Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

MATA KULIAH : MANAJEMEN LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

SEMESTER : 1 (Ganjil)

BOBOT : 3 SKS
DOSEN/TIM DOSEN :
PENGAMPU

PROGRAM MEGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM


PROGRAM PASCA SARJANA
IAIN KERINCI
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
(RPS)

Universitas : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci


Fakultas : Pascarjana
Program Studi : Manajemen Pendidikan
Mata Kuliah : Manajemen Lembaga Pendidikan Islam
Bobot sks : 3 sks
Kode Mata Kuliah :
Kode Seksi :
Bentuk/Sifat : (1) Teori (2) Seminar (3) Praktikum*)
Pra-Syarat (jika ada) : -
Semester : 1
Periode Kuliah :
Jumlah Pertemuan : 16 pertemuan*) 1 x 150 menit
Jadwal Kuliah :
Ruang Kuliah : Daring (zoom) dan Luring
*) coret yang tidak perlu

1
A. DESKRIPSI MATAKULIAH
MLPI merupakan mata kuliah yang mcinbahas konsep management (pengelolaan/penyelenggaran)
pendidikan serta implementasinya di bcberapa lembaga pendidikan Islam. Mata kuliah ini merupakan
kelanjutan penguatan dan pengembanagan dari mata kuliah Manajemen Pendidikan Islam. Diharapkan
mata kuliah ini dapat mendorong mahasiswa untuk lebih memahami problematika perkembangan
manajemen MLPI baik dari tataran teoritis maupun praktis . Secara spesifik mata kuliah ini
membahas konsep dasar, prinsip-prinsip, fungsi-fungsi, peranan dan keterampilan manajer; dilanjutkan
dengan kajian tentang manajemen lembaga pendidikan Islam, yang mencakup: teori dankonsep , tujuan,
fungsi, prinsip dan ruang lingkup manajemen lembga pendidikan Islam meliputi; kurikulum/akademik,
pendidik dan tenaga kependidikan, sarana dan prasarana pendidikan, pembiayaan pendidikan dan
implentasi teori MLPI di lembaga-lembaga pendidikan Islam.
Urgensi mata kuliah ini dalamrangka merespon dan menyikapi tuntutan kompetisi global di dunia
pendidikan serta tanggung jawab pemenuhan standar nasional pendidikan bagi seluruh satuan
pendidikan, telah mendorong perlunya revit alisasi pola manajemen pendidikan. Lembaga pendidikan
Islam sebagai bagian dari sistem pendidikan nasional dituntut melakukan perbaikan layanan pendidikan
secara terus-menerus agar tetap survive dan kompetitif di tengah era revolusi indurtri 4.o dan era sosial
5.o. Sebagai calon manajer dan administratur dan konsultan pendidikan mahasiswa perlu memiliki
kompetensi dalam bidang pengelolaan lembaga pendidikan Islam. Mata kuliah manajemen MMLPI ini
akan mengantarkan mahasiswa untuk dapat: l memahami konsep dasar, teori dan prinsip-prinsip MMLPI;
2) mengidentifikasi jenis dan bentuk-bentuk MMLPI dan ruang lingkup MLPI; 3) menganalisis
kondisi obyektif, peluang dan tantangan dalam pengelolaan MLPI; 4) merumuskan desain
pengembangan MLPI secara baik dan dan 5) memahami regulasi/kebijakan pemerintah dan
implementasinya praktisnya dalam MMLPI
.
B. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL) YANG DIBEBANKAN DALAM MATAKULIAH

SIKAP
S1 1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang
keahliannya secara mandiri.
S2 2. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap
masyarakat dan lingkungan;
KETERAMPILAN UMUM
KU1 Mampu merancang dan merencanakan manajemen pendidikan yang inovatif
sesuai dengan kebutuhan nasional dan internasional.

KU2 Mampu merancang, merencanakan, dan menyelenggarakan kegiatan seminar,


konferensi, lokakarya, simposium dan kegiatan ilmiah lainnya dengan
melibatkan mitra-mitra kerja di dalam maupun luar negeri.
PENGETAHUAN
P-1 Mampu menghasilkan konsep, teori, dan model baru manajemen pendidikan
yang dapat digunakan oleh pemimpin dan manajer pendidikan, peneliti dan
konsultan manajemen pendidikan; Mampu mendesain/merancang model
manajemen strategik sesuai dengan kebutuhan.

2
P-2 Mampu menghasilkan berbagai konsep dan pendekatan manajemen mutu
pendidikan; Mampu menghasilkan model rancangan penelitian di bidang
manajemen pendidikan melalui pendekatan interdisipliner, multidisipliner,
dan transdisipliner.
KETERAMPILAN KHUSUS
KK1 1. Mampu merancang dan merencanakan mengorganisasikan dan
mengawasi satuan pendidikan formal, non formal dan informal sesuai
kebutuhan.
2. Mampu merancang, merencanakan, dan melaksanakan kegiatan seminar
sesuai dengan permasalahan manajemen pendidikan.

C. BAHAN KAJIAN/POKOK BAHASAN

No Indikator Materi
1 Menguasai dan 1. Menjelaskan defenisi Konsep Dasar Manajemen
mengembangkan manajemen dan fungsi 1. Defenisi manajemen
konsep, sumber, dan majemen 2. fungsi majemen
fungsi dan prisip- 2. Menjelaskan 3. Sumber/landasan
prinsip manajemen Sumber/landasan manjemen dalam Islam
dalam Islam manjemen dalam Islam 4. Prinsip-prisnsip
3. Menjelaskan Prinsip- manamen dalam al-
prisnsip manamen Quran dan hadis
dalam al-Quran dan 5. Jenis dan Karakteristik
hadis Lembaga Pendidikan
4. Menjelas jenis dan Islam
karakteristik lembaga
pendidikan Islam
2 Menguasai teori dan 1. Menjelaskan Desain pengembangan MLPI
desain pengembangan konsepdasar MLPI 1. Defenisi manajemen MLPI
dan implementasi MLPI 2. Menjelaskan ruang 2. Ruanglingkup MLPI (8
lingkup MLPI (8 SNP) Standar Nasiona
Standar) Pendidikan
3. Menjelaskan paradigma 3. desain pengembangan
desain pengembangan MLPI.
MLPI.
3 Menguasai konsep dan 1. Menjelaskan Kebijakan Pemerintah dalam
mampu kebijakan pemerintah penyelenggaran MLPI
mengimplementasika tentang Moderasi 1. Konsep dan implementasi
n kebiajakan dan beragama Moderasi beragama dalam
program pemeintah 1. Menjelaskan MLPI
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
dalam MLPI digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
kebijakan digilib.uinsby.ac.id
dan digilib.
2. Konsep dan implentasi
Program MBKM MBKM dalam MLPI

4 Menguasai dan 2. Menjelaskan Defenisi Manajemen kurikulum MLPI


mengembangkan ruang lingkup 1. Defenisi dan lingkup
teori dan mampu manajemen kurikulum di MLPI
mengimlementasikan kurikulum. 2. Perencanaan kurikulum.
manajemen 3. Menjelaskan Evaluasi dan pengembangan
pengembanagan perencanaan kurikulum
kurikulum di LPI kurikulum.
4. Menjelaskan
evaluasi
kurikulum.
5 Menguasai 1.
Menjelaskan Manajemen pendidik dan
teori dan mampu konsep tenaga kependidikan di MLPI
mengimplentasikan manajemen pendidik 1. Konsep
manajemen pendidik dan tenaga manajemen pendidik
dan tenaga kependidikan dan tenaga
kependidikan dalam Menjelaskan kependidikan
MLPI prosedur manjemen 2. Prosedur
pendidik dan tenaga
kependidikan
Mengidenti fikasi pola pendidik dan tenaga
pengembangan kependidikan
pendidik dan tenaga Pola pengembang«n pendidik
kependidikan dan tenaga kependidikan
6 Mengauasai teori dan 1. Menjelaskan Manajemen Peserta didik di
mampu defenisimanajemen MLPI
mengimplementasikan peserta didik dalam 1. Defenisi manajemen
manajemen peserta MLPI peserta didik dalam
didik dalam MLPI 2. Mengidentifikasi tujuan, MLPI
fungsi dan prinsip 2. Tujuan, fungsi dan
manajemen peserta prinsip manajemen
didik dalam MLPI peserta didik dalam MLPI
Menjelaskan ruang Ruang lingkup manajemen
lingkup peserta didik dalam MLPI
manajemen
peserta didik
dalam MLPI
7 Mengusai dan Menjelaskan Manajemen sarana
mengembangkanteori 1. Teori dan konsep dan prasarana MLPI
dam mampu rnanaje- men sarana 1. Defensisi dan urgensi
mengimplementasikan dan prasarana di MLPI manajemen sarana
manajemen sarana 2. menjelaskan jenis dan dan prasarana di MLPI
dan prasarana dalam karakteristik sarana Jenis dan bentuk dan
MLPI karakteristik

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.


8 dan prasarana MLPI sarana dan prasarana MLPI
2. Mengidentifikasi prosedur 3. Prosedur pengelolaan
pengelolaan sarana dan sarana dan prasarana
prasarana MLPI MLPI
9 UTS

10 Menguasai, 1, Menjelaskan pengertian Manajemen keuangan MLPI


mengembangkan manajemen keuangan 1, Pengertian manajemen
dan MLPI. keuangan MLPI.
mengimplementasik 2. Menyebutkan landasan 2. Landasan hukum
an teori inanajemen hukum pelaksanaan pelaksanaan manajemen
keuangan MLPI manajemen keuangan keuangan MLPI.
MLPI. 3. Tujuan, prinsip- prinsip,
3. Mcnjelaskan tujuan, sumber keuangan dan
prinsip- pritisip, sumber pengawasan manajemen
keuangan dan keuangan MLPI.
pengawasan manajemen
keuangan MLPI.
11 Mengauasai, 1. Menjelaskan Konsep manajemen di
mengembangkan konsep dasar madrasah
dan maiiajemen madrasah. 1. Konsep dasar
mengimplementasi 2. Mengidentifikasi manajemen madrasah.
kan teori karakteristik manajemen 2. Karakteristik
manajemen di madrasah. manajemen madrasah.
madrasah 3. Mengaplikasikan konsep 3. Aplikasi konsep
manajemen di manajemen di
madrasah. madrasah,
12 Mengasai, 1. Menjelaskan Konsep manajemen di sekolah
mengembangkan pengertian manajemen Islam Terpadu
dan sekolah Islam Terpadu 1. Pengertian manajemen
mengimplentasikan 2. Mengidentifikasi jenis dan sekolah Islam terpadu
teori manajemen karakteristik manajemen 2. Karakteristik
sekolah Islam Sekolah Islam Terpadu manajemen seokolah
3. Mengaplikasikan konsep Islam Terpadu
manajemen di Sekolah Islam 3. Aplikasi konsep
Terpadu manajemen
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.
Sekolah Islam Terpadu
13 Menguasai, 1. Menjelaskan Konsep manajemcn di
mengembangkan pengcrtian manajemen pesantren
dan pesantren. 1. Pengert ian
mengimplementasi 2. Menjelaskan manajemen manajemen
kan teori SDM pesantren, manajemen pesantren
manajemen di kurikulum pesantren, 2, Manajemen SDM
pesantren manajemen sarana pesantren, manajemen
prasarana pesantren serta kurikulum pesantren,
manajemen keuangan manajemen sarana
pesantren. prasarana pesantren
3. Menganalisis manajemen serta manajemen
SDM pesantren, manajemen keuangan pesantren.
kurikulum pesantren, 3. Analisis manajemen SDM
manajemen sarana prasarana pesantren, manajemen
pesantren serta manajemen kurikulum pesantren,
keuangan di sebuali manajemen sarana
pesantren yang dipilih sendiri prasarana pesantren serta
oleh mahasiswa. manajemen
keuangan di sebuah pesantren
yang dipilih sendiri oleb
mahasiswa.
14 Menguasai, 1. Menjelaskan pengertian Konsep manajemen di perguruan
mengembangkan manajemen perguruan tinggi
dan tinggi Islam Islam
meingimplementasik 2. Memahami kalsifikasi 1. Pengertian manajemen
an teori manajemen perguruan tinggi Islam perguruan tinggi Islam
perguruan 3. Mengidentifikasi 2. Klasifikasi perguruan
tinggi Islam problematika tinggi Islam
pengembangan perguruan 3. Problematika
tinggi Islam pengembangan perguruan
Menganalisis strategi tinggi Islam
pengem- bangan perguruan Strategi pengembangan
tinggi Islam perguruan tinggi Islam
15 Studi Lapangan

16 Studi Lapangan

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.

Anda mungkin juga menyukai