Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II
Jl. Raya Sagatani No.55 Kel.PangmilangSingkawang Selatan
KodePos 79163

KEPUTUSAN
KEPALA UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II
Nomor : 800/ /PKM SLTN II/2019

TENTANG
RENTANG NILAI HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM
DI UPT.PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II,

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu layanan


laboratorium dan kepuasan pelanggan di Pusat
Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) maka perlu
ditetapkan Rentang Nilai Hasil Pemeriksaan
Laboratorium.
b. bahwa sebagaimana dimaksud dalam pertimbangan
huruf a, maka perlu menetapkan Surat Keputusan
Kepala UPT. Puskesmas Singkawang Selatan II tentang
Rentang Nilai Hasil Pemeriksaan Laboratorium
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang
Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 37 Tahun 2012 tentang Penyelenggaran
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 43 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Klinik Yang Baik;
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SINGKAWANG
SELATAN II TENTANG RENTANG NILAI HASIL
PEMERIKSAAN LABORATORIUM DI UPT.PUSKESMAS
SINGKAWANG SELATAN II.
Kesatu : Menetapkan rentang nilai hasil pemeriksaan laboratorium
di UPT.Puskesmas Singkawang Selatan II sebagaimana
tercantum pada lampiran dan merupakan satu kesatuan
yang tidak terpisahkan dengan keputusan ini.
Kedua : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapannya, akan dilakukan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Singkawang
pada tanggal : 02 Januari 2019

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG SELATAN II,

NELLY ARIANTY
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS
NOMOR : 800/ /PKM .SLTN II/2019
TANGGAL : 02 JANUARI 2019
TENTANG : RENTANG NILAI HASIL
PEMERIKSAAN LABORATORIUM DI
UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG
SELATAN II

RENTANG NILAI HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM


PADA UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II

1. Kimia Darah
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Gula darah sewaktu mg/dl < 126
Gula darah puasa mg/dl < 180
Gula darah 2 jam PP mg/dl < 200
Cholesterol mg/dl < 190
Trigliserida mg/dl < 150
Asam urat mg/dl Lk : 3,6 – 8,5
Pr : 2,3 – 6,6

2. Hematologi
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Hemoglobin g/dl Lk : 13,5 – 18,0
Pr : 12,0 – 16,0
Wanita hamil : 11 – 15
Bayi : 10 – 17
Anak-anak : 11 – 13
Angka Lekosit mm3 4.000 – 10.000
Angka Trombosit mm3 170.000 – 380.000
Hematokrit % Anak-anak : 33 – 38
Lk : 40 – 50
Pr : 35 - 45
Laju Endap Darah mm/jam Lk : 0 – 15
Pr : 0 – 20
Hitung Jenis Lekosit
Eosinofil Eosinofil : 1 - 3 %
Basofil Basofil :0-1%
N.Batang N.Batang : 3 - 5 %
N.Segmen N.Segmen : 50 – 70%
Limfosit Limfosit : 50 - 70%
Monosit Monosit : 4 - 6 %

3. Urinalisa
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Warna Kuning Muda- Kuning Tua
Kekeruhan Jernih
Ph 4,6 – 8,0
Berat Jenis 1.003 - 1.030
Protein Negatif
Reduksi Negatif
Bilirubin Negatif
Urobilinogen Negatif
Blood Negatif
Lekosit Negatif
Keton Negatif
Nitrit Negatif
Sedimen Negatif
Eritrosit 4 – 6 / LPB
Lekosit 2 – 3 / LPB
Epitel Negatif
Silinder Negatif
Kristal Negatif

4. Imunoserologi
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Test Kehamilan Negatif
HbsAg Negatif
Anti HbsAg Negatif
Syphilis Negatif
HIV Negatif
Dengue blood rapid Negatif
IgG Negatif
IgM Negatif
IgA Negatif
NS1 Negatif
Golongan Darah A,B,AB dan O
Widal Negatif

5. Parasitologi dan Mikrobiologi


Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Malaria Negatif
Filaria Negatif
Neisseria GO Negatif
Trichomas vaginalis Negatif
Candida albicans Negatif
PH Negatif
Sniff test Negatif
Clue cell Negatif
BTA Negatif

6. Faeces Rutin
Pemeriksaan Satuan Nilai Rujukan
Warna Negatif
Konsistensi Negatif
Bau Negatif
Lendir Negatif
Darah Negatif
Telur cacing Negatif
Protozoa Negatif
Eritrosit Negatif
Lekosit Negatif
Sisa Makanan Negatif

KEPALA UPT. PUSKESMAS


SINGKAWANG SELATAN II,

NELLY ARIANTY

Anda mungkin juga menyukai