Anda di halaman 1dari 5

IDENTIFIKASI PASIEN

No. Dokumen :

SOP No. Revisi :

Tanggal Terbit :

Halaman :

UPT.
PUSKESMAS Drg. BAMBANG MULYAWAN
JUMAPOLO NIP.196903262003121003

1. Pengertian Identifikasi pasien adalah : Suatu proses kegiatan yang


dilakukan untuk mengidentifikasikan semua persyaratan
pelanggan
2. Tujuan  Untuk mengidentifikasi semua persyaratan yang diinginkan
oleh pelanggan terhadap pelayanan kesehatan rawat jalan
 Agar pelanggan mendapatkan pelayanan sesuai dengan
persyaratan yang diinginkan oleh pelanggan untuk
memberikan informasi yang jelas tentang sarana pelayanan
yang tersedia di Puskesmas
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Jumapolo No.
Tentang Jenis-jenis pelayanan puskesmas jumapolo
4. Referensi Pedoman penyelenggaraan rekam medis rumah sakit 2006

5. Prosedur/langkah- a. Petugas memberikan informasi kebutuhan pelanggan


langkah b. Petugas menanyakan kepada pelanggan tentang kejelasan
informasi yang telah diberikan
c. Petugas menanyakan identitas lengkap pasien
d. Petugas mencatat identitas lengkap pasien kedalam rekam
medis
e. Petugas mencatat identitas pasien di buku register
f. Petugas memberitahukan kepada pasien poli tujuan
g. Petugas mengelompokkan RM sesuai poliklinik yang dituju
h. Petugas menyerahkan RM ke poli tujuan
6. Diagram Alir -

7. Unit terkait  Pelayanan Rawat jalan


 Pelayanan Rawat inap
 Pelayanan Gawat Darurat
HAK DAN KEWAJIBAN PETUGAS
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :

UPT. Puskesmas Drg. BAMBANG MULYAWAN


Jumapolo NIP.196903262003121003

1.Pengertian 1. Hak adalah sesuatu yang diperoleh setelah melaksanakan


kewajiban
2. Kewajiban adalah suatu tugas yang harus dilaksanakan
2.Tujuan Ada aturan petugas dalam keleluasaan melaksanakan tugas

3.Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Jumapolo No


tentang
4.Referensi Kesepakatan bersama

5.Prosedur/langkah-
langkah A. HAK PETUGAS
1. Petugas berhak untuk mendapatkan peralatan yang
dibutuhkan
2. Petugas berhak untuk mendapatkan perlindungan dalam
melaksanakan tindakan
3. Petugas berhak untuk mendapatkan pendidikan,
pelatihan dan ketrampilan untuk meningkatkan
pengetahuan petugas
4. Petugas berhak untuk mendapatkan rewards
B. KEWAJIBAN PETUGAS
1. Petugas memberikan informasi pada pasien/klien sesuai
yang kebutuhan yang diperlukan oleh pasien
2. Petugas memberikan pelayanan dan tindakan yang
sesuai standar operasional prosedur
3. Petugas memberikan saran dan tanggapan atas keluhan
pasien
4. Petugas menyimpan rahasia informasi yang diberikan
pasien
6.Diagram Alir -

7.Unit terkait  Pelayanan Rawat jalan


 Pelayanan Rawat inap
 Pelayanan Gawat Darurat
IDENTIFIKASI PASIEN
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tgl. :
MulaiBerlaku
PUSKESMAS Halaman :1
JUMAPOLO

Tidak
No Langkah Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
Apaka petugasmemberikaninformasikebutuhanpelan
1
h ggan
Apaka petugasmenanyakankepadapelanggantentan
2
h gkejelasaninformasi yang telahdiberikan
Apaka petugasmenanyakanidentitaslengkappasien
3
h
Apaka petugasmencatatidentitaslengkappasienkedal
4
h amrekammedik
Apaka petugasmencatatidentitaspasien di buku
5
h register
Apaka petugasmemberitahukankepadapasienpolituj
6
h uan
Apaka petugasmengelompokkanrmsesuaipoliklinik
7
h yang dituju
Apaka petugasmenyerahkanrmkepolitujuan
8
h
Apaka petugasmencatatkegiatan yang
9
h telahdilakukanpadarekam medic pasien
Apaka petugasmencatatidentitasdanhasilkegiatanpa
10
h dabuku register

CR: …………%

Jumapolo, ………………..
Pelaksana / Auditor

………………………..

Anda mungkin juga menyukai