Anda di halaman 1dari 17

PENETASAN TELUR ITIK

i
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT Program


Pelatihan Berbasis Kompetensi dengan judul “Pembudidayaan Tanaman
Pangan ” dapat tersusun dengan baik.

Sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 31 tahun 2016 tentang


Sistem Pelatihan Kerja Nasional, mengamanahkan bahwa setiap
penyusunan program pelatihan kerja berbasis kompetensi harus mengacu
kepada Standar Kompetensi Kerja yang meliputi Standar Kompetensi
Internasional, Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI), atau
Standar Kompetensi Khusus.

Program pelatihan ini menjadi acuan dalam pelaksanaan pelatihan


kerja, baik yang diselenggarakan oleh lembaga pelatihan kerja pemerintah
khususnya Balai Latihan Kerja (BLK) maupun Lembaga Pelatihan Kerja
Swasta (LPKS). Dengan menjadikan program pelatihan ini sebagai acuan
diharapkan lulusan pelatihannya sesuai kebutuhan kompetensi dari dunia
usaha maupun dunia industri.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberikan tuntunan kepada kita


semua dalam melakukan berbagai upaya untuk menunjang proses
pelaksanaan pelatihan berbasis kompetensi guna menghasilkan tenaga
kerja yang kompeten dan berdaya saing tinggi.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Jakarta, November 2021

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR................................................................................... i
DAFTAR ISI ............................................................................................. ii
PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI …………………………... 1
A. INFORMASI UMUM ………………………………................................. 1
1. Nama Pelatihan ......................................................................... 1
2. Jenis Program Pelatihan ............................................................. 1
3. Metode Pelatihan ........................................................................ 1
4. Tujuan Pelatihan ........................................................................ 1
5. Kemungkinan Jabatan ............................................................... 1
6. Jenis Standar Kompetensi .......................................................... 1
7. Persyaratan Peserta Pelatihan .................................................... 1
8. Persyaratan Instruktur ............................................................... 1
B. KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI ..................... 2
I. Kelompok Unit Kompetensi................................................... 2
II. Kelompok Penunjang Pelatihan di tempat kerja.......................... 2
III. On the Job Training (OJT)........................................................... 2
C. SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI............................. 3
D. DAFTAR PERALATAN YANG DIGUNAKAN ..................................... 12
E. DAFTAR BAHAN YANG DIBUTUHKAN ........................................... 13
PENYUSUN …......................................................................................... 14

i
PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

A. INFORMASI UMUM
1. Nama Pelatihan : Penetasan Telur Itik
2. Jenis Program Pelatihan : Kualifikasi Nasional/ Okupasi/Klaster (*)
3. Metode Pelatihan : Daring/Luring/Blended
4. Tujuan Pelatihan : Setelah mengikuti pelatihan ini peserta
kompeten dalam menetaskan telur tetas.
5. Kemungkinan Jabatan : Pelaku usaha penetasan telur itik
6. Jenis Standar : SKKNI/SKKK/SKKI(*)
Kompetensi No. 321 Tahun 2017
7. Persyaratan Peserta :
Pelatihan
7.1 Pendidikan : -
7.2 Pelatihan : -
7.3 Pengalaman Kerja : -
7.4 Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
7.5 Umur : Minimal 17 Tahun
7.6 Kesehatan : Sehat rohani, sehat jasmani tidak ada cacat
yang dapat mengganggu aktivitas praktek
7.7 Persyaratan : -
Khusus
8. Persyaratan Instruktur :
8.1 Pendidikan : Minimal D3 Pertanian
Formal
8.2 Kompetensi : Memiliki sertifikat kompetensi metodologi
Metodologi pelatihan
8.3 Kompetensi : Sertifikat Kompetensi Pelaksana Peternakan
Teknis Unggas
8.4 Pengalaman Kerja : Satu tahun asistensi mengajar di Pelatihan
Peternakan Bidang Perunggasan
8.5 Kesehatan : Sehat rohani, sehat jasmani tidak ada cacat
yang dapat mengganggu aktivitas praktek
8.6 Persyaratan -
Khusus
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 1


B. KURIKULUM PELATIHAN BERBASISI KOMPETENSI

PERKIRAAN
NO MATERI PELATIHAN KODE UNIT WAKTU
PELATIHAN
(JP)
I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI

1.1 Menerapkan Prosedur


Keselamatan dan Kesehatan A.01UGS00.001.01 6
Kerja (K3)
1.2 Melakukan Pemanenan Telur
A.01UGS00. 022.01 8
Tetas
1.3 Mengelola Telur tetas A.01UGS00.005.01 16

1.4 Menetaskan Telur Tetas A.01UGS00.006.01 30


1.5 Melakukan Pemenenan Hasil
A.01UGS00.023.01 12
Penetasan Anak Unggas
1.6 Melakukan Penentuan Jenis
A.01UGS00.024.01 10
Kelamin (sexing) unggas
1.7 Mengelola Unggas Periode
A.01UGS00.010.01 16
Starter
1.8 Melakukan Biosecurity A.01UGS00.018.01 6

1.9 Melakukan Program Vaksinasi A.01UGS00.019.01 8

Jumlah I - 112
II. KELOMPOK PENUNJANG

2.1 Soft Skills - 20

2.2 Lembaga Industri - 8

Jumlah II - 28

Jumlah I & II - 140


1 Bulan
III. ON THE JOB TRAINING (OJT)

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 2


C. SILABUS PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

I. KELOMPOK UNIT KOMPETENSI

1.1 Unit Kompetensi : Menerapkan Prosedur Keselamatan dan Keselamatan Kerja (K3)
Kode Unit : A.01UGS00.001.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 6 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

POKOK
ELEMEN KOMPETENSI CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN
PEMBAHASAN

1. Merencanakan prosedur 1. Ketepatan dalam 1. Menetapkan prosedur 1. Prosedur


Keselamatan dan menerapkan prosedur Keselamatan dan Keselamatan dan
Kesehatan Kerja (K3). Keselamatan dan Kesehatan Kesehatan Kerja (K3) Kesehatan Kerja
Kerja (K3). sesuai standar.
2. Menerapkan prosedur 2. Penggunaan
Keselamatan dan 2. Menggunakan peralatan
Kesehatan Kerja (K3) peralatan pelindung pelindung diri
diri sesuai spesifikasi
dan standar.

Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 3


1.2 Unit Kompetensi : Melakukan Pemanenan Telur Unggas
Kode Unit : A.01UGS00.022.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 8 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

CAPAIAN UNIT
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN
KOMPETENSI

1. Mempersiapkan 1. Pemanenan telur tetas 1. Menyiapkan alat 1. Alat dan bahan


pemanenan produk telur itik sesuai dengan dan bahan pemanenan telur
tetas. prosedur. pemanenan telur tetas Itik.
2. Melakukan pemanenan tetas sesuai 2. Syarat
produk telur tetas. kebutuhan. pemanenan telur
3. Mengevaluasi hasil 2. Menentukan syarat tetas Itik.
produk telur konsumsi. dan teknik
pemanenan telur 3. Teknik
tetas sesuai pemanenan telur
standar. tetas Itik.
3. Melakukan 4. Fumigasi telur
fumugasi dan tetas
pengemasan sesuai 5. Pengemasan telur
prosedur. tetas
4. Melakukan evaluasi 6. Evaluasi
dan dokumentasi pemanenan telur
pemanenan sesuai tetas Itik.
prosedur. 7. Dokumentasi
pemanenan

Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 4


1.3 Unit Kompetensi : Mengelola Telur Tetas
Kode Unit : A.01UGS00.005.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 16 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

CAPAIAN UNIT
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN
KOMPETENSI
1. Menyiapkan telur tetas. 1. Terkelolanya telur 1. Melakukan sterilisasi 1. Sterilisasi telur
2. Melakukan fumigasi. tetas yang akan telur tetas sesuai tetas.
3. Menetapkan telur tetas. ditetaskan sesuai dengan prosedur. 2. Alat dan bahan
dengan prosedur. 2. Melakukan Fumigasi sterilisasi
ruangan dan telur
tetas sesuai dengan 3. Penyusunan telur
prosedur. tetas sesuai
3. Melakukan seleksi dan tanggal masuk
penyimpanan telur 4. Fumigasi ruangan
tetas sesuai dengan penetasan
prosedur.
4. Mendokumentasikan 5. Fumigasi telur
dan melakukan tetas
pengiriman telur tetas 6. Seleksi telur tetas
sesuai dengan
7. Penyimpanan telur
prosedur.
tetas
8. Dokumentasi dan
pencatatan
9. Pengiriman telur
tetas.
Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 5


1.4 Unit Kompetensi : Menetaskan Telur Tetas
Kode Unit : A.01UGS00.006.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 30 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

POKOK
ELEMEN KOMPETENSI CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN
PEMBAHASAN
1. Terlaksananya penetasan 1. Melakukan 1. Penyiapan mesin
1. Menyiapkan alat dan telur tetas mulai dari persiapan, kontrol tetas
bahan. penyiapan alat dan bahan suhu dan
sampai sesuai menetas 2. Suhu dan
2. Melakukan penetasan kelembapan mesin
sesuai dengan prosedur. kelembapan
telur. tetas. mesin tetas
2. Melaksanakan 3. Preheating
preheating dan telur tetas
memasukkan telur
tetas ke mesin tetas 4. Memasukkan
sesuai dengan telur tetas ke
prosedur. mesin tetas
3. Melakukan candling 5. Candling telur
Telur tetas sesuai tetas
prosedur 6. Transfer telur
4. Mentransfer Telur tetas
tetas dari mesin 7. Panen anak
setter ke hatcher unggas
sesuai prosedur.
5. Memanen anak
unggas sesuai
dengan prosedur.
Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 6


1.5 Unit Kompetensi : Melakukan Pemenenan Hasil Penetasan Anak Unggas
Kode Unit : A.01UGS00.023.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 12 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

POKOK
ELEMEN KOMPETENSI CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN
PEMBAHASAN
1. Melakukan 1. Menyeleksi dan
1. Tercapainya pemanenan 1. Seleksi day old
penanganan anak mengemas DOD
hasil penetasan itik dan duck (DOD)
unggas yang baru sesuai prosedur.
dilakukan evaluasi sesuai
menetas 2. Pengemasan
dengan prosedur.
2. Melakukan Evaluasi DOD
2. Mengevaluasi hasil dan pencatatan 3. Evaluasi hasil
penetasan sesuai standar. penetasan
4. Pencatatan dan
dokumentasi
5. Penyeleksian
anak unggas
kualitatif dan
kuantitatif
sesuai standar
6. Pengemasan
anak unggas
terpilih sesuai
Standar
Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 7


1.6 Unit Kompetensi : Melakukan Penentuan Jenis Kelamin (sexing) unggas
Kode Unit : A.01UGS00.024.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 10 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

POKOK
ELEMEN KOMPETENSI CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN
PEMBAHASAN
1. Menyiapkan anak 1. Ketepatan dan kecermatan 1. Menyiapkan alat dan 1. Alat dan bahan
unggas. penentuan jenis kelamin bahan yang sexing
sesuai dengan metode dibutuhkan. 2. Metode sexing
2. Melakukan sexing yang ditentukan. 2. Menentukan metode
sesuai kebutuhan. sexing sesuai dengan 3. Sexing DOD
standar. 4. Pengemasan
3. Melakukan Sexing hasil sexing
sesuai prosedur.
4. Melakukan 5. Pencatatan dan
pengemasan, dokumentasi
pencatatan dan
dokumentasi sesuai
standar.

Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 8


1.7 Unit Kompetensi : Mengelola Unggas Periode Starter
Kode Unit : A.01UGS00.010.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 16 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

POKOK
ELEMEN KOMPETENSI CAPAIAN UNIT KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN
PEMBAHASAN
1. Menyiapkan peralatan 1. Ketepatan dan kecermatan
indukan. dalam mengelola unggas 1. Melakukan 1. Jenis-jenis
periode starter sesuai preheating sesuai peralatan
2. Menyiapkan pakan periode dengan standar. prosedur. indukan.
starter.
2. Menentukan jenis 2. Preheating.
3. Memelihara anak unggas. dan jumlah pakan
sesuai kebutuhan. 3. Jenis pakan
periode starter
4. Memberikan pakan.
3. Melakukan seleksi
4. Standar
dan kontrol DOD
kebutuhan pakan
sesuai prosedur.
dan minum
4. Menentukan cara
5. Seleksi DOD
pemberian pakan dan
suplement sesuai fase 6. Kontrol DOD
pertumbuhan.
7. Cara pemberian
pakan dan
minum
8. Pembesian
suplement
Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 9


1.8 Unit Kompetensi : Melakukan Biosekuriti
Kode Unit : A.01UGS00.018.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 6 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

CAPAIAN UNIT
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN
KOMPETENSI
1. Terlaksananya 1. Menyiapkan alat dan
1. Menyiapkan pelaksanaan biosekuriti sesuai bahan untuk 1. Alat dan bahan
biosekuriti. dengan prosedur. biosekuriti sesuai biosekuriti.
kebutuhan
2. Melaksanakan biosekuriti. 2. Metode biosekuriti 2. Metode biosecuriti.
disiapkan sesuai
3. Mengevaluasi hasil 3. Areal bersih dan
dengan prinsip-prinsip
biosekuriti. kotor
minimal SOP
3. Areal bersih dan kotor 4. Desinfeksi
ditetapkan sesuai
standar. 5. Pencampuran larutan
4. Desinfeksi dilakukan desinfeksi
sesuai prosedur.
5. Pelaksanaan biosekuriti 6. Alur biosekuriti.
dilakukan sesuai alur
yang ditentukan. 7. Recording.
6. Recording dan kontrol
lalulintas dilakukan 8. Kontrol lalu lintas
sesuai prosedur. area peternakan
7. Evaluasi dan tindak
lanjut ditentukan 9. Evaluasi dan tindak
sesuai kebutuhan. lanjut.
Asesmen
*) coret yang tidak perlu
Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 10
1.9 Unit Kompetensi : Melakukan Program Vaksinasi
Kode Unit : A.01UGS00.019.01
Perkiraan Waktu Pelatihan : 8 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

CAPAIAN UNIT
ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA CAPAIAN POKOK PEMBAHASAN
KOMPETENSI
1. Menyiapkan vaksin. 1. Ketepatan dalam 1. Jenis vaksin ditentukan 1. Jenis-jenis vaksin.
2. Melaksanakan melakukan program sesuai fase produksi. 2. Penyimpanan vaksin.
vaksinasi vaksinasi. 2. Penyimpanan vaksin di 3. Program vaksinasi.
3. Mengevaluasi hasil lakukan sesui 4. Metode vaksinasi.
vaksinasi prosedur. 5. Syarat vaksinasi.
3. Program dan metode 6. Pemberian vitamin
vaksinasi ditentukan dan antistress
sesuai fase. 7. Pelaksanaan
4. Syarat vaksinasi vaksinasi
dipahami sesuai 8. Penanganan sisa
ketentuan. vaksin
5. Pelaksanaan vaksinasi 9. Evaluasi pasca vaksin
dilakukan sesuai 10. Dokumentasi
prosedur. vaksinasi
6. Evaluasi dan
dokumentasi vaksinasi
dilakukan sesuai
standar.
Asesmen
*) coret yang tidak perlu

Program Pelatihan Berbasis Kompetensi 11


D. DAFTAR PERALATAN YANG DIGUNAKAN

Judul/Nama Pelatihan : Penetasan Telur Itik


Perkiraan Waktu Pelatihan : 140 JP @ 45 menit
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

No DAFTAR PERALATAN SPESIFIKASI SATUAN VOLUME

1. Alat pelindung diri Standar Pcs 16


2. Manual check list Standar Pcs 16
3. Alat komunikasi Standar Pcs 16
4. Tempat pakan Plastik Pcs 10
5. Tempat minum Plastik Pcs 10
6. Peralatan indukan Standar Pcs 5
7. Timbangan Pakan dan ayam Standar Pcs 2
8. Alat ukur suhu dan Standar Pcs 4
kelembapan
9. Kalukulator Standar Pcs 2
10. Egg Tray Plastik Pcs 5
11. Timbangan elektrik Standar Pcs 1
12. Ball point Standar Pcs 16
13. Buku catatan Standar Pcs 16
14. Ember Standar Pcs 5
15. Gayung Standar Pcs 5
16. Cawan untuk fumigasi Standar Pcs 5
17. Mesin tetas Kapasitas 100 Pcs 5
butir
*) coret yang tidak perlu

12
E. DAFTAR BAHAN YANG DIBUTUHKAN

Judul/Nama Pelatihan : Penetasan Telur Itik


Perkiraan Waktu Pelatihan : 140 JP @45 menit
Jumlah Peserta : 16 Orang
Metode Pelatihan : Luring/Daring/Blended(*)

No DAFTAR BAHAN SPESIFIKASI SATUAN VOLUME

1. Modul (Buku Standar Pcs


informasi, Buku
kerja, Buku
penilaian) 16
2. ATK Standar Pcs 16
3. Masker Standar Box 5
4. Sanitizer Standar Pcs 16
5. Hand soap Standar Pcs 5
6. Telur tetas itik umur Telur fertil Pcs 150
1-7 hari
7. Telur yg dierami Telur fertil Pcs 16
8. Telur konsumsi Telur infertil Pcs 16
9. Rodalon Standar Botol 2
10. PK Standar kg 1
11. Formalin Standar lt 1
12. Bohlam 5 W Lampu Bohlam Pcs 15
13. Bohlam 60 W Lampu Bohlam Pcs 15
14. Kabel NYY Standar Pcs 20
15. Isolasi Standar Pcs 2
16. Lampu indikator Standar Pcs 2
17. Kain lap Standar Pcs 5
18. Sabun detergent Standar kg 1
19. DOD hasil penetasan Sehat Pcs 150
20. Kapur gamping Standar kg 1
21. Vitachick Standar kg 1
22. Vita stress Standar kg 1
23. Pakan BR 1 Standar Sak 6
24. Vaksin NCD B1 Standar Dosis 200
25. Vaksin NCD Lasota Standar Dosis 200
26. Vaksin NCD Lasota Standar Dosis 200
*) coret yang tidak perlu
13
PENYUSUN

NO. NAMA PROFESI

Guntur Agung Santoso, S.Pt. Supervisor PT. Japfa Comfeed


1 Indonesia Tbk.
Instruktur Kejuruan Peternakan
2 Muhamad Najibulloh, S.Pt. BLK lembang

- Instruktur Kejuruan Peternakan


3 Ano Sukarno, S.TP. BLK lembang
- Asesor LSP P2 BLK Lembang

14

Anda mungkin juga menyukai