Anda di halaman 1dari 115

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SMA RAUDLATUL AMIEN


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA Wajib
POKOK BAHASAN : MATRIKS
KELAS / SEMESTER : XII / 1
ALOKASI WAKTU : 16 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara
efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
3.1. Menganalisis konsep, nilai determinan dan sifat operasi matriks serta menerapkannya dalam
menentukan invers matriks dan dalam memecahkan masalah.
4.1. Menyajikan dan menyelesaikan model matematika dalam bentuk persamaan matriks dari suatu
masalah nyata yang berkaitan dengan persamaan linear.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah matematika keuangan terkait bunga
majemuk, angsuran, dan anuitas
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
3.1.1 Menentukan nilai determinan matriks 1 x 1.
3.1.2 Menemukan hubungan entry (elemen) dengan minor matriks 2 x 2.
3.1.3 Menentukan matriks minor matriks 2 x 2.
3.1.4 Menentukan matriks kofaktor matriks 2 x 2
3.1.5 Menemukan konsep determinan matriks.
3.1.6 Menemukan sifat operasi determinan matriks.
3.1.7 Menentukan determinan matriks.
3.1.8 Menemukan konsep invers matriks
3.1.9 Menemukan konsep determinan matriks.
3.1.10 Menentukan invers matriks.
3.1.11 Menganalisis sifat-sifat operasi matriks dan determinan matriks dalam menyelesaikan
masalah matematika.
4.1.1 Menyajikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan matriks dalam model matematika.
4.1.2 Menyelesaikan model matematika yang berkaitan dengan persamaan matriks yang berkaitan
dengan persamaan linier.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa mapu :
1. Menemukan konsep determinan matriks 2 x 2
2. Menentukan deteriminan matriks 2 x 2 dan sifat-sifatnya
3. Menemukan konsep invers matriks 2 x 2
4. Menentukan invers matriks 2 x 2
5. Menemukan konsep determinan matriks 3 x 3
6. Menentukan deteriminan matriks 3 x 3 dan sifat-sifatnya
7. Menemukan konsep invers matriks 3 x 3
8. Menentukan invers matriks 3 x 3
9. Menganalisis sifat-sifat operasi matriks dan determinan matriks dalam menyelesaikan masalah
matematika
10. Menyajikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan matriks dalam model matematika.
11. Menyelesaikan model matematika yang berkaitan dengan persamaan matriks yang berkaitan
dengan persamaan linier

E. Materi Pembelajaran
1. Determinan matriks berordo 2 x 2
2. Menentukan determinan matriks berordo 2 x 2 dan sifat-sifatnya
3. Determinan matriks berordo 3 x 3
4. Menentukan determinan matriks berordo 3 x 3 dan sifat-sifatnya
5. Invers Matriks
6. Menyelesaikan masalah menggunakan matriks

F. Metode Pembelajaran
1. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Penugasan dan Diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke-1 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8
Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-2 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-3 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-4 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-5 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-6 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-7 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Matriks.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-8 (Ulangan Harian)

G. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian : observasi, penugasan, tes tertulis, penilaian diri, penilaian teman sebaya,
Jurnal, dan unjuk kerja.
2. Prosedur dan Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan (terlampir)
4. Pedoman Penskoran (terlampir)

H. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Laptop, LCD, Papan tulis
2. Bahan : Lembar Aktifitas Siswa (LAS)
3. Sumber Belajar : Buku Siswa dan Buku Guru Pelajaran Matematika Kelas XII, Pusat Kurikulum
dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
Lampiran 1

Instrumen Penilaian Sikap

1. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI OBSERVASI


(Dilaksanakan selama proses pembelajaran)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA Wajib
Materi Pokok : ...............................................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan Sikap
Waktu pengamatan : Proses Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Tabel Instrumen Penilaian Sikap


No. Aspek Pengamatan dan Indikator
a. Sikap Spiritual
 Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya
b. Sikap Kerjasama
 Mengembangkan sikap kerjasamadalam kelompok belajarnya memecahkan masalah
konstektual terkait konsep materi pembelajaran
c. Sikap Kritis
 Kritis dan toleransi saat proses pembelajaran
d. Sikap Rasa Ingin Tahu
 Menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata terkait materi yang dibahas
e. Sikap Percaya Diri
 Percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan mengkomunikasikan
penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi pembelajaran

C. Skala Penilaian
Kreteria penilaian sikap :
1 : sangat kurang
2 : kurang konsisten
3 : mulai konsisten
4 : konsisten
5 : selalu konsisten

D. Format Penilaian dan Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d e
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

2. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN DIRI

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.
Topik / Subtopik : ...............................................................
Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

PENILAIAN KONSEP DIRI

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA Wajib
Materi Pokok : .................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian
PENILAIAN KONSEP DIRI

Nama : .......................................................
Kelas / Semester : .......................................................
Kelompok : .......................................................
Nama-nama Anggota Kelompok : .......................................................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur sesuai dengan keadaanmu sebenarnya!


4 : selalu 2 : jarang
3 : sering 1 : sangat jarang

Indikator Kriteria Pernyataan


a Saya mengamalkan ajaran agama dalam melakukan tugas belajar
.......
(berdoa, bersyukur, berprilaku terpuji dll)
b Saya dapat menunjukkan prilaku disiplin dalam setiap kegiatan
.......
pembelajaran
c Saya dapat bekerja sama dengan sesama teman dalam
.......
melaksanakan tugas belajar
d Saya senantiasa membangun semangat ingin tahu setiap materi
.......
pembelajaran

D. Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

3. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen
Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN
Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ..................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian

Petunjuk:
Perhatikanlah secara seksama sikap teman sekelompokmu selama melaksanakan tugas belajar, kemudian
berilah tanda centang (√) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman sejawatmu dalam
kurun waktu seminggu terakhir.

Nama Penilai : ................................................


Nama Teman yang Dinilai : ................................................
Tanggal Penilaian : ................................................

Tidak Pernah
Jarang
Sering
Selalu

No. Indikator Penilaian

4 3 2 1
1. Teman saya mengamalkan ajaran agama dalam mengikuti pembelajaran
(berdoa, bersyukur, berperilaku terpuji, jujur, dll)
2. Teman saya mengembangkan sikap kerjasama dalam kelompok belajarnya
memecahkan masalah konstektual terkait konsep materi pembelajaran
3. Teman saya kritis dalam mengidentifikasi elemen-elemen masalah
konstekstual berhubungan dengan konsep materi pembelajaran
4. Teman saya menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata
terkait materi pembelajaran
5. Teman saya percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan
mengkomunikasikan penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi
pembelajaran
6. Teman saya menyelesaiakan tugas tepat waktu apabila diberikan tugas
oleh guru
Jumlah
Total Skor

D. Rekapitulasi Penilaian

Penilai I Penilai II
No. Nama Peserta Didik Nilai Predikat
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

4. PENILAIAN SIKAP MELALUI JURNAL GURU

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

JURNAL PENILAIAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ........................................
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan
Waktu Pengamatan : di dalam dan diluar sekolah

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Sikap Positif (Kekuatan) Sikap Negatif (Kelemahan)
1 : Sangat Kurang 5 : Sangat Kurang
2 : Kurang Konsisten 4 : Kurang Konsisten
3 : Mulai Konsisten 3 : Mulai Konsisten
4 : Konsisten 2 : Konsisten
5 : Selalu Konsisten 1 : Selalu Konsisten

C. Rekapitulasi Penilaian
Catatan
Hari /
No. Nama Peserta Didik Kejadian Sikap Positif Skor Predikat
Tanggal
atau Negatif
1.
2.
3.
4.

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)
Lampiran 2

Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan

1. Penugasan Terstruktur

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.1 Menganalisis konsep, nilai determinan dan sifat operasi matriks serta menerapkannya dalam
menentukan invers matriks dan dalam memecahkan masalah.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menentukan nilai determinan matriks 1 x 1.
2. Menemukan hubungan entry (elemen) dengan minor matriks 2 x 2.
3. Menentukan matriks minor matriks 2 x 2.
4. Menentukan matriks kofaktor matriks 2 x 2
5. Menemukan konsep determinan matriks.
6. Menemukan sifat operasi determinan matriks.
7. Menentukan determinan matriks.
8. Menemukan konsep invers matriks
9. Menemukan konsep determinan matriks.
10. Menentukan invers matriks.
11. Menganalisis sifat-sifat operasi matriks dan determinan matriks dalam menyelesaikan masalah
matematika.

Instrumen
Soal :
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................

Pedoman Penskoran

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL 10

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
2. Tes Hasil Belajar

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.1 Menganalisis konsep, nilai determinan dan sifat operasi matriks serta menerapkannya dalam
menentukan invers matriks dan dalam memecahkan masalah.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menentukan nilai determinan matriks 1 x 1.
2. Menemukan hubungan entry (elemen) dengan minor matriks 2 x 2.
3. Menentukan matriks minor matriks 2 x 2.
4. Menentukan matriks kofaktor matriks 2 x 2
5. Menemukan konsep determinan matriks.
6. Menemukan sifat operasi determinan matriks.
7. Menentukan determinan matriks.
8. Menemukan konsep invers matriks
9. Menemukan konsep determinan matriks.
10. Menentukan invers matriks.
11. Menganalisis sifat-sifat operasi matriks dan determinan matriks dalam menyelesaikan masalah
matematika.

Instrumen :
TES HASIL BELAJAR

Sekolah : SMA NEGERI 1 KALIANGET


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Kelas/Semester : XII / 1
Materi Pokok : .......................................
Jumlah Soal : 5 butir
Bentuk Soal : Essay
Waktu : 90 menit

Petunjuk :
Kerjakan semua soal berikut dengan lengkap dan jelas, dengan mendahulukan soal yang kamu
anggap lebih mudah. Tidak dibenarkan kerja sama dengan teman!

1. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

2. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

3. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

4. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

5. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
I. Alternatif Jawaban dan Pedoman Penskoran Tes hasil Belajar

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 1


2.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 2


3.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 3


4.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 4


5.
SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 5
SKOR MAKSIMAL TES HASIL BELAJAR

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

II. Petunjuk Pemberian Skor


1. Bila jawaban benar dan setiap langkah sesuai dengan alternatif jawaban, skor diberikan sesuai
dengan skor maksimal pada alternatif jawaban dan nomer penskoran.
2. Bila cara yang digunakan relatif sama seperti pada alternatif jawaban, tetapi tidak ditulis
secara lengkap dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
3. Bila cara yang digunakan tidak sama dengan pada alternatif jawaban, tetapi menunjukan cara
berpikir yang benar dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
4. Bila dikerjakan tetapi cara yang digunakan menunjukan cara berpikir yang salah dan hasil akhir
benar atau salah diberi skor ½.
5. Bila tidak dikerjakan diberi skor 0.
III. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 3

PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Instrumen Penilaian Unjuk Kerja

PENILAIAN KETERAMPILAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .........................................
Alokasi Waktu : ....... Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Penugasan Mandiri Berkelompok

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


4.1. Menyajikan dan menyelesaikan model matematika dalam bentuk persamaan matriks dari suatu
masalah nyata yang berkaitan dengan persamaan linear.
Indikator
1. Menyajikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan matriks dalam model matematika.
2. Menyelesaikan model matematika yang berkaitan dengan persamaan matriks yang
berkaitan dengan persamaan linier

B. Tugas Unjuk Kerja

Instrumen / Soal
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

C. Rubrik Penilaian

Kriteria Skor
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 4
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 3
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima, atau
 Bagian a dijawab benar, tetapi bagian b salah atau tidak dijawab tetapi metode
yang digunakan sesuai

Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurangnya pengetahuan matematika yang 2


berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri :
 Dua bagian pertanyaan dijawab salah atau tidak selesai dikerjakan tetapi satu
pertanyaan dijawab dengan tepat menggunakan prosedur yang benar
 Kerapian jawaban kurang baik
Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuan 1
matematika yang berhubungan dengan masalah ini
Ciri-ciri :
 Semua jawaban salah, atau
 Jawaban benar tetapi tidak ada bukti bahwa jawaban diperoleh melalui prosedur
yang benar
Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong 0

Berdasarkan rubrik yang sudah dibuat dapat dinilai tugas unjuk kerja yang dikerjakan siswa. Skor
yang diperoleh dalam skala angka yang ditetapkan, yaitu 1 – 4
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 4
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 4
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 4
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 24

Misalkan seorang siswa memperoleh skor seperti pada kolom di bawah ini
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 2
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 3
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 3
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 20

Nilai yang diperoleh siswa tersebut adalah :


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
𝟐𝟎
= × 𝟏𝟎𝟎
𝟐𝟒
= 83,34 dibulatkan menjadi 83

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D

Lampiran 4
PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Pencapain kompetensi siswa aspek pengetahuan dikatakan tuntas bila Rerata Nilai Akhir Aspek
Pengetahuan  70

A. Strategi Program Remedial

Peserta Remidi 20% 20% Peserta Remidi 50% Peserta Remidi  50%

Penugasan individu diakhiri Penugasan kelompok diakhiri Pembelajaran ulang diakhiri


dengan tes (lisan/tertulis) dengan penilaian individual dengan penilaian individual

Nilai Remedial
 Nilai remedi idealnya dapat lebih tinggi dari KKM. Apabila kebijakan ini diberlakukan, maka
setiap peserta didik (termasuk yang sudah mencapai KKM) berhak mengikuti remedi untuk
memperbaiki nilai sehingga mencapai nilai maksimal (100).
 Oleh karena itu, mempertimbangkan kepraktisan dalam pelaksanaan remedial sekolah dapat
menetapkan nilai remedi sama dengan nilai KKM. Kebijakan ini harus disosialisasikan sejak awal
tahun pelajaran.

B. Strategi Program Pengayaan

Peserta Pengayaan  20% 20% Peserta Pengayaan  50% Peserta Pengayaan 50%
Belajar Mandiri Belajar Kelompok Pembelajaran Berbasis
Secara mandiri peserta Sekelompok peserta didik yang Tema
didik belajar tentang memiliki minat tertentu diberikan Memadukan kurikulum di
sesuatu yang diminati pelajaran bersama pada jam-jam bawah tema besar
pelajaran sekolah biasa, sambil sehingga peserta didik
menunggu teman-temannya yang dapat mempelajari
mengikuti pembelajaran remedial hubungan berbagai disiplin
ilmu
atau
Pemadatan Kurikulum
Pemberian pembelajaran
hanya untuk kompetensi
materi yang belum
diketahui peserta didik

Penilaian Hasil Kegiatan Pengayaan


Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan tidak sama dengan kegiatan pembelajaran biasa tetapi
cukup dalam bentuk portofolio dan harus dihargai sebagai nilai lebih dari peserta didik yang lainnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SMA RAUDLATUL AMIEN


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
POKOK BAHASAN : BUNGA, PERTUMBUHAN, DAN PELURUHAN
KELAS / SEMESTER : XII / 1
ALOKASI WAKTU : 20 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara
efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
3.2. Mendeskripsikan konsep barisan dan deret padakonteksdunia nyata, seperti bunga,
pertumbuhan, dan peluruhan.
4.2. Mengidentifikasi, menyajikan model matematika dan menyelesaikan masalah keseharian yang
berkaitan dengan barisan dan deret aritmetika, geometri dan yang lainnya.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah matematika keuangan terkait bunga
majemuk, angsuran, dan anuitas
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
3.2.1. Menyebutkan jenis-jenis barisan dan deret
3.2.2. Menjelaskan pengertian barisan dan deret
3.2.3. Menjelaskan pengertian bunga tunggal dan bunga majemuk
3.2.4. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan peluruhan
3.2.5. Menghitung bunga tunggal dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
3.2.6. Menghitung bunga majemuk dengan menggunakan konsep barisan geometri
3.2.7. Menghitung anuitas dengan menggunakan konsep deret geometri
3.2.8. Menghitung pertumbuhan dengan menggunakan konsep barisan geometri dan deret
aritmetika
3.2.9. Menghitung peluruhan dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
4.2.1. Mengamati masalah sehari-hari yang konsep bunga, pertumbuhan, dan peluruhan
4.2.2. Mengidentifikasi masalah-masalah sehari-hari yang terkait dengan bunga, pertumbuhan, dan
peluruhan
4.2.3. Menyajikan model matematika dalam pemecahan masalah terkait bunga, pertumbuhan, dan
peluruhan
4.2.4. Menyajikan hasil pemecahan masalah terkait dengan bunga, pertumbuhan, dan peluruhan
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa mapu :
1. Menyebutkan jenis-jenis barisan dan deret
2. Menjelaskan pengertian barisan dan deret
3. Menjelaskan pengertian bunga tunggal dan bunga majemuk
4. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan peluruhan
5. Menghitung bunga tunggal dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
6. Menghitung bunga majemuk dengan menggunakan konsep barisan geometri
7. Menghitung anuitas dengan menggunakan konsep deret geometri
8. Menghitung pertumbuhan dengan menggunakan konsep barisan geometri dan deret aritmetika
9. Menghitung peluruhan dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
10. Mengamati masalah sehari-hari yang konsep bunga, pertumbuhan, dan peluruhan
11. Mengidentifikasi masalah-masalah sehari-hari yang terkait dengan bunga, pertumbuhan, dan
peluruhan
12. Menyajikan model matematika dalam pemecahan masalah terkait bunga, pertumbuhan, dan
peluruhan
13. Menyajikan hasil pemecahan masalah terkait dengan bunga, pertumbuhan, dan peluruhan

E. Materi Pembelajaran
1. Bunga Tunggal dan Bunga Majemuk
2. Pertumbuhan
3. Peluruhan

F. Metode Pembelajaran
1. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Penugasan dan Diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke-1 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8
Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-2 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-3 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-4 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8
Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-5 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-6 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-7 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8
Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-8 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-9 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Bunga, Pertumbuhan
kepada masalah dan Peluruhan.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-10 (Ulangan Harian)

G. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian : observasi, penugasan, tes tertulis, penilaian diri, penilaian teman sebaya,
Jurnal, dan unjuk kerja.
2. Prosedur dan Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan (terlampir)
4. Pedoman Penskoran (terlampir)

H. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Laptop, LCD, Papan tulis
2. Bahan : Lembar Aktifitas Siswa (LAS)
3. Sumber Belajar : Buku Siswa dan Buku Guru Pelajaran Matematika Kelas XII, Pusat Kurikulum
dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
Lampiran 1

Instrumen Penilaian Sikap

1. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI OBSERVASI


(Dilaksanakan selama proses pembelajaran)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ...............................................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan Sikap
Waktu pengamatan : Proses Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Tabel Instrumen Penilaian Sikap


No. Aspek Pengamatan dan Indikator
a. Sikap Spiritual
 Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya
b. Sikap Kerjasama
 Mengembangkan sikap kerjasamadalam kelompok belajarnya memecahkan masalah
konstektual terkait konsep materi pembelajaran
c. Sikap Kritis
 Kritis dan toleransi saat proses pembelajaran
d. Sikap Rasa Ingin Tahu
 Menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata terkait materi yang dibahas
e. Sikap Percaya Diri
 Percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan mengkomunikasikan
penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi pembelajaran

C. Skala Penilaian
Kreteria penilaian sikap :
1 : sangat kurang
2 : kurang konsisten
3 : mulai konsisten
4 : konsisten
5 : selalu konsisten

D. Format Penilaian dan Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d e
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

2. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN DIRI

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

PENILAIAN KONSEP DIRI

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian
PENILAIAN KONSEP DIRI

Nama : .......................................................
Kelas / Semester : .......................................................
Kelompok : .......................................................
Nama-nama Anggota Kelompok : .......................................................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur sesuai dengan keadaanmu sebenarnya!


4 : selalu 2 : jarang
3 : sering 1 : sangat jarang

Indikator Kriteria Pernyataan


a Saya mengamalkan ajaran agama dalam melakukan tugas belajar
.......
(berdoa, bersyukur, berprilaku terpuji dll)
b Saya dapat menunjukkan prilaku disiplin dalam setiap kegiatan
.......
pembelajaran
c Saya dapat bekerja sama dengan sesama teman dalam
.......
melaksanakan tugas belajar
d Saya senantiasa membangun semangat ingin tahu setiap materi
.......
pembelajaran
D. Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

3. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen
Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN
Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ..................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian

Petunjuk:
Perhatikanlah secara seksama sikap teman sekelompokmu selama melaksanakan tugas belajar, kemudian
berilah tanda centang (√) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman sejawatmu dalam
kurun waktu seminggu terakhir.

Nama Penilai : ................................................


Nama Teman yang Dinilai : ................................................
Tanggal Penilaian : ................................................

Tidak Pernah
Jarang
Sering
Selalu
No. Indikator Penilaian

4 3 2 1
1. Teman saya mengamalkan ajaran agama dalam mengikuti pembelajaran
(berdoa, bersyukur, berperilaku terpuji, jujur, dll)
2. Teman saya mengembangkan sikap kerjasama dalam kelompok belajarnya
memecahkan masalah konstektual terkait konsep materi pembelajaran
3. Teman saya kritis dalam mengidentifikasi elemen-elemen masalah
konstekstual berhubungan dengan konsep materi pembelajaran
4. Teman saya menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata
terkait materi pembelajaran
5. Teman saya percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan
mengkomunikasikan penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi
pembelajaran
6. Teman saya menyelesaiakan tugas tepat waktu apabila diberikan tugas
oleh guru
Jumlah
Total Skor

D. Rekapitulasi Penilaian

Penilai I Penilai II
No. Nama Peserta Didik Nilai Predikat
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

4. PENILAIAN SIKAP MELALUI JURNAL GURU

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

JURNAL PENILAIAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ........................................
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan
Waktu Pengamatan : di dalam dan diluar sekolah

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
B. Kriteria Penilaian
Sikap Positif (Kekuatan) Sikap Negatif (Kelemahan)
1 : Sangat Kurang 5 : Sangat Kurang
2 : Kurang Konsisten 4 : Kurang Konsisten
3 : Mulai Konsisten 3 : Mulai Konsisten
4 : Konsisten 2 : Konsisten
5 : Selalu Konsisten 1 : Selalu Konsisten

C. Rekapitulasi Penilaian
Catatan
Hari /
No. Nama Peserta Didik Kejadian Sikap Positif Skor Predikat
Tanggal
atau Negatif
1.
2.
3.
4.

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)
Lampiran 2

Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan

1. Penugasan Terstruktur

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.2 Mendeskripsikan konsep barisan dan deret padakonteksdunia nyata, seperti bunga,
pertumbuhan, dan peluruhan.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menyebutkan jenis-jenis barisan dan deret
2. Menjelaskan pengertian barisan dan deret
3. Menjelaskan pengertian bunga tunggal dan bunga majemuk
4. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan peluruhan
5. Menghitung bunga tunggal dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
6. Menghitung bunga majemuk dengan menggunakan konsep barisan geometri
7. Menghitung anuitas dengan menggunakan konsep deret geometri
8. Menghitung pertumbuhan dengan menggunakan konsep barisan geometri dan deret aritmetika
9. Menghitung peluruhan dengan menggunakan konsep barisan aritmetika

Instrumen
Soal :
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................

Pedoman Penskoran

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL 10

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
2. Tes Hasil Belajar

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.2 Mendeskripsikan konsep barisan dan deret padakonteksdunia nyata, seperti bunga,
pertumbuhan, dan peluruhan.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menyebutkan jenis-jenis barisan dan deret
2. Menjelaskan pengertian barisan dan deret
3. Menjelaskan pengertian bunga tunggal dan bunga majemuk
4. Menjelaskan pengertian pertumbuhan dan peluruhan
5. Menghitung bunga tunggal dengan menggunakan konsep barisan aritmetika
6. Menghitung bunga majemuk dengan menggunakan konsep barisan geometri
7. Menghitung anuitas dengan menggunakan konsep deret geometri
8. Menghitung pertumbuhan dengan menggunakan konsep barisan geometri dan deret aritmetika
9. Menghitung peluruhan dengan menggunakan konsep barisan aritmetika

Instrumen :
TES HASIL BELAJAR

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Kelas/Semester : XII / 1
Materi Pokok : .......................................
Jumlah Soal : 5 butir
Bentuk Soal : Essay
Waktu : 90 menit

Petunjuk :
Kerjakan semua soal berikut dengan lengkap dan jelas, dengan mendahulukan soal yang kamu
anggap lebih mudah. Tidak dibenarkan kerja sama dengan teman!

1. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

2. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

3. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

4. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

5. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
I. Alternatif Jawaban dan Pedoman Penskoran Tes hasil Belajar

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 1


2.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 2


3.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 3


4.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 4


5.
SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 5
SKOR MAKSIMAL TES HASIL BELAJAR

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

II. Petunjuk Pemberian Skor


1. Bila jawaban benar dan setiap langkah sesuai dengan alternatif jawaban, skor diberikan sesuai
dengan skor maksimal pada alternatif jawaban dan nomer penskoran.
2. Bila cara yang digunakan relatif sama seperti pada alternatif jawaban, tetapi tidak ditulis
secara lengkap dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
3. Bila cara yang digunakan tidak sama dengan pada alternatif jawaban, tetapi menunjukan cara
berpikir yang benar dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
4. Bila dikerjakan tetapi cara yang digunakan menunjukan cara berpikir yang salah dan hasil akhir
benar atau salah diberi skor ½.
5. Bila tidak dikerjakan diberi skor 0.
III. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 3

PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Instrumen Penilaian Unjuk Kerja

PENILAIAN KETERAMPILAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .........................................
Alokasi Waktu : ....... Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Penugasan Mandiri Berkelompok

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


4.2. Mengidentifikasi, menyajikan model matematika dan menyelesaikan masalah keseharian yang
berkaitan dengan barisan dan deret aritmetika, geometri dan yang lainnya.
Indikator
1. Mengamati masalah sehari-hari yang konsep bunga, pertumbuhan, dan peluruhan
2. Mengidentifikasi masalah-masalah sehari-hari yang terkait dengan bunga, pertumbuhan,
dan peluruhan
3. Menyajikan model matematika dalam pemecahan masalah terkait bunga, pertumbuhan,
dan peluruhan
4. Menyajikan hasil pemecahan masalah terkait dengan bunga, pertumbuhan, dan peluruhan

B. Tugas Unjuk Kerja

Instrumen / Soal
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

C. Rubrik Penilaian

Kriteria Skor
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 4
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 3
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima, atau
 Bagian a dijawab benar, tetapi bagian b salah atau tidak dijawab tetapi metode
yang digunakan sesuai

Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurangnya pengetahuan matematika yang 2


berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri :
 Dua bagian pertanyaan dijawab salah atau tidak selesai dikerjakan tetapi satu
pertanyaan dijawab dengan tepat menggunakan prosedur yang benar
 Kerapian jawaban kurang baik
Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuan 1
matematika yang berhubungan dengan masalah ini
Ciri-ciri :
 Semua jawaban salah, atau
 Jawaban benar tetapi tidak ada bukti bahwa jawaban diperoleh melalui prosedur
yang benar
Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong 0
Berdasarkan rubrik yang sudah dibuat dapat dinilai tugas unjuk kerja yang dikerjakan siswa. Skor
yang diperoleh dalam skala angka yang ditetapkan, yaitu 1 – 4
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 4
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 4
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 4
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 24

Misalkan seorang siswa memperoleh skor seperti pada kolom di bawah ini
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 2
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 3
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 3
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 20

Nilai yang diperoleh siswa tersebut adalah :


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
𝟐𝟎
= × 𝟏𝟎𝟎
𝟐𝟒
= 83,34 dibulatkan menjadi 83

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 4

PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Pencapain kompetensi siswa aspek pengetahuan dikatakan tuntas bila Rerata Nilai Akhir Aspek
Pengetahuan  70

A. Strategi Program Remedial

Peserta Remidi 20% 20% Peserta Remidi 50% Peserta Remidi  50%

Penugasan individu diakhiri Penugasan kelompok diakhiri Pembelajaran ulang diakhiri


dengan tes (lisan/tertulis) dengan penilaian individual dengan penilaian individual

Nilai Remedial
 Nilai remedi idealnya dapat lebih tinggi dari KKM. Apabila kebijakan ini diberlakukan, maka
setiap peserta didik (termasuk yang sudah mencapai KKM) berhak mengikuti remedi untuk
memperbaiki nilai sehingga mencapai nilai maksimal (100).
 Oleh karena itu, mempertimbangkan kepraktisan dalam pelaksanaan remedial sekolah dapat
menetapkan nilai remedi sama dengan nilai KKM. Kebijakan ini harus disosialisasikan sejak awal
tahun pelajaran.

B. Strategi Program Pengayaan

Peserta Pengayaan  20% 20% Peserta Pengayaan  50% Peserta Pengayaan 50%
Belajar Mandiri Belajar Kelompok Pembelajaran Berbasis
Secara mandiri peserta Sekelompok peserta didik yang Tema
didik belajar tentang memiliki minat tertentu diberikan Memadukan kurikulum di
sesuatu yang diminati pelajaran bersama pada jam-jam bawah tema besar
pelajaran sekolah biasa, sambil sehingga peserta didik
menunggu teman-temannya yang dapat mempelajari
mengikuti pembelajaran remedial hubungan berbagai disiplin
ilmu
atau
Pemadatan Kurikulum
Pemberian pembelajaran
hanya untuk kompetensi
materi yang belum
diketahui peserta didik

Penilaian Hasil Kegiatan Pengayaan


Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan tidak sama dengan kegiatan pembelajaran biasa tetapi
cukup dalam bentuk portofolio dan harus dihargai sebagai nilai lebih dari peserta didik yang lainnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SMA RAUDLATUL AMIEN


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
POKOK BAHASAN : INDUKSI MATEMATIKA
KELAS / SEMESTER : XII / 1
ALOKASI WAKTU : 16 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara
efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
3.3. Mendekripsikan prinsip induksi matematika dan menerapkannya dalam membuktikan rumus
jumlah deret persegi dan kubik.
4.3. Mengidentifikasi, menyajikan model matematika dan menyelesaikan masalah induksi
matematika dalam membuktikan rumus jumlah deret persegi dan kubik.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah matematika keuangan terkait bunga
majemuk, angsuran, dan anuitas
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
3.3.1. Menunjukkan contoh yang terkait dengan penalaran induktif
3.3.2. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika
3.3.3. Menggunakan prinsip induksi matematika untuk membuktikan jumlah deret persegi dan
kubik
3.3.4. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika kuat
4.3.1. Mengidentifikasi masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan
rumus jumlah deret persegi dan kubik
4.3.2. Menyajikan model matematikah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam
membuktikan rumus jumlah deret persegi dan kubik
4.3.3. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan
rumus jumlah deret persegi dan kubik

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa mapu :
1. Menunjukkan contoh yang terkait dengan penalaran induktif
2. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika
3. Menggunakan prinsip induksi matematika untuk membuktikan jumlah deret persegi dan kubik
4. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika kuat
5. Mengidentifikasi masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan
rumus jumlah deret persegi dan kubik
6. Menyajikan model matematikah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam
membuktikan rumus jumlah deret persegi dan kubik
7. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan rumus
jumlah deret persegi dan kubik

E. Materi Pembelajaran
1. Induksi Matematika
2. Induksi Matematika Kuat

F. Metode Pembelajaran
1. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Penugasan dan Diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke-1 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran
Pertemuan Ke-2 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-3 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-4 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati
Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran
Pertemuan Ke-5 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-6 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-7 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Induksi Matematika.
kepada masalah 2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati
Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-8 (Ulangan Harian)


G. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian : observasi, penugasan, tes tertulis, penilaian diri, penilaian teman sebaya,
Jurnal, dan unjuk kerja.
2. Prosedur dan Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan (terlampir)
4. Pedoman Penskoran (terlampir)

H. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Laptop, LCD, Papan tulis
2. Bahan : Lembar Aktifitas Siswa (LAS)
3. Sumber Belajar : Buku Siswa dan Buku Guru Pelajaran Matematika Kelas XII, Pusat Kurikulum
dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
Lampiran 1

Instrumen Penilaian Sikap

1. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI OBSERVASI


(Dilaksanakan selama proses pembelajaran)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ...............................................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan Sikap
Waktu pengamatan : Proses Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Tabel Instrumen Penilaian Sikap


No. Aspek Pengamatan dan Indikator
a. Sikap Spiritual
 Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya
b. Sikap Kerjasama
 Mengembangkan sikap kerjasamadalam kelompok belajarnya memecahkan masalah
konstektual terkait konsep materi pembelajaran
c. Sikap Kritis
 Kritis dan toleransi saat proses pembelajaran
d. Sikap Rasa Ingin Tahu
 Menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata terkait materi yang dibahas
e. Sikap Percaya Diri
 Percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan mengkomunikasikan
penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi pembelajaran

C. Skala Penilaian
Kreteria penilaian sikap :
1 : sangat kurang
2 : kurang konsisten
3 : mulai konsisten
4 : konsisten
5 : selalu konsisten

D. Format Penilaian dan Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d e
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

2. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN DIRI

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

PENILAIAN KONSEP DIRI

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian
PENILAIAN KONSEP DIRI

Nama : .......................................................
Kelas / Semester : .......................................................
Kelompok : .......................................................
Nama-nama Anggota Kelompok : .......................................................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur sesuai dengan keadaanmu sebenarnya!


4 : selalu 2 : jarang
3 : sering 1 : sangat jarang

Indikator Kriteria Pernyataan


a Saya mengamalkan ajaran agama dalam melakukan tugas belajar
.......
(berdoa, bersyukur, berprilaku terpuji dll)
b Saya dapat menunjukkan prilaku disiplin dalam setiap kegiatan
.......
pembelajaran
c Saya dapat bekerja sama dengan sesama teman dalam
.......
melaksanakan tugas belajar
d Saya senantiasa membangun semangat ingin tahu setiap materi
.......
pembelajaran
D. Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

3. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen
Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN
Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ..................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian

Petunjuk:
Perhatikanlah secara seksama sikap teman sekelompokmu selama melaksanakan tugas belajar, kemudian
berilah tanda centang (√) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman sejawatmu dalam
kurun waktu seminggu terakhir.

Nama Penilai : ................................................


Nama Teman yang Dinilai : ................................................
Tanggal Penilaian : ................................................

Tidak Pernah
Jarang
Sering
Selalu
No. Indikator Penilaian

4 3 2 1
1. Teman saya mengamalkan ajaran agama dalam mengikuti pembelajaran
(berdoa, bersyukur, berperilaku terpuji, jujur, dll)
2. Teman saya mengembangkan sikap kerjasama dalam kelompok belajarnya
memecahkan masalah konstektual terkait konsep materi pembelajaran
3. Teman saya kritis dalam mengidentifikasi elemen-elemen masalah
konstekstual berhubungan dengan konsep materi pembelajaran
4. Teman saya menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata
terkait materi pembelajaran
5. Teman saya percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan
mengkomunikasikan penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi
pembelajaran
6. Teman saya menyelesaiakan tugas tepat waktu apabila diberikan tugas
oleh guru
Jumlah
Total Skor

D. Rekapitulasi Penilaian

Penilai I Penilai II
No. Nama Peserta Didik Nilai Predikat
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

4. PENILAIAN SIKAP MELALUI JURNAL GURU

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

JURNAL PENILAIAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ........................................
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan
Waktu Pengamatan : di dalam dan diluar sekolah

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
B. Kriteria Penilaian
Sikap Positif (Kekuatan) Sikap Negatif (Kelemahan)
1 : Sangat Kurang 5 : Sangat Kurang
2 : Kurang Konsisten 4 : Kurang Konsisten
3 : Mulai Konsisten 3 : Mulai Konsisten
4 : Konsisten 2 : Konsisten
5 : Selalu Konsisten 1 : Selalu Konsisten

C. Rekapitulasi Penilaian
Catatan
Hari /
No. Nama Peserta Didik Kejadian Sikap Positif Skor Predikat
Tanggal
atau Negatif
1.
2.
3.
4.

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)
Lampiran 2

Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan

1. Penugasan Terstruktur

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.3 Mendekripsikan prinsip induksi matematika dan menerapkannya dalam membuktikan rumus
jumlah deret persegi dan kubik.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menunjukkan contoh yang terkait dengan penalaran induktif
2. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika
3. Menggunakan prinsip induksi matematika untuk membuktikan jumlah deret persegi dan kubik
4. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika kuat

Instrumen
Soal :
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................

Pedoman Penskoran

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL 10

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
2. Tes Hasil Belajar

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.3 Mendekripsikan prinsip induksi matematika dan menerapkannya dalam membuktikan rumus
jumlah deret persegi dan kubik.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menunjukkan contoh yang terkait dengan penalaran induktif
2. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika
3. Menggunakan prinsip induksi matematika untuk membuktikan jumlah deret persegi dan kubik
4. Menjelaskan langkah-langkah induksi matematika kuat

Instrumen :
TES HASIL BELAJAR

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Kelas/Semester : XII / 1
Materi Pokok : .......................................
Jumlah Soal : 5 butir
Bentuk Soal : Essay
Waktu : 90 menit

Petunjuk :
Kerjakan semua soal berikut dengan lengkap dan jelas, dengan mendahulukan soal yang kamu
anggap lebih mudah. Tidak dibenarkan kerja sama dengan teman!

1. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

2. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

3. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

4. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

5. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
I. Alternatif Jawaban dan Pedoman Penskoran Tes hasil Belajar

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 1


2.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 2


3.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 3


4.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 4


5.
SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 5
SKOR MAKSIMAL TES HASIL BELAJAR

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

II. Petunjuk Pemberian Skor


1. Bila jawaban benar dan setiap langkah sesuai dengan alternatif jawaban, skor diberikan sesuai
dengan skor maksimal pada alternatif jawaban dan nomer penskoran.
2. Bila cara yang digunakan relatif sama seperti pada alternatif jawaban, tetapi tidak ditulis
secara lengkap dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
3. Bila cara yang digunakan tidak sama dengan pada alternatif jawaban, tetapi menunjukan cara
berpikir yang benar dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
4. Bila dikerjakan tetapi cara yang digunakan menunjukan cara berpikir yang salah dan hasil akhir
benar atau salah diberi skor ½.
5. Bila tidak dikerjakan diberi skor 0.
III. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 3

PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Instrumen Penilaian Unjuk Kerja

PENILAIAN KETERAMPILAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .........................................
Alokasi Waktu : ....... Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Penugasan Mandiri Berkelompok

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


4.3. Mengidentifikasi, menyajikan model matematika dan menyelesaikan masalah induksi
matematika dalam membuktikan rumus jumlah deret persegi dan kubik.
Indikator
1. Mengidentifikasi masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan
rumus jumlah deret persegi dan kubik
2. Menyajikan model matematikah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam
membuktikan rumus jumlah deret persegi dan kubik
3. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan induksi matematika dalam membuktikan
rumus jumlah deret persegi dan kubik

B. Tugas Unjuk Kerja

Instrumen / Soal
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

C. Rubrik Penilaian

Kriteria Skor
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 4
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 3
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima, atau
 Bagian a dijawab benar, tetapi bagian b salah atau tidak dijawab tetapi metode
yang digunakan sesuai

Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurangnya pengetahuan matematika yang 2


berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri :
 Dua bagian pertanyaan dijawab salah atau tidak selesai dikerjakan tetapi satu
pertanyaan dijawab dengan tepat menggunakan prosedur yang benar
 Kerapian jawaban kurang baik
Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuan 1
matematika yang berhubungan dengan masalah ini
Ciri-ciri :
 Semua jawaban salah, atau
 Jawaban benar tetapi tidak ada bukti bahwa jawaban diperoleh melalui prosedur
yang benar
Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong 0
Berdasarkan rubrik yang sudah dibuat dapat dinilai tugas unjuk kerja yang dikerjakan siswa. Skor
yang diperoleh dalam skala angka yang ditetapkan, yaitu 1 – 4
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 4
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 4
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 4
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 24

Misalkan seorang siswa memperoleh skor seperti pada kolom di bawah ini
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 2
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 3
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 3
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 20

Nilai yang diperoleh siswa tersebut adalah :


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
𝟐𝟎
= × 𝟏𝟎𝟎
𝟐𝟒
= 83,34 dibulatkan menjadi 83

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 4

PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Pencapain kompetensi siswa aspek pengetahuan dikatakan tuntas bila Rerata Nilai Akhir Aspek
Pengetahuan  70

A. Strategi Program Remedial

Peserta Remidi 20% 20% Peserta Remidi 50% Peserta Remidi  50%

Penugasan individu diakhiri Penugasan kelompok diakhiri Pembelajaran ulang diakhiri


dengan tes (lisan/tertulis) dengan penilaian individual dengan penilaian individual

Nilai Remedial
 Nilai remedi idealnya dapat lebih tinggi dari KKM. Apabila kebijakan ini diberlakukan, maka
setiap peserta didik (termasuk yang sudah mencapai KKM) berhak mengikuti remedi untuk
memperbaiki nilai sehingga mencapai nilai maksimal (100).
 Oleh karena itu, mempertimbangkan kepraktisan dalam pelaksanaan remedial sekolah dapat
menetapkan nilai remedi sama dengan nilai KKM. Kebijakan ini harus disosialisasikan sejak awal
tahun pelajaran.

B. Strategi Program Pengayaan

Peserta Pengayaan  20% 20% Peserta Pengayaan  50% Peserta Pengayaan 50%
Belajar Mandiri Belajar Kelompok Pembelajaran Berbasis
Secara mandiri peserta Sekelompok peserta didik yang Tema
didik belajar tentang memiliki minat tertentu diberikan Memadukan kurikulum di
sesuatu yang diminati pelajaran bersama pada jam-jam bawah tema besar
pelajaran sekolah biasa, sambil sehingga peserta didik
menunggu teman-temannya yang dapat mempelajari
mengikuti pembelajaran remedial hubungan berbagai disiplin
ilmu
atau
Pemadatan Kurikulum
Pemberian pembelajaran
hanya untuk kompetensi
materi yang belum
diketahui peserta didik

Penilaian Hasil Kegiatan Pengayaan


Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan tidak sama dengan kegiatan pembelajaran biasa tetapi
cukup dalam bentuk portofolio dan harus dihargai sebagai nilai lebih dari peserta didik yang lainnya
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SMA RAUDLATUL AMIEN


MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
POKOK BAHASAN : DIAGONAL RUANG, DIAGONAL BIDANG, BIDANG DIAGONAL
KELAS / SEMESTER : XII / 1
ALOKASI WAKTU : 16 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara
efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
3.4. Menganalisis konsep dan sifat diagonal ruang,diagonal bidang, dan bidang diagonal dalam
bangun ruang dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah.
4.4. Menggunakan berbagai prinsip konsep dan sifat diagonal ruang, diagonal bidang, dan bidang
diagonal dalam bangun ruang dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah matematika keuangan terkait bunga
majemuk, angsuran, dan anuitas
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
3.4.1. Menemukan konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
3.4.2. Menerapkan konsep dan sifat diagonal bidang dalam memecahkan masalah
4.4.1. Menggunakan berbagai prinsip konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah sehari-hari

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, siswa mapu :
1. Menemukan konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
2. Menerapkan konsep dan sifat diagonal bidang dalam memecahkan masalah
3. Menggunakan berbagai prinsip konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang dimensi
tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah sehari-hari

E. Materi Pembelajaran
1. Diagonal Bidang
2. Diagonal ruang
3. Bidang Diagonal
F. Metode Pembelajaran
1. Model Pembelajaran : Problem Based Learning
2. Pendekatan : Saintifik
3. Metode : Penugasan dan Diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke-1 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-2 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan
Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-3 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-4 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-5 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-6 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit
Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa

Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati


Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-7 (2 JP)

Langkah Sintak Model Alokasi


Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Kegiatan 1. Guru mengkondisikan kelas dalam 10 menit
Pendahuluan suasana kondusif untuk berlangsungnya
pembelajaran
2. Memberikan salam pada guru sebelum
pelajaran dimulai
3. Pembelajaran dimulai dengan berdoa
terlebih dulu
4. Guru dan peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya
5. Guru Menanyakan ketidakhadiran siswa
6. Guru memberikan motivasi tentang
pentingnya memahami konsep materi
yang dipelajari.
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang ingin dicapai.
8. Guru menginformasikan tentang proses
pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai
selama proses pembelajaran
berlangsung.
9. Guru melakukan apersepsi tentang
materi pembelajaran yang akan
disampaikan

Kegiatan Inti Fase 1: 1. Siswa diminta untuk mengamati sebuah 70 menit


Orientasi siswa informasi tentang Diagonal Bidang,
kepada masalah Diagonal Ruang, dan Bidang Diagonal.
2. Siswa diminta untuk mencatat hal-hal
penting hasil pengamatan berkaitan
dengan permasalahan tersebut.

Fase 2: 1. Pengorganisasian siswa dalam 8


Mengorganisasikan kelompok, masing-masing kelompok
siswa maksimum beranggotakan 4 siswa
dengan kemampuan intelektual dan
jenis kelamin heterogen.
2. Meminta siswa untuk bergabung dengan
kelompoknya
3. Setiap siswa pada masing-masing
kelompok diminta untuk mengamati dan
menyelesaikan masalah pada Lembar
Aktifitas Siswa
Langkah Sintak Model Alokasi
Deskripsi
Pembelajaran Pembelajaran Waktu
Fase 3: 1. Membimbing siswa untuk mengamati
Membimbing dan mengidentifikasi masalah sesuai
penyelidikan dengan pertanyaan-pertanyaan yang
individu dan ada pada masalah yang diberikan
kelompok 2. Membimbing siswa memahami
pertanyaan berkaitan dengan
permasalahan masalah yang diberikan
3. Membimbing siswa mencari dan
mengumpulkan informasi yang akan
digunakan untuk memecahkan masalah
4. Memberi bantuan (scaffolding) berkaitan
kesulitan yang dialami siswa secara
individu, kelompok, atauklasikal dengan
memberi pertanyaan penuntun secara
lisan menuju penyelesain masalah.

Fase 4: 1. Mempersilahkan salah satu kelompok


Mengembangkan secara acak untuk mempresentasikan
dan menyajikan hasil diskusinya di depan kelas,
hasil karya sedangkan kelompok yang lain
menanggapi.
2. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya
3. Memberikan apresiasi kepada kelompok
yang menanggapi.
4. Memberikan penguatan kepada anggota
kelompok belum aktif untuk lebih aktif
pada pertemuan berikutnya.

Fase 5: Setelah perwakilan kelompok menyampaikan


Menganalisa dan presentasinya guru memvalidasi hasil diskusi
mengevaluasi antar kelompok. Pada saat ini siswa diajak
proses pemecahan menganalisis dan mengevaluasi hasil
masalah diskusinya yang sudah dipresentasikan.

Kegiatan 1. Membimbing siswa membuat 10 menit


Penutup kesimpulan
2. Guru membimbing siswa untuk
melakukan refleksi terhadap kegiatan
pembelajaran yang telah dilaksanakan
3. Guru memberikan tes tulis guna
mengukur tingkat penguasaan materi
ajar selama kegiatan pembelajaran
4. Guru memberikan tugas dengan arah
guna memperkuat pemahaman dan
penguasaan materi ajar
5. Guru menyampaikan rencana
pembelajaran pada pertemuan
berikutnya
6. Menutup KBM dengan motivasi manfaat
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari
dan lintas ilmu yang lain.
7. Pembelajaran ditutup dengan berdoa
8. Memberikan salam pada guru setelah
pelajaran

Pertemuan Ke-8 (Ulangan Harian)

G. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1. Teknik Penilaian : observasi, penugasan, tes tertulis, penilaian diri, penilaian teman sebaya,
Jurnal, dan unjuk kerja.
2. Prosedur dan Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan (terlampir)
4. Pedoman Penskoran (terlampir)

H. Media/Alat, Bahan, dan Sumber Belajar


1. Media/Alat : Laptop, LCD, Papan tulis
2. Bahan : Lembar Aktifitas Siswa (LAS)
3. Sumber Belajar : Buku Siswa dan Buku Guru Pelajaran Matematika Kelas XII, Pusat Kurikulum
dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud.
Lampiran 1

Instrumen Penilaian Sikap

1. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI OBSERVASI


(Dilaksanakan selama proses pembelajaran)

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ...............................................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan Sikap
Waktu pengamatan : Proses Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Tabel Instrumen Penilaian Sikap


No. Aspek Pengamatan dan Indikator
a. Sikap Spiritual
 Berdoa sebelum dan sesudah proses KBM
 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya
b. Sikap Kerjasama
 Mengembangkan sikap kerjasamadalam kelompok belajarnya memecahkan masalah
konstektual terkait konsep materi pembelajaran
c. Sikap Kritis
 Kritis dan toleransi saat proses pembelajaran
d. Sikap Rasa Ingin Tahu
 Menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata terkait materi yang dibahas
e. Sikap Percaya Diri
 Percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan mengkomunikasikan
penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi pembelajaran

C. Skala Penilaian
Kreteria penilaian sikap :
1 : sangat kurang
2 : kurang konsisten
3 : mulai konsisten
4 : konsisten
5 : selalu konsisten

D. Format Penilaian dan Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d e
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

2. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN DIRI

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

PENILAIAN KONSEP DIRI

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian
PENILAIAN KONSEP DIRI

Nama : .......................................................
Kelas / Semester : .......................................................
Kelompok : .......................................................
Nama-nama Anggota Kelompok : .......................................................

Isilah pernyataan berikut dengan jujur sesuai dengan keadaanmu sebenarnya!


4 : selalu 2 : jarang
3 : sering 1 : sangat jarang

Indikator Kriteria Pernyataan


a Saya mengamalkan ajaran agama dalam melakukan tugas belajar
.......
(berdoa, bersyukur, berprilaku terpuji dll)
b Saya dapat menunjukkan prilaku disiplin dalam setiap kegiatan
.......
pembelajaran
c Saya dapat bekerja sama dengan sesama teman dalam
.......
melaksanakan tugas belajar
d Saya senantiasa membangun semangat ingin tahu setiap materi
.......
pembelajaran
D. Rekapitulasi Penilaian

Indikator
No. Nama Peserta Didik Kelompok Skor Predikat
a b c d
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

3. PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP MELALUI PENILAIAN ANTAR PESERTA DIDIK

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen
Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN
Kelas/Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ..................................
Alokasi Waktu : ........ Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Lembar Penilaian Diri
Waktu Pengamatan : Setelah Mengikuti Kegiatan Pembelajaran

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah

B. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d. 4
4 : selalu
3 : sering
2 : jarang
1 : sangat jarang

C. Format Penilaian

Petunjuk:
Perhatikanlah secara seksama sikap teman sekelompokmu selama melaksanakan tugas belajar, kemudian
berilah tanda centang (√) pada pilihan yang paling menggambarkan kondisi teman sejawatmu dalam
kurun waktu seminggu terakhir.

Nama Penilai : ................................................


Nama Teman yang Dinilai : ................................................
Tanggal Penilaian : ................................................

Tidak Pernah
Jarang
Sering
Selalu
No. Indikator Penilaian

4 3 2 1
1. Teman saya mengamalkan ajaran agama dalam mengikuti pembelajaran
(berdoa, bersyukur, berperilaku terpuji, jujur, dll)
2. Teman saya mengembangkan sikap kerjasama dalam kelompok belajarnya
memecahkan masalah konstektual terkait konsep materi pembelajaran
3. Teman saya kritis dalam mengidentifikasi elemen-elemen masalah
konstekstual berhubungan dengan konsep materi pembelajaran
4. Teman saya menunjukkan rasa ingin tahu memecahkan masalah nyata
terkait materi pembelajaran
5. Teman saya percaya diri merumuskan, memecahkan, menafsirkan dan
mengkomunikasikan penyelesaian masalah nyata berkaitan dengan materi
pembelajaran
6. Teman saya menyelesaiakan tugas tepat waktu apabila diberikan tugas
oleh guru
Jumlah
Total Skor

D. Rekapitulasi Penilaian

Penilai I Penilai II
No. Nama Peserta Didik Nilai Predikat
1 2 3 4 5 6 1 2 3 4 5 6
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
E. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)

4. PENILAIAN SIKAP MELALUI JURNAL GURU

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
2.1 Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis
dan cermat dalam bekerja menyelesaikan masalah
kontekstual.
2.2 Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi
internal, rasa senang dan tertarik dan percaya diri dalam
melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah
nyata.

Topik / Subtopik : ...............................................................


Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2 Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai
dengan agama yang dianutnya.
2.1.1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam
kelompok belajarnya
2.1.2 Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1 Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2 Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam
menyelesaikan masalah

Instrumen

JURNAL PENILAIAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : ........................................
Instrumen Penilaian : Lembar Pengamatan
Waktu Pengamatan : di dalam dan diluar sekolah

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


1.1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.
Indikator
1.1.1. Berdoa sebelum dan sesudah melaksanakan pelajaran.
1.1.2. Memberi salam pada saat awal dan akhir KBM sesuai dengan agama yang dianutnya.
2.1. Menghayati perilaku disiplin, sikap kerjasama, sikap kritis dan cermat dalam bekerja
menyelesaikan masalah kontekstual.
2.2. Memiliki dan menunjukkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa senang dan tertarik dan
percaya diri dalam melakukan kegiatan belajar ataupun memecahkan masalah nyata.
Indikator
2.1.1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab dalam kelompok belajarnya.
2.1.2. Menunjukkan sikap teliti dalam menyelesaikan masalah
2.2.1. Menunjukkan sikap kritis dalam menyelesaikan masalah
2.2.2. Menunjukan rasa ingin tahu dan percaya diri dalam menyelesaikan masalah
B. Kriteria Penilaian
Sikap Positif (Kekuatan) Sikap Negatif (Kelemahan)
1 : Sangat Kurang 5 : Sangat Kurang
2 : Kurang Konsisten 4 : Kurang Konsisten
3 : Mulai Konsisten 3 : Mulai Konsisten
4 : Konsisten 2 : Konsisten
5 : Selalu Konsisten 1 : Selalu Konsisten

C. Rekapitulasi Penilaian
Catatan
Hari /
No. Nama Peserta Didik Kejadian Sikap Positif Skor Predikat
Tanggal
atau Negatif
1.
2.
3.
4.

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Rentang Nilai Predikat Penilaian


88 – 100 A (Sangat baik)
75 – 87 B (Baik) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 74 C (Cukup) 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D (Kurang)
Lampiran 2

Instrumen Penilaian Kompetensi Pengetahuan

1. Penugasan Terstruktur

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.4 Menganalisis konsep dan sifat diagonal ruang,diagonal bidang, dan bidang diagonal dalam
bangun ruang dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menemukan konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
2. Menerapkan konsep dan sifat diagonal bidang dalam memecahkan masalah

Instrumen
Soal :
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................
.........................................................................................................................................................

