Anda di halaman 1dari 47

MODUL AJAR

“Aku dan Tubuhku/identitasku”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 12

Alokasi Waktu 1080 menit ( 5 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan  Mengenal dirinya dan alam semesta


Pembelajaran  Menunjukkan sikap positif atas ibadah wajib sesuai agama dan
kepercayaannya
 Mengenali identitas diri melalui kebiasaan budaya dalam
keluarganya
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik kasar
dan halus
 Mampu mengutarakan, menunjukkan, atau menceritakan informasi
yang diperoleh dari gambar, tanda, simbol (termasuk angka dan
huruf) dan cerita

Kata Kunci Aku ,tubuhku, identitas, anggota tubuh, indera.

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat mengenal fungsi identitas diri baik nama,
Kegiatan alamat, umur, cita-cita dan Agama.

Alat dan Bahan Boneka, buku cerita, LKPD, buku, crayon, pensil, kardus bekas, kertas lipat,
lem dll.

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Aku dan tubuhku/Identitasku”

Macam tanda - Menulis


pengenal - Menyusun kartu huruf
KTP, SIM, Kartu
Nama - Mewarnai
- Membuat nama dada
Nama

- Menulis
Alamat - Menggunting
Jenis Identitas - Maze
Aku dan gender
pribadi - Berhitung
tubuhku/ Agama Umur - Bermain plastisin
Identitasku - Menyanyi

- Bercerita
Fungsi Identitas - Kolase
Cita- cita - Menebali kata
Sebagai pengenal
Pembeda
Pelindung diri
- Sholat duha
- Bermain balok
Agama - Menghubungkan gambar

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Tanya jawab tentang identitas diri( nama panggilan, nama ayah dan nama ibu)
 Menyebutkan huruf yang ada pada nama panggilan
 Melihat video perkenalan
b. Alternatif kegiatan main
● Menulis nama panggilan
● Menyusun kartu huruf menjadi kata nama panggilan diri sendiri
● Mewarnai huruf vokal nama panggilan
● Membuat papan nama dada dari kardus bekas
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/1/18-23 Juli 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA B/5-6 Tahun TOPIK/SUB TOPIK Aku dan tubuhku/ Identitasku
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak mampu mengenal Buku, pensil  Do’a, salam  Menulis nama panggilan  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
18-07-23 dirinya dan alam semesta dari Kartu huruf  Pertanyaan  Menyusun kartu huruf  Cuci tangan main
menuliskan nama panggilan Lem pemantik menjadi nama sendiri (  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak dapat menyusun kata LKPD huruf vocal (siapa nama mu, nama nama Panggilan) sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
dari kartu huruf Crayon ayah dan ibumu?)  Mewarnai huruf vocal  Do’a , pulang
 Anak mampu mewarnai Kardus bekas (namamu terdiri dari  Membuat papan nama
gambar huruf vokal dengan Gunting huruf apa saja?) dada dari kardus bekas
rapi Doble tipe (apa jenis kelaminmu?)
 Anak mampu membuat bentuk pensil
karya papan nama dada dari
kardus bekas
Selasa  Anak mampu menyebutkan Buku  Do’a, salam  Menyebutkan dan menulis  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
19-07-23 dan menulis alamat rumah Pensil  Pertanyaan alamat rumahnya  Cuci tangan main
 Anak mampu menggunting pemantik  Menggunting bentuk  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
bentuk rumah LKPD bentuk rumah (Dimana alamat rumah sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
 Anak mampu menunjukkan Gunting rumahmu?)  Menunjukkan arah jalan  Do’a , pulang
arah rumahnya LKPD (Rumah siapa saja di (Maze)menuju rumah
sekitar rumahmu?)
Rabu  Anak mampu Menghitung LKPD, Crayon  Do’a, salam  Mewarnai dan meniru  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
20-07-23 umur diri sendiri dan teman  Pertanyaan angka sesuai umurnya  Cuci tangan main
 Anak mampu membuat bentuk Plastisin pemantik  Bermain plastisin  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
lilin angka dari plastisin ( Berapa umurmu?) membuat bentuk lilin sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
 Anak mampu menyanyikan pernahkah kamu angka  Do’a , pulang
lagu selamat ulang tahun Lagu selamat ulang merayakan hari ulang  Menyanyikan lagu
tahun tahunmu? selamat ulang tahun
bersama teman
Kamis  Anak mampu menyebutkan Buku cerita  Do’a, salam  Bercerita tentang cita-  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
21-07-23 cita-cita melalui bercerita LKPD  Pertanyaan citaku  Cuci tangan main
 Anak mampu membuat kolase Guntingan kertas pemantik  Membuat kolase  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak mampu menebali kata Lem (Apakah cita-citamu?) gambarpolisi sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
LKPD Apa yang harus  Menebali kata jenis cita-  Do’a , pulang
dilakukan agar cita-cita cita(guru, polisi, dokter,
tercapai?) petani, dll)
Jumat  Anak mampu mengenal agama Alat sholat  Do’a, salam  Melakukan sholat duha  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
22-07-23 melalui sholat duha  Pertanyaaan berjamaah  Cuci tangan main
 Anak mampu membuat bentuk Balok pemantik  Membuat bentuk masjid  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
masjid dari balok (Apa agamamu? dari balok sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
 Anak mampu menghubungkan LKPD Ada agama apa saja di  Menghubungkan kata  Do’a , pulang
kata dengan gambar Indonesia?) dengan gambar nama
macam agama
Sabtu  anak mampu mengembangkan  Do’a, salam  Ekstrakulikuler  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
23-07-23 potensi diri  Apersepsi Menari dan  Cuci tangan main
Bermain angklung  Berdo’a sebelum dan  Refleksi kegiatan yang sudah
sesudah makan dilaksanakan dalam sehari
 Do’a , pulang

Mengetahui Plaosan, 23 Juli 2023


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Aku dan Tubuhku/Anggota Tubuhku”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mengenal dirinya dan alam semesta


 Menjaga kebersihan diri dan lingkungan alam sekitar yang
merupakan karunia Tuhan YME
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik
kasar dan halus
 Mampu mengutarakan, menunjukkan, atau menceritakan
informasi yang diperoleh dari gambar, tanda, simbol
(termasuk angka dan huruf) dan cerita
 Dapat memahami pola, simbol, dan data (termasuk angka
dan huruf) yang diamati di lingkungan sekitarnya sebagai
informasi untuk memecahkan masalah dalam kehidupan
sehari-hari

Kata Kunci Aku ,tubuhku, anggota tubuh,

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat mengenal macam anggota tubuh,
Kegiatan mfungsi dan cara merawat anggota tubuh

Alat dan Bahan Buku gambar, pensil, crayon, pasta warna, koran bekas, kertas lipat
lem

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B


PETA KONSEP
“Aku dan tubuhku/Anggota tubuhku”

Jenis anggota tubuh


- Menggambar
Kepala Kepala - Menulis
Badan
- Membuat topi
Tangan
Kaki

- Memakai baju
- Melipat
Badan - Berhitung

Fungsi anggota
Anggota tubuh - Menjiplak
Tangan - Finger painting
tubuhku Untuk berjalan
- Melingkari huruf vokal
Memegang - Praktik mencuci tangan
Berfikir

- Bermain bola
- Menghitung langkah
Kaki - Mewarnai
Cara merawat tubuh - Bahasa Jawa
Mandi
Cuci tangan
Memakai baju
- Menonton video
Makan bergizi
Organ dalam - Menyusun pola gambar
- Menggambar

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati video tentang anggota tubuh
 Bercerita tentang fungi dan cara merawat tubuh
b. Alternatif kegiatan main
● Menggambar anggota tubuh
● Mewarnai anggota tubuh
● Menulis kata
● Finger painting
● Berhitung
● Melipat bentuk
● Menonton video
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/2/25-30 Juli 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA B/5-6 Tahun TOPIK/SUB TOPIK Aku dan tubuhku/Anggota Tubuhku
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat menggambar Buku gambar  Do’a, salam  Menggambar bentuk kepala dari dasar  Toilet training  Anak menceritakan
25-07-23 bentuk dari dasar lingkaran pensil crayon  Pertanyaan pemantik lingkaran  Cuci tangan pengalamam main
 Anak dapat menulis nama LKPD Koran ( siapa yang menciptakan  Menulis nama bagian anggota kepala (  Berdo’a  Refleksi kegiatan yang sudah
bagian anggota kepala bekas, gunting, kepala?) mata, telinga, hidung, telinga, mulut , sebelum dan dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat membuat bentuk lem tali rafia (apa saja bagian dari rambut) sesudah makan  Do’a , pulang
topi dari Koran bekas kepala?)  Membuat bentuk topi dari Koran bekas
(bagaimana cara merawat
bagian anggota kepala?)
Selasa  Anak dapat memakai dan Baju anak  Do’a, salam  Praktek memakai dan mengancingkan baju  Toilet training  Anak menceritakan
26-07-23 mengancingkan baju sendiri Kertas lipat lem  Pertanyaan pemantik sendiri  Cuci tangan pengalamam main
 Anak dapat melipat bentuk buku menempel (Bagaimana cara memakia  Melipat bnetuk baju dari kertas lipat  Berdo’a  Refleksi kegiatan yang sudah
baju pensil baju?)  Menghitung gambar baju di LKPD sebelum dan dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menghitung LKPD (apa yang harus dilakuakn sesudah makan  Do’a , pulang
jumlah baju dengan tepat agar baju bersih dan rapi?)
Rabu  Anak dapat menjiplak bentuk Tangan, buku,  Do’a, salam  Menjiplak bentuk telapak tangan  Toilet training  Anak menceritakan
27-07-23  Anak dapat bermain finger pensil, crayon  Pertanyaan pemantik  Bermain finger painting  Cuci tangan pengalamam main
painting Pasta kreatif kertas (Apakah manfaat tangan?)  Melingkari huruf vocal pada kata tangan,  Berdo’a  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak dapat mengenal dan LKPD (bagaimana cara menjaga jari, kuku, kulit. sebelum dan dilaksanakan dalam sehari
melingkari huruf vocal Air sabun lap kebersihan tangan?  Praktek mencuci tangan dengan sabun sesudah makan  Do’a , pulang
 Anak dapat mencuci tangan
dengan benar
Kamis  Anak dapat bermain sepak Bola  Do’a, salam  Bermain sepak bola  Toilet training  Anak menceritakan
28-07-23 bola  Pertanyaan pemantik  Menghitung gambar langkah kaki  Cuci tangan pengalamam main
 Anak dapat menghitung LKPD (Berapa jumlah kakimu?)  Mewarnai gambar macam alas kaki (  Berdo’a  Refleksi kegiatan yang sudah
langakah kaki (Bagaimana cara merawat sandal, sepatu, kaos kaki) sebelum dan dilaksanakan dalam sehari
Gambar, crayon kaki?) sesudah makan  Do’a , pulang
 Anak dapat mewarnai dengan Buku tulis, pensil (Apakah manfaat dari  Menulis/menebali bahasa kromo
rapi kaki?) sirah=mustoko, rambut= rikmo tangan =
 Anak dapat mengenal dan asta sikil = suku
menulis bahasa jawa kromo
Jumat  Anak dapat mengamati dan  Do’a, salam  Menonton video tentang organ dalam tubuh  Toilet training  Anak menceritakan
29-07-23 menganalisi cerita dari video  Pertanyaaan manusia  Cuci tangan pengalamam main
 Anak dapat menyusun pola pemantik  Mengurutkan gambar sesuai pola ( hati,  Berdo’a  Refleksi kegiatan yang sudah
gambar dengan benar (Apa saja bagian oragan paru-paru, jantung) sebelum dan dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menggambar dalam tubuh?  Menggambar dan mewarnai bentuk hati sesudah makan  Do’a , pulang
bentuk Siapa yang menciptakan
organ dalam tubuh?)
Sabtu LIBUR TAHUN BARU
30-07-23 HIJRIYAH

Mengetahui Plaosan, 29 Juli 2022


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Aku dan Tubuhku/Inderaku”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Menjaga kebersihan diri dan lingkungan alam sekitar yang
merupakan karunia Tuhan YME
 menunjukkan sopan santun (tatakrama dan akhlak yang baik
dalam bertindak)
 dapat bertanggung jawab terhadap diri sendiri dan orang lain
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik
kasar dan halus
 Mampu mengutarakan, menunjukkan, atau menceritakan
informasi yang diperoleh dari gambar, tanda, simbol
(termasuk angka dan huruf) dan cerita
 Dapat membilang jumlah benda menggunakan angka
sebagai simbol jumlah benda
 Dapat mengenal dan menyebutkan lebih dari satu ciri atau
aspek dari objek yang diobservasi seperti warna, aroma,
bunyi, bentuk, rasa

Kata Kunci Aku ,tubuhku, panca indera,

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat mengenal macam panca indera,
Kegiatan fungsi, dan cara merawatnya

Alat dan Bahan Buku gambar, pensil, crayon, hp, garam, gula, kopi, guntingan kertas/
daun ,lem, LKPD, gunting, APE

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Aku dan tubuhku/Inderaku”
Macam panca
indera
Penglihatan - Berhitung
Pendengaran Mata - Macam warna
Penciuman - Kolase
- Menulis
Perasa
Peraba

- Macam bunyi
- Menulis
Telinga - Mewarnai
- Mengurutkan benda

Fungsi pancaindera
Melihat - Macam bau
Inderaku Mendengar Hidung - Menghubungkan
gambar
Mencium bau
- Menulis
Mengecap rasa
- Menggambar
Meraba

Lidah - Macam rasa


Cara merawat - Menirukan kata
panca indera - 3M
Makan sayuran - Bahasa jawa (kromo)
Menjaga kebersihan
Minum vitamin
kulit - Macam tekstur
- Menggambar
- Menyanyi
- Menulis
1. Curah Ide Kegiatan
Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati video tentang anggota tubuh
 Bercerita tentang fungi dan cara merawat tubuh
c. Alternatif kegiatan main
● Menggambar anggota tubuh
● Mewarnai anggota tubuh
● Menulis kata
● Finger painting
● Berhitung
● Melipat bentuk
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/3/1-6 Agustus 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA B/5-6TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Aku dan tubuhku/Inderaku
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat mengenal warna Cat  Do’a, salam  Percobaan sains pecampuran  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
1-08-23 dari pencampuran warna Crayon  Pertanyaan pemantik warna  Cuci tangan main
 Anak dapat menghitung Majalah ( siapa yang menciptakan  Menghitung jumlah benda sesuai  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
benda dengan tepat LKPD, lem panca indera mata?) bentuk dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat membuat kolase Daun kering/kertas (apa saja macam dan fungsi  Kolase bentuk wortel makan  Do’a , pulang
 Anak dapat menulis kalimat indera?)  Menulis fungsi mata ( mata untuk
Pensil, buku (bagaimana cara merawat melihat)
indera mata?)
Selasa  Anak dapat mengenal Sumber bunyi  Do’a, salam  Menyebutkan macam-macam  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
2-08-23 berbagai bunyi Buku pensil  Pertanyaan pemantik bunyi  Cuci tangan main
 Anak dapat menulis kata LKPD crayon (bunyi apa saja yang kamu  Menulis macam sumber bunyi  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak dapat menggambar dan APE dan LKPD dengar dimalam hari?)  Menggambar dan mewarnai dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
mewarnai (bagaimana bunyi klakson?) gambar radio makan  Do’a , pulang
 Anak dapat mengurutkan Bagaimana cara merawat  Mengurutkan benda dari kecil ke
benda telinga? besar
Rabu  Anak dapat mengenal Minyak kayu  Do’a, salam  Praktek membedakan macam bau  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
3-08-23 macam bau putih, parfum,  Pertanyaan pemantik  Menghubungkan gambar sesuai  Cuci tangan main
 Anak dapat menghubungkan Majalah (Apakah manfaat hidung?) pasangannya  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
gambar dg benar Buku gambar (bagaimana cara menjaga  Menggambar bunga dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menggambar pensil kebersihan hidung?  Menulis kalimat sederhana “ makan  Do’a , pulang
benda Buku tulis bunga itu harum”
 Anak dapat menulis kalimat
sederhana
Kamis  Anak dapat mengenal Garam, gula, kopi,  Do’a, salam  Praktek mengenal rasa ( asin,  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
4-08-23 berbagai macam rasa saos, permen  Pertanyaan pemantik manis, pahit, asam, pedas)  Cuci tangan main
 Anak dapat menuliskan kata Buku pensil (Apa manfaat lidah?)
 Anak dapat melakukan Gunting crayon (Bagaimana cara merawat  Menirukan dan menulis macam  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
kegiatan 3 M lem LKPD lidah?) rasa dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
(Apa saja macam rasa yang  Mewarnai, menggunting makan  Do’a , pulang
bisa kita rasakan?) menempel gambar es krim (3M)
Jumat  Anak dapat membedakan APE  Do’a, salam  Membedakan benda kasar dan  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
5-08-23 permukaaan benda  Pertanyaaan pemantik halus  Cuci tangan main
 Anak dapat menggambar Buku gambar (Apa manfaat kulit?  Menggambar benda yang  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
benda pensil crayon Siapa yang menciptakan permukaannya kasar /halus dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menulis huruf LKPD kulit?)  Menulis huruf hijaiyah makan  Do’a , pulang
hijaiyah Youtube Bagaimana cara menjaga  Menyanyi lagu panca indera
 Anak dapat menyanyikan kulit agar tetap sehat?
lagu
Sabtu  Anak apat mengembangkan Crayon LKPD  Do’a, salam  Ekstrakulikuler  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
6-08-23 potensi yang dimilikinya  Pertanyaaan pemantik Mewarnai teknik gradasi  Cuci tangan main
(Apa saja warna yang kamu Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
ketahui? dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
makan Do’a , pulang

Mengetahui Plaosan, 6 Agustus 2023


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Lingkunganku/Keluargaku”

A. INFORMASI UMUM
Nama ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mulai belajar mempraktikkan kegiatan ibadah sesuai agama dan
kepercayaannya
 Menunjukkan sikap menyayangi sesama makhluk hidup
 Mengidentifikasi nilai-nilai positif dalam keluarganya
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasimotorik kasar
dan halus
 Dapat mengekspresikan ide, gagasan, perasaan melalui tulisan,
gambar, atau karya dalam berbagai media
 Dapat membilang jumlah benda menggunakan angka sebagai
simbol jumlah benda

Kata Kunci Lingkungan, keluarga, keluarga inti

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat mengenal anggota keluarga, peran keluarga,
Kegiatan perilaku baik dalam berhubungan dengan keluarga dan kebiasaan baik yang
dilakukan di keluarga.

Alat dan Bahan Buku gambar, pensil, crayon, LKPD, majalah, buku penunjang, alat cocok,
lem, susu, gelas, air, alat sholat dll.

Sarana Prasarana Ruang kelas TK A, Masjid


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Lingkunganku/Keluargaku”
Anggota keluarga - Menghubungkan
Ayah gambar
Ibu
Peran - Mengelompokkan benda
ayahku - Menulis
Kakak
- Bermain tepuk
adik

- Menebali kalimat
Ibuku suka - Menggambar
Peran keluarga - berhitung
memasak - bermain peran
Kepala keluarga
Wakil kepala
lingkunganku/ anggota
Keluargaku - Mengurutkan gambar
- Menulis
Kakak ku - Mewarnai
- Mencocok gambar
baik

Perilaku dalam
keluarga
Saling
- Menyanyi
menyayangi, Adik - Praktek membuat susu
menghormati,
tersayang - Menulis
Rukun
- menggambar
Kebiaasaan
keluarga
Sholat berjamaah
Makan bersama
Kerja bakti - Sholat duha
- Huruf hijaiyah
Sholat berjamaah - Berhitung
- Makan bersama
bersama keluarga

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati gambar tentang anggota keluarga
 Bercerita tentang peran anggota keluarga
 Bermain tepuk keluarga
 Menyanyi
d. Alternatif kegiatan main
 Menghubungkan benda dengan kata
 Mengelompokkan benda
 Berhitung
 Menulis kata
 Menggambar
 Mewarnai
 3M
 Sholat duha
PROGRAM SEMESTER
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUNAJARAN 2022/2023

Semester I Semester II
TOPIK/SUB TOPIK ALOKASI WAKTU TOPIK/SUB TOPIK ALOKASI WAKTU

Aku dan tubuhku 3 Minggu Ayo rekreasi 3 Minggu


- Identitasku - Telaga sarangan
- Anggota tubuhku - Taman refugia
- Inderaku - Kampung susu
Lingkunganku 4 Minggu Profesi Ayahku 4 Minggu
- Keluargaku - Petani
- Rumahku - Dokter
- Tetanggaku ramah - Guru
- Sampah - Polisi
Badanku Sehat 3 Minggu Tanah kelahiranku 3 Minggu
- Makananku bergizi - Desaku asri
- Minuman kesukaan - Kota Magetan
- Ayo berolahraga - Kearifan lokal
Kebunku hijau 4 Minggu Cinta negeri 3 Minggu
- Taman bungaku - simbol negaraku
- Sayur sehat - budayaku
- Tanaman toga - bapak presiden
- pohon
Piaraanku 4 Minggu Jaga alam yuk 4 Minggu
- ayam - penghijauan
- sapi perah - langit cerah
- ikan - hemat air
- burung - cegah bencana

Plaosan, 11 Juli 2022


Kepala TK Handayani Plaosan

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19670227 200701 2 018
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1/4/8-13 Agustus
SEMESTER/MINGGU/TANGGAL ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)
2023
KELOMPOK/ USIA A/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Lingkunganku/keluargaku
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat memainkan pola Majalah  Do’a, salam  Bermain tepuk keluarga  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
8-08-23 tepuk Pensil  Pertanyaan pemantik  Menghubungkan gambar anggota  Cuci tangan main
 Anak dapat menghubungkan Crayon ( siapa saja yang berada di keluarga  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
gambar dengan tepat Buku tulis rumah kita?  Mengelompokkan peralatan kerja dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat Gambar Ada berapa angoota ayah makan  Do’a , pulang
mengelompokkan benda keluargamu?)  Menulis anggota keluarga
 Anak dapat menulis kata
Selasa  Anak dapat menebali kalimat Majalah  Do’a, salam  Menebali kaliamt “ ibu pergi ke  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
9-08-23 dg rapi Buku gamabar  Pertanyaan pemantik pasar”  Cuci tangan main
 Anak dapat menggambar pensil crayon Apakah pekerjaan ibu?  Menggambar peralatan ibu  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
benda Apa saja yang dibeli ibu memasak dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menghitung lossepart saat kepasar?  Menghitung benda makan  Do’a , pulang
benda  Bermain peran ibu memasak
 Anak dapat bermain peran APE memasak
Rabu  Anak dapat mengurutkan Majalah  Do’a, salam  Mengurutkan gambar seri  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
10-08-23 cerita gambar seri Buku pensil  Pertanyaan pemantik kebiasaan kakak  Cuci tangan main
 Anak dapat menuliskan kata LKPD, alat cocok, (Apa saja kebiasaan/Hobi  Menulis hobi kakak  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak dapat melakukan crayon lem kakak dirumah?  3M (Mewarnai, mencocok, dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
kegiatan 3 M ( mewarnai, Bagaimana cara menyayangi menempel) gambar bola kakak makan  Do’a , pulang
mencocok. menempel) kakak?)

Kamis  Anak dapat menyanyikan Lagu  Do’a, salam  Menyanyi boneka cantik  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
11-08-23 lagu baru Susu, air, gelas,  Pertanyaan pemantik  Praktek membuat susu  Cuci tangan main
 Anak dapat membuat susu sendok ( Bagaimana cara  Menulis alat dan bahan membuat  Refleksi kegiatan yang sudah
 Anak dapat menuliskan alat Buku pensil menyayangi adik? susu dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menggambar Buku gamabr Apa saja kesukaaan adik?  Menggambar botol susu adik  Berdo’a sebelum  Do’a , pulang
benda sederhana crayon dan sesudah
makan
Jumat  Anak dapat mengikuti Alat sholat  Do’a, salam  Sholat duha  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
12-08-23 gerakan sholat’ Buku pensil  Pertanyaaan pemantik  Menulis huruf hijaiyah  Cuci tangan main
 Anak dapat menulis huruf Siswa (Kebiasaan apa saja yang  Menghitung teman yang tertib saat  Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
hijaiyah Bekal kita lakukan dirumah? sholat duha dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
 Anak dapat menghitung Bagaimana sikap kita saat  Berbagi makanan saat makan makan  Do’a , pulang
benda dengan tepat sholat? bersama
 Anak mau berbagi
Sabtu  Anak dapat mengembangkan Tape lagu  Do’a, salam  Ekstrakulikuler  Toilet training  Anak menceritakan pengalamam
13-08-23 potensi yang dimilikinya  Apersepsi Tari kreasi baru  Cuci tangan main
“assalamu’alaikum” Berdo’a sebelum  Refleksi kegiatan yang sudah
dan sesudah dilaksanakan dalam sehari
makan Do’a , pulang

Mengetahui Plaosan, 13 Agustus 2023


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR BERBASIS PROYEK
TEMA: AKU CINTA INDONESIA
“MEMPERINGATI HUT RI di sekolah”

A. INFORMASI UMUM
Nama ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 180 menit ( 6 hari )

Dimensi P5 1. Beriman, bertakwa kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia


2. Kreatif
3. Kebhinekaan Global
4. Gotong Royong

Fase Foundasi

Tema/Topik Aku Cinta Indonesia/Memperingati HUT RI Di Sekolah

Tujuan Kegiatan  Anak-anak dapat mensyukuri Kemerdekaan RI dengan mengadakan


Do’a bersama
 Anak mengenal dan mampu mengikuti kegiatan lomba perayaan
HUR RI
 Anak mau bermain dan bekerja sama dengan teman tanpa
membeda-bedakan teman
 Anak mampu membuat karya dari bahan di sekitar
 Anak dapat mencari informasi yang dibutuhkan dari internet/buku
 Anak mapmu berekspresi secara wajar

Kata Kunci Perayaan HUT Kemerdekaan RI, Proyek, Karya

Deskripsi Umum  Pada kegiatan ini anak mengamati video tentang peringatan HUT RI
Kegiatan yang bersumber dari Youtube
 Anak diajak melakukan kegiatan do’a bersama
 Anak diajak untuk mengenal kegiatan-kegiatan lomba yang diadakan
di sekolah untuk memperingati hari kemerdekaan Republik
Indonesia
 Jenis kegiatan yang dilakukan meliputi : membuat bendera merah
putih, membuat vas dari kaleng, lomba perayaan HUT RI ( makan
krupuk, kelereng, lempar bola, dll), Karnafal.

Alat dan Bahan Youtube, kresek warna merah dan putih, lidi, kaleng bekas, lem, krupuk,
botol , gayung, Pakaian karnaval, bendera merah putih.

Sarana Prasarana Kelas, aula, halaman sekolah, lapangan


PETA KONSEP

Memperingati
HUT Kemerdekaan RI

Berkreasi dengan bahan


bekas:
Negaraku: Membuat bendera merah putih
Lagu nasional Membuat vas
Bendera merah putih
Keberagaman budaya

Lomba: Karnaval budaya:


Lomba Kelereng Pakaian adat
Lomba makan krupuk Pakaian profesi
Lomba lempar bola Kearifan lokal
Asesoris
RAGAM KEGIATAN

Tahapan Urutan Hari Ragam kegiatan


Permulaan 1 1. Memantik ide anak ( diskusi awal)
2. Mendengarkan cerita HUT RI disekolah
3. Diskusi
4. Lomba lempar bola
5. Lomba makan kerupuk
6. Lomba kelereng
Pengembangan 2 1. Mengenal bendera merah putih
2. Membuat bendera dari kresek merah dan putih
3. Menyanyi lagu bendera merah putih
3 1. Kearifan lokal
2. Membuat vas dari kaleng bekas
4 1. Karnaval
2. Mengenal berbagai pakaian adat
3. Menyanyi aku anak indonesia
Penyimpulan 5 1. Refleksi kegiatan karnaval HUT RI
2. Membuat program kegiatan proyek lanjutan
3. Do’a bersama
Pelibatan orang tua a. Mengirimkan pesan kepada orang tua tentang topik kegiatan pembelajaran
yang ada di sekolah dan apa yang anak-anak bisa lakukan dirumah bersama
orang tua ( misal: menyiapkan barang bekas untuk praktek, menyiapkan
baju untuk karnaval, berlatih untuk lomba dsb)
b. Mengundang orang tua untuk ikut serta dalam kegiatan karnaval

Langkah-langkah memfasilitasi pembelajaran:


Berikut dalaah langkah-langkah dalam memfasilitasi anak-anak berkegiatan. Guru dapat
merubah dan memodifikasi langkah-langkah kegiatan sesuai kondisi kelas.
Tema : Aku Cinta Indonesia
Topik : Memperingati HUT kemerdekaan RI di Sekolah
Durasi : 5 Hari ( tergantung respon dan minat anak)
Tujuan Kegiatan :
Tujuan ynag ingin dicapai dalam kegiatan ini adalah:
1. Anak-anak dapat mensyukuri Kemerdekaan RI dengan mengadakan Do’a bersama
2. Anak mengenal dan mampu mengikuti kegiatan lomba perayaan HUR RI
3. Anak mau bermain dan bekerja sama dengan teman tanpa membeda-bedakan teman
4. Anak mampu membuat karya dari bahan di sekitar
5. Anak dapat mencari informasi yang dibutuhkan dari internet/buku
6. Anak mapmu berekspresi secara wajar
MODUL AJAR
“Lingkunganku/Rumahku”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mengucapkan doa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan


 Berperilaku jujur, penolong, hormat, sportif dsb
 Mampu mengenali emosi yang dirasakannya dan situasi yang
menyebabkannya dan mengekspresikan emosinya secara wajar
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasimotorik kasar
dan halus
 Bangga terhadap hasil karya sendiri
 Menunjukkan perilaku peduli terhadap hal- hal yang terjadi di
lingkungan sekitar dan bertanggung jawab merawat lingkungannya
 Dapat memahami pola, simbol, dan data (termasuk angka dan
huruf) yang diamati di lingkungan sekitarnya sebagai informasi untuk
memecahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari

Kata Kunci Lingkungan, rumah

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat menyebutkan bagian rumah, fungsi rumah,
Kegiatan cara merawat rumah dan dapat membuat bentuk rumah.

Alat dan Bahan Bentuk geometri, lem, crayon, pensil, buku gambar, balok, sabun
piring,kaleng bekas, kertas lipatdan alat kebersihan.

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B, halaman


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Lingkunganku/Rumahku”

Bagian rumah
Atap
- Menulis
Dinding
- Menyusun geometri
Pintu Bagian - Bermain balok
Lanta - Mewarnai
Jendela
rumahku

- Menyanyi
Fungsi rumah
Kamar - Berhitung
- Membuat hiasan kamar
Untuk berteduh kesayangan - Huruf vokal
Untuk berlindung
lingkunganku/ Tempat tinggal

Rumahku - Menggambar
- Bermain peran
Ruang - Adab makan
- Meniru tulisan
makan
Ruangan di
rumah
Ruang makan
- Mengelompokkan
Ruang tamu
gambar
Ruang tidur Kamar - Melengkapi kalimat
Dapur
Kamar mandi mandiku - Kreatifitas dari bhn
Cara merawat bekas
rumah bersih
Disapu
Dipel
Dirapikan
Dihiasi - Kerja bakti
- Menggambar
- Berhitung
Menjaga kebersihan
7. Curah Ide Kegiatan
Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati gambar rumah
 Melihat video youtube
 Bermain tepuk rumah
 Menyanyi
b. Alternatif kegiatan main
 Menulis kata, melengkapi kalimat, huruf vokal
 Menyusun geometri
 Membuat hiasan dari barang bekas
 Menggambar, mewarnai
 Berhitung
 Kerja bakti
2. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1/6/22-27 Agustus
SEMESTER/MINGGU/TANGGAL ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)
2023
KELOMPOK/ USIA B/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Lingkunganku/Rumahku
HARI, ALAT/
TUJUAN KEGIATAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL BAHAN
Senin  Anak dapat menunjukkan ekspresi gembira melalui Pensil  Do’a, salam  Bermain tepuk rumah  Toilet  Anak menceritakan
22-08-23 tepuk rumah Bentuk  Pertanyaan pemantik  Menulis bagian-bagian rumah training pengalamam main
 Anak dapat mengenal simbol huruf melalui menulis geometri  Apa saja bagian dan  Menyusun geometri menjadi  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
kata Lem fungsi dari rumah? bentuk rumah  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat memahami pola melalui kegiatan menyusun Crayon  Bagaimana cara  Mewarnai gambar rumah sebelum dan dilaksanakan dalam
geometri Majalah kitamerawat rumah?  Bermain menyusun balok sesudah sehari
 Anak dapat menunjukkan ketrampilan motorik halus Buku menjadi bentuk rumahku makan  Do’a , pulang
melalui mewarnai gambar penunjang
 Anak dapat menghargai karyanya membuat bentuk APE Balok
dari balok
Selasa  Anak dapat mengenal emosi diri melalui kegiatan Youtube  Do’a, salam  Menyanyi lagu bangun tidur  Toilet  Anak menceritakan
23-08-23 menyanyi lKPD  Pertanyaan pemantik  Melingkari huruf vokal training pengalamam main
 Anak dapat mengenal simbol huruf vokal boneka  Benda apa saja yanga ada  Menghitung jumlah boneka  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat mengenal simbol angka dengan berhitung kardus bekas, di kamarmu?  Membuat hiasan kamar dari  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat peduli dan bertangguang jawab merawat gunting, lem  Bagaimana agar kamar kardus bekas sebelum dan dilaksanakan dalam
lingkungan dengan membuat hiasan ,kertas lipat kiat rapi dan indah? sesudah sehari
makan  Do’a , pulang
Rabu  Anaka dapat berdoa sebelum dan sesudah kegiatan Do’a makan  Do’a, salam  Menghafal do’a makan, dan  Toilet  Anak menceritakan
24-08-23  Anak dapat menunjukkan ketrampilan motorik halus Pensil buku  Pertanyaan pemantik mengenal adab makan training pengalamam main
melalui menggambar gambar crayon  Apa yang kamu lakukan  Menggambar alat makan  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat mengenal emosi diri dan bersikap sportif Sabun air sebelum makan?  Bermain peran mncuci piring  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat mengenal simbol huruf dari nama benda piring plastik  Agar meja makan bersih setelah makan sebelum dan dilaksanakan dalam
spon apa yang harus dilakuakn  Meniru tulisan alat makan sesudah sehari
LKPD setelah makan? makan  Do’a , pulang
Kamis  Anak dapat mengenal simbol benda di sekitar APE alat  Do’a, salam  Menyebutkan nama alat yang  Toilet  Anak menceritakan
25-08-23  Anak dapat menge;ompokkan benda sesuai fungsinya makan  Pertanyaan pemantik ada dikamar mandi berserta training pengalamam main
dalam kehidupan sehari-hari LKPD  Benda apa saja yang ada fungsinya  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat mengenal simbol huruf melalui kegiatan Pensil di kamar mandi?  Mengelompokkan gambar alat  Berdo’a yang sudah
melengkapi kalimat Kaleng bekas,  Apa yang kita lakukan mandi sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menghargai karya sendiri dan orang lain lem gunting afgar kamar mandi tetap  Melengkapi kalimat sederhana sesudah sehari
kertas bersih? (mandi pakai....) makan  Do’a , pulang
 Berkreasi membuat tempat
sikat gigi dari kaelng bekas
Jumat  Anak dapat menunjukkan sikap peduli dan tanggung Alat  Do’a, salam  Kerja bakti membersihkan  Toilet  Anak menceritakan
26-08-23 jawab terhadap kebersihan lingkungan kebersihan  Pertanyaaan pemantik lingkungan training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan kemmapuan motorik Pensil buku  Bagaimana cara kita  Menggambar bebas  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
halusnya gambar crayon merawat lingkungan?  Menghitung penjumlahan  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat memecahkan permasalahan sehari-hari Batu daun  Alat apa saja yang kita sederhana menggunakan sebelum dan dilaksanakan dalam
gunkan? batu/daun sesudah sehari
makan  Do’a , pulang
Sabtu  Anak dapat mengembangkan potrensi yang dimilikinya Angklung  Do’a, salam Ektrakulikuler  Toilet  Anak menceritakan
27-08-23 rebana  Apersepsi  Bermain alat musik training pengalamam main
angklung dan rebana  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
Berdo’a yang sudah
sebelum dan dilaksanakan dalam
sesudah sehari
makan Do’a , pulang

Mengetahui Plaosan, 27 Agustus 2023


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Lingkunganku/Tetanggaku Ramah”

A. INFORMASI UMUM
Nama ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mulai belajar mempraktikkan kegiatan ibadah sesuai agama dan
kepercayaannya
 Menunjukkan perilaku baik yang menggambarkan nilai ajaran agama
atau kepercayaannya (seperti kasih sayang, suka membantu, jujur,
sopan, hormat, Berbuat baik, bersyukur, dan sebagainya)
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik kasar
dan halus
 Berbagi dengan orang lain
 Mengekspresikan diri dengan berkarya seni menggunakan berbagai
media.
 Dapat membilang jumlah benda menggunakan angka sebagai simbol
jumlah benda

