Anda di halaman 1dari 2

PENDAFTARAN PASIEN

No. Dokumen : 12.1 /SOP/UKP/429.112.39/2023

SOP No. Revisi :


Tanggal Terbit : 14 januari 2023
Halaman :1/2

Puskesmas Rustaman Riha, ST. M.KL


Tulungrejo NIP. 197102212000121001

Pelayanan pendaftaran adalah proses pencatatan pasien yang datang untuk


1. Pengertian
mendapatkan pelayanan di puskesmas

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk pelayanan pendaftaran


Keputusan Plt. Kepala Puskesmas Nomor 188.4/09/429.112.39/2023 pelayanan klinis
3. Kebijakan
di Puskesmas Tulungrejo
1. Peraturan Menteri Kesehatan No 269 th 2008 tentang Rekam Medis
4. Referensi
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 tahun 2019 tentang Puskesmas
5. Prosedur 1. Pasien datang, Petugas skreening visual menanyakan keluhan pasien dan
memberikan nomor antrian ( antrian A untuk pasien umum, antrian B untuk pasien
lansia, disabilitas, ibu hamil, bayi dan pasien dengan kondisi lemah)

2. Petugas mempersilahkan pasien menunggu untuk dipanggil sesuai antrian

3. Petugas memanggil pasien sesuai dengan nomor antrian, untuk pasien dengan
kartu antrian merah didahulukan

4. Petugas menerima dan memberi senyum, salam dan sapa

5. Petugas menanyakan maksud kedatangan pasien (tujuan berobat)

6. Petugas menanyakan apakah pasien sudah pernah berobat atau belum (untuk
mengetahui status pasien baru atau lama)

7. Petugas meminta kartu rawat jalan puskesmas untuk mencari status rekam medik
pasien (untuk pasien lama)

8. Petugas meminta kartu identitas berupa fotocopy KTP, KK dan kartu JKN untuk
membuat kartu rawat jalan dan rekam medis baru (untuk pasien baru)

9. Petugas mencatat identitas pasien kedalam rekam medis

10. Petugas memasukkan data ke simpus dan bagi pasien BPJS dimasukkan ke P
care BPJS.

11. Petugas mencari data pasien tersebut di simpus berdasarkan nama pasien jika
pasien tidak membawa kartu rawat jalan.

12. Petugas menyerahkan kembali kartu identitas pasien dan memberikan kartu
kunjungan pasien dan menjelaskan bahwa pasien wajib membawa kartu
kunjungan pasien apabila melakukan kunjungan ulang.

13. Petugas meminta pasien untuk menunggu kembali, untuk pasien lama menunggu
panggilan dari ruang pelayanan yang dituju, untuk pasien baru menunggu
panggilan dari Pandu PTM sebelum ke ruang pelayanan yang di tuju

14. Untuk paien lama Petugas membawa dan memberikan status kartu Rawat Jalan
ke Pelayanan yang dituju.

15. Untuk pasien baru Petugas membawa dan memberikan status kartu Rawat Jalan
ke Pandu PTM terlebih dahulu dan setelah itu petugas pandu ptm yang akan
membawa dan memberikan status kartu Rawat Jalan ke Pelayanan yang dituju

16. Bagan Alir

17. Unit Terkait Loket pendaftaran

1.Buku Register pasien


18. Dokumen
Terkait 2.Lembar Rekam Medis

Tgl mulai
NO. Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
19. Rekam
1.
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai