Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN HASIL PRATIKUM BIOLOGI

UJI MAKANAN

DISUSUN OLEH
XII ILMU BAHASA DAN BUDAYA

YAYASAN PENDIDIKAN LEMBAGA NASIONAL SETIA BUDI


SMAS SETIA BUDI SUNGAILIAT
Tahun Ajaran 2022/2023

Jalan Jenderal Sudirman No. 16 Sungailiat-Bangka 33211


Telp. (0717) 95496, Fax : (0717) 92143
Web : smassetiabudi.sch.id
E-mail : smasetiabudi@yahoo.com
SUNGAILIAT-BANGKA
BIODATA ANGGOTA

1. Nama : Jeessecha Agustine


Tempat, tanggal Lahir : Sungailiat, 26 Desember 2004
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Kelas : XII IBB

2. Nama : Marcella Valencia


Tempat, tanggal Lahir : Bandar Lampung, 24 Januari 2006
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Buddha
Kelas : XII IBB

3. Nama : Marshellin Precillia


Tempat, tanggal lahir : Sungailiat, 02 Juli 2005
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Buddha
Kelas : XII IBB

4. Nama : Violin Juneycia


Tempat, tanggal lahir : Sungailiat, 21 Juni 2005
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Buddha
Kelas : XII IBB

5. Nama : Viorini
Tempat, tanggal lahir : Pangkalpinang, 19 November 2005
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Buddha
Kelas : XII IBB

SMAS Setia Budi Sungailiat


KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa karena rahmat-Nya,
laporan kami yang berjudul “LAPORAN HASIL PRATIKUM BIOLOGI: UJI
MAKANAN” ini dapat terselesaikan dengan baik.
Karya ini dapat diselesaikan dengan baik berkat bantuan dari berbagai pihak
yang telah membantu. Oleh karena itu, kami dari pihak yang dibantu atau pihak yang
membuat mengucap terima kasih kepada
1. Ibu Ir. Dian Rossana Anggraini, sebagai pembimbing penulis dalam tata cara
melakukan uji makanan hingga bagian penulisan laporan.
2. Ibu Indah, sebagai pembimbing pengujian makanan dari awal hingga selesai.
3. Rekan-rekan kelompok yang saling mendukung dalam menyelesaikan laporan
ini yang tidak dapat disebutkan satu per-satu.
Penulis menyadari bahwa laporan ini memiliki banyak kekurangan dari segi
penyusunan laporan ataupun segi pengujiannya. Penulis mengharapkan kritik dan
saran dari pembaca semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

SMAS Setia Budi Sungailiat


DAFTAR ISI

HALAMAN

HALAMAN JUDUL.....................................................................................................i

BIODATA ANGGOTA...............................................................................................ii

KATA PENGANTAR.................................................................................................iii

DAFTAR ISI................................................................................................................iv

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................1
1.1 Latar Belakang...............................................................................................1
1.2 Tujuan Uji Makanan.......................................................................................1
1.3 Manfaat Uji Makanan.....................................................................................1

BAB II METODE PRATIKUM.............................................................................2


2.1 Bahan..............................................................................................................2
2.2 Alat.................................................................................................................2

BAB III CARA KERJA...........................................................................................3


3.1 Proses Awal....................................................................................................3
3.2 Proses Campur Larutan..................................................................................3
3.3 Proses Akhir...................................................................................................3
3.4 Proses Pengujian Lemak................................................................................3

BAB IV HASIL UJI MAKANAN...........................................................................5


4.1 Warna Awal....................................................................................................5
4.2 Warna Akhir...................................................................................................5
4.3 Kadar Lemak..................................................................................................6
Kertas Hasil Pengujian Lemak.............................................................................7

BAB V PENUTUP...................................................................................................9
5.1 Kesimpulan.....................................................................................................9

SMAS Setia Budi Sungailiat


LAMPIRAN BIODATA............................................................................................10
DAFTAR PUSTAKA.................................................................................................15

SMAS Setia Budi Sungailiat


BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pratikum merupakan bagian dari pendidikan dan pengajaran yang bertujuan
agar siswa memperoleh peluang untuk memeriksa, menguji, dan melaksanakan, dalam
keadaan nyata apa yang diperoleh dalam teori, seperti yang dapat diterapkan pada uji
makanan.
Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, setiap makhluk hidup memerlukan
makanan. Makanan yang masuk ke dalam tubuh makhluk hidup akan diuraikan atau
dipecah menjadi senyawa-senyawa yang lebih sederhana baik secara mekanik
maupun secara kimiawi agar dapat diserap tubuh. Tanpa makanan, makhluk hidup
akan sulit dalam mengerjakan aktivitas sehari-harinya. Makanan dapat membantu kita
dalam mendapatkan energi,membantu pertumbuhan badan dan otak. Memakan
makanan yang bergizi akan membantu pertumbuhan kita, baik otak maupun badan.

1.2 TUJUAN UJI MAKANAN


Tujuan umum kegiatan uji makanan adalah untuk dapat mengidentifikasi zat
makanan yang terdapat di dalam berbagai bahan makanan yang telah ditentukan.
Selain itu tujuan uji makanan dapat dideskripsikan sebagai berikut.
1. Melihat perbedaan bahan-bahan makanan setelah dituangkan larutan;
2. Menambah pengetahuan mengenai uji makanan dengan tiga larutan;
3. Mengetahui kadar lemak yang ada di bahan makanan;
4. Menguji keberadaan kandungan karbohidrat dan protein pada jenis makanan
tertentu.

1.3 MANFAAT UJI MAKANAN


Tentunya manfaat uji makanan terdapat banyak sekali, di antaranya yaitu:
1. Mengetahui kandungan zat di dalam makanan
2. Dapat mengetahui teknik uji labor melalui uji makanan di laboratorium
3. Dapat mengidentifikasi bahan-bahan makanan yang mengandung lemak

SMAS Setia Budi Sungailiat 1


BAB II
BAHAN DAN ALAT

2.1 Bahan:
1. Bahan makanan:
 Roti
 Apel
 Pisang
 Tahu
 Tempe
 Jeruk

2. Larutan Benedict

3. Larutan Biuret

4. Larutan Lugol

5. Kertas minyak

6. Kertas HVS tulis

2.2 Alat:
1. Tabung reaksi

2. Spatula

3. Alat tumbuk

4. Pipet

5. Gelas

SMAS Setia Budi Sungailiat 2


BAB III
CARA KERJA

3.1 Proses Awal


1. Siapkan semua bahan makanan (apel, pisang roti, tahu, tempe dan jeruk)
2. Tumbuk atau blender satu per-satu bahan hingga halus.
3. Setelah tertumbuk semua, setiap bahan makanan diletakkan di wadah yang
berbeda-beda.
4. Jangan lupa untuk memberi nama setiap bahan makanan.
5. Untuk buah jeruk, hanya diambil sarinya.
6. Siapkan kertas tulis, lalu catat warna awal pada setiap bahan makanan.

3.2 Proses Pencampuran Larutan


1. Siapkan 12 tabung reaksi untuk mencampurkan setiap larutan ke bahan
makanan.
2. Pisahkan 4 tabung menjadi 3 baris untuk membedakan larutan (di jeda 1 baris
pada setiap barisan rak).
3. Pindahkan bahan makanan yang sudah halus tadi ke tabung reaksi sebanyak
10 tetes dengan pipet.
4. Apabila mengalami kesusahan/larutan tidak tertuang ke dalam pipet, gunakan
spatula.
5. Setelah itu tuang setiap larutan (Reagen Benedict, Reagen Lugol, Reagen
Biuret) pada masing-masing bahan makanan yang sudah disediakan tadi
menggunakan pipet sebanyak 10 tetes.

3.3 Proses Akhir


1. Aduk/kocok, lalu bandingkan warna awal dan warna akhir setelah pemanasan.
2. Setelah melihat hasil perbedaan warnanya, catat warna akhir tersebut.

3.4 Proses Pengujian Lemak


1. Siapkan kertas minyak untuk di uji.
2. Tuangkan sedikit sisa bahan makanan pada setiap kertas.

SMAS Setia Budi Sungailiat 3


3. Biarkan selama 5 menit, lalu lap bahan makanan tersebut dengan tisu hingga
tidak ada bahan makanan yang tersisa.
4. Tunggu hingga kertas kering.

SMAS Setia Budi Sungailiat 4


BAB IV
HASIL UJI MAKANAN

4.1 Warna Awal


NAMA MAKANAN KETERANGAN
Roti Kuning pucat

Tahu Putih

Tempe Kuning pekat

Jeruk Oranye terang

Apel

Pisang

4.2 Warna Akhir


NAMA LARUTAN REAGEN LARUTAN LARUTAN
MAKANAN BENEDICT REAGEN LUGOL REAGEN BIURET
Roti Biru pucat Ungu kehitaman Kuning pekat

Tahu Biru muda pucat Kuning Ungu muda

Tempe Biru pekat Abu-abu Kuning kehijauan

Jeruk Hijau muda pekat Hijau tua Tidak berubah

Apel

Pisang

SMAS Setia Budi Sungailiat 5


4.3 KADAR LEMAK
NAMA MAKANAN KETERANGAN

Roti +

Tahu +

Tempe +

Jeruk _

Apel _

Pisang _

Keterangan:
(-) = tidak mengandung lemak
(+) = mengandung lemak

SMAS Setia Budi Sungailiat 6


Kertas Hasil Pengujian Lemak

 Kelompok 1

SMAS Setia Budi Sungailiat 7


 Kelompok 2

SMAS Setia Budi Sungailiat 8


BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
1. Larutan Benedict
 Bahan makanan yang diberi tetesan Benedict jika mengandung protein
akan berwarna biru.
 Bahan makanan
2. Larutan Lugol
 Bahan makanan yang diberi tetesan Lugol memiliki kandungan yang
berbeda-beda sehingga membentuk warna yang beragam.
3. Larutan Biuret
 Bahan makanan yang diberi tetesan Biuret jika mengandung protein
akan berwarna biru.
 Bahan makanan yang diberi tetesan Biuret akan berubah menjadi
warna merah muda hingga ungu jika makanan tersebut mengandung
protein.
4. Pengujian Kadar Lemak
 Bahan makanan yang membentuk endapan putih maka mengandung
lemak.