Kata Kunci Lingkungan, tetangga

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini anak dapat menyebutkan nama tetangga dekat dan jauh,
Kegiatan mengenal macam-macam karakter dan pekerjaan tetangga, menunjukkan
sikap baik kepada tetangga, mengenal kebiasan baik yang dilakukan bersama
tetangga

Alat dan Bahan LKPD, pensil, buku gambar, crayon. Kertas lipat, lem, Ape buah, plastik, telur,
tepung, garam, minyak, teplon,wajan dll

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B, halaman, masjid, dapur sekolah


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Lingkunganku/Tetanggaku Ramah”

Sikap baik :
Berbagi - Maze
Membantu - Menulis
Menjenguk tetangga Tetangga - Menggambar
Menghormati dekat - Bercerita

- Menghubungkan gambar
- Mewarnai
Berbagi - Menghitung
Pekerjaan
tetanggaku: dengan - Bermain peran

lingkunganku/
Petani tetangga
Pedagang
Tetanggaku Peternak
- Membuat pagar
Ramah - Menggunting
Gotong - Kalimat sederhana
- Menyanyi
royong

Jarak rumah
Dekat - Membuat parsel
Jauh - Menulis
Menjenguk - Berhitung
tetangga - Mendoakan tetangga
Kebiasaan :
Bekerja sama
Gotong royong
Tolong menolong
Silaturahmi - Huruf hijaiyah
- Mengaji
- Sholat duha
Kebiasaan bersama - Kerja bakti

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati lingkungan tetangga sekolah
 Melihat video youtube
 Menyanyi
b. Alternatif kegiatan main
 Menulis kata, melengkapi kalimat,
 Maze
 Membuat parsel
 Menggambar, mewarnai
 Berhitung
 Menggunting
 Bercerita
 Menghubungkan gambar
 Kerja bakti
3. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/7/29 Agst-3Sept 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA A/4-5 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Lingkunganku/Tetanggaku Ramah
HARI, ALAT/
TUJUAN KEGIATAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL BAHAN
Senin  Anak dapat menunjukkan kemampuan motoriknya LKPD  Do’a, salam  Menunjukkan jalan menuju rumah  Toilet  Anak menceritakan
29-08-22 melalui kegiatan maze Pensil  Pertanyaan pemantik tetangga/Maze training pengalamam main
 Anak dapat mengenal berbagai huruf melalui Buku  Siapa saja tetangga  Menuliskan nama tetangga dekat  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
kegiatan menulis Crayon dekat/jauh mu?  Menggambar dan mewarnai rumah  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat mengekspresikan diri dengan kegiatan Buku gambar  Bagaimana siakp kita tetangga sebelum dan dilaksanakan dalam
seni menggambar dan mewarnai Buku cerita/ terhadap tetangga?  Bercerita tentang hidup rukun sesudah sehari
 Anak dapat mengetahui dan menunjukkan perilaku Youtube dengan tetangga makan  Do’a , pulang
baik ( hidup rukun)melalui cerita.
Selasa  Anak dapat menunjukkan kemampuan motoriknya LKPD/  Do’a, salam  Menghubungkan gambar  Toilet  Anak menceritakan
30-08-22 melalui kegiatan menghubungkan gambar Majalah  Pertanyaan pemantik dengan tulisan hasil panen training pengalamam main
 Anak dapat mengekspresikan diri dengan kegiatan Crayon  Apa saja pekerjaan tetangga  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
seni mewarnai gambar APE tetanggamu?  Mewarnai gambar tetangga  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat membilang jumlah benda dan mengenal Berbagai  Apa yang kamu lakukan yang ada disawah sebelum dan dilaksanakan dalam
simbol angka dar kegiatan menghitung panenan macam sayur jika tetanggamu  Menghitung hasil panenan sesudah sehari
 Anak dapat menunjukkan sikap mau berbagi membutuhkan bantuan?  Bermain peran berbagi hasil makan  Do’a , pulang
melalui kegiatan bermain peran panen dengan tetangga
Rabu  Anak dapat mengekspresikan diri dengan kegiatan Lagu youtube  Do’a, salam  Menyanyi lagu “ Menanam pohon”  Toilet  Anak menceritakan
31-08-22 seni menyanyi Kertas lipat  Pertanyaan pemantik  Bergotong royong membuat pagar training pengalamam main
 Anak dapat mengetahui dan menunjukkan perilaku gunting lem  Apa yang harus dilakukan tetangga  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
baik ( gotong royong/suka membantu) melalui LKPD agar pekerjaan cepat  Menggunting gambar pohon  Berdo’a yang sudah
kegiatan menyusun pagar pensil selesai?  Melengkapi kalimat sederhana sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menunjukkan kemampuan motoriknya sesudah sehari
melalui kegiatan menggunting makan  Do’a , pulang
 Anak dapat mengenal berbagai huruf dari kegiatan
meengkapi kalimat
Kamis  Anak dapat Mulai belajar mempraktikkan Do’a  Do’a, salam  Hafalan do’a menjenguk tetangga  Toilet  Anak menceritakan
01-09-22 kegiatan ibadah sesuai agama dan Nampan, APE  Pertanyaan pemantik yang sakit training pengalamam main
kepercayaannya melalui kegiatan berdo’a buah  Apa yang kamu lakukan  Membuat parsel untuk tetangga  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menunjukkan kemampuan motoriknya Plastik jika tetangga sakit?  Menulis isi parsel  Berdo’a yang sudah
melalui kegiatan merangkai parsel Pensil  Apa yang bisa kita bawa  Menghitung jumlah isi parsel sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat mengenal nama benda melalui menulis buku untuk tetangga kita? sesudah sehari
 Anak dapat membilang jumlah benda dan mengenal makan  Do’a , pulang
simbol angka dar kegiatan menghitung isi parsel
Jumat  anak dapat mulai belajar mempraktikkan kegiatan Iqro’  Do’a, salam  Mengaji bersama teman  Toilet  Anak menceritakan
02-09-22 ibadah sesuai agama dan kepercayaannya melalui Alat sholat  Pertanyaaan pemantik  Sholat duha berjamaah training pengalamam main
kegiatan mengaji dan sholat duha Lkpd  Kebiasaan apa saja yang  Mewarnai gambar kerja bakti  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat mengekspresikan diri dengan kegiatan Crayon kita lakukan dengan dengan tetangga  Berdo’a yang sudah
seni melalui kegiatan mewarnai gambar Pensil tetangga?  Menulis huruf hijaiyah sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menunjukkan kemampuan motoriknya sesudah sehari
melalui kegiatan menulis huruf hijaiyah makan  Do’a , pulang
Sabtu  Agar anak dapat mengembangkan potensi yang Telur  Do’a, salam Ekstrakulikuler  Toilet  Anak menceritakan
03-09-22 dimilikinya di bidang boga Tepung  Apersepsi  Cooking class membuat training pengalamam main
Daun bawang  Makanan apa saja omelet  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
Garam yang terbuat dari Berdo’a yang sudah
Minyak telur? sebelum dan dilaksanakan dalam
Teplon  Apa saja sesudah sehari
kompor manfaatnya? makan Do’a , pulang
 Bagaimana cara
membuatnya?
Mengetahui Plaosan, 29 Juli 2022
Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.
NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Lingkunganku/Sampah”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Menjaga kebersihan diri dan lingkungan alam sekitar yang
merupakan karunia Tuhan YME
 Menunjukkan berperilaku menjaga keselamatan dirinya
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik kasar
dan halus
 Menunjukkan perilaku peduli terhadap hal- hal yang terjadi di
lingkungan sekitar dan bertanggung jawab merawat
lingkungannya
 Dapat mengekspresikan ide, gagasan, perasaan melalui tulisan,
gambar, atau karya dalam berbagai media
 Mampu mengutarakan, menunjukkan, atau menceritakan informasi
yang diperoleh dari gambar, tanda, simbol (termasuk angka dan
huruf) dan cerita

Kata Kunci Lingkungan, Sampah

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini diharapkan anak dapat menegnal dan memilah macam
Kegiatan sampah sesuai jenisnya, mengetahui manfaat dan bahaya sampah, cara
mengolah sampah dan berkreasi dari bahan barang bekas

Alat dan Bahan Sampah organik, anorganik, kertas, b3, tong sampah, sarung tangan, buku
gambar, crayon, LKPD, gunting, botol bekas, plastik kresek bekas, lem ,
crayon, alat kebersihan

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B, halaman sekolah


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Lingkunganku/Sampah”

Macam Sampah
Organik
- Mengelompokkan benda
Anorganik
- Menulis nama benda
Kertas Memilah - Sikap tertib
B3 - Menggambar
Sampah

- Bercerita
- Membuat pupuk kompos
Sampah - Kolase
Bahaya sampah
organik - Berhitung
Banjir
Penyakit
lingkunganku/ pencemaran
Sampah - Menggunting
- Menimbang
Sampah - Menulis kata awal sa
- Menyanyi
anorganik

Cara mengatasi
sampah
- Mengamati video
Dibakar
- Berkreasi dari bahan
Dikubur
Didaur ulang Daur ulang bekas
- Menulis
sampah - Mengurutkan pola
Manfaat Sampah
Pupuk kompos
mainan
- Simulasi banjir
- Hadist kebersihaan
- Kerja bakti
Bahaya Sampah - Mewarnai

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Mengamati lingkungan sekolah
 Melihat video youtube
 Menyanyi
 Bercerita
c. Alternatif kegiatan main
 Mengelompokkan benda
 Menulis
 Menggambar, mewarnai, menggunting
 Berhitung
 Menimbang
 Kolase
 Berkreasi dari bahan bekas
 Menyanyi
 Simulasi banjir
2. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/8/5-10Sept 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA B/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Lingkunganku/sampah
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat Menunjukkan perilaku Tempat sampah  Do’a, salam  Memungut dan Memilah sampah ,  Toilet  Anak menceritakan
05-08-22 peduli terhadap kebersihan lingkungan Sampah  Mengamati lingkungan mengelompokkan sesuai jenisnya training pengalamam main
sekitar dengan memungut dan memilah Buku sekitar  Menunjukkan sikap tertib saat  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
sampah Pensil  Pertanyaan pemantik memilah sampah  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat Menunjukkan berperilaku Buku gambar  Bagaimana keadaan  Menulis macam sampah yang sebelum dan dilaksanakan dalam
menjaga keselamatan dirinya denagn Crayon lingkungan sekolah? ditemukan(botol, plastik, kertas, sesudah sehari
bersikap tertib  Sampah apa saja yang daun dll) makan  Do’a , pulang
 Anak dapat menunjukkan kemampuan kita temukan?  Menggambar keranjang sampah
motorik halus melalui kegiatan menulis
 Dimana kita membuang yang ada di sekolah
 Anak dapat mengekspresikan ide sampah?
melalui karya gambar
Selasa  Anak mampu menceritakan informasi yang Video youtube  Do’a, salam  Mendengarkan cerita tetang  Toilet  Anak menceritakan
06-08-22 diperoleh dari cerita yang didengar Daun  Melihat video poses membuat pupuk training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan ide gagasan melalui karung  Pertanyaan pemantik kompos  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
bentuk karya kompos Lem  Apa manfaat sampah  Praktek membuat pupuk  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menunjukkan kemampuan motorik Kertas organik? kompos sebelum dan dilaksanakan dalam
halus melalui kegiatan kolase Botol bekas  Bagaimana cara membuat  Membuat bentuk kolase sesudah sehari
 Anak dapat menunjukkan simbol angka melalui pupuk kompos? dari daun makan  Do’a , pulang
berhitung  Menghitung jumlah botol
bekas
Rabu  Anak dapat mengekspresikan perasaan melalui  Youtube:  Do’a, salam  Menyanyi lagu “jangan buang  Toilet  Anak menceritakan
07-08-22 menyanyi ICANDO  Pertanyaan pemantik sampah sembarangan” training pengalamam main
 Anak dapat mengenal keaksaraan awal lagu PAUD  Mengapa kita tidak boleh  Menulis kata berawalan sa =  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menggunting botol  Pensil, buku membuang sampah sampah, sakit, sayur, sawi dll  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat mengenal berat ringan  Gunting, sembarangan?  Menggunting botol bekas sebelum dan dilaksanakan dalam
botol bekas  Kata apa saja yang  Menimbang sampah botol sesudah sehari
 Timbangan berawalan sa? makan  Do’a , pulang
Kamis  Anak dapat menunjukkan informasi melalui cerita Video youtube  Do’a, salam  Mengamati video cara membuat  Toilet  Anak menceritakan
08-09-23  Anak dapat menunjukkan ide berkreasi dengan Botol bekas,  Menyanyi hiasan dari botol bekas training pengalamam main
bahan bekas kresek, lem,  Pertanyaan pemantik  Berkreasi Membuat hiasan dinding  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menulis kata gunting  Apa manfaat botol bekas dari botol bekas  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat mengurutkan pola dengan benar Buku, pensil  Benda apa saja yang bisa  Menulis bahan dan alat untuk sebelum dan dilaksanakan dalam
kita buat dari botol bekas? membuat hiasan sesudah sehari
 Mengurutkan pola warna saat makan  Do’a , pulang
membuat hiasan
Jumat  Anak dapat menghafal hadit sebagai wujud syukur Hadist  Do’a, salam  Menghafal hadist kebersihan  Toilet  Anak menceritakan
09-09-23  Anak dapat menjaga kebersihan lingkungan Alat kebersihan  Sholat duha  Kerja bakti membersihkan training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan perilaku menjaga Pelampung  Pertanyaaan pemantik lingkungan sekolah  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
keselamatan diri Gambar, crayon  Apa saja bahaya dari  Simulasi bencana banjir  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menuangkan ide gaagadan melalui sampah?  Mewarnai gambar lingkungan sebelum dan dilaksanakan dalam
karya  Apa yang harus kita sesudah sehari
lakukan saat lingkungan makan  Do’a , pulang
kotor?
 Apa yang kita lakukan
saat terjadi banjir?
Sabtu  Anak dapat mengembangkan potensi yang Tape, hp  Do’a, salam  Ekstakulikuler  Toilet  Anak menceritakan
10-09-23 dimilikinya  Senam profil pancasila Menari training pengalamam main
  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
Berdo’a yang sudah
sebelum dan dilaksanakan dalam
sesudah sehari
makan Do’a , pulang
Mengetahui Plaosan, 29 Juli 2022
Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd. ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 2007 01 2 020 NIP. 19690308 200701 2 020
MODUL AJAR
“badanku sehat/ makananku bergizi”

A. INFORMASI UMUM
Nama ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd Jenjang/Kelas A

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Menunjukkan perilaku baik yang menggambarkan nilai ajaran agama atau
kepercayaannya (seperti kasih sayang, suka membantu, jujur, sopan,
hormat, berbuat baik, bersyukur, dan sebagainya)
 Mengenali kegiatan-kegiatan ibadah wajib sesuai agama dan
kepercayaannya
 Menunjukkan kesediaan untuk mengonsumsi makanan/ minuman yang
bernutrisi
 Dapat memahami pola, simbol, dan data (termasuk angka dan huruf)
yang diamati di lingkungan sekitarnya sebagai informasi untuk
memecahkan masalah dalam kehidupan sehari-hari.
 Mengekspresikan diri dengan berkarya seni menggunakan berbagai
media

Kata Kunci Badan sehat, makanan bergizi

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini diharapkan anak dapat mengenal bagaimana cara
Kegiatan menjaga badan agar tetap sehat, mengenal jenis makanan bergizi,
kandungan gizi dan jenis vitamin.

Alat dan Bahan APE, lem, guntingan kertas LKPD, pensil, buku, gambar, crayon, buku cerita,
alat sholat, bekal

Sarana Prasarana Ruang kelas TK A, masjid


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Badanku sehat/ makananku bergizi”

Cara menjaga
kesehatan tubuh
Makan teratur - Menulis
Istirahat cukup - Menggambar
Olahraga Sayur - Berhitung
Minum vitamin sehat - Bermain peran

- Kolase
- Melengkapi kalimat
Makanan sehat Buah - Mengurutkan gambar
Sayur kesukaanku - Menyanyi
Buah
Badanku sehat/ Lauk
makananku Nasi
- 3M
bergizi - Suku Kata awal la
Macam lauk - Menjumlah benda

Macam vitamin
- Menulis
Vitamin A, B, C,
- Bercerita
D, E
Jenis nasi - Mewarnai
Kandungan gizi - Maze
Protein
Mineral
Karbohidrat
Lemak
Zat besi - Sholat duha
- Huruh hijaiyah
- Doa’ makan
Makan bersama - Makan bersama

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Menyanyi
 Bercerita
 Mengamati gambar
b. Alternatif kegiatan main
 Menulis
 Menggambar, mewarnai
 Berhitung
 Kolase
 3M
 Menyanyi
 Sholat duha
 Makan bersama
2. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/9/11-16 Sept 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA A/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Badanku sehat /Makananku bergizi
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat mengekspresikan diri Ape Sayur  Do’a, salam  Menggambar macam sayur sehat  Toilet  Anak menceritakan
11-09- dengan berkarya seni dg menggambar Buku pensil  Upacara kesuakaan training pengalamam main
2023  Anak dapat memahami simbol huruf LKPD  Menyanyi aku anak sehat  Menulis jenis makanan sehat  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
dari menulis kata  Pertanyaan pemantik  Menghitung jumlah gambar  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat memahami simbol angka  Apa ynag kita lakukan agar sayur sebelum dan dilaksanakan dalam
untuk memecahkan masalah kehidupan badan tetap sehat?  Bermain peran menjadi tukang sesudah sehari
sehari-haridengan menghitung  Makanan apa saja yang sayur makan  Do’a , pulang
 Anak dapat menunjukkan sikap bergizi?
bersyukur, sopan dan hormat saat  Sayur apa saja yang kalian
bermain peran suka?
Selasa  Anak dapat mengekspresikan diri melalui Youtube  Do’a, salam  Menyanyikan lagu  Toilet  Anak menceritakan
12-09-23 bernyanyi LKPD  Mengamati macam-macam wotermelon training pengalamam main
 Anak dapat memahami pola urutan gambar Gambar pola, buah  Mengurutkan gambar  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak menunjukkan kesediaan untuk kertas/daun  Pertanyaan pemantik buah dari yang kecil ke  Berdo’a yang sudah
mengkonsumsi buahsetelah kegiatan kolase buah Lem  Buah apa yang kita suka? besar sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat melengkapi kalimat pensil  Vitamin apa yang ada pada  Membuat kolase gambar sesudah sehari
buah..? buah kesukaan dengan makan  Do’a , pulang
kertas
 Melengkapi kalimat “aku
suka buah....”
Rabu  Anak dapat mengekspresika diri dengan berkarya Gambar, crayon,  Do’a, salam  3 M ( mewarnai menggunting  Toilet  Anak menceritakan
13-09-23 seni gunting lem  Mengamati video macam- dan menempel ) gambar ikan training pengalamam main
 Anak memahami dan menghafal simbol angka Gambar ikan macam lauk pauk goreng  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak memahami dan menghafal simbol huruf Buku pensil  Pertanyaan pemantik  Menjumlah gambar ikan  Berdo’a yang sudah
 Sebutkan jenis lauk pauk?  Menulis kata yang berawalan la sebelum dan dilaksanakan dalam
= lauk, lapar, lalat, ladang, labu sesudah sehari
dll makan  Do’a , pulang
 Lauk apa yang paling kamu
suka?mengapa?
Kamis  Anak dapat menunjukan rasa syukur melalui Gamabr seri  Do’a, salam  Bercerita tentang asal mula nasi  Toilet  Anak menceritakan
14-09-23 cerita LKPD  Mengamati gambar jenis  Menunjukkan maze training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan pola maze Buku tulis pensil nasi  Menulis jenis-jenis nasi  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat memahami dan meghafal simbol Crayon, gambar  Pertanyaan pemantik  Mewarnai bakul tempat nasi  Berdo’a yang sudah
huruf pada kata  Sebutkan jenis-jenis nasi? sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat mengekspresikan diri dengan  Kandungan gizi apa yang sesudah sehari
berkarya seni ada pada nasi makan  Do’a , pulang

