Anda di halaman 1dari 1

HEMOROID TATALAKSANA

Derajat I dan II
Klasifikasi Derajat Hemoroid Externa Derajat I dan II : Diberikan terapi lokal dan
Grade I : Hemoroid (+), prolaps (keluar dari himbauan perubahan pola makan. Dianjurkan
dubur) (-). konsumsi sayuran dan buah yang kaya air.
Grade II : Prolaps waktu mengejan, yang Pemberian obat suppositoria dan salep anus

WHAT IS masuk lagi secara spontan. diketahui tidak mempunyai efek yang berarti
Grade III : Prolaps yang perlu dimasukkan kecuali sebagai efek anestetik dan astringen.
Selain itu dilakukan juga skleroterapi, yaitu

HEMOROID?
secara manual.
penyuntikan larutan kimia yang marengsang
Grade IV : Prolaps yang tidak dapat dengan menimbulkan peradangan steril yang
dimasukkan kembali pada akhirnya menimbulkan jaringan parut.
Hemorrhoid adalah varikositis akibat Tanda dan Gejala : perdarahan lewat
pelebaran (dilatasi) pleksus vena dubur, nyeri, pembengkakan atau
Derajat III dan IV
hemorrhoidalis interna. Mekanisme penonjolan di daerah dubur, sekret atau
terjadinya hemorrhoid belum diketahui keluar cairan melalui dubur, rasa tidak
Derajat III dan IV, terapi yang dipilih adalah
secara jelas. puas waktu buang air besar, dan rasa tidak
terapi bedah yaitu dengan hemoroidektomi.
nyaman di daerah pantat.
Terapi ini bisa juga dilakukan untuk pasien
Hemoroid Interna yang sering mengalami perdarahan berulang,
Pleksus hemorrhoidalis interna dapat Diagnosis : pemeriksaan colok dubur dan sehingga dapat sebabkan anemia, ataupun
membesar, apabila membesar terdapat anorectoskopi. Lokasi hemoroid pada posisi untuk pasien yang sudah mengalami keluhan-
peningkatan yang aberhubungan dalam tengkurap umumnya adalah pada jam 12, keluhan tersebut bertahun-tahun.
massa jaringan yang mendukungnya, dan jam 3, jam 6 dan jam 9. Permukaannya
terjadi pembengkakan vena disebut berwarna sama dengan mukosa
dengan hemorrhoid interna sekitarnya, bila bekas berdarah akan
tampak bercak-bercak kemerahan.
Klasifikasi Hemoroid Interna
Grade I :perdarahan pasca defekasi,
anoskopi terlihat permukaan dari benjolan
hemorrhoid.
Grade II :perdarahan atau tanpa
perdarahan, tetapi sesudah defekasi terjadi
prolaps hemorrhoid yang dapat masuk
sendiri.
Grade III : hemorrhoid yang tidak dapat
masuk sendiri, harus didorong dengan jari.
Grade IV: hemorrhoid yang terjepit dan
sesudah reposisi akan keluar lagi.

Anda mungkin juga menyukai