Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JARAK JAUH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN


IAIN SYEKH NURJATI CIREBON

UJIAN TENGAH SEMESTER


Mata Kuliah : Pengembangan Media dan Bahan Ajar
Hari/Tanggal : Jum’at/27 Oktober 2023
Dosen Pengampu : Dr. Seipah Kardipah

Tuliskan nama dan NIM serta kelas.

NIM :
Nama :
Kelas :

Petunjuk:

a. Jawaban di ketik dan disubmit ke GCR.


b. Batas waktu pengumpulan adalah 29 Oktober 2023, 19.00 WIB.
c. Jawab dengan menggunakan kata-kata Anda sendiri. Jawaban akan disubmit ke
Turnitin, jika Anda copas dari Internet akan langsung terdeteksi.

Silakan kerjakan soal berikut.


1. Sekolah ABC di Jakarta Selatan merupakan sekolah swasta dengan fasilitas
yang sangat memadai untuk kegiatan belajar mengajar siswa. Anda diminta
untuk mengembangkan media pembelajaran dengan dana tak terbatas. Media
yang akan Anda kembangkan adalah untuk siswa kelas VII dan memiliki tujuan
pembelajaran “Siswa mampu menganalisis konsep suhu, pemuaian, kalor,
perpindahan kalor, dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari termasuk
mekanisme menjaga kestabilan suhu tubuh pada manusia dan hewan.”
a. Media apa yang akan Anda gunakan/kembangkan?
b. Kenapa Anda menggunakan media tersebut?

Hal 1 dari 3
c. Jelaskan kegiatan-kegiatan atau langkah-langkah dalam penerapan
media tersebut dalam pembelajaran (dalam RPP bisa juga kegiatan inti-
nya. Misalnya: Kegiatan pertama, guru memberikan arahan untuk
menonton video pembelajaran. Kegiatan kedua, guru membagi kelas
menjadi beberapa kelompok kemudian memberikan tugas. Dan
seterusnya.)
d. Bagaimana agar siswa terlibat aktif dalam pembelajaran?
e. Bagaimana asesmen dilakukan untuk menilai pencapaian siswa?

2. Anda juga diminta untuk mengembangan media pembelajaran bagi siswa kelas
V di sekolah tersebut (sekolah pada No. 1) dengan tujuan pembelajaran
“Menunjukkan sikap bekerja sama dan peduli sebagai implementasi dari
pemahaman Q.S. at-Tin dan Q.S. alMa’un”
a. Media apa yang akan Anda gunakan/kembangkan?
b. Kenapa Anda menggunakan media tersebut?
c. Jelaskan kegiatan-kegiatan atau langkah-langkah dalam penerapan
media tersebut dalam pembelajaran (dalam RPP bisa juga kegiatan inti-
nya. Misalnya: Kegiatan pertama, guru memberikan arahan untuk
menonton video pembelajaran. Kegiatan kedua, guru membagi kelas
menjadi beberapa kelompok kemudian memberikan tugas. Dan
seterusnya.)
d. Bagaimana agar siswa terlibat aktif dalam pembelajaran?
e. Bagaimana asesmen dilakukan untuk menilai pencapaian siswa?

3. SDN X merupakan sekolah negeri di suatu desa terpencil dengan hanya sekitar
10-20 siswa per kelas. Listrik di desa ini hanya menyala 12 jam sehari dan
koneksi Internet tidak stabil. Anda diminta untuk mengembangkan media di
sekolah tersebut. Media pembelajaran tersebut ditujukan bagi ssiwa kelas VI
dengan tujuan pembelajaran “Siswa mampu menggunakan konsep bilangan
bulat negative (termasuk mengggunakan garis bilangan) untuk menyatakan
situasi sehari-hari.”
a. Media apa yang akan Anda gunakan/kembangkan?
b. Kenapa Anda menggunakan media tersebut?
c. Jelaskan kegiatan-kegiatan atau langkah-langkah dalam penerapan
media tersebut dalam pembelajaran (dalam RPP bisa juga kegiatan inti-
nya. Misalnya: Kegiatan pertama, guru memberikan arahan untuk
menonton video pembelajaran. Kegiatan kedua, guru membagi kelas
menjadi beberapa kelompok kemudian memberikan tugas. Dan
seterusnya.)

Hal 2 dari 3
d. Bagaimana agar siswa terlibat aktif dalam pembelajaran?
e. Bagaimana asesmen dilakukan untuk menilai pencapaian siswa?

4. Silakan lengkapi tabel perbandingan media pembelajaran berikut.

Kekurangan
Cocok untuk Cocok untuk
Kelebihan dan solusi
Jenis kegiatan peserta didik
No. dan mengatasi
Media belajar yang seperti
manfaat kekurangan
seperti apa apa
tersebut
1. Media 2
Dimensi
2. Media 3
Dimensi
3. Media
Infografis

Selamat mengerjakan

---o0o---

Hal 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai