Anda di halaman 1dari 4

LK 2.

3 Rencana Aksi

Petunjuk Pengisian/ Penjelasan LK 2.3

Nama Mahasiswa : AGUS WALUYO, S.Pd

Tujuan Bukti penilaian Kegiatan belajar dan asesmen formative


(1) (2) (3)
Apa hasil yang diinginkan? Apakah bukti penilaian yang harus Kegiatan atau aktivitas apa yang secara
Tujuan ini diturunkan dari CP/ KD dokumen ada untuk membuktikan bahwa bertahap dapat membantu siswa memberikan
kurikulum dan dikaitkan dengan permasalahan siswa telah mencapai/ menuju bukti penilaian dan mencapai tujuan
yang diidentifikasi. tujuan pembelajaran? pembelajaran?

Kegiatan atau aktivitas apa yang dilakukan


guru (dan siswa) untuk mengetahui hambatan
siswa dan memantau ketercapaian tujuan?
Tujuan Pembelajaran Bukti penilaian yang harus ada
1. Setelah mengamati dan menggunakan adalah 1. Guru Mengorganisasikan Siswa berbaris di
media papan musi, peserta didik dapat 1. Penilaian Sikap depan kelas
menemukan kelipatan dan faktor 2. Penilaian Pengetahuan 2. Pembelajaran dimulai dengan salam.
persekutuan dari dua bilangan dengan 3. Penilaian Keterampilan 3. Guru menanyakan kabar dan mengecek
benar. kehadiran peserta didik.
2. Setelah menggunakan media papan musi, 4. Guru mereview pembelajaran sebelumnya
peserta didik dapat menentukan FPB dan 5. Guru melakukan apersepsi dengan
KPK dari suatu bilangan dengan tepat. pertanyaan berikut:
3. Setelah mengamati video pembelajaran, a. Berapakah kelipatan 3 dan 4?
peserta didik dapat membandingkan b. Pak guru punya 8 permen. Jika permen
permasalahan sehari-hari yang dibagi kepada kalian dengan jumlah
berhubungan dengan FPB dan KPK dengan yang sama, berapa anak yang bisa pak
jelas. guru bagikan permen?
4. berdiskusi, peserta didik mampu 6. Guru Menyampaikan tujuan pembelajaran
memecahkan permasalahan sehari-hari 7. Guru menggali pemahaman awal peserta
yang berkaitan dengan FPB dan KPK dengan didik dengan memberikan pertanyaan
cermat. pemantik:
8. Guru menayangkan film pendek yang
menceritakan permasalahan berkaitan
dengan Kelipatan dan Faktor Persekutuan
9. Guru mengajukan beberapa masalah yang
harus dipercahkan siswa
10. Guru menjelaskan secara singkat materi.
11. Guru membentuk siswa kedalam kelompok
belajar (kelompok terdiri dari 4 orang
secara heterogen)
12. Guru membagikan LKPD
13. Guru menjelaskan langkah-langkah
mengerjakan/ menyelesaikan masalah
yang ada di LKPD
14. Guru memantau siswa menggunakan media
pembelajaran untuk menemukan Kelipatan
Persekutuan
15. Guru memantau siswa menggunakan media
pembelajaran untuk menemukan Faktor
persekutuan
16. Guru membimbing setiap kelompok untuk
menganalisis jawaban dalam menentukan
KPK
17. Guru membimbing setiap kelompok untuk
menganalisis jawaban dalam menentukan
FPB
18. Guru membimbing siswa mengeksplorasi
jawaban dari masalah yang dihadapi
19. Guru membimbing siswa dalam
menemukan penyelesaian masalah
keseharian nyata dengan FPB dan KPK
dengan berkelompok. (gotong royong)
20. Guru membimbing / mengarahkan setiap
kelompok untuk membuat laporan/
rangkuman
21. Guru membimbing siswa untuk
mempresentasikan hasil laporan
pengerjaaan di depan kelas.
22. Guru membimbing siswa agar memberikan
tanggapan atas hasil presentasi kelompok
lain.
23. Guru mengarahkan setiap kelompok
memperbaiki hasil pekerjaan setelah
mendapat tanggapan dari kelompok lain
24. Guru mengarahkan kelompok yang lain
untuk menilai kelompok yang terbaik
25. Guru memberikan / memperkuat jawaban
yang tepat tentang masalah yang dihadapi
26. Guru menjelaskan lebih rinci materi
27. Guru bersama siswa menyimpulkan
kegiatan pembelajaran
28. Guru memberikan soal evaluasi
29. Guru memberikan feedback
30. Guru memberikan apresiasi kepada siswa
yang rajin dan tekun

Anda mungkin juga menyukai