Jumat  Anak dapat menulis dan mengenal simbol huruf Alat sholat, buku,  Do’a, salam  Menulis huruf hijaiyah  Toilet  Anak menceritakan
15-09-23 hijaiayh pensil  Sholat duha  Menghafal do’a sebelum dan training pengalamam main
 Anak dapat melaksanakan kegiatan ibadah wajib Bekal  Pertanyaaan pemantik sesudah makan di depan kelas  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menunjukkan kesediananya  Apa yang kita lakukan  Makan bersama berbagi  Berdo’a yang sudah
mengkonsumsi makanan bernutrisi sebelum makan?? sayur/lauk dengan teman sebelum dan dilaksanakan dalam
 Lauk apa saja yang dibawa sesudah sehari
hari ini? makan  Do’a , pulang
 Apa manfaatnya nasi, sayur
dan lauk bagi tubuh?
Sabtu  Anak dapat mengembangkan potensi yang Roti tawar, susu  Do’a, salam Ekstrakulikuler  Toilet  Anak menceritakan
16-09-23 dimilikinya kental manis,  Senam profil pancasila  cookingclass training pengalamam main
mesis/ selai  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Berdo’a yang sudah
sebelum dan dilaksanakan dalam
sesudah sehari
makan Do’a , pulang

Mengetahui Plaosan, 16 September 2023


Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd. ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 NIP. 19690308 2007 01 2 020
MODUL AJAR
“Badanku sehat/ Minuman kesukaanku”

A. INFORMASI UMUM
Nama Eni Dwi Sulistyowati, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mengucapkan doa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan


 Menunjukkan perilaku baik yang menggambarkan nilai ajaran agama atau
kepercayaannya (seperti kasih sayang, suka membantu, jujur, sopan,
hormat,berbuat baik, bersyukur, dan sebagainya)
 Menunjukkan kesediaan untuk mengonsumsi makanan/ minuman yang
bernutrisi
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasi motorik kasar dan
halus
 Memahami arti atau informasi dari gambar, tanda atau simbol (termasuk
angka dan huruf) bahkan cerita
 Dapat membilang jumlah benda menggunakan angka sebagai simbol
jumlah benda
 Mengekspresikan diri dengan berkarya seni menggunakan berbagai
media.

Kata Kunci Badan sehat, minuman sehat, minuman kesukaan

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini diharapkan anak dapat mengenal jenis minuman sehat,
Kegiatan minuman kesukaan, manfaat dan bahaya minuman, cara membuat minuman

Alat dan Bahan APE, LKPD, pensil, buku, gambar, crayon, buku cerita, alat sholat, blender,
gelas, pisau, gula, air, cutoon bud, tinta, majalah

Sarana Prasarana Ruang kelas TK B, masjid, halaman


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Badanku sehat/ Minuman Kesukaanku”

Jenis minuman
Minuman sehat Kopi - Menulis kata
Tidak sehat - Mencetak
kesukaan - Berhitung
ayah - Menyanyi

- Bercerita
- Menggambar
Minuman sehat - Mengurutkan cerita
Susu
Susu segar - Kata awal su
Air mineral
Badanku sehat/ Teh
minuman Jus buah - Mewarnai
- Menulis kata
kesukaanku - Mengelompokkan
Teh manis benda
untuk ibu - Bermain peran

Macam vitamin
- Praktek
Vitamin A, B, C,
- Keaksaraan
D, E Jus buah - Berhitung
kesukaanku - Sikap tertib

Manfaat dan
bahaya minuman

- Menakar air
- Simbol angka
- Keaksaran
Manfaat air mineral

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Menyanyi
 Bercerita
 Mengamati gambar
c. Alternatif kegiatan main
 Menulis
 Menggambar, mewarnai
 Berhitung
 mencetak
 Menyanyi
 Menakar air
 Paktek
3. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SEMESTER/MINGGU/TANGGAL 1/10/18-23 Sept 2023 ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)


KELOMPOK/ USIA B/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Badanku sehat /Minuman kesukaanku
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat menekspresikan diri denagn Buku  Do’a, salam  Menulis macam-macam  Toilet  Anak menceritakan
18-09-23 berbagai kegiatan seni melalui Pensil  Upacara minuman sehat kesukaan ayah training pengalamam main
bernyanyi Majalah  Menyanyi teko kecil  Mencetak gambar cangkir  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat memahami simbol huruf Cotton bud  Pertanyaan pemantik dengan cotton bud  Berdo’a yang sudah
kata benda tinta  Apa saja contoh minuman  Menjumlah gambar cangkir kopi sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menunjukkan kemampuan sehat? sesudah sehari
motorik halusnya  Apa minuman kesukaan makan  Do’a , pulang
 Anak dapat membilang jumlah benda ayahmu?
menggunakan angka 
Selasa  Anak dapat memahami arti/makna cerita Majalah  Do’a, salam  Mengurutkan cerita  Toilet  Anak menceritakan
19-09-23  Anak dapat menunjukkan perilaku bersyukur dari Buku cerita  Menyimak cerita dari guru gambar seri dg memberi training pengalamam main
becerita Buku gambar  Pertanyaan pemantik angka 1-4  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menunjukkan kemampuan motorik Pensil  Dari manakah asalanya  Bercerita di depan kelas  Berdo’a yang sudah
halus Crayon susu?  Mengambar bebas sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat mengenal simbol huruf pada kata awal Buku tulis  Apa manfaat susu?  Menulis kata dengan suku sesudah sehari
kata awal “ su” susu, makan  Do’a , pulang
sungai, suka, suling
Rabu  Anak dapat memahami informasi jenis benda dari Majalah  Do’a, salam  Mengelompokkan alat untuk  Toilet  Anak menceritakan
20-09-22 gambar Buku  Mengamati video membuat teh training pengalamam main
 Anak dapat mengekspresikan diri melalui Pensil  Pertanyaan pemantik  Mewarnai gambar anak minum  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
berbagai karya seni APE  Minuman apakah yang  Menulis bahan membuat teh  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat memahami simbol huruf disukai ibu?  Bermain peran membuatkan teh sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menunjukkan perilaku suka  Apa yang kamu lakukan manis untuk ibu sesudah sehari
membantu saat ibu haus? makan  Do’a , pulang
Kamis  Anak dapat berdo’a sebelum dan sesudah Buah jambu  Do’a, salam  Praktek membuat jus jambu  Toilet  Anak menceritakan
21-09-23 makan/minum Gula  Mengamati guru membuat  Menunjukkan sikap tertib saat training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan kesediaannya Air jus membuat jus jambu  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
mengkonsumsi minumam bernutrisi Belnder  Do’a makan  Menulis alat dan bahan membuat  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menunjukkan perilaku tertib Gelas  Pertanyaan pemantik jus jambu sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat memahami simbol huruf nama benda Sendok  Sebutkan macam-macam  Menghitung jumlah gelas ynag sesudah sehari
 Anak dapat membilang jumlah benda jenis jus? berisi jus jambu makan  Do’a , pulang
menggunakan angka Buku  Bagaimana cara membuat
pensil jus?
 Vitamin apa saja yang ada
di dalam jus?
Jumat  Anak dapat menunjukkan kemampuan motorik Air  Do’a, salam  Menakar air ke dalam botol  Toilet  Anak menceritakan
22-09-23 halusnya Gelas  Sholat duha  Memberi angka pada botol training pengalamam main
 Anak dapat memahami simbol angka Botol  Pertanyaaan pemantik  Menulis manfaat air mineral  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat memahami simbol huruf Simbol angka  Apa ynag kamu lakukan  Berdo’a yang sudah
Buku jika kamu haus? sebelum dan dilaksanakan dalam
pensil  Apa saja manfaat air sesudah sehari
mineral? makan  Do’a , pulang
 Dari mana kita bisa
mendapatkan air mineral?
Sabtu  Anak dapat mengembangkan potensi yang Salom aktif hp  Do’a, salam  Ekstrakulikuler 
Toilet  Anak menceritakan
23-09-23 dimilikinya  Senam profil pancasila  Menari kreasi tari rampak training pengalamam main
 Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Berdo’a yang sudah
sebelum dan dilaksanakan dalam
sesudah sehari
makan Do’a , pulang
Mengetahui Plaosan, 23 September 2023
Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd. ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 NIP. 19690308 200701 2 020
MODUL AJAR
“Badanku sehat/Ayo berolahraga”

A. INFORMASI UMUM
Nama ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd Jenjang/Kelas B

Asal Sekolah TK Handayani Plaosan Jumlah Siswa 15

Alokasi Waktu 1080 menit ( 6 hari )

Model Pembelajaran Tatap muka

Fase Foundasi

Tujuan Pembelajaran  Mengenali kegiatan-kegiatan ibadah wajib sesuai agama islam


 Menunjukkan kesediaan melakukan aktivitas fisik dan olah tubuh
 Menunjukkan keterampilan untuk melatih koordinasimotorik kasar dan
halus
 Dapat bertanya atau bercakap-cakap mengenai cerita dari cerita yang
didengar,buku cerita atau sumber lain
 Dapat membilang jumlah benda menggunakan angka sebagai simbol
jumlah benda
 Dapat mengenal fonik setiap huruf dan dapat mengaitkannya dengan
benda-benda, orang, atau objek di sekitarnya
 Dapat mengenal konsep besar kecil, jauh dekat, tinggi rendah, panjang
pendek

Kata Kunci Badan sehat, olahraga

Deskripsi Umum Dalam kegiatan ini diharapkan anak dapat mengenal macam-macm olahraga,
Kegiatan peralatan olahraga, manfaat olah raga dan mengenal istilah pemanasan,
pendinginan.

Alat dan Bahan APE, LKPD, pensil, buku gambar, crayon, buku tulis, alat sholat, alat cocok,
lem, kertas perca, bola, majalah

Sarana Prasarana Ruang kelas TK A, masjid, aula, halaman


B. PETA KONSEP
PETA KONSEP
“Badanku sehat/ Ayo Berolahraga”

Macam olahraga
Senam
Renang - Menulis
Sepak bola Aku suka - 3M
basket - Berhitung
berenang - Bercerita
Lari

- Menyanyi
- Konsep besar kecil
Manfaat olahraga Ayo main - Menulis
- Menggambar
Bugar bola
Sehat
Badanku sehat/ Fresh /semangat
Ayo
- Konsep jauh dekat
Berolahraga - Kolase
- Kalimat sederhana
Lari pagi - Menjumlah

Peralatan
olahraga
Sepatu - Praktik senam
Baju - Keaksaraan awal
Bola - Mewarnai gambar
Ring Senam - Mengelompokkan benda
Langkah –langkah Pelampung
berolahraga
Pemanasan
Kegiatan inti
pendinginan - Bermain engklek
- Keaksaraan
- Huruf hijaiyah
Bermain engklek

1. Curah Ide Kegiatan


Beberapa kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, antara lain:
a. Alternatif kegiatan awal untuk memantik ide/imajinasi anak:
 Menyanyi / gerak lagu
 Bercerita
 Mengamati gambar/video
 permainan
d. Alternatif kegiatan main
 Menulis
 Menggambar, mewarnai
 Berhitung
 kolase
 3M

2. Penutup
1) Menanyakan kegiatan main yang telah dilakukan oleh anak
 Anak berkumpul kembali ke dalam lingkaran
 Beberapa anak menceritakan tentang apa yang dilakukannya
2) Refleksi perasaan dan apresiasi
 Anak menceritakan perasaannya ketika bermain
 Guru memberi apresiasi spesifik sebagai penghargaan terhadap keterlibatan ( usaha pemecahan
masalah, keinginan untuk berpartisipasi, keinginan bekerjasama, komunikasi dll)
3) Menguatkan konsep yang telah didapatkan anak selama bermain.
 Membahas secara singkat hal-hal yang dimainkan anak
 Beberapa anak dapat menceritakan karya yang dibuat
 Teman lain boleh memberikan komentar
RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)
TK HANDAYANI PLAOSAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

1/11/25 Sept – 30 Sept


SEMESTER/MINGGU/TANGGAL ALOKASI WAKTU 1080 Menit (6 hari)
2023
KELOMPOK/ USIA A/5-6 TAHUN TOPIK/SUB TOPIK Badanku sehat /Ayo Berolahraga
HARI,
TUJUAN KEGIATAN ALAT/ BAHAN PEMBUKAAN INTI ISTIRAHAT PENUTUP
TGL
Senin  Anak dapat bertanya /bercakap-cakap Gambar  Upacara  Bercerita tentang pengalaman  Toilet  Anak menceritakan
25-09-23 tentang cerita yang didengarnya pelampung  Salam, do’a, tahfid berenang di depan kelas training pengalamam main
 Anak dapat mengenal dan menulis Alat cocok  Pertanyaan pemantik  Menulis peralatan untuk  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
huruf dari nama benda Lem  Olah raga apa saja yang berenang  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menunjukkan kemampuan
Buku tulis kamu sukai?  3M ( mewarnaia, mencocok, sebelum dan dilaksanakan dalam
Pensil  Apa saja peralatan untuk menempel ) gambar pelampung sesudah sehari
motorik halusnya
 Anak dapat mengenal simbol angka
Majalah/LKPD berenang?  Menghitung jumlah gambar makan  Do’a , pulang
saat membilang jumlah benda  Apa yang harus kita benda
lakukan sebelum berenang?
Selasa  Anak dapat Menunjukkan kesediaan Buku gambar  Salam, do’a, tahfid  Menyanyi gerak lagu “  Toilet  Anak menceritakan
26-09-23 melakukan aktivitas fisik Crayon  Bermain lempar tangkap ada bola” training pengalamam main
 Anak dapat mengenal keaksaraan dari Buku tulis bola  Menulis macam-macam  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
menulis macam bola Pensil  Pertanyaan pemantik jenis bola ( bola voli, bola  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menunjukan kemampuan Majalah  Pernahkah kamu bermain basket, bola kasti, bola sebelum dan dilaksanakan dalam
motorik halusnya bola? bekel, bola ping-pong dll) sesudah sehari
 Anak dapat mengenal konsep besar  Apa bentuk bola?  Menggambar bentuk bola makan  Do’a , pulang
kecil  Bagaimana ukuran bola?  Menulis huruf b pada
 Ada jenis bola apa saja benda yang ukuran besar
yang kamu ketahui? dan huruf k pada benda
yang ukurannya kecil
Rabu  Anak dapat mengenal konsep jauh dekat Gambar sepatu  Salam, do’a , tahfid  Mengenal konsep jauh dekat  Toilet  Anak menceritakan
27-09-23  Anak dapat menunjukkan ketrampilan motorik Kertas perca  Gerak lagu lompat, lari dengan berlari training pengalamam main
halusnya Lem  Pertanyaan pemantik  Kolase gambar sepatu  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat mengenal keaksaraan melalui kalimat LKPD/ majalah  Pernahkah kamu joging??  Menulis kalimat sederhana “  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat menggunakan simbol angka untuk  Kapan kamu biasanya sepatuku baru” sebelum dan dilaksanakan dalam
menjumlah benda joging?  Menjumlah gambar benda sehari
 Apa saja yang kamu sesudah  Do’a , pulang
perlukan saat joging? makan
Kamis  Anak dapat menunjukkan kesediannya untuk Youtube  Salam, do’a, tahfid  Senam profil pancasila  Toilet  Anak menceritakan
28-09-23 melakukan aktivitas fisik Buku tulis  Melihat video senam  Menulis kata berawalan “ se” ( training pengalamam main
 Anak dapat mengenal keaksaraan awal Pensil  Pertanyaan pemantik senam, sehat, segar, senang,  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
 Anak dapat menunjukkan kemampuan LKPd  Mengapa kita perlu senam? sedih, senyum dll)  Berdo’a yang sudah
ketrampilan motorik halus Crayon  Alat apa yang kita butuhkan  Mewarnai gambar anak yang sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat mengenal macam benda/objek Majalah saat senam? sedang senam sesudah sehari
 apa yang kita lakukan  Mengelompokkan gambar benda makan  Do’a , pulang
sebelum senam? peralatan olah raga
Jumat  Anak dapat mengenal kewajiban ibadah saat Alat sholat  Sholat duha  Bermain engklek  Toilet  Anak menceritakan
29-09-23 sholat duha Papan engklek  Salam, do’a, tahfid  Mengenal angka dan huruf dalam training pengalamam main
 Anak dapat menunjukkan kesediaannya untuk Buku tulis  Pertanyaaan pemantik papan engklek  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
melakukan aktivitas fisik/ olah tubuh pensil  Pernahkah kamu bermain  Menulis huruf hijiyah  Berdo’a yang sudah
 Anak dapat mengenal keaksaraan awal engklek? sebelum dan dilaksanakan dalam
 Anak dapat menulis huruf hijaiyah  Bagaimana cara bermain sesudah sehari
engklek? makan  Do’a , pulang
 Apa manfaat bermain
egklek?
Sabtu  Anak dapat mengembangkan potensi yang Alat kebersihan  Salam , Do’a, tahfid  Ektrakulikuler  Toilet  Anak menceritakan
30-09-23 dimilikinya Papan dakon  Kerja bakti  Permainan tradisonal training pengalamam main
Koin Dakon, cublak suweng,  Cuci tangan  Refleksi kegiatan
Alat makan  Makan bersama Berdo’a yang sudah
sebelum dan dilaksanakan dalam
sesudah sehari
makan Do’a , pulang
Mengetahui Plaosan, 30 September 2023
Kepala TK Handayani Plaosan Guru Kelas

ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd. ENI DWI SULISTYOWATI, S.Pd.


NIP. 19690308 200701 2 020 NIP. 19690308 200701 2 020

Anda mungkin juga menyukai