Anda di halaman 1dari 23

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PRODI S1 KEPERAWATAN
FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
GANJIL 2023 – 2024

MATA KULIAH KODE Rumpun Mata Kuliah BOBOT (sks) SEMESTER Revisi
SKC22103 Keperawatan Dasar T=3 P=1 I 3
Ketua Program Studi Koordinator Rumpun Ilmu Dosen PJMK

Siti Nurjanah S.Kep.,Ns., M.Kep. Erika Martining Wardani, S.Kep.,Ns., M.Ked.Trop.


NPP. 0206713 NPP. 15071018
Capaian Pembelajaran (CP) Program Studi S1 Keperawatan
Capaian Pembelajaran Lulusan
1. Care Provider (Pemberi asuhan keperawatan)
Perawat sebagai individu maupun tim memberikan pelayanan keperawatan maupun kesehatan kepada klien (individu, keluarga, dan ko munitas) berdasarkan keilmuan yang
dimiliki dengan senantiasa mempertimbangkan aspek legal dan etis. Dengan keunggulan pada keperawatan komunitas dan keperawatan komunitas pesantren.
2. Communicator (Interaksi dan transaksi dengan klien, keluarga, dan tim kesehatan)
Perawat sebagai pemberi pelayanan kesehatan mampu menampilkan kemampuan berinteraksi dan berkomunikasi secara efektif-terapeutik terhadap klien (individu, keluarga
dan komunitas) serta kemampuan membangun komunikasi dengan rekan sejawat dan tim pelayanan kesehatan lain.
3. Educator dan health promotor (Pendidikan dan promosi kesehatan bagi klien, keluarga dan masyarakat)
Perawat sebagai pemberi palayanan kesehatan mampu menyediakan dan mengimplementasikan program promosi kesehatan bagi klien (individu, keluarga, dan komunitas)
untuk mengurangi angka kesakitan, meningkatkan gaya hidup dan lingkungan yang sehat.
4. Manager dan leader (pengelola asuhan keperawatan, manajemen praktik/ruangan pada tatanan rumah sakit maupun masyarakat)
Perawat sebagai bagian dari sistem pelayanan kesehatan yang harus mampu mengelola system pelayanan keperawatan dalam satu unit ruang rawat rumah sakit maupun
masyarakat dalam lingkup tanggungjawabnya
5. Researcher (Peneliti pemula )
Perawat sebagai professional harus mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif berdasarkan kaidah, tatacara dan etika ilmiah dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan ilmu humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya.

Capaian Pembelajaran Program Studi


Sikap
S1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi nilai kemanusiaan, profesional, etika, hukum, moral dan budaya dalam keperawatan;
S9 Mampu mengembangkan keahlian professional melalui pembelajaran seumur hidup

Pengetahuan
P2 Menguasai konsep teoritis ilmu biomedik
P3 Menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan/ praktik keperawatan yang dilakukan secara mandiri atau berkelompok , pada bidang keilmuan
keperawatan dasar, keperawatan medikal bedah, keperawatan anak, keperawatan maternitas, keperawatan jiwa, keperawatan keluarga, keperawatan gerontik, dan
keperawatan komunitas, serta keperawatan bencana
P10 Menguasai pengetahuan faktual tentang sistem informasi asuhan keperawatan dan kesehatan;
Keterampilan Umum
1. Mengomunikasikan pemikiran/argumen atau karya inovasi yang bermanfaat bagi pengembangan profesi, dan kewirausahaan, yang dapa t dipertanggungjawabkan
secara ilmiah dan etika profesi, kepada masyarakat terutama masyarakat profesinya
2. Memimpin suatu tim kerja untuk memecahkan masalah pada bidang profesinya;
3. Bekerjasama dengan profesi lain yang sebidang dalam menyelesaikan masalah pekerjaan bidang profesinya;
4. Mendokumentasikan, menyimpan, mengaudit, mengamankan, dan menemukan kembali data dan informasi untuk keperluan pengembangan hasil kerja profesinya;
5. Meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri

Keterampilan Khusus
1. Mampu memberikan asuhan keperawatan yang lengkap dan berkesinambungan yang menjamin keselamatan klien (patient safety) sesuai standar asuhan
keperawatan dan berdasarkan perencanaan keperawatan yang telah atau belum tersedia;
2. Mampu memberikan asuhan keperawatan pada area spesialisasi (keperawatanmedikal bedah, keperawatan anak, keperawatan maternitas, keperawatan jiwa, atau
keperawatan komunitas (termasuk keperawatan keluarga dan keperawatan gerontik) sesuai dengan delegasi dari ners spesialis
3. Mampu melakukan studi kasus secara teratur dengan cara refleksi, telaah kritis, dan evaluasi serta peer review tentang praktik keperawatan yang dilaksanakannya;
4. Mampu mengelola sistem pelayanan keperawatan dalam satu unit ruang rawatdalam lingkup tanggungjawabnya;
5. Mampu melakukan penelitian dalam bidang keperawatan untuk menghasilkan langkah-langkah pengembangan strategis organisasi;

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah :


Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu:
1. Menerapkan konsep biologi sel dan genetika sebagai suatu pendekatan dalam menyelesaikan masalah keperawatan
2. Menerapkan prinsip-prinsip fisika (biomekanik dan biolistrik) sebagai suatu pendekatan dalam menyelesaikan masalah keperawatan
3. Menganalisis masalah keperawatan dengan menggunakan prinsip-prinsip biokimia dan gizi sebagai bagian pendekatan holistik keperawatan
4. Menjelaskan konsep-konsep anatomi dan fisiologi manusia sebagai suatu pendekatan dalam menyelesaikan masalah keperawatan.
5. Menjelaskan mekanisme fisiologi tubuh manusia dalam berbagai aktifitas.
6. Menjelaskan mekanisme fisiologi tubuh manusia dalam mempertahankan homeostasis tubuh.
Diskripsi Singkat Mata Mata kuliah ini merupakan bagian dari kelompok ilmu alam dasar yang membahas tentang konsep biologi, fisika, biokimia, gizi dengan memperhatikan lingkungan dan etika
Kuliah keilmuan, serta konsep-konsep anatomi dan fisiologi manusia dalam mempertahankan homeostasis tubuh.
Referensi Utama :
1. Cole, L., & Kramer, P. (2015). Human Physiology, Biochemistry and Basic Medicine, 1st Edition. Massachusetts: Academic Press
2. Chiras, D.D. (2019). Human Biology, 9th edition. Massachusetts: Jones & Bartlett Learning
3. Cavagna, G. (2019). Fundamentals of Human Physiology. Berlin: Springer
4. Drake R., Vogl A.W., Mitchell A.W.M. (2014). Gray Dasar-Dasar Anatomi. Edisi Bahasa Indonesia 1. Churchill Livingstone: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd. Gabriel, J.F.
(1996). Fisika Kedokteran. Jakarta: EGC.
5. Gartner L.P., Hiatt J.L. (2014). Buku Ajar Berwarna Histologi. Edisi Bahasa Indonesia 3. Saunders: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
6. Grodner M., Escott-Stump S., Dorner S. (2016).Nutritional Foundations and Clinical Applications: A Nursing Approach. 6th edition. Mosby:Elsevier Inc
7. Hall E. (2014). Guyton dan Hall Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi Bahasa Indonesia 12. Saunders: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
8. Jabbar, A.S. (2016). Introduction to Human Physiology. Jordan: Dar Wael for Publishing
9. Mader SS (2012). Human Biology, 12th edition.USA: The McGraw-Hill Publishing Company.
10. Potter, P.A.,Perry, A.G., Stockert P., Hall A. (2014). Essentials for Nursing Practice. 8th Ed. Mosby: Elsevier Inc.
11. Silverthorn, D.U. (2016). Human Physiology: An Integrated Approach (7th Edition). London: Pearson
Pendukung :
Online Reading:
Cinahl, Proquest, Pubmed etc
Media Pembelajaran Software : Hardware :
MS windows LCD & LAPTOP
MS Office Power Point
MS Windows Media Player
Internet Explorer/ Firefox/ Chrome
Dosen Pengampu 1. Erika Martining Wardani, S.Kep.,Ns.,M.Ked.Trop
2. M. Khafid, S. Kep., Ns., Msi
3. Dr. Teguh Herlambang
4. Pratiwi Hariyani Putri, S.Gz., M. Kes
Mata Kuliah Prasyarat -
Evaluasi/Penilaian 1. Penugasan telaah jurnal dan pembuatan makalah (20%)
2. Softskill (10%)
3. Praktikum (20%)
4. UTS (20%)
5. UAS (30%)

Pengalaman
Belajar Penilaian
Pertem Kemampuan Akhir Metode
Waktu (menit) Bahan Kajian (Soft skill) Pengajar
uan Ke Yang Direncanakan pembelajaran
Kriteria Indikator Bobot
a. Rancangan pembelajara
b. Kompetensi yang diharapkan
terhadap mata kuliah
c. Kompetensi yang diharapkan
terhadap mata kuliah
1 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep-konsep anatomi dan Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Mengidentifikasi istilah-istilah 3 EMW
Senin, konsep anatomi dan fisiologi Discussion Berpikir kritis memahami dalam anatomi dan fisiologi
11 Sept 23 fisiologi manusia 1. Istilah-istilah dalam anatomi dan konsep tubuh manusia.
09.40-11.30 (A) sebagai suatu pembagian region tubuh 2. Menjelaskan macam-
Senin, pendekatan dalam 2. Macam-macam jaringan macam jaringan
11 Sept 23 menyelesaikan 3. Sistem pada tubuh manusia 3. Menjelaskan sistem pada
15.40-17.20 (B) masalah keperawatan tubuh manusia
Senin,
11 Sept 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
11 Sept 23
13.00-14.40 (D)
2 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi sistem 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Rabu, konsep anatomi dan 1. Sistem pencernaan dan materi dalam memahami sistem pencernaan dan
13 Sept 23 fisiologi manusia metabolisme tubuh mengenai kelompok, konsep metabolisme dan perkemihan
07.00-08.40 (A) 2. Sistem perkemihan anatomi dan tanggung 2. Menjelaskan fisiologis sistem
Kamis, fisiologi jawab, sistem pencernaan dan
14 Sept 23 2. Presentasi berpikir metabolisme dan perkemihan
13.00-14.40 (B) 3. Diskusi kreatif,
Selasa, percaya diri
12 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
12 Sept 23
13.00-14.40 (D)
3 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi sistem 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Kamis, konsep anatomi dan endokrin materi dalam memahami sistem endokrin
14 Sept 23 fisiologi manusia mengenai kelompok, konsep 2. Menjelaskan fisiologis sistem
07.00-08.40 (A) anatomi dan tanggung sistem endokrin
Jumat, fisiologi jawab,
15 Sept 23 2. Presentasi berpikir
13.00-14.40 (B) 3. Diskusi kreatif,
Rabu, percaya diri
13 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
13 Sept 23
15.40-17.20 (D)
4 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Senin, konsep anatomi dan 1. sistem integument materi dalam memahami sistem sistem integumen
18 Sept 23 fisiologi manusia 2. sistem imun mengenai kelompok, konsep 2. Menjelaskan fisiologis
09.40-11.30 (A) anatomi dan tanggung
sistem sistem sistem imun
Senin, fisiologi jawab,
18 Sept 23 2. Presentasi berpikir
15.40-17.20 (B) 3. Diskusi kreatif,
Senin, percaya diri
18 Sept 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
18 Sept 23
13.00-14.40 (D)
5 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi sistem 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Rabu, konsep anatomi dan Muskuloskletal materi dalam memahami sistem sistem
20 Sept 23 fisiologi manusia mengenai kelompok, konsep muskuloskletal
07.00-08.40 (A) anatomi dan tanggung
2. Menjelaskan fisiologis
Kamis, fisiologi jawab,
21 Sept 23 2. Presentasi berpikir sistem sistem sistem
13.00-14.40 (B) 3. Diskusi kreatif, muskuloskletal
Selasa, percaya diri
19 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
19 Sept 23
13.00-14.40 (D)
6 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi sistem 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Kamis, konsep anatomi dan 1. Sistem reproduksi materi dalam memahami sistem sistem reproduksi
21 Sept 23 fisiologi manusia 2. Sistem respirasi mengenai kelompok, konsep dan respirasi
07.00-08.40 (A) anatomi dan tanggung
2. Menjelaskan fisiologis
Jumat, fisiologi jawab,
22 Sept 23 2. Presentasi berpikir sistem sistem reproduksi
13.00-14.40 (B) 3. Diskusi kreatif, dan respirasi
Rabu, percaya diri
20 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
20 Sept 23
15.40-17.20 (D)
7 2 x 50’ Menjelaskan konsep- Konsep anatomi dan fisiologi sistem 1. Merangkum Bekerja Ketepatan 1. Mengidentifikasi anatomi 3 EMW
Senin, konsep anatomi dan 1. Sistem kardiovaskuler materi dalam memahami sistem sistem sistem
25 Sept 22 fisiologi manusia 2. Sistem persarafan mengenai kelompok, konsep kardiovaskuler dan
09.40-11.30 (A) anatomi dan tanggung
persarafan
Senin, fisiologi jawab,
25 Sept 23 2. Presentasi berpikir 2. Menjelaskan fisiologis
15.40-17.20 (B) 3. Diskusi kreatif, sistem sistem sistem
Senin, percaya diri kardiovaskuler dan
25 Sept 23 persarafan
07.00-08.40 (C)
Senin,
25 Sept 23
13.00-14.40 (D)
8 3 x 50’ Menerapkan Praktik anatomi sistem : Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi anatomi 3 EMW
Rabu, praktikum anatomi 1. Pencernaan (roleplay) si dengan melakukan sistem pencernaan dan endokrin
27 Sept 23 dan fisiologi 2. Endokrin baik, berfikir praktikum
07.00-08.40 (A) kritis
Kamis,
28 Sept 23
13.00-14.40 (B)
Selasa,
26 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
26 Sept 23
13.00-14.40 (D)
9 3 x 50’ Menerapkan Praktik anatomi sistem : Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi anatomi 3 EMW
Kamis, praktikum anatomi 1. Perkemihan (roleplay) si dengan melakukan sistem perkemihan dan respirasi
28 Sept 23 dan fisiologi 2. Respirasi baik, berfikir praktikum
07.00-08.40 (A) kritis
Jumat,
29 Sept 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
27 Sept 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
27 Sept 23
15.40-17.20 (D)
10 3 x 50’ Menerapkan Praktik anatomi sistem : Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi anatomi 3 EMW
Senin, praktikum anatomi 1. Integumen (roleplay) si dengan melakukan sistem integumen,
02 Okt 23 dan fisiologi 2. Muskuloskletal baik, berfikir praktikum muskuloskletal dan
09.40-11.30 (A) 3. kardiovaskuler kritis kardiovaskuler
Senin,
02 Okt 23
15.40-17.20 (B)
Senin,
02 Okt 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
02 Okt 23
13.00-14.40 (D)
11 3 x 50’ Menerapkan Praktik anatomi sistem : Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi anatomi 3 EMW
Rabu, praktikum anatomi 1. Reproduksi (roleplay) si dengan melakukan sistem Reproduksi, persyarafan
04 Okt 23 dan fisiologi 2. Persyarafan baik, berfikir praktikum dan imun
07.00-08.40 (A) 3. Imun kritis
Kamis,
05 Okt 23
13.00-14.40 (B)
Selasa,
03 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
03 Okt 23
13.00-14.40 (D)
12 2 x 50’ Menjelaskan 1. Kompartemen dan komposisi Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan kompartemen 3 MK
Kamis, mekanisme fisiologi cairan tubuh Discussion Berpikir kritis memahami dan komposisi cairan tubuh;
05 Okt 23 tubuh manusia dalam 2. Teori asam basa konsep teori asam basa dan derajat
07.00-08.40 (A) mempertahankan 3. Derajat keasaman larutan (pH) keasaman larutan (pH)
Jumat, homeostasis tubuh
06 Okt 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
04 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
04 Okt 23
15.40-17.20 (D)
13 3 x 50’ Menjelaskan 1. Larutan elektrolit dan non Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Menjelaskan elektrolit dan 3 MK
Senin, mekanisme fisiologi elektrolit Discussion Berpikir kritis memahami non elektrolit
09 Okt 23 tubuh manusia dalam 2. Derajat keasaman larutan (pH) konsep 2. Menjelaskan sistem buffer
09.40-11.30 (A) mempertahankan tubuh
Senin, homeostasis tubuh 3. Menjelaskan elektrolit dan
09 Okt 23 non elektrolit
15.40-17.20 (B) 4. Menjelaskan sistem buffer
Senin, tubuh
09 Okt 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
09 Okt 23
13.00-14.40 (D)
14 2 x 50’ Menjelaskan konsep 1. Konsep tentang sel dan struktur Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Menjelaskan konsep tentang 3 MK
Rabu, biologi sel dan serta fungsi organel-organel sel Discussion Berpikir kritis memahami sel dan struktur serta fungsi
11 Okt 23 genetika sebagai prokariotik dan eukariotik konsep organel-organel sel prokariotik
07.00-08.40 (A) suatu pendekatan dan eukariotik
2. Konsep biologi sel dan genetika
Kamis, dalam menyelesaikan 2. Menjelaskan konsep biologi
12 Okt 23 a. Pengertian sel
masalah keperawatan sel dan genetika
13.00-14.40 (B) b. Perbedaan sel prokariotik a. Pengertian sel
Selasa, dan sel eukariotik b. Perbedaan sel prokariotik
10 Okt 23 3. Konsep struktur dan fungsi dan sel eukariotik
09.40-11.30 (C) organel-organel sel (ribosom,
Selasa, 3. Menjelaskan konsep struktur
nukleus, mitokondria, dll) dan fungsi organel-organel sel
10 Okt 23
13.00-14.40 (D) 4. Bagian dan fungsi mikroskop (ribosom, nukleus, mitokondria,
dll)
4. Menjelaskan bagian dan
fungsi mikroskop
15 2 x 50’ Menjelaskan tentang Konsep genetika I Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep genetika I 3 MK
Kamis, konsep hereditas, 1. Konsep hereditas Discussion Berpikir kritis memahami
12 Okt 23 hokum mendel, dan 2. Hukum mendel konsep
07.00-08.40 (A) struktur DNA dan 3. Struktur DNA dan RNA
Jumat, RNA 4. Replikasi DNA
13 Okt 23
13.00-14.40 (B) 5. Penyakit karena kelainan
Rabu, genetik
11 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
11 Okt 23
15.40-17.20 (D)
16 2 x 50’ Menjelaskan tentang Konsep sintesis protein (transkripsi Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Menjelaskan konsep sintesis 3 MK
Senin, sintesis protein, dan translasi) Discussion Berpikir kritis memahami protein (transkripsi dan
16 Okt 23 pengontrolan ekspresi Mutasi gen konsep translasi)
09.40-11.30 (A) gen, dan teknologi Genetika virus dan bakteri 2. Menjelaskan mutasi gen
Senin, DNA
16 Okt 23 Pengontrolan ekspresi gen 3. Menjelaskan genetika virus
15.40-17.20 (B) Teknologi DNA (PCR, Western Blott dan bakteri
Senin, dll)
16 Okt 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
16 Okt 23
13.00-14.40 (D)
17 2 x 50’ Menjelaskan tentang 1. Konsep sintesis protein Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Menjelaskan pengontrolan 3 MK
Rabu, sintesis protein, (transkripsi dan translasi) Discussion Berpikir kritis memahami ekspresi gen
18 Okt 23 pengontrolan ekspresi 2. Mutasi gen konsep 2. Menjelaskan teknologi DNA
07.00-08.40 (A) gen, dan teknologi 3. Genetika virus dan bakteri (PCR, Western Blott dll)
Kamis, DNA
19 Okt 23 4. Pengontrolan ekspresi gen
13.00-14.40 (B) 5. Teknologi DNA (PCR,
Selasa, Western Blott dll)
17 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
17 Okt 23
13.00-14.40 (D)