SMAS Setia Budi Sungailiat 9


LAMPIRAN BIODATA

Nama : Andhika putra rayana


Tempat/tanggal lahir : 1 september 2005
Jenis kelamin : laki laki
NIS/NISN :
Nama Sekolah : SMAS Setia Budi Sungailiat
Kelas : XII IBB
Agama : Islam
Alamat sekolah : Jl. Jendral Sudirman No. 16, Sungailiat-Bangka
No telp sekolah : (0717)95496
E-mail : andhika.putra.rayana@gmail.com
Alamat rumah : Jl.
Hobi : Mendengar lagu,menulis,menonton film
Cita - cita pribadi : Jurnalis/penulis
Nama orang tua :
Ayah : Taufik Hendrayana
Ibu : Yohana fransiska
Pekerjaan orang tua :
Ayah : Wiraswasta
Ibu : Ibu rumah tangga
Pendidikan orang tua :
Ayah : S1
Ibu : D3
Bidang ilmu yang digemari : Sastra indo/Sastra inggris

SMAS Setia Budi Sungailiat 10


Nama : Fera Amalia
Tempat/tanggal lahir : 7 Agustus 2004
Jenis kelamin : perempuan
NIS/NISN : 0041890235
Nama Sekolah : SMAS Setia Budi Sungailiat
Kelas : XII IBB
Agama : Kristen
Alamat sekolah : Jl. Jendral Sudirman No. 16, Sungailiat-Bangka
No telp sekolah : (0717)95496
E-mail : anekavera18@gmail.com
Alamat rumah : Jl.Simpang jurung,Sunghin
Hobi : Berenang, Mendengar kan lagu
Cita - cita pribadi : tour guide
Nama orang tua :
Ayah : Djung min
Ibu : Tristanty
Pekerjaan orang tua :
Ayah : -
Ibu : Ibu rumah tangga
Pendidikan orang tua :
Ayah : SMP
Ibu : SMA
Bidang ilmu yang digemari : PJOK

SMAS Setia Budi Sungailiat 11


Nama : Metta Ardelia Chow
Tempat/tanggal lahir : 23 Agustus 2005
Jenis kelamin : perempuan
NIS/NISN :
Nama Sekolah : SMAS Setia Budi Sungailiat
Kelas : XII IBB
Agama : Buddha
Alamat sekolah : Jl. Jendral Sudirman No. 16, Sungailiat-Bangka
No telp sekolah : (0717)95496
E-mail : metta.ardelia@gmail.com
Alamat rumah : Kuday utara no.212
Hobi : Menonton film, Mendengar kan lagu
Cita - cita pribadi : Pengusaha
Nama orang tua :
Ayah : Sayuti Chow
Ibu : Ngit yang
Pekerjaan orang tua :
Ayah : Pekerja Kantoran
Ibu : -
Pendidikan orang tua :
Ayah : S1
Ibu : SMK
Bidang ilmu yang digemari : B.inggris

SMAS Setia Budi Sungailiat 12


Nama : Della Felita
Tempat/tanggal lahir : Sungailiat, 2 Mei 2005
Jenis kelamin : perempuan
NIS/NISN : 0052674795
Nama Sekolah : SMAS Setia Budi Sungailiat
Kelas : XII IBB
Agama : Buddha
Alamat Sekolah : Jln. Jendral Sudirman No. 16, Sungailiat Bangka
No telp sekolah : (0717)95496
E-mail : ddella367@gmail.com
Alamat rumah : Jln. Bukit Semut
Hobi : Menyanyi
Cita - cita pribadi : pengusaha
Nama orang tua :
Ayah : Kon Tjen
Ibu : Marvina
Pekerjaan orang tua :
Ayah : buruh harian
Ibu : ibu rumah tangga
Pendidikan orang tua :
Ayah : SMA
Ibu : SMA
Bidang ilmu yang digemari : Bahasa Inggris

SMAS Setia Budi Sungailiat 13


SMAS Setia Budi Sungailiat 14
DAFTAR PUSTAKA

https://www.studocu.com/id/document/universitas-negeri-surabaya/pendidikan-
biologi/laporan-praktikum-biologi-uji-makanan/26052631

http://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/6881/3/BAB%20II.pdf

https://typograp.com/blog/laporan-praktikum-uji-makanan/

https://www.coursehero.com/file/48182492/LAPORAN-UJI-MAKANAN-kasardocx/

https://www.merdeka.com/jabar/uji-makanan-adalah-cara-mengetahui-kandungan-
suatu-bahan-penting-dilakukan-kln.html

SMAS Setia Budi Sungailiat 15

Anda mungkin juga menyukai