Pedoman Penskoran

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL 10

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
2. Tes Hasil Belajar

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Kelas / Semester : XII / 1
Kompetensi Dasar :
3.4 Menganalisis konsep dan sifat diagonal ruang,diagonal bidang, dan bidang diagonal dalam
bangun ruang dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah.

Topik / Subtopik : ..........................................


Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menemukan konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
2. Menerapkan konsep dan sifat diagonal bidang dalam memecahkan masalah

Instrumen :
TES HASIL BELAJAR

Sekolah : SMA NEGERI 1 KALIANGET


Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Kelas/Semester : XII / 1
Materi Pokok : .......................................
Jumlah Soal : 5 butir
Bentuk Soal : Essay
Waktu : 90 menit

Petunjuk :
Kerjakan semua soal berikut dengan lengkap dan jelas, dengan mendahulukan soal yang kamu
anggap lebih mudah. Tidak dibenarkan kerja sama dengan teman!

1. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

2. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

3. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

4. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

5. .......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
I. Alternatif Jawaban dan Pedoman Penskoran Tes hasil Belajar

No. Alternatif Jawaban Skor


1.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 1


2.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 2


3.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 3


4.

SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 4


5.
SKOR MAKSIMAL SOAL NO. 5
SKOR MAKSIMAL TES HASIL BELAJAR

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉


𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

II. Petunjuk Pemberian Skor


1. Bila jawaban benar dan setiap langkah sesuai dengan alternatif jawaban, skor diberikan sesuai
dengan skor maksimal pada alternatif jawaban dan nomer penskoran.
2. Bila cara yang digunakan relatif sama seperti pada alternatif jawaban, tetapi tidak ditulis
secara lengkap dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
3. Bila cara yang digunakan tidak sama dengan pada alternatif jawaban, tetapi menunjukan cara
berpikir yang benar dan hasil akhirnya benar, tetap diberi skor maksimal.
4. Bila dikerjakan tetapi cara yang digunakan menunjukan cara berpikir yang salah dan hasil akhir
benar atau salah diberi skor ½.
5. Bila tidak dikerjakan diberi skor 0.

III. Pengolahan Nilai


Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 3

PENILAIAN KOMPETENSI KETERAMPILAN

Instrumen Penilaian Unjuk Kerja

PENILAIAN KETERAMPILAN

Sekolah : SMA RAUDLATUL AMIEN


Kelas / Semester : XII / 1
Mata Pelajaran : MATEMATIKA
Materi Pokok : .........................................
Alokasi Waktu : ....... Jam Pelajaran
Instrumen Penilaian : Penugasan Mandiri Berkelompok

A. Kompetensi Dasar dan Indikator


4.4. Menggunakan berbagai prinsip konsep dan sifat diagonal ruang, diagonal bidang, dan bidang
diagonal dalam bangun ruang dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah.
Indikator
1. Menggunakan berbagai prinsip konsep dan sifat diagonal bidang dalam bangun ruang
dimensi tiga serta menerapkannya dalam memecahkan masalah sehari-hari

B. Tugas Unjuk Kerja

Instrumen / Soal
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

C. Rubrik Penilaian

Kriteria Skor
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 4
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima
Jawaban menunjukkan pengetahuan matematika mendasar yang berhubungan 3
dengan tugas ini.
Ciri-ciri :
 Semua jawaban benar tetapi ada cara yang tidak sesuai atau ada satu jawaban
salah. Sedikit kesalahan perhitungan dapat diterima, atau
 Bagian a dijawab benar, tetapi bagian b salah atau tidak dijawab tetapi metode
yang digunakan sesuai

Jawaban menunjukkan keterbatasan atau kurangnya pengetahuan matematika yang 2


berhubungan dengan masalah ini.
Ciri-ciri :
 Dua bagian pertanyaan dijawab salah atau tidak selesai dikerjakan tetapi satu
pertanyaan dijawab dengan tepat menggunakan prosedur yang benar
 Kerapian jawaban kurang baik
Jawaban hanya menunjukkan sedikit atau sama sekali tidak ada pengetahuan 1
matematika yang berhubungan dengan masalah ini
Ciri-ciri :
 Semua jawaban salah, atau
 Jawaban benar tetapi tidak ada bukti bahwa jawaban diperoleh melalui prosedur
yang benar
Tidak ada jawaban atau lembar kerja kosong 0
Berdasarkan rubrik yang sudah dibuat dapat dinilai tugas unjuk kerja yang dikerjakan siswa. Skor
yang diperoleh dalam skala angka yang ditetapkan, yaitu 1 – 4
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 4
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 4
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 4
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 24

Misalkan seorang siswa memperoleh skor seperti pada kolom di bawah ini
Skor yang diperoleh
Kriteria Bobot Skor
0 1 2 3 4
Pendekatan pemecahan masalah
 Sistematika pemecahan masalah X 1 2
 Bentuk penyelesaian masalah X 4
Ketepatan perhitungan
 Ketepatan penggunaan rumus X 1 3
 Kebenaran hasil yang diperoleh X 3
Penyajian hasil
 Ketepatan dan kesesuaian gambar dalam X 2
pemecahan masalah 0,5
 Kerapian dan penyajian X 2
Penjelasan
 Kejelasan uraian jawaban X 0,5 2
 Pemahaman terhadap aspek hubungan X 2
SKOR MAKSIMAL 20

Nilai yang diperoleh siswa tersebut adalah :


𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑵𝑰𝑳𝑨𝑰 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍
𝟐𝟎
= × 𝟏𝟎𝟎
𝟐𝟒
= 83,34 dibulatkan menjadi 83

D. Pengolahan Nilai
Pengolahan nilai menggunakan penilaian kuantitatif dengan skala 0 – 100

Capaian Optimum Predikat Penilaian


90 – 100 A
80 – 89 B 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑦𝑎𝑛𝑔𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = ( ) 𝑥100
70 – 79 C 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ𝑠𝑘𝑜𝑟𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙
0 – 69 D
Lampiran 4

PEMBELAJARAN REMEDIAL DAN PENGAYAAN

Pencapain kompetensi siswa aspek pengetahuan dikatakan tuntas bila Rerata Nilai Akhir Aspek
Pengetahuan  70

A. Strategi Program Remedial

Peserta Remidi 20% 20% Peserta Remidi 50% Peserta Remidi  50%

Penugasan individu diakhiri Penugasan kelompok diakhiri Pembelajaran ulang diakhiri


dengan tes (lisan/tertulis) dengan penilaian individual dengan penilaian individual

Nilai Remedial
 Nilai remedi idealnya dapat lebih tinggi dari KKM. Apabila kebijakan ini diberlakukan, maka
setiap peserta didik (termasuk yang sudah mencapai KKM) berhak mengikuti remedi untuk
memperbaiki nilai sehingga mencapai nilai maksimal (100).
 Oleh karena itu, mempertimbangkan kepraktisan dalam pelaksanaan remedial sekolah dapat
menetapkan nilai remedi sama dengan nilai KKM. Kebijakan ini harus disosialisasikan sejak awal
tahun pelajaran.

B. Strategi Program Pengayaan

Peserta Pengayaan  20% 20% Peserta Pengayaan  50% Peserta Pengayaan 50%
Belajar Mandiri Belajar Kelompok Pembelajaran Berbasis
Secara mandiri peserta Sekelompok peserta didik yang Tema
didik belajar tentang memiliki minat tertentu diberikan Memadukan kurikulum di
sesuatu yang diminati pelajaran bersama pada jam-jam bawah tema besar
pelajaran sekolah biasa, sambil sehingga peserta didik
menunggu teman-temannya yang dapat mempelajari
mengikuti pembelajaran remedial hubungan berbagai disiplin
ilmu
atau
Pemadatan Kurikulum
Pemberian pembelajaran
hanya untuk kompetensi
materi yang belum
diketahui peserta didik

Penilaian Hasil Kegiatan Pengayaan


Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan tidak sama dengan kegiatan pembelajaran biasa tetapi
cukup dalam bentuk portofolio dan harus dihargai sebagai nilai lebih dari peserta didik yang lainnya

Anda mungkin juga menyukai