Anda di halaman 1dari 9

BAHAN AJAR KELAS 2

TEMA 2 BERMAIN DI LINGKUNGANKU


SUBTEMA 2 BERMAIN DI RUMAH TEMAN
PEMBELAJARAN 2

Disusun oleh :
NENG ELA
19016402710742
BAHAN AJAR
Satuan Pendidikan : SDN Penggilingan 09
Kelas / Semester : II (Dua) / 1
Tema : 2. Bermain di Lingkunganku
Sub Tema : 2. Bermain di rumah teman
Pembelajaran :2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (4 x 35 menit)

Kompetensi Inti (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli dan


tanggungjawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan
tetangga, dan negara.

KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan


metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan
mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
di sekolah, dan tempat bermain.

KI 4 : Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif,


kritis, mandiri, kolaborasi, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas,
sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan
yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan
perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.
PPKn
Kompetensi Dasar

3.2 Mengidentifikasi aturan dan tata tertib yang berlaku di sekolah.


4.2 Menceritakan kegiatan sesuai aturan dan tata tertib yang berlaku di sekolah.

Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2.1 Mengidentifikasi aturan dan tata tertib yang berlaku di sekolah


4.2.1 Menceritakan kegiatan sesuai aturan dan tata tertib yang berlaku di
sekolah

Tujuan

1. Dengan mengamati video, peserta didik dapat mengidentifikasi aturan


dan tata tertib di sekolah dengan benar.
2. Setelah mengamati video pembelajaran, peserta didik dapat
menceritakan kegiatan sesuai aturan dan tata tertib yang berlaku di
sekolah secara tepat.
3. Setelah melakukan percobaan periskop sederhana, siswa mampu
menyajikan laporan tentang sifat cahaya dengan benar

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar

3.2 Menguraikan kosakata dan konsep tentang keragaman benda berdasarkan


bentuk dan wujudnya dalam bahasa Indonesia atau bahasa daerah melalui
teks tulis, lisan, visual, dan/atau eksplorasi lingkungan
4.2 Melaporkan penggunaan kosakata Bahasa Indonesia yang tepat atau bahasa
daerah hasil pengamatan tentang keragaman benda berdasarkan bentuk dan
wujudnya dalam bentuk teks tulis, lisan dan visual.
Indikator

3.2.1 Mengidentifikasi kosakata tentang keragaman bentuk dan wujud benda


yang terdapat pada teks

3.2.2 Mengelompokkan benda-benda sekitar berdasarkan bentuk dan wujudnya


4.2.1 Menuliskan hasil pengamatan berdasarkan teks tentang keragaman benda
berdasarkan bentuk dan wujudnya
s

Tujuan

1. Setelah membaca teks tentang Benda Padat, peserta didik mampu


mengidentifikasi kosakata tentang keragaman bentuk dan wujud benda
secara tepat.
2. Melalui diskusi, siswa mampu mengelompokkan benda-benda sekitar
berdasarkan bentuk dan wujudnya dengan benar.
3. Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menuliskan hasil
pengamatan berdasarkan teks tentang keragaman bentuk dan wujud benda
secara tepat

s
PEMETAAN MATERI
PPKn

aturan dan tata tertib


yang berlaku di sekolah

Bahasa Indonesia

Menguraikan kosakata dan


konsep tentang keragaman
benda berdasarkan bentuk dan
wujudnya dalam bahasa
Indonesia

Materi PPKn

ATURAN DAN TATA TERTIB DI SEKOLAH

1. Datang tepat waktu


2. Mengikuti upacara bendera setiap hari senin
3. Berdoa sebelum dan setelah belajar
4. Berpakaian seragam yang telah ditentukan
5. Menjaga kebersihan sekolah
6. Melaksanakan piket harian sesuai jadwal
7. Saat jam istirahat, jajan di kantin sekolah
8. Menjaga ketertiban bersama.
Materi Bahasa Indonesia
Teks Bacaan

BENDA PADAT

Benda padat banyak terdapat di sekitar kita.

Benda padat mempunyai bentuk tetap

Ukuran benda padat juga tetap

Contoh benda padat adalah lemari, meja, pensil, buku, kipas, besi
dan buku.

Buku jika dipindahkan dari meja ke lantai bentuknya tetap.

Buku jika dipindahkan dari meja kelantai ukurannya tidak


berubah.

Jika ada benda yang dipindahkan dari satu tempat ke tempat lain
lalu bentuknya berubah, maka dia bukan benda padat. Contohnya
adalah air dan minyak.

Aku adalah meja.


Aku termasuk
benda padat
Aku adalah pensil.
Aku termasuk benda
padat.

Aku adalah gitar.


Aku termasuk benda
padat

TULISKAN TEMUANMU DISINI !

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................

......................................................................................................................................
Berilah tanda (√) pada kolom yang tepat!
Manakah yang termasuk benda padat?

KUNCI JAWABAN

Bukan Benda
No Nama Benda Benda Padat
Padat

1 Kursi √

2 Meja √

3 Minyak √

4 Vas Bunga √

5 Televisi √

6 Air putih √

7 Piring √

8 Gelas √

9 Sendok √

10 Penggaris √
REFERENSI

Taufina, dkk.2017. Buku Siswa Kelas II Tema 2 Bermain di Lingkunganku. Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
Kemendikbud.
Taufina, dkk.2017. Buku Guru Kelas II Tema 2 Bermain di Lingkunganku . Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang,
Kemendikbud.

http://clipartportal.com/wood-dinning-table/ diakses tanggal 13 Juli 2019

http://clipartportal.com/clipart-for-guitar-1/ diakses tanggal 13 Juli 2019

http://clipartportal.com/writing-pencil-clipart-5/ diakses tanggal 13 Juli 2019

Anda mungkin juga menyukai