Anda di halaman 1dari 4

MENGENAL HIMMIE, RAS KELINCI HIMALAYAN

(29 Dec 2019)

MENGENAL HIMMIE, RAS KELINCI HIMALAYAN

Penggemar hewan pasti sudah tidak asing lagi dengan kelinci himalayan,tentunya hewan kecil yang
satu ini memiliki corak hitam kecoklatan di bagian moncong, kaki, dan kedua telinganya. Corak yang
bagus seperti ini yang membuat pet owner tertarik untuk memilihara kelinci himalaya. Jenis kelinci
himalaya ini mudah kita dapatkan karena sudah banyak sekali pet owner yang memeliha diluar
sana. Nah kira-kira apasih yang membuat menarik kelinci himalayan ini? Ternyata yang membuat
menarik yaitu dari warna bulunya, warna bulu putih seperti awan yang lembut dan dikombinasi
warna hitam kecoklatan dibagian moncong, kaki, dan telingannya membuat kelinci ini nampak unik
dan sangat indah.

Bicara mengenai kelinci himalayan, kira-kira kelinci ini berasal dari mana ya pet owner? Pasti kita
semua berasumsi kelinci himalayan ini berasal dari pegunungan himalayan. Namun ternyata bukan
loh, yuk kita bahas bersama-sama

SEJARAH

Sampai saat ini para ahli belum menemukan dari mana asalnya kelenci himalayan ini, yang pasti
kelnci ini yang paling awal ditemukan. Beberapa ahli menjelaskan bahwa kelinci ini berasal dari
daerah timur jauh meskipun nama yang telah diberikan untuk kelinci ini adalah
“himalayan”

KARAKTERISTIK

Produktivitas rendah
Memiliki bulu dengan corak yang unik
Bulu berwarna putih lembut seperti awan dengan kombinasi hitam kecoklatan di daerah moncong,
kaki, dan telinga
Masa hidup 5-10 tahun
Masa produksi 1-3 tahun
Masa bunting 29-31 hari
Tubuhnya panjang dan silindris
Wujudnya yang mungil dan cantik
Matanya berwarna merah
Berat 1-2 kg

TEMPRAMEN

Termasuk jenis kelinci yang tenang


Suka berlari-lari untuk berusaha kabur
Suka di ajak bermain-main

KESEHATAN

Scabies atau kudis adalah penyakit kutu yang hidup dibawah lapisan kulit kelinci yang
menyebabkan kelinci merasa gatal-gatal, terdapat koreng dibagian mata, telinga, dan moncong.
Penyakit ini biasanya bisa disebabkan karena lingkungan kotor yang mempengaruhi kebersihan
kandang. Penyakit ini juga bisa menular antar kelinci dan juga pada manusia.
Kembung, kelinci mempunyai sistem pencernaan yang sensitif, biasanya kembung sering kali
disebabkan karena kebanyakan kandungan air yang terdapat pada sayuran segar, padahal
pemberian sayuran segar pada kelinci hanya 5-10% saja dalam waktu sehari. Kembung yang tidak
segera diberikan pertolongan bisa menyebabkan kematian pada kelinci.
Stres, terdapat banyak penyebab stres pada kelinci diantaranya karena lingkungan yang ramai
atau berisik, pakan yang diberikan dengan kualitas rendah, kondisi kandang yang padat, dan jarang
diperhatikan oleh pet owner.
Koksidiosis, merupakan penyakit yang meyerang saluran pencernan pada kelinci, penyakit ini
sering menyerang pada anak kelinci dengan gejala klinis berat badan menurun, diare, lemas, nafsu
makan menurun, dan bulu kasar. Jika sudah menemukan gejala seperti ini pet owner harus segera
membawanya ke dokter hewan untuk mendapatkan pertolongan.

PERAWATAN

Berilah kandang yang nyaman dan aman untuk kelnci


Berikan kelinci tempat makan dan minum
Berikan dia litter didalam kandangnya
Berikan dia minum air yang matang dan bersih
Berikan dia pakan yang berkualitas seperti Wellness Food For Adult Dwarf Rabbit untuk memenuhi
nutrisi dan mineral yang dibutuhkan oleh kelinci pet owner.

Pakan tersebut bisa pet owner dapatkan hanya di Rajapetshop, karena makanan kelinci ini
merupakan formula lengkap makanan kelinci untuk menjaga dan menstabilkan kondisi kesehatan
kelinci dewasa. Disusun dengan bahan-bahan berkualtas tinggi tanpa menggunakan sereal yang
penting dalam memformulasi makanan kelinci dewasa, dan memiliki kadar tinggi serat dan struktur
serat sayuran yang panjang baik untuk kelinci dewasa. Didukung dengan tambahan vitamin,
mineral, dan asam amino yang penting dalam mendukung dan menjaga kesehatan dan
perkembangan kelinci dewasa. So, tunggu apa lagi ?

Manfaat :

Complete Maintenance Feed For Dwarf Rabbit


Bi Pellet Form (Long Crude Fibres)
Suitable Fibre Content
Balance Ratio Calcium and Phosphorus
Ideal Weight Maintenance
Healthy Teeth Growth
Supports Liver and Digestive Function
Support And Balance Immune System
Added Natural Supplement Spirulina
Odour Control
Added Methionine and Lysin
Moisture 11 %
For Adult Dwarf Rabbit ( From 6 Months and Older)

Anda mungkin juga menyukai