Anda di halaman 1dari 26

PRESENTER

Group 5

The Five Generic


Competitive
Strategies
Kelompok 5:
Fazarani Hasna L. (22/499773/PEK/28552)
M. Rafli Ichwan N. (22/500020/PEK/28574)
Ellan Jaya Septiyono (22/502326/PEK/28879
Rihatma Punta Dewa (22/501965/PEK/28824)
01
Understand what distinguishes each of the five generic
strategies and explain why some of these strategies work better
in certain kinds of competitive conditions than in others.

02 Recognize the major avenues for achieving a competitive


advantage based on lower costs.

Learning
03
Identify the major avenues to a competitive advantage

Objectives based on differentiating a company’s product or service


offering from the offerings of rivals.

04 Explain the attributes of a best-cost strategy—a hybrid of


low-cost and differentiation strategies.

NEXT
LO 5-1

TYPE of GENERIC COMPETITIVE


STRATEGIES

The Specific Effort of


Company
Company's position in marketplace
Please Customers
Ward off competitive threats
Achieve a particular kind of competitive advantage
Broad or Narrow
The Two
Biggest Factors
Low-cost or Differentiation
The Five Generic Competitives Strategies
Pilihan 1

LO 5-2 Untuk underprice competitors sehingga menarik

BROAD LOW-COST pembeli agar keuntungan semakin besar.

STRATEGIES Pilihan 2

Esensi dari broad, low-cost strategy: Untuk menjaga harga saat ini , dan
untuk memproduksi barang atau jasa untuk meminimumkan biaya agar profit margin lebih
pembeli yang luas dengan biaya yang lebih besar pada tiap produk yang terjual.
rendah daripada pesaing.

1 . Cost-Efficient Management of Value Chain Activities


memberikan perhatian khusus kepada faktor "cost driver" yang
memiliki efek kuat pada biaya perusahaan dan dapat digunakan sebagai
pengungkit untuk menurunkan biaya.

2 . Revamping (memperbarui) Sistem Rantai Nilai untuk Menurunkan Biaya.


COST DRIVERS :

The Keys to
Driving Down
Company
Costs
Menjual secara langsung kepada konsumen, mem-bypass
aktivitas dan biaya distributor dan dealer.

Contoh : Perusahaan membentuk divisi penjualan langsung ke


ritel sehingga dapat mengurangi biaya distribusi

"Revamping" Value
Chain System to Meringkaskan operasional dengan menghilangkan langkah kerja
dan aktivitas yang tidak menambah nilai atau tidak diperlukan.
Lower Costs Contoh : Supplier langsung mengantar barang ke Toko cabang
daripada harus lewat pusat terlebih dahulu.

Mengurangi biaya penanganan material dan pengiriman


dengan meminta supplier menempatkan pabrik atau gudang
mereka di dekat fasilitas perusahaan sendiri.
Lion Air fokus pada strategi biaya rendah dengan meminimalkan biaya

Contoh perusahaan
operasional mereka, seperti mengurangi biaya bahan bakar dan
memaksimalkan kapasitas pesawat.

dengan Broad Low


Cost Strategy
di Indonesia

Kopi kenangan meminimalkan biaya operasional mereka dengan


menggunakan bahan baku lokal dan mengurangi biaya promosi.
LO 5-3

BROAD Keuntungan :
DIFFERENTIATION Harga produk yang lebih tinggi
STRATEGIES
Melakukan atau menciptakan hal yang
berbeda atau unik agar membuat Meningkatkan jumlah sales
konsumen membeli barang dengan harga
lebih atau melakukan pembelian dalam
jumlah besar
Mendapatkan buyer loyalty

Contoh :
Gojek (Fitur Inovatif)
Starbucks (Customer Services)
VALUE DRIVERS :

Faktor - Faktor
Untuk
Menciptakan
Keuntungan
Diferensiasi
Kapan perlu Hal apa saja yang
digunakan? perlu dihindari?
Kebutuhan pembeli dan penggunaan Trivial improvements
produk yang beragam
Overdifferentiating
Ada banyak cara untuk membedakan
produk atau jasa yang memiliki nilai Charging too high a price premium
bagi pembeli

Perkembangan teknologi yang cepat


LO 5-3

FOCUSED
LOW- COST Efisiensi Operasional
STRATEGY
Mencapai pangsa pasar yang kuat di
segmen pasar yang terbatas dan
Efisiensi Cost
menghasilkan keuntungan yang stabil
melalui penjualan volume tinggi dan biaya
produksi yang rendah Controlling Cost

Contoh :
AirAsia
LO 5-3

FOCUSED
DIFFERENTIATION
STRATEGY
Mencapai pangsa pasar yang kuat di
segmen pasar yang terbatas dan
menghasilkan keuntungan yang stabil
melalui penjualan volume tinggi dan harga
yang premium

Contoh :
Kereta Api Wisata
Keuntungan : Kemungkinan
Hambatan :
Market Niche is big enough to be Kompetitor menemukan produk yang
profitable and offer good growth lebih baik dalam pasar yang niche
potential (Monopoli Pasar) atau narrow ini.

Industry Leader jarang berkompetisi di Bergesernya kebutuhan dari pasar


segmen pasar niche niche seiring berjalannya waktu.

Jumlah kompetitor yang sedikit


BEST - COST
(HYBRID STRATEGIES)
A company must have the capability to incorporate upscale attributes into its product offering at a lower
cost than rival.
Best-cost strategies are a hybrid of low-cost and differentiation strategies, incorporating features of both
simultaneously.
Giving customers more value for the money by satisfying buyer desires for appealing features and charging
a lower price for these attributes compared to rivals with similar-caliber product offerings.

When a Best-Cost Strategy Works Best


A best-cost strategy works best in markets where product differentiation is the norm and an attractively
large number of value-conscious buyers can be induced to purchase midrange products rather than cheap,
basic products or expensive, top-of-the-line products.

The Risk of a Best-Cost Strategy


A company’s biggest vulnerability in employing a best-cost strategy is getting squeezed between the
strategies of firms using low-cost and high-end differentiation strategies.
A firm employing a best-cost strategy must achieve significantly lower costs in providing upscale features
so that it can outcompete high-end differentiators on the basis of a significantly lower price.
EXAMPLE
TOYOTA LEXUS

Toyota has employed a classic best-cost


strategy for its Lexus line of motor
vehicles. It has designed an array of high-
performance characteristics and upscale
features into its Lexus models to make
them comparable in performance and
luxury to Mercedes, BMW, Audi, Jaguar,
Cadillac, and Lincoln models.
BEST - COST
(HYBRID STRATEGIES)
THE CONTRASTING FEATURES OF THE GENERIC COMPETITIVE STRATEGIES
THE CONTRASTING FEATURES OF THE GENERIC
COMPETITIVE STRATEGIES
FRAMEWORK

BENCHMARKING

COMPARE:
Purchase material
Manage inventory
Assemble product
Company's speed in getting new
products to market
Fill and ship order
Cost
Example:
VISI: VISI:

Menjadi perusahaan yang berorientasi pada Menjadi jaringan distribusi ritel terkemuka yang
konsumen di Indonesia. dimiliki oleh masyarakat luas, berorientasi
kepada pemberdayaan pengusaha kecil,
MISI: pemenuhan kebutuhan dan harapan konsumen,
serta mampu bersaing secara global.
Mengembangkan portofolio perusahaan
MISI:
konsumen yang dikelola dengan baik dan
tumbuh dengan cepat.
Mengembangkan bisnis e-commerce Memberikan kepuasan kepada
terkemuka di Indonesia. pelanggan/konsumen dengan berfokus pada
produk dan pelayanan yang berkualitas unggul.
Selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal
yang dilakukan dan selalu menegakkan tingkah
laku/etika bisnis yang tinggi.
Ikut berpartisipasi dalam membangun negara
dengan menumbuh-kembangkan jiwa
wiraswasta dan kemitraan usaha
Membangun organisasi global yang terpercaya,
sehat dan terus bertumbuh dan bermanfaat
bagi pelanggan, pemasok, karyawan, pemegang
saham dan masyarakat pada umumnya.
BENCHMARKING

Poin Indomaretku Kartu keanggota AKU


Layanan tarik tunai Layanan transfer dana
Memiliki skema waralaba Terdapat tiga skema waralaba
Total Aset Ekuitas Total Aset Ekuitas
(dalam juta) (Dalam Juta) (dalam juta) (Dalam Juta)
Rp 18.046.214 Rp 11.220.944 Rp 25.970.743 Rp 8.989.798

Net Income Net Income


(Dalam Juta) (Dalam Juta)
Rp 25.970.743 Rp 1.988.750

ROA ROI ROA ROI


5,46% 8,78% 7,66% 22,12%
Produk R&D
Teknologi
Sama-sama memiliki sistem POS (Point of Sale) yang canggih dan integrasi
back-end untuk mempercepat proses transaksi dan pengambilan keputusan.

Sama-sama mempunyai aplikasi mobile yang mudah digunakan dan


memberikan kemudahan bagi konsumen untuk membeli produk.

Alfagift
Klik Indomaret

Anda mungkin juga menyukai