Karakteristik Peserta : Penyesuaian kebutuhan spesifik asesi:

Peserta sertifikasi (normal atau tidak)* (ada atau tidak ada )*penyesuian
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 38
Pada batasan variabel :
3.2.Kontekstualisasi
standar kompetensi : (ada atau tidak ada )*penyesuian
(untuk mengakomodasi
persyaratan spesifik
industri, pada batasan Pada panduan penilaian :
variabel dan pedoman
bukti) (adaatau tidak ada )*penyesuian

3.3. Memeriksa metoda dan perangkat asesmenyang dipilih (sesuai/tidak sesuai) dengan skema
sertifikasi
Bila diperlukan penyesuaian Metode dan perangkat asesmen Catatan
dipertimbangkan terhadap :
(Tuliskan bila ada penyesuaian)

1. Berbagai kontekstualisasi Standar Kompetensi Tidak ada

2. Penyesuaian yang beralasan Tidak ada

Bila diperlukan penyesuaian Metode dan perangkat asesmen Catatan


dipertimbangkan terhadap :
(Tuliskan bila ada penyesuaian)

3. Kegiatan asesmen terintegrasi Tidak ada

4. Kapasitas untuk mendukung RPL Tidak ada

3.4. Meninjau Perangkat asesmen yang disesuaikan Catatan


terhadap spesifikasi standar kompetensi (Ya/Tidak)
(Tuliskan bila ada)

Tidak ada

4. Mengorganisasikan asesmen :

4.1. Pengaturan sumber Sumber daya Asesmen :


daya asesmen
Ruangan TUK, perangkat asesmen, alatkerja ,bahan, K3, SOP,Prosedur,
Instruksi kerja, teknisi TUK dipastikan minimal H-3 hari siap digunakan

4.2. Pengaturan dukungan Tidak ada


spesialis
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 39
4.3. Pengorganisasian Personil :
personil yang terlibat
• Asesor -Memeriksa Kesiapan dokumen/berkas Asesmen

-Memeriksa kesiapan sumber daya asesmen yg dibutuhkan

-Memberikan arahan kepada peserta asesmen

-Melakukan & mengawasi proses asesmen

-Mengumpulkan & memerikasa kelengkapan


berkas/dokumen asesmen

• Asesi -Asesi Berkumpul ditempat yg telah disediakan

-Asesi diminta mengisi & menandatangani daftar hadir

-Asesi menerima penjelasan & pengarahan mengenai


pelaksanaan asesmen, termasuk tata tertib asesmen yg
berlaku

-Asesi mengikuti jadwal asesmen yg sudah ditetapkan


•Panitia -Menyiapkan ruangan ruangan/fasilitas asesmen

-Menyiapkan berkas/form asesmen

-Menyiapkan peralatan tulis yg dibutuhkan

-Menyiapkan daftar hadir & memeriksa kehadiran peserta

-Menerika, mengumpulkan & mendokumentasikan


berkas asesmen

-Menyiapkan konsumsi, akomodasi & transportasi Asesor &


peserta

4.4. Strategi Komunikasi (pilih yang sesuai)

 Wawancara, baik secara berhadapan maupun melalui telepon

 Email, memo, korespondensi

 Rapat

 Video Conference/Pembelajaran Berbasis Elektronik

 Fokus Group

4.5. Penyimpanan Rekaman asesmen meliputi : form APL.01 sd MAK.07 dilaporkan kepada
Rekaman Asesmen Bidang sertifikasi LSP
dan Pelaporan
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 40
Konfirmasi dengan pihak yang relevan :

Nama Jabatan Paraf/Tanggal


Manager Sertifikasi LSP

Manager Administrasi/Mutu

Direktur LSP

Penyusun Rencana dan Pengorganisasi Nama Asesor :


Asesmen :
No. Reg.

Tanda tangan/

Tanggal

Diverifikasi oleh Manajemen Sertifikasi Nama :

Jabatan :

Tanda tangan/

Tanggal

Catatan:
Jenis bukti

L : Langsung
TL: Tidak langsung
T : Tambahan

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 41
DAFTAR PENILAIAN BUKTI

NO MATA KULIAH METODA ASESMEN

VP OD TL TT WW T

1 v v
Agama
2 v
Pancasila v

3 v
Bahasa Indonesia v

4 v
Kewarganegaraan v

5 V
Kewirausahaan v

6 V V
Ilmu Biomedik Dasar v

7 V
Patofisiologi v

8 V V
Farmakologi v

9 V
Gizi dan Diet v

10 V
Psikologi v

11 Anthropologi V
v
Kesehatan
12 V
Keperawatan Dasar v

13 Metodologi V
v
Keperawatan
14 V
Komunikasi v

15 Praktik Klinik V
v
Keperawatan Dasar
16 Keperawatan Medikal V V
v
Bedah I
Praktik Klinik
17 V
Keperawatan Medikal v
Bedah I
18 Keperawatan Medikal V V
v
Bedah II
Praktik Klinik
19 v
Keperawatan Medikal v

Bedah II

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 42
20 v V V
Keperawatan Anak v

21 Keperawatan v V V
v
Maternitas
22 V V
Keperawatan Jiwa v

Keperawatan
23 v V
Gawatdarurat dan v

Menejemen Bencana
24 v V V
Keperawatan Keluarga v

25 V v
Keperawatan Gerontik v

Catatan:
Ada enam mata kuliah yang wajib diikuti melalui pendidikan
1. Etika Keperawatan
2. Konsep Dasar Keperawatan
3. Manajemen Patient Safety
4. Dokumentasi Proses Keperawatan
5. Karya Tulis Ilmiah
6. Manajemen Keperawatan
KETERANGAN
1. VP : VERIFIKASI DOKUMEN PORTOFOLIO
2. OD: OBSERVASI DEMONSTRASI
3. TL : TEST LISAN
4. TT : TES TERTULIS
5. WW: WAWANCARA
6. T : TAMBAHAN (SURAT KETERAGAN, MAKALAH, PENGHARGAAN DLL)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 43
VI. PERANGKAT PENILAIAN RPL

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tambahan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.S-1, CP.S-2

Nama Mata Kuliah : Agama

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tambahan

URAIAN BUKTI TAMBAHAN V A T M HASIL


L TL

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tambahan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.S-3, CP.S-4, CP.S-5, CP.S-6

Nama Mata Kuliah : Pancasila

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tambahan

URAIAN BUKTI TAMBAHAN V A T M HASIL


L TL

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 44
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tambahan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.S-4

Nama Mata Kuliah : Bahasa Indonesia

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tambahan

URAIAN BUKTI TAMBAHAN V A T M HASIL


L TL

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tambahan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.S-7, CP.S-8, CP,S-10

Nama Mata Kuliah : Kewarganegaraan

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tambahan

URAIAN BUKTI TAMBAHAN V A T M HASIL


L TL

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 45
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-1

Nama Mata Kuliah : Biomedik Dasar

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskanan hubungan
tentang hormone insulin
dengan pankreas?

B. Tool Asesmen Observasi Demonstrasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : MENCUCI TANGAN

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP-P1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Biomedik Dasar

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : 10 menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 46
No. Indikator Pencapaian Penilaian
Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan tujuan
cuci tangan

Menyebutkan Indikasi
cuci tangan

Menyiapkan alat –alat

Mendemontrasikan
cara mengunakan
alat, Melakukan
langkah – langkah
cuci tangan

Evaluasi hasil cuci


tangan dan
menyimpan dan
merawat alat

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Tulis

Capaian Pembelajaran : CP.P-1

Nama Mata Kuliah : Psikologi

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 47
A. Tool Asesmen Tes Tulis

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan secara singkat yang
saudara ketahui tentang
stress psikologis ?
2 Jelaskan yg saudara ketahui
tentang Adaptasi terhadap
stress

3 Jelaskan bagaimana cara


mencegah stress agar tidak
berlanjut sampai pada tahap
berat

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-1

Nama Mata Kuliah : Farmakologi

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan prinsip prinsip
pemberian obat yang benar

B. Tool Assesmen Observasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : Pemberian Obat Intravena

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP-P1
Pembelajaran

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 48
Mata Kuliah : Farmakologi

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Sebutkan tujuan
Pemberian Injeksi
Intravena

Silahkan persiapan
alat dan pasiennya

Lakukan injeksi sesuai


langkah-langkah

Tempat penyuntikan

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 49
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-1

Nama Mata Kuliah : Patofisiologi

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan mekanisme
terjadinya infeksi
2 Sebutkan tanda-tanda infeksi
3 Sebutkan tanda dan gejala
shock hipovolemik
4 Jelaskan pertolongan
pertama pada shock
hipovolemik

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran :

Nama Mata Kuliah : Antropolgi Kesehatan

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 50
A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan mengapa dalam
merawat pasien seorang
perawat harus
memperhatikan unsur-
unsur latar belakang
budaya pasien ?
2 Bagaimana hubungan nilai
dan norma kehidupan
masyarakat terhadap cara
masyarakat memandang
sehat dan sakit
3 Jelaskan langkah atau
strategi menerapkan
sebuah program
kesehatan dengan tanpa
melanggar nilai2, norma
dan budaya yg ada di
masyarakat tsb. !

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Tulis, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran :

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Dasar

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 51
A. Tool Asesmen Tes Tulis

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Tuliskan kebutuhan Dasar
Manusia menurut teori
Maslow
2 Uraikan tentang Kebutuhan
Fisiologis Manusia
3 Jelaskan bagaimana
pemenuhan kebutuhan
dasar Cairan manusia

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

B. Tool Assesmen Observasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : Pemasangan NGT

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 52
No. Indikator Pencapaian Penilaian
Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Sebutkan tujuan
Pemasangan NGT
Silahkan persiapan
alat dan pasiennya
Lakukan tindakan
setelah selesai
tindakan
*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai
Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

B. Tool Assesmen Observasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : Memasang infus

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 53
Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Performance Daftar tugas/ Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan tujua
memasang infus
Menyebutkan
persiapan alat
pemasangan infus
Langkah-langkah
pemasangan infus
*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai
Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

B. Tool Assesmen Observasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : memasang kateter urine

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Praktik Klinik Keperawatan Dasar

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 54
Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Srbutkan tujuan
pengambilan bahan
pemeriksaaan urine
(pemasangan kateter)
Silahkan persiapa
alat dan pasiennya

Lakukan
pemasangan kateter
sesuai langkah-
langkah
Lakukan Evaluasi

Lakukan tindakan
setelah setelasai
tindakan
*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai
Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-1

Nama Mata Kuliah : Gizi dan Diet

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 55
A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan unsur nutrisi dan
fungsinya !
2 Jelaskan mengenai
kebutuhan nutrisi anak
Balita !
3 Apa upaya yang bisa
dilakukan perawat dalam
penanganan kurang kalori
protein (KKP)?

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran :

Nama Mata Kuliah : Metodologi Keperawatan

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan oleh saudara
Langkah langkah Proses
Keperawatan
2 Jelaskan mengapa proses
keperawatan adalah
sebuah siklus
3 Apa keuntungan bagi
pasien jika menerapkan
menerapkan proses
keperawatan dalam asuhan
?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 56
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofololio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-13, CP.P-14, CP.KK-6

Nama Mata Kuliah : Komunikasi Keperawatan

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

B. Tool Assesmen Observasi

Observasi Demonstrasi praktek : Langkah-langkah


Perangkat asesmen :
komunikasi terapeutik

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-13, CP.P-14, CP.KK-6
Pembelajaran

Mata Kuliah : Komunikasi Keperawatan

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Langkah-langkah
komunikasi terapeutik
*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai
Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 57
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tertulis

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Medikal Bedah I

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan pasien
dengan TB Paru ?
Bagaimana prinsip
penatalaksanaan pasien
dengan gagal jantung ?
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan pasien
hepatitis ?
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan pasien stroke
phase akut ?
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan pada pasien
gagal ginjal kronik

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 58
B. Tool Asesmen Tes Tulis
Perangkat asesmen : Pertanyaan Tulis

Program Studi : D.III KEPERAWATAN

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Medikal Bedah I

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

TanggalAsesmen :

Sifat Asesmen (tutup buku /buka buku)*

Waktu : ……………….menit

C. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Sebutkan 3 masalah
keperawatan utama pada
pasien dengan gangguan
sistem tubuh ( pernafasan,
persyarafan, kardiovaskuler,
perkemihan, pencernaan) ?

Buatkan rencana tindakan


dari satu masalah
keperawatan yang Saudara
pilih dari jawaban di atas

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 59
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Praktik Keperawatan Medikal Bedah I

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Observasi Demonstrasi


Daftar Cek Observasi – Demonstrasi/Praktek : Pemeriksaan
Perangkat asesmen :
GCS
Program Studi : D III. Keperawatan
Capaian
: CP.KK-1
Pembelajaran

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :
Waktu : 10 menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Tahap Prainteraksi

Tahap orientasi

Tahap Kerja

Tahap Terminasi

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 60
Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 60
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tulis , Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Anak

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Coba sebutkan 2 jenis
Immunisasi yang saudara
ketahui ?
2. Pemberian immunisasi DPT
untuk mencegah penyakit apa
saja?
3. Immunisasi yang wajib untuk
bayi yaitu......
4. Sebutkan ciri-ciri anak sehat
5. Penyakit yang sering terjadi
pada anak yaitu......
B. Tool Assesmen Tulis
No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan
KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan penanganan Diare
pada anak.

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 61
C. Tool Observasi Demonstrasi

1. PEMBERIAN INHALASI PADA ANAK

Observasi Demonstrasi praktek : Pemberian inhalasi pada


Perangkat asesmen :
anak

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Anak

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan alat-
alat inhalasi
Langkah-langkah
pemberian inhalasi

Menyebutkan
evaluasi hasil
tindakan

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 62
2. PEMBERIAN TEPID WATER SPONGE PADA ANAK

Observasi Demonstrasi praktek : Pemberian tepid water


Perangkat asesmen :
sponge pada anak

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Anak

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan alat-alat
pemberian tepid water
sponge
Langkah-langkah
pemberian tepid water
sponge

Menyebutkan evaluasi
hasil tindakan

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 63
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tulis , Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Maternitas

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Prenatal:
Diagnosa Keperawatan yang
muncul pada pasien
Prenatal.....
2. Intra Natal:
Apakah tanda-tanda
permulaan persalinan
3. Post Natal:
Pada Post Natal terdapat
lochea yaitucairan/ sekret
yang berasal dari cavum uteri
dan vagina. Sebutkan
macam-macam lochea

B. Tool Assesmen Tulis


No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan
KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan penanganan ibu
hamil dengan Antenatal

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 64
C. Tool Observasi Demonstrasi

1. Melaksanakan pemeriksaan ibu hamil dengan leopold 1, II, III dan IV

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : pemeriksaan ibu hamil


dengan leopold 1, II, III dan IV
Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Maternitas

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Performance Daftar tugas/ instruksi Poin yang dicek/ diobservasi
Ya Tidak L BL

Sebutkan tujuan pemeriksaan


leopold 1-4 pada ibu hamil

Silahkan persiapan tempat dan


alatnya

Silahkan persiapan pasien dan


lingkungannya

Lakukan pemeriksaan sesuai


langkah – langkahnya

Lakukan Evaluasi

Lakukan tindakan setelah


setelasai tindakan

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 65
2. Melaksanakan perawatan payudara

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : perawatan payudara

Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Maternitas

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan tujuan
perawatan payudara

Menyebutkan alat-alat
perawatan payudara

Langkah-langkah
perawatan payudara

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 66
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Gawat Darurat dan Managemen Bencana

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Bagaimana cara menilai
triase dalam kasus gawat
darurat dan bencana

B. Tool Asesmen Observasi Demonstrasi


Daftar Cek Observasi – Demonstrasi/Praktek : Resusitasi
Perangkat asesmen :
Jantung Paru
Program Studi : D III. Keperawatan
Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Gawat Darurat dan Managemen Bencana

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :
Waktu : …........... menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 67
No. Indikator Pencapaian Penilaian
Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan indikasi
BHD
Langkah-langkah
Bantuan Hidup Dasar

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tertulis

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Jiwa

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Jelaskan prinsip dasar dalam
membangun dan
mempertahankan hubungan
yang terapeutik

B. Tool Asesmen Tes Tulis


Perangkat asesmen : Pertanyaan Tulis

Program Studi : D.III KEPERAWATAN

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 68
Mata Kuliah : Keperawatan Jiwa

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

TanggalAsesmen :

Sifat Asesmen (tutup buku /buka buku)*

Waktu : ……………….menit

C. Tool Asesmen Tes Tulis

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Bagaimana prinsip
penanganan pasien yang
mengalami halusinasi ?

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tertulis

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Medikal Bedah II

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan pasien
dengan fraktur ?
Bagaimana prinsip
penatalaksanaan pasien
dengan luka bakar?
Bagaimanakah prinsip
penatalaksanaan diabetes
melitus?

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 69
B. Tool Asesmen Tes Tulis
Perangkat asesmen : Pertanyaan Tulis

Program Studi : D.III KEPERAWATAN

Capaian
: CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Medikal Bedah II

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

TanggalAsesmen :

Sifat Asesmen (tutup buku /buka buku)*

Waktu : ……………….menit

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Sebutkan 3 masalah
keperawatan utama pada
pasien dengan gangguan
sistem tubuh
(muskoloskeletal, integument,
pengindraan, endokrin,
perioperatif, system Imun

Buatkan rencana tindakan


dari satu masalah
keperawatan yang Saudara
pilih dari jawaban di atas

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-6, CP.P-8, CP.P-9, CP.KK-1

Nama Mata Kuliah : Praktik Keperawatan Medikal Bedah II

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 70
2. Tool Asesmen Observasi Demonstrasi

Perangkat asesmen : Daftar Cek Observasi – Demonstrasi/Praktek : ROM PASIF

Program Studi : D III. Keperawatan


Capaian
: CP.KK-1
Pembelajaran

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :
Waktu : 10 menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Persiapan Pasien

Persiapan Alat

Prosedur Tindakan

Terminasi

Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan, Tes Tulis , Observasi Demonstrasi

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7

Nama Mata Kuliah : Keperawatan Keluarga

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 71
A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
Apakah tujuan pendidikan
kesehatan menurut Bloom

B. Tool Assesmen Tulis

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan peran keluarga dalam
penaganan anggota keluarag yang
mengalami penyakit TBC Paru ?

C. Tool Observasi Demonstrasi

Perangkat asesmen : Observasi Demonstrasi praktek : memberikan


pendidikan kesehatan pada individu/keluarga
Program Studi : D III. Keperawatan

Capaian
: CP.P-7, CP.KK-4, CP.KK-1, CP.KK-5, CP.KK-7
Pembelajaran

Mata Kuliah : Keperawatan Keluarga

Nama peserta RPL :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : Menit

No. Indikator Pencapaian Penilaian


Daftar tugas/
Performance Poin yang dicek/ diobservasi
instruksi Ya Tidak L BL

Menyebutkan tujuan
pemberian
pendidikan kesehatan
Menyebutkan
persiapan

Langkah-langkah
pemberian
pendidikan kesehatan

*) beri tanda () pada kolom yang dianggap sesuai


Hasil uji observasi:

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 72
Tempat/Tanggal :

Nama dan Tanda Tangan Asesor,

(........................................................)

Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan dan Tes Tulis

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran :

Nama Mata Kuliah : Keperawatan gerontik

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Berapa batas usia seseorang
dinyatakan Lanjut Usia ?
2 Jelaskan perubahan
perubahan yang terjadi pada
lansia baik fisik maupun
psikologis
3 Penyakit degenerative apa
saja yang sering terjadi pada
kelompok lansia

B. Tool Asesmen Tes Tulis

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Tuliskan tindakan
keperawatan apa saja yang
spesifik dilakukan pada
Lansia sehat untuk
menjaga tetap sehat ?
2 Bagaimana cara mencegah
Lansia agar tidak
mengalami gangguan
memori (pikun)

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 73
Perangkat asesmen : Verifikasi Portofolio, Tes Lisan

Program Studi : D. III Keperawatan

Capaian Pembelajaran : CP.S-9

Nama Mata Kuliah : Kewirausahaan

Nama peserta sertifikasi :

Nama Asesor :

Tanggal Asesmen :

Waktu : …………menit

A. Tool Asesmen Tes Lisan

No Pertanyaan Jawaban yang Jawaban Perserta Keputusan


KUK diharapkan RPL L BL PL
1 Jelaskan jenis jenis
kewirausahaan yang bisa
dikembangkan oleh profesi
perawat

Instrumen Asesmen RPL Prodi DIII Keperawatan | Program Percepatan Pendidikan Tenaga Kesehatan 74

Anda mungkin juga menyukai