Anda di halaman 1dari 12

TEKNIK

PENYUSUNAN
KONTRAK
ADV DIYAH SASANTI R, SH, MH, MBA, MKN, CIL, CLA, CLI, CRA
DEFINISI
KONTRAK:
Contract/Kontrak sebagai terjemahan dari
Agreement sering disebut dengan istilah
"perjanjian" dalam bahasa Inggris.
Istilah Kontrak merupakan istilah yang paling
umum digunakan dalam dunia bisnis, dan
hukum yang mengatur tentang kontrak
disebut "Hukum Kontrak'
Hukum
Kontrak
Pasal 1320 KUHperdata
Terdiri syarat-syarat subjektif dan objektif:
1. Sepakat mereka yang mengikatkan
dirinya
2. Kecakapan untuk membuat suatu
perjanjian
3. Suatu hal tertentu
4. Suatu sebab yang halal
SISTEM DAN ASAS
KUHPerdata
ASAS KONSENSUALITAS
(PASAL 1320 BW)
Kesepakatan para pihak yang membuat
perjanjian. yang ditandai dengan apa yang
dikehendaki pihak yang satu, juga Konsensus Tidak ada apabila:
dikehendaki pihak lainnya. (Pasal 1321 BW)
1. Paksaan (dwang)
2. Kekhilafan (dwaling)
3. Penipuan (bedrog)
ASAS MENGIKAT SEBAGAI
UNDANG-UNDANG (PACTA
SUNT SERVANDA)
Perjanjian yang dibuat secara sah
mengikat kedua belah pihak
seperti mengikatnya sebuah
undang-undang (Pasal 1338
KUHPerdata)
ASAS ITIKAD BAIK (GOOD FAITH)

"in or with good faith; honestly; openly; and sincerely;


without deceit or fraud. Truly; actualy; without simulation
or pretense (Black's Law Dictionary)
Tahapan Penyusunan Kontrak Bisnis
Latar Belakang: keinginan dari para pihak untuk mengadakan transaksi yang akan
dirumuskan dalam bentuk kontrak
Menentukan judul kontrak yang mencerminkan esensi kontrak yang
bersangkutan
Pengenalan dan pemahaman para pihak
Memahami objek transaksi, cara kerja, bisnis apa yang akan dijalankan, dan
unsur-unsur yang terkandung di dalamnya
Penyusunan garis besar transaksi
Memahami hulu dan hilir transaksi
Menghindari sengketa dalam transaksi bisnis
Pesan pokok pihak satu mengimbangi pesan pokok yang lain
Perumusan pokok-pokok kontrak (harus secara runtut)
Hal-hal yang diperlukan dalam
menyusun kontrak:
1. Wawasan Bidang Transaksi yang akan dirumuskan
2. Pengetahuan dan kemampuan berpikir secara yuridis

kurangnya kemampuan, pengetahuan, dan wawasan


berakibat kerugian yang besar karena transaksi yang
dituju bias, pemilihan kata-kalimat yang digunakan
dalam menyusun kontrak sangat penting.
STRUKTUR DAN ANATOMI KONTRAK
JUDUL DAN PEMBUKAAN
BADAN PERJANJIA
PENUTUP

*BADAN PERJANJIAN TERDIRI DARI:


1. KOMPARISI
2. RECITALS
3. PENUTUP
JUDUL KONTRAK
1. Harus sama dengan isi kontrak
2. Mencerminkan ketentuan yang berlaku
di dalam kontrak
3. Tidak terlalu luas dan tidak terlalu
sempit
PEMUBUKAAN KONTRAK
Umumnya memuat tanggal, tempat, dan tanggal
penandatanganan kontrak
SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai