Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH

SOSIOLOGI PENDIDIKAN
TENTANG
KONSEP DASAR SOSIOLOGI PENDIDIKAN

DISUSUN OLEH
QISERA EL TIFRIANI
200202007

DOSEN PENGAMPU
JONI INDRA WANDI, M.Pd

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU MADRASAH


IBTIDAIYAH INSTITUT AGAMA ISLAM SUMATERA BARAT
(IAI SUMBAR)PARIAMAN
TAHUN 2023
KATA PENGANTAR
Dengan mengucapkan syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Esa, yang
senantiasa melimpahkan berkah, rahmat, taufiq, serta hidayah-Nya sehingga kami
dapat menyelesaikan makalah yang berisi tentang “Konsep Dasar Sosiologi
Pendidikan”. Kami menyadari akan kekurangan-kekurangan dalam pembuatan
makalah ini yang harus dibenahi. Oleh karena itu kami mengharapkan masukan
kritik dan saran yang bersifat membangun guna sempurnanya makalah ini di masa
mendatang.

Akhir kata, kami sampaikan banyak terimakasih kepada dosen pengampu


Mata Kuliah “Sosiologi Pendidikan ” yang sudah memberikan tugas kepada kami.
Semoga Allah SWT memberkahi makalah ini sehingga memberikan manfaat.

Pariaman, 22 Maret 2023

Pemakalah

i
DAFTAR PUSTAKA

HALAMAN JUDUL

KATA PENGANTAR.........................................................................................ii

DAFTAR ISI.......................................................................................................iii

BAB I PENDAHULUAN.....................................................................................1

A. Latar Belakang............................................................................................1

B. Rumusan Masalah.......................................................................................2

C. Tujuan Penulis.............................................................................................2

BAB II PEMBAHASAN......................................................................................3

A. Hakikat Sosiologi Pendidikan.....................................................................3

B. Makna Sosiologi Pendidikan.......................................................................4

C. Ruang Lingkup Sosiologi Pendidikan.........................................................5

BAB III PENUTUP..............................................................................................6

A. Kesimpulan..................................................................................................6

B. Saran............................................................................................................6

DAFTAR PUSTAKA...........................................................................................7

ii
A. Latar Belakang BAB I
PENDAHULUAN

Pada awal abad 20, sosiologi mempunyai peranan penting dalam


pemikiran pendidikan, sehingga lahirlah sosiologi pendidikan. Sebagai mana
akhir abad 19, psikologi mempunyai pengaruh besar dalam dunia pendidikan,
sehingga lahirlah suatu disiplin baru yang disebut psikologi pendidikan.
Sosiologi pendidikan dan psikologi pendidikan mempunyai peranan yang
komplementer bagi pemikiran pendidikan,. Apabila sosiologi pendidikan
memandang segala pendidikan dari stuktur sosial masyarakat, maka psikologi
pendidikan memandang gejala pendidikan dari sudut perkembangan pribadi.
Tugas pendidikan menurut sosiologi ialah memelihara kehidupan dan
mendorong kemajuan masyarakat. Pada umumnya kaum pendidik dewasa ini
memandang tujuan akhir pendidikan lebih bersifat sosiolistis daripada
individualistis.
Didalam kegiatan manusia sebagai mahluk sosial menimbulkan berbagai
ilmu pengetahuan sendiri. Termasuk disini ialah kegiatan manusia untuk
mendidik generasi-generasi mudanya ialah dengan memberikan menundakan
mewariskan kebudayaannya kepada anak cucunya. Didalam karya mendidik
inilah manusia berusaha untuk mengetahui bagaimanakah proses pendidikan
itu dilihat dari segi sosialnya! ditinjau dari konstelasi sosial dimana terjalin
karya mendidik itu. Maka disini timbullah suatu cabang ilmu pengetahuan
ialah sosiologi pendidikan. Dewasa ini ilmu pengetahuan telah berkembang
pesat terutama dalam bidang teknologi modern lmu sosiologipun tidak mau
ketinggalan. Salah satu diantaranya adalah Sosiologi Pendidikan. lmu ini
masih sangat muda dan masih memerlukan pembinaan, terutama
dilingkungan akademis.
B. Rumusan Masalah
1. Apa hakikat sosiologi pendidikan?
2. Apa makna sosiologi pendidikan ?
3. Apa ruang lingkup sosiologi pendidikan ?

1
2

C. Tujuan Pembahasan
1. Untuk mengetahui hakikat sosiolog pendidikan
2. Untuk mengetahui makna sosiologi pendidikan
3. Untuk mengetahui ruang lingkup sosiologi pendidikan
BAB II
PEMBAHASA
N
A. Hakikat Sosiologi Pendidikan
Sosiologi pendidikan terdiri dari dua kata sosiologi dan pendidikan.
keduanya secara etimologi tentu berbeda maksudnya tetapi dalam
sejarah kehidupan manusia yang selalu bersentuhan dengan proses
pendidikan kedua istilah ini menjadi satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan
artinya sosiologi dalam arti masyarakat membutuhkan pendidikan dan
sebaliknya pendidikan juga membutuhkan masyarakat.Persoalan-persoalan
pendidikan bisa diselesaikan dengan menggunakan pendekatan sosiologis dan
sebaliknya persoalan-persoalan sosial juga bisa diselesaikan dengan
menggunakan pendekatan pendidikan.
kata sosiologi pendidikan merupakan dua kata yang integral dalam
pengetahuan ilmiah ilmu pendidikan dan mengkaji hal-hal yang berkaitan
dengan usaha-usaha pencapaian tujuan pendidikan secara universal. Sosiologi
pendidikan menurut Dictionary of sociology adalah sosiologi yang diterapkan
untuk memecahkan masalah-masalah pendidikan yang fundamental (Ary H.
Gunawan, 2000: 45).
George Payne, menjelaskan bahwa sosiologi pendidikan ialah studi
yang komprehensif tentang segala aspek pendidikan dari segi ilmu sosiologi
yang diterapkan. Bagi Payne sosiologi pendidikan tidak hanya meliputi
segala sesuatu dalam bidang sosiologi yang dapat bertalian dengan proses
belajar dan sosialisasi! akan tetapi juga segala sesuatu dalam pendidikan yang
dapat dikenakan analisis sosiologis. Tujuan utamanya adalah
memberikanguru-guru, para peneliti dan orang lain yang menaruh perhatian
akan pendidikan latihan yang serasi dan efektif dalam sosiologi yang dapat
memberikan sumbangannya kepada pemahaman yang lebih mendalam
tentang pendidikan. (George Payne dalam Nasution, 1994 :4 ) lebih lanjut
dijelaskan bahwa sosiologi pendidikan adalah ilmu yang berusaha
untuk mengetahui cara-cara mengendalikan proses pendidikan untuk
mengembangkan kepribadian individu agar lebih baik.

3
4

Charles A. Ellwood menjelaskan bahwa Education Sociology is the


science which aimst o reveal the connections at all points between the
educative process and social process, Sosiologi pendidikan adalah ilmu
pengetahuan yang mempelajari menuju untuk melahirkan maksud hubungan-
hubungan antar semua pokok masalah antara proses pendidikan dan
prosessosial. (Muhyi Batubara, 2005: 2).
Dari beberapa pengertian tentang sosiologi pendidikan tersebut di
atas dapat saya simpulkan bahwa sosiologi pendidikan ialah suatu ilmu yang
mengkaji masalah-masalah fundamental pendidikan dari perspektif sosiologis
atau dengan menggunakan pendekatan sosiologis.
B. Makna Sosiologi Pendidikan
Sosiologi pendidikan adalah ilmu pengetahuan yang membahas proses
interaksi sosial anak-anak melalui keluarga, masa sekolah sampai dewasa
dengan kondisi-kondisi sosial-kultural yang terdapat di dalam masyarakat dan
negara. dalam praktiknya sosiologi pendidikan sangat terkait erat dengan
sekolah, khususnya sistem pendidikan dalam masyarakat, termasuk
pengembangan pendidikan secara berkelanjutan. sosiolog berpendapat bahwa
struktur kekuasaaan dan kebutuhan masyarakat individu menentukan arah
pendidikan.
Konsep sosiologi dapat lebih membantu masalah pendidikan, sebab
sosiologi memiliki alat-alat dan teknik ilmiah untuk mempelajari pendidikan
dan dapat memberikan sumbangan berharga pada sistem pendidikan dalam
masyarakat. melalui analisis hubungan dan interaksi manusia dalam
pendidikan, akan diperoleh prinsip-prinsip dan generalisasi hubungan
manusia dalam sistem pendidikan.
Sosiologi pendidikan merupakan analisis ilmiah atas proses sosial dan
pola-pola sosial yang terdapat dalam sistem pendidikan, dengan demikian,
para pendidik diharapkan dapat mengenal sosiologi dan memanfaatkannya,
walaupun ia bukanlah ahli sosiologi.
5

