Anda di halaman 1dari 2

KELOMPOK 4

“KOLABORASI ANTAR BUDAYA DI IDONESIA”

Makanan : masih sangat kental dengan hal-hal yang


berbau mistik dan ilmu kebatinan yang kuat.
1. RAWON

2. FESTIVAL HOLI

Rawon adalah masakan khas Indonesia yang


berasal dari Ponorogo yang berupa sup daging
berkuah hitam dengan campuran bumbu khas yang
menggunakan kluwek yang sebenarnya
mengandung racun jenis Sianida, Makanan ini
telah berusia lebih dari 1.000 tahun. Rawon dari Holi atau Festival Warna adalah festival
Ponorogo menyebar ke penjuru Jawa Timur dan awal musim semi yang dirayakan
dikenal sebagai masakan khas Jawa Timur. di India, Nepal, Bangladesh, dan negara-negara
berikut yang memiliki penduduk
2. SOTO BETAWI beragama Hindu: Suriname, Guyana, Afrika
Selatan, Trinidad, Britania
Raya, Indonesia,Mauritius, dan Fiji. Di Benggala
Barat dan Bangladesh, festival ini
disebut Dolyatra (Doul Jatra) atau Basanta-
Utsab (festival musim semi). Holi dirayakan
secara besar-besaran di kawasan Braj di tempat-
tempat yang berkaitan dengan Sri Kresna dan
Soto Betawi merupakan jenis soto dari Sri Radha seperti Mathura, Vrindavan, Nandagaon
daerah DKI Jakarta.[1] Seperti halnya soto , dan Barshana. Kota-kota tersebut ramai didatangi
Madura dan soto sulung, soto Betawi juga wisatawan selama musim festival Holi yang
menggunakan jeroan. Selain jeroan, sering kali berlangsung hingga 16 hari.
organ-organ lain juga disertakan, seperti
mata, terpedo, penis sapi dan juga hati. Daging 3. CAP GO MEH
sapi juga menjadi bahan campuran dalam soto
Betawi. Kuah soto Betawi merupakan campuran
santan dan susu kuda. Kedua campuran inilah yang
membuat rasa soto Betawi begitu khas. Salah satu
unsur kunci yang membedakan soto Betawi adalah
penggunaan santan & jeroan sapi yang melimpah
dalam kuahnya. Kuah soto Betawi umumnya
kental dan gurih berkat penggunaan santan yang
melimpah.
Cap Go Meh adalah akhir dari rangkaian perayaan
PARADE BUDAYA: tahun baru Imlek yang dilakukan tiap tanggal 15
pada bulan pertama penanggalan Tionghoa atau 2
1. REOG PONOROGO minggu setelah Tahun Baru Imlek.[1] Perayaannya
diawali dengan berdoa di wihara, kemudian
dilanjutkan dengan iringan kenong dan simbal
serta pertunjukan barongsai dan pertunjukan
tradisional Tionghoa.

4. FESTIVAL LOY KRATHONG

Reog merupakan salah satu seni budaya yang


berasal dari Jawa Timur bagian barat-laut,
dan Ponorogo dianggap sebagai kota asal Reog
yang sebenarnya. Gerbang kota Ponorogo dihiasi
oleh sosok warok dan gemblak, dua sosok yang
ikut tampil pada saat Reog dipertunjukkan. Reog
adalah salah satu budaya daerah di Indonesia yang
Loi Krathong adalah sebuah festival Siam
( Thailand ) yang dirayakan setiap tahun di seluruh
kerajaan Thailand dan negara - negara terdekatnya
( Laos, Shan, Mon, Tanintharyi, Kelantan, Heran,
dan Xishuangbana ). Nama Festival Krathong
diartikan dengan " menghanyutkan keranjang",
dan itu berasal dari tradisi pembuatan Krathong
dan keranjang hias yang mana dialirkan di sungai.

Anda mungkin juga menyukai