Anda di halaman 1dari 2

ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Projek IPAS


Fase :E
Capaian Pembelajaran
Pada akhir fase E, peserta didik diharapkan dapat memahami dan membuat teks informasi, mendeskripsikan kejadian dan fenomena, melaporkan
percobaan, menyajikan dan mengevaluasi data, memberikan penjelasan, dan menyajikan opini atau klaim sesuai dengan lingkup bidang
keahliannya. Mereka juga dapat memahami serta membuat teks multimedia seperti bagan, grafik, diagram, gambar, peta, animasi, dan media visual.
Peserta didik menggunakan struktur bahasa untuk menghubungkan informasi dan ide, memberikan deskripsi dan penjelasan, merumuskan hipotesis,
dan mengkonstruksi argumen yang didasarkan pada bukti-bukti sehingga dapat mengekspresikan posisinya.
Peserta didik memahami ketujuh aspek Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial yang terdiri dari makhluk hidup dan lingkungannya; zat dan
perubahannya; energi dan perubahannya; bumi dan antariksa; keruangan dan konektivitas antar ruang dan waktu; interaksi, komunikasi, sosialisasi,
institusi social dan dinamika sosial; serta perilaku ekonomi dan kesejahteraan sesuai dengan karakteristik bidang keahliannya
ELEMEN CAPAIN PEMBELAJARAN KOMPETENSI TUJUAN PEMBELAJARAN JP AL
U
R
Menjelaskan Peserta didik menjelaskan 1. Peserta didik 1) Peserta didik mampu menjelaskan Pengertian Energi 21 1
fenomena fenomena-fenomena yang menjelaskan
secara terjadi di lingkungan fenomena- 2) Peserta didik mampu menjelaskan macam-macam Energi
ilmiah sekitarnya dilihat dari fenomena yang 3) Peserta didik mampu menjelaskan Pengertian usaha
berbagai aspek seperti terjadi di
makhluk hidup dan lingkungan 4) Peserta didik mampu menentukan hubungan antara usaha
lingkungannya; zat dan sekitarnya
dan energi
perubahannya; energi dan dilihat dari
perubahannya; bumi dan berbagai aspek 5) Peserta didik mampu Menjelaskan pengolahan minyak
antariksa; keruangan dan seperti bumi dan batu bara
konektivitas antar ruang makhluk hidup 6) Peserta didik mampu membandingkan sumber energy
dan waktu; interaksi, dan nuklir
komunikasi, sosialisasi, lingkungannya; 7) Peserta didik mampu menjelaskan system sel surya
institusi sosial dan zat dan pembangkit listrik tenaga mikrohidro, energy angina, dan
dinamika sosial; serta perubahannya;
bioenergy
perilaku ekonomi dan energi dan
8) Peserta didik mampu menelaah perubahan energy
kesejahteraan. Peserta perubahannya
didik juga mengaitkan mekanik, energy kimia, energy listrik, dan energy kalor
fenomena-fenomena
tersebut dengan
keterampilan teknis pada
bidang keahliannya.
2. Peserta didik 1) Peserta didik mampu menjelaskan matahari sebagai pusat 33 2
menjelaskan tata surya
fenomena- 2) Peserta didik mampu mengklasifikasikan planet dan
fenomena yang asteroid
terjadi di 3) Peserta didik mampu membandingkan meteor dan komet
lingkungan 4) Peserta didik mampu mengidentifikasi litosfer, hidrosfer,
sekitarnya dan atmosfer
dilihat dari
5) Peserta didik mampu membandingkan gerak bulan dan
berbagai aspek
seperti
bumi
makhluk hidup 6) Peserta didik mampu menjelaskan gravitasi bumi
dan 7) Peserta didik mampu membandingkan system
lingkungannya; penanggalan masehi dan hijriah
zat dan 8) Peserta didik mampu menjelaskan penyebab gerhana
perubahannya; 9) Peserta didik mampu mengidentifikasi penyebab
bumi dan perubahan iklim
antariksa; 10) Peserta didik mampu mengidentifikasi potensi bencana
dan merancang prosedur mitigasi bencana

Anda mungkin juga menyukai