18 3 x 50’ Mengenal jenis – jenis Pengenalan larutan isotonik, Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi tentang 2 MK
Kamis, larutan hipotonik dan hipertonik (roleplay) si dengan melakukan larutan isotonik, hipotonik dan
19 Okt 23 baik, berfikir praktikum hipertonik
07.00-08.40 (A) kritis
Jumat,
20 Okt 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
18 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
18 Okt 23
15.40-17.20 (D)
19 3 x 50’ Praktikum menghitung kebutuhan Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Menghitung kebutuhan cairan 2 MK
Senin, cairan (roleplay) si dengan melakukan
23 Okt 23 Kelompok 1 dan baik, berfikir praktikum
09.40-11.30 (A) 2 kritis
Senin,
23 Okt 23
15.40-17.20 (B)
Senin,
23 Okt 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
23 Okt 23
13.00-14.40 (D)
20 3 x 50’ Menjelaskan jenis- 1. Demonstrasi penggunaan Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi tentang 3 MK
Rabu, jenis mikroskop mikroskop dan penjelasan (roleplay) si dengan melakukan penggunaan mikroskop dan
25 Okt 23 tentang komponen dari Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum penjelasan tentang komponen
07.00-08.40 (A) mikroskop beserta fungsinya kritis dari mikroskop beserta fungsinya
Kamis, 2. Demonstrasi struktur sel
26 Okt 23 prokariotik
13.00-14.40 (B)
Selasa,
24 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
24 Okt 23
13.00-14.40 (D)
21 3 x 50’ Menerapkan jenis sel 1. Demonstrasi struktur sel Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi struktur 3 MK
Kamis, prokariotik dan prokariotik (roleplay) si dengan melakukan sel prokariotik dan sel eukariotik
26 Okt 23 eukariotik 2. Demonstrasi struktur eukariotik Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum
07.00-08.40 (A) kritis
Jumat,
27 Okt 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
25 Okt 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
25 Okt 23
15.40-17.20 (D)
UTS
22 2 x 50’ Menjelaskan prinsip- Konsep fisika dalam keperawatan: Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep 3 TH
Senin, prinsip fisika Prinsip biomekanika dalam Discussion Berpikir kritis memahami biomekanika
13 Nop 23 (biomekanik dan keperawatan konsep
09.40-11.30 (A) biolistrik) sebagai
Senin, suatu pendekatan
13 Nop 23 dalam menyelesaikan
15.40-17.20 (B) masalah keperawatan
Senin,
13 Nop 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
13 Nop 23
13.00-14.40 (D)
23 2 x 50’ Menjelaskan 1. Konsep biolistrik Lecture, Proaktif, Ketepatan 1. Menjelaskan konsep biolistrik 3 TH
Rabu, mekanisme fisiologi 2. Konsep Atom & ion, Discussion Berpikir kritis memahami 2. Menjelaskan konsep Atom &
15 Nop 23 tubuh manusia dalam muatan listrik, konsep ion, muatan listrik, potensial,
07.00-08.40 (A) berbagai aktifitas potensial, arus & arus & hambatan listrik
Kamis,
16 Nop 23 hambatan listrik
13.00-14.40 (B)
Selasa,
14 Nop 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
14 Nop 23
13.00-14.40 (D)
24 2 x 50’ Menjelaskan Konsep potensial listrik pada Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep potensial 3 TH
Kamis, mekanisme fisiologi berbagai keadaan sel (transduksi Discussion Berpikir kritis memahami listrik pada berbagai keadaan sel
16 Nop 23 tubuh manusia dalam sinyal; potensial membrane konsep (transduksi sinyal; potensial
07.00-08.40 (A) berbagai aktifitas istirahat, depolarisasi, membrane istirahat, depolarisasi,
Jumat, hiperpolarisasi, potensial aksi) hiperpolarisasi, potensial aksi)
17 Nop 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
15 Nop 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
15 Nop 23
15.40-17.20 (D)
25 2 x 50’ Menjelaskan Konsep depolarisasi, Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep 3 TH
Senin, mekanisme fisiologi hiperpolarisasi, potensial aksi) Discussion Berpikir kritis memahami depolarisasi, hiperpolarisasi,
20 Nop 23 tubuh manusia dalam konsep potensial aksi)
09.40-11.30 (A) berbagai aktifitas
Senin,
20 Nop 23
15.40-17.20 (B)
Senin,
20 Nop 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
20 Nop 23
13.00-14.40 (D)
26 3 x 50’ Menjelaskan Konsep penghantaran impuls di Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Menjelaskan konsep 3 TH
Rabu, mekanisme fisiologi dalam tubuh dan contoh (roleplay) si dengan melakukan penghantaran impuls di dalam
22 Nop 23 tubuh manusia dalam penghantar impuls Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum tubuh
07.00-08.40 (A) berbagai aktifitas kritis
Kamis,
23 Nop 23
13.00-14.40 (B)
Selasa,
21 Nop 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
21 Nop 23
13.00-14.40 (D)
27 3 x 50’ Menjelaskan lengkung 1. Konsep lengkung reflex Demonstrasi Berkomunika Ketepatan 1. Menjelaskan konsep 3 TH
Kamis, refleks 2. Pengertian homeostasis & (roleplay) si dengan melakukan lengkung reflex
23 Nop 23 Sistem pengendalian tubuh: Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum 2. Menjelaskan pengertian
07.00-08.40 (A) mekanisme umpan balik positif kritis homeostasis & Sistem
Jumat, & negative pengendalian tubuh:
24 Nop 23 mekanisme umpan balik
13.00-14.40 (B) positif & negative
Rabu,
22 Nop 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
22 Nop 23
15.40-17.20 (D)
28 3 x 50’ Menjelaskan lengkung 3. Pengertian dan komponen Demonstrasi Berkomunika Ketepatan 3. Menjelaskan pengertian dan 3 TH
Senin, refleks lengkung refleks (roleplay) si dengan melakukan komponen lengkung refleks.
27 Nop 23 Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum
09.40-11.30 (A) kritis
Senin,
27 Nop 23
15.40-17.20 (B)
Senin,
27 Nop 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
27 Nop 23
13.00-14.40 (D)
29 2 x 50’ Menganalisis masalah Prinsip-prinsip biokimia dalam tubuh Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep biokimia 3 PHP
Rabu, keperawatan dengan manusia: keseimbangan asam Discussion Berpikir kritis memahami dan gizi :
29 Nop 23 menggunakan prinsip- basa, cairan tubuh, metabolisme konsep 1. Pengertian dan jenis
07.00-08.40 (A) prinsip biokimia dan karbohidrat, protein, lipid, purin, dan metabolisme
Kamis, gizi sebagai bagian pirimidin 2. Enzim
30 Nop 23 pendekatan holistik 3. Respirasi seluler (aerob
13.00-14.40 (B) keperawatan
Selasa, dan anaerob)
28 Nop 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
28 Nop 23
13.00-14.40 (D)
30 2 x 50’ Menganalisis masalah Prinsip-prinsip biokimia dalam tubuh Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep biokimia 3 PHP
Kamis, keperawatan dengan manusia: keseimbangan asam Discussion Berpikir kritis memahami dan gizi :
30 Nop 23 menggunakan prinsip- basa, cairan tubuh, metabolisme konsep 1. Keseimbangan asam
07.00-08.40 (A) prinsip biokimia dan karbohidrat, protein, lipid, purin, dan basa
Jumat, gizi sebagai bagian pirimidin 2. Cairan tubuh
01 Des 23 pendekatan holistik 3. Metabolisme
13.00-14.40 (B) keperawatan
Rabu, karbohidrat, protein,
29 Nop 23 lipid, purin, dan pirimidin
09.40-11.30 (C)
Rabu,
29 Nop 23
15.40-17.20 (D)
31 2 x 50’ Menganalisis masalah Konsep Gizi: zat gizi makro dan Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep biokimia 3 PHP
Senin, keperawatan dengan mikro, angka kecukupan gizi yang Discussion Berpikir kritis memahami dan gizi :
04 Des 23 menggunakan prinsip- dianjurkan, kebutuhan gizi individu, konsep 1. Zat gizi makro dan mikro
09.40-11.30 (A) prinsip biokimia dan penilaian status gizi individu, dasar- 2. Angka kecukupan gizi
Senin, gizi sebagai bagian dasar diet klinik yang dianjurkan
04 Des 23 pendekatan holistik 3. Kebutuhan gizi individu
15.40-17.20 (B) keperawatan
Senin, 4. Penilaian status gizi
04 Des 23 individu
07.00-08.40 (C)
Senin,
04 Des 23
13.00-14.40 (D)
32 2 x 50’ Menganalisis masalah Konsep Gizi: zat gizi makro dan Lecture, Proaktif, Ketepatan Menjelaskan konsep biokimia 3 PHP
Rabu, keperawatan dengan mikro, angka kecukupan gizi yang Discussion Berpikir kritis memahami dan gizi :
06 Des 23 menggunakan prinsip- dianjurkan, kebutuhan gizi individu, konsep Dasar-dasar diet klinik
07.00-08.40 (A) prinsip biokimia dan penilaian status gizi individu, dasar-
Kamis, gizi sebagai bagian dasar diet klinik
07 Des 23 pendekatan holistik
13.00-14.40 (B) keperawatan
Selasa,
05 Des 23
09.40-11.30 (C)
Kamis,
08 Des 22
13.00-14.40 (D)
33 3 x 50’ Menerapkan diet pada Praktikum Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi 2 PHP
Kamis, pasien dengan Pengaturan jenis diet pada pasien: (roleplay) si dengan melakukan pengaturan jenis diet
07 Des 23 penyakit tertentu 1. Diabetes mellitus Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum
07.00-08.40 (A) 2. Demam tifoid kritis
Jumat, 3. Gagal ginjal
08 Des 23
13.00-14.40 (B)
Rabu,
06 Des 23
09.40-11.30 (C)
Rabu,
06 Des 23
15.40-17.20 (D)
34 3 x 50’ Menerapkan Praktikum Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi 2 PHP
Senin, penghitungan kalori Pengaturan jenis diet pada pasien: (roleplay) si dengan melakukan penghitungan kalori diet
11 Des 23 pada diet dengan Pre dan post op pembedahan Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum
09.40-11.30 (A) penyakit tertentu kritis
Senin,
11 Des 23
15.40-17.20 (B)
Senin,
11 Des 23
07.00-08.40 (C)
Senin,
11 Des 23
13.00-14.40 (D)
35 3 x 50’ Menerapkan Praktikum Demonstrasi Berkomunika Ketepatan Melakukan demonstrasi 2 PHP
Rabu, penghitungan kalori Pengaturan jenis diet pada pasien: (roleplay) si dengan melakukan penghitungan kalori diet
13 Des 23 pada diet dengan Diet Komplikasi Kehamilan Kelompok 1 dan 2 baik, berfikir praktikum
07.00-08.40 (A) penyakit tertentu kritis
Kamis,
14 Des 23
13.00-14.40 (B)
Selasa,
12 Des 23
09.40-11.30 (C)
Selasa,
12 Des 23
13.00-14.40 (D)
UAS
Tugas Mahasiswa
Tugas 1 pembuatan makalah
1. Kertas ukuran A4 70 gram warna putih (isi)
2. Jenis Font : Times New Roman ukuran 12pt
3. Spasi 1,5pt KECUALI :
a. Halaman Judul (spasi 1pt)
b. Daftar Isi (spasi 1pt)
c. Daftar Pustaka (spasi 1pt) sesuai dengan aturan APA Style
4. Margin :
a. Atas = 3 cm
b. Bawah = 3 cm
c. Kiri = 4 cm
d. Kanan = 3 cm
5. Penulisan Bab :
a. BAB : BAB 1, BAB 2, BAB 3
b. SUB BAB : 1.1, 1.2, 1.3, dst
c. ANAK SUB BAB : 1.1.1, 1.1.2, 1.2.1, dst
d. ANAK SUB BAB : 1, 2, 3 dst
e. ANAK SUB BAB : a, b, c, dst
f. ANAK SUB BAB : 1), 2), 3), dst
g. ANAK SUB BAB : a), b), c), dst
6. Isi Resume : sesuai RPS
7. WARNA SAMPUL :
a. KELAS 1A : Merah
b. KELAS 1B : Kuning
c. KELAS 1C : Hijau
d. KELAS 1D : Biru
KETENTUAN :

1. Mahasiswa disarankan untuk membaca materi sesuai jadwal yang diberikan sebelum perkuliahan
2. Mahasiswa wajib berperan aktif dalam Tanya jawab yang dilakukan setelah materi disampaikan
fasilitator
3. Pembagian Tugas SGD:
a. Mahasiswa dibagi menjadi 10 Kelompok sesuai dengan topik dalam Mata Kuliah Ilmu Biomedik Dasar.
b. Setiap kelompok wajib membuat makalah dengan susunan sebagai berikut:
i. Judul
Contoh : anatomi dan fisiologi sistem pencernaan

ii. BAB 1 Pendahuluan


Latar Belakang, Rumusan Masalah, Tujuan, Manfa’at

iii. BAB II Tinjauan Pustaka

Contoh :
a. konsep anatomi sistem pencernaan
b. konsep fisiologi sistem pencernaan
c. lagu ciptaan sistem pencernaan

iv. BAB IV Penutup

Kesimpulan
saran

v. Daftar Pustaka

c. Setiap kelompok dalam membuat makalah wajib konsultasi dengan fasilitator minimal 1x
d. Makalah diserahkan maksimal 2 hari sebelum presentasi kepada fasilitator
e. Setiap kelompok wajib mempresentasikan makalahnya
f. Aspek yang dinilai dari makalah
1. Penampilan dan kerapian
2. Sistematika Penulisan
3. Cakupan konsep yang dibahas
4. Kejelasan dan kesesuaian penyajian konsep dengan berdasar referensi yang up to date
5. Daftar pustaka yang digunakan

g. Aspek yang dinilai dari presentasi kelompok


1. Kejelasan tujuan presentasi
2. Cakupan konsep yang dibahas
3. Kejelasan analisis konsep
4. Penggunaan AVA dengan tepat
5. Respon terhadap pertanyaan
6. Keterlibatan anggota kelompok
7. Ketepatan pembagian dan pengaturan waktu

h. Setelah proses presentasi, kelompok wajib melakukan revisi makalah dan dikumpulkan pada PJMK
maksimal 1 minggu setelah diskusi dalam bentuk makalah dan CD serta di upload kedalam link
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SURABAYA
FAKULTAS KEPERAWATAN DAN KEBIDANAN
PRODI S1 KEPERAWATAN

RENCANA TUGAS MAHASISWA


MATA KULIAH Ilmu Biomedik Dasar
KODE SKC22103 SKS 4 SEMESTER 2
DOSEN PENGAMPU Erika Martining Wardani, S.Kep., Ns., M.Ked.Trop
BENTUK TUGAS
Penugasan Kelompok : makalah dan file presentasi dalam bentuk PPT (PPT dipresentasi dalam bentuk
video)
JUDUL TUGAS
Tugas 1 : Menyusun makalah dan membuat file ppt untuk dipresentasikan dalam bentuk video
Tugas 2 : membuat video lagu ciptaan

SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH


Menjelaskan kembali konsep anatomi dan fisiologi sistem
DESKRIPSI TUGAS
Tuliskan dari beberapa sumber tentang anatomi dan fisiologi sistem
METODE PENGERJAAN TUGAS
1. Mencari dan mengkaji buku sumber yang terdapat konsep anatomi dan fisiologi system
2. Menuliskan ke dalam makalah sesuai dengan materi yang didapatkan dan menuliskan sumber di
setiap tulisan yang disitasi
3. minimal konsul 2 kali ke masing-masing pembimbing
4. Menyusun slide presentasi
5. Presentasi di depan kelas/ online

BENTUK DAN FORMAT LUARAN


1. Obyek Garapan : Membuat makalah dan file presentasi tentang anatomi dan fisiologi system
2. Bentuk Luaran :
a. Kumpulan sumber pustaka yang dipergunakan di scan dan dilampirkan di makalah
b. makalah ditulis dengan aplikasi MS Word dan format sesuai ketentuan penulisan makalah,
kemudian dikumpulkan dengan format ekstensi (*.doc), dengan sistematikan nama file :
(Tugas 01 IBD_judul berdasarkan nama kasus_kelas.doc)
c. Slide presentasi power point, terdiri dari : judul, nama anggota kelompok dan nim, animasi
atau gambar yang sesuai dengan topic dengan font minimal 36pt dan jumlah slide minimal 10
slide. Dikumpulkan dalam bentuk softcopy format ekstensi (*ppt) dengan sistematika nama file
: (Tugas 01 IBD_judul berdasarkan nama kasus_kelas.ppt)

d. Video presentasi
INDIKATOR, KRITERIA DAN BOBOT PENILAIAN
1. Makalah (50%)

Rangkuman dengan sistematika dan format yang telah ditetapkan, kemutakhiran literature 10 tahun
terakhir, kejelasan dan ketajaman dalam menuliskan, konsistensi dan kerapian dalam penulisan.
2. Presentasi (50%)

Penguasaan materi (30%), kemampuan komunikasi (30%) Kemampuan menghadapi pertanyaan (30%)
dan kelengkapan perangkat hardskill dan softskill dalam presentasi (10%)
JADWAL PELAKSANAAN
Menyesuaikan jadwal
LAIN-LAIN
Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari 100% penilaian mata kuliah ini
Tugas dikerjakan secara berkelompok
Presentasi akan ditentukan di hari H
semua makalah revisi dikirim ke Google drive dengan link yang berasal dari masing-masing PJMK
mahasiswa
DAFTAR RUJUKAN
1. Cole, L., & Kramer, P. (2015). Human Physiology, Biochemistry and Basic Medicine, 1st Edition.
Massachusetts: Academic Press
2. Chiras, D.D. (2019). Human Biology, 9th edition. Massachusetts: Jones & Bartlett Learning
3. Cavagna, G. (2019). Fundamentals of Human Physiology. Berlin: Springer
4. Drake R., Vogl A.W., Mitchell A.W.M. (2014). Gray Dasar-Dasar Anatomi. Edisi Bahasa Indonesia
1. Churchill Livingstone: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd. Gabriel, J.F. (1996). Fisika Kedokteran.
Jakarta: EGC.
5. Gartner L.P., Hiatt J.L. (2014). Buku Ajar Berwarna Histologi. Edisi Bahasa Indonesia 3.
Saunders: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
6. Grodner M., Escott-Stump S., Dorner S. (2016).Nutritional Foundations and Clinical Applications:
A Nursing Approach. 6th edition. Mosby:Elsevier Inc
7. Hall E. (2014). Guyton dan Hall Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Edisi Bahasa Indonesia 12.
Saunders: Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
8. Jabbar, A.S. (2016). Introduction to Human Physiology. Jordan: Dar Wael for Publishing
9. Mader SS (2012). Human Biology, 12th edition.USA: The McGraw-Hill Publishing Company.
10. Potter, P.A.,Perry, A.G., Stockert P., Hall A. (2014). Essentials for Nursing Practice. 8th Ed.
Mosby: Elsevier Inc.
11. Silverthorn, D.U. (2016). Human Physiology: An Integrated Approach (7th Edition). London:
Pearson
Tugas 2 pembuatan video roleplay
1. Mahasiswa disarankan untuk membaca materi sesuai jadwal yang diberikan sebelum perkuliahan
2. Mahasiswa wajib berperan aktif dalam Tanya jawab yang dilakukan setelah materi disampaikan
fasilitator (mengkritisi video)
3. Pembagian Tugas membuat video :
a. Mahasiswa dibagi menjadi 10 Kelompok sesuai dengan topik dalam Mata Kuliah keperawatan
Ilmu Biomedik Dasar.
b. Setiap kelompok wajib membuat video dengan susunan sebagai berikut:
1) Judul
Contoh : praktikum anatomi dan fisiologi sistem pencernaan
2) Anatomi dan fisiologi sistem pencernaan
a. Salam pembuka
b. Menyebutkan nama kelompok
c. Menjelaskan maksud dibuatnya video
d. Menyanyikan lagu ciptaan
e. Salam penutup

3) Setiap kelompok dalam membuat video wajib konsultasi dengan fasilitator minimal 1x
4) Video diupload di gopgle drive dan link diserahkan maksimal 2 hari sebelum presentasi kepada
fasilitator
4. Setiap kelompok wajib menyimak dan mengkritisi video
5. Aspek yang dinilai dari video

a. Penampilan dan kerapian


b. Sistematika video
c. Cakupan konsep yang dibahas dalam video
d. Kejelasan dan kesesuaian penyajian konsep dengan berdasar referensi yang up to date
e. Daftar pustaka yang digunakan

6. Aspek yang dinilai dari roleplay kelompok

a. Kejelasan tujuan pembuatan video


b. Cakupan konsep yang dibahas
c. Kejelasan analisis konsep
d. Respon terhadap pertanyaan
e. Keterlibatan anggota kelompok
f. Ketepatan pembagian dan pengaturan waktu

7. Setelah proses presentasi, kelompok wajib melakukan revisi video dan dikumpulkan pada PJMK
maksimal 1 minggu setelah diskusi dalam bentuk makalah dan CD serta di upload kedalam link

Anda mungkin juga menyukai