C. Ruang Lingkup Sosiologi Pendidikan


Mengenai ruang lingkup Sosiologi Pendidikan, Brookover
mengemukakan adanya empat pokok bahasan berikut: (1) Hubungan sistem
pendidikan dengan sistem social lain, (2) Hubungan sekolah dengan
komunitas sekitar, (3) Hubungan antar manusia dalam sistem pendidikan,
(4) Pengaruh sekolah terhadap perilaku anak didik (Rochman Natawidjaja,
et. Al., 2007: 81). Sosiologi Pendidikan diharapkan mampu memberikan
rekomendasi mengenai bagaimana harapan dan tuntutan masyarakat
mengenai isi dan proses pendidikan itu, atau bagaimana sebaiknya
pendidikan itu berlangsung menurut kacamata kepentingan masyarakat,
baik pada level nasional maupun lokal.
Sosiologi Pendidikan secara operasional dapat defenisi sebagai
cabang sosiologi yang memusatkan perhatian pada mempelajari
hubungan antara pranata pendidikan dengan pranata kehidupan lain,
antara unit pendidikan dengan komunitas sekitar, interaksi social antara
orang-orang dalam satu unit pendidikan, dan dampak pendidikan pada
kehidupan peserta didik (Rochman Natawidjaja,et.Al., 2007: 81)
BAB III
PENUTUP
A. Simpulan

Dari beberapa pengertian tentang sosiologi pendidikan tersebut di atas


dapat saya simpulkan bahwa sosiologi pendidikan ialah suatu ilmu yang
mengkaji masalah-masalah fundamental pendidikan dari perspektif sosiologis
atau dengan menggunakan pendekatan sosiologis serta dari beberapa definisi
tentang sosiologi tersebut terdapat dua hal yang pentingdalam memahami
sosiologi. Pertama, masyarakat sebagai keseluruhan dan kedua, masyarakat
sebagai jaringan antar hubungan sosial. Tugas sosiologi adalah untuk
menyelami, menganalisa dan memahami jaringan-jaringan antar hubungan
itu.
B. Saran
Dari dafenisi dan penjabaran tentang apa itu Sosiologi dan Sosiologi
Pendidikan yang telah di jelaskan. Sosiologi pendidikan sangatlah penting
kususnya bagi kalangan pendidik. Karena di era pendidikan saat ini banyak
kasus terjadi di karenakan kurangnya pemahaman lebih dalam dari para
pendidik tentang sosiologi pendidikan! saran saya adalah agar
sosiologi pendidikan dapat di terapkan dengan secara baik oleh para pendidik
agar pendidikan di indonesia dapat menjadi lebih maju

6
DAFTAR PUSTAKA
Abdullah, Idi. Sosiologi Pendidikan Individu, Masyarakat dan
Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers. 2011.
Ahmadi, Abu. Sosialisasi Pendidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta. 2004.
Damsar. Pengantar Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Kencana. 2011.
Gunawan Ary,Sosiologi Pendidikan,PT Rineka Cipta,Jakarta,2000.
Rochman, N. Islam dan Moderninasi, Tradisi Transformasi Intelektual.
Terjemahan oleh Ahsin Mohammad. 1985. Tanpa kota: Pustaka. 2007.
Vembriarto, S.T. Sosiologi Pendidikan. Yogyakarta: Yayasan Paramita. 1982.

Anda mungkin juga menyukai