Anda di halaman 1dari 2

TEMPLATE

PENDALAMAN MATERI UNTUK PROBLEM BASED LEARNING


(pbl)(MODUL MATERI PROFESIONAL)

Nama Mahasiswa : Lindayani


Kelompok Mapel : PAI 4
Judul Masalah : Peran Pendidik dalam Menanamkan Akhlak Peserta didik

No Langkah- Deskripsi Kegiatan Analisis/ Penjelasan


Langkah/Tahap
1. Identifikasi a. Banyak Peserta Didik yang ribut Latar belakang penyebab masalah tersebut ialah, diantaranya :
Masalah Materi dan menggangu atau mengolok-  Banyak nya peserta didik belum bisa membaca al-Qur’an
Pembelajaran olok teman sebayanya.  Banyak nya peserta didik belum memahami tata cara salat dan atau belum melaksanakan salat 5
a. waktu
Menemukan beberapa b. Peserta didik tidur saat  Peran lingkungan peserta didik
masalah Materi/content pembelajaran berlangsung
pelajaran dan Pendidik disini memiliki peran yang sangat penting agar dapat membentuk peserta didik yang mampu dan
c. Kurangnya contoh yang baik, di memiliki akhlak yang baik. Apabila peserta didiki memiliki motivasi belajar yang rendah akan berdampak
melakukan perincian
lingkungan sekolah maupun di buruk bagi peserta didik itu sendiri dan kualitas pembelajaran, terutama hasil belajar.
masalah tersebut yang lingkungan rumah Pendidik harus bisa merancang model pembelajaran yang efektif dan efisien yang disesuaikan dengan
berkaitan dengan tugas keadaaan kelas.
guru dalam d. Peserta didik belum memahami
pembelajaran. tentang Aqidah Faktor yang mempengaruhi proses pembelajaran di dalam kelas :
b. Rincian masalah  Faktor internal : Psikologi peserta didik
pembelajaran Psikologi : minat, bakat, kecerdasan, dan motivasi
selanjutnya  Faktor eksternal : lingkungan dan instrumen
dikelompokkan Lingkungan : sosial dan alam
berdasarkan satuan Instrumen : kurikulum, sarana dan prasarana, model/metode pembelajaran serta pendidik.
konsep masalah konsep
literasi, numerasi,
strategi, asesmen dan
lain-lain.
Karakteristik masalah
PBL antara lain: masalah
harus kompleks, tidak
terstruktur, dan terbuka
serta realistis terhubung
dengan pengalaman
siswa dalam belajar dan
pembelajaran.

Anda mungkin juga menyukai