Anda di halaman 1dari 6

FORMAT TAHAP PENYELESAIAN KASUS

Kelompok: 3 (edukatif)

TAHAP DISKUSI KELOMPOK

TANGGAL DAN 02 september 2023/Sabtu


WAKTU KEGIATAN

PEMBIMBING Yuliansyah Saputra, S. Gz

TIM KELOMPOK Ketua : Gagas Abdi Pamungkas


Sekretaris : Putri Ragilia
Anggota :
- Nabila Putri Amiriya
- Aulia Afifah Salsabila
- Andini
- Novalita Anggraini
- Arianne Dwi Frisqiazemi
- Eva Purnamasari
- Al Khodri
- Indah
- Nurul Intan Fatimah

SKENARIO Seorang ibu berusia 28 tahun sedang hamil 32 minggu (G1POAO)


masuk Rumah Sakit 2 hari yang lalu dengan keluhan sering buang air
besar dan buang air kecil, selalu merasa lapar, dan mudah lelah.
Selain itu, selama seminggu terakhir ibu mengalami mual dan muntah
seperti pada trimester 1. Petugas Puskesmas melakukan kunjungan
rumah untuk melakukan wawancara lebih lanjut.
LIST PERTANYAAN - Profesi A (Farmasi)
1. Sudah pernah konsultasi ke dokter mengenai keluhan ini?
2. Apakah sudah pernah minum obat untuk penanganan keluhan
tadi?
3. Apakah ada alergi obat?
4. Apakah ada riwayat penyakit lainnya?
5. Apakah ada mengkonsumsi sesuatu sebelum keluhan terjadi?

- Profesi B (Keperawatan)
1. Seberapa sering ibu BAB dan BAK ?
2. Kira-Kira berapa jumlah urine ibu selama 24jam ?
3. Untuk BAB , bagaimana konsistensinya ?
4. Berapa banyak ibu minum dalam sehari?
5. Berapa kali ibu muntah dan kira² Berapa banyak?
6. Apakah ada riwayat penyakit seperti DM dan hipertensi?

- Profesi C (Gizi)
1
1. Bagaimana jumlah dan frekuensi makan ibu selama
kehamilan?
2. Apa saja jenis obat - obatan yang ibu konsumsi selama
kehamilan?
3. Berapa Berat badan ibu sebelum hamil?
4. berapa berat badan ibu selama masa kehamilan?
5. bagaimana nafsu makan ibu saat ini?
6. berapa tinggi badan ibu?
7. bagaimana suasana tempat pemukiman ibu tinggal?

- Profesi D (Bidan)
1. Berapa kali frekuensi mual muntah dalam sehari?
2. Berapa kali frekuensi BAB dan BAK dalam sehari?
3. Apakah ibu merasa lemas dengan adanya keluhan
tersebut?
4. Bagaimana keadaan psikologis ibu saat merasakan keluhan
tersebut?

DATA YANG Data Umum:


DIDAPATKAN DARI  Nama : Ny
RESPONDEN  Umur : 28 tahun
 Jenis Kelamin : Perempuan

Data Khusus:
 Status Gizi Pasien
BB sebelum hamil : 52 kg
BB saat hamil : 64 kg
TB : 155 cm
IMT : 21,6 kg/m2 (status gizi normal)
 Riwayat obat – obatan yang dikonsumsi
Ibu mengonsumsi tablet zat besi dan asam folat yang diberikan
puskesmas. Ibu tidak mempunyai alergi obat
 Riwayat asupan makan pasien
Sebelum sakit ibu sering mengonsumsi makanan belemak
seperti rendang dan opor ayam. Ibu jarang mengonsumsi sayur.
Sering mengonsumsi buah jeruk dan pisang. Sering
mengonsumsi teh manis hangat (dengan rasa manis) 1 gls/hari.
Recall pasien SMRS
Energi : 1250 kkal
Protein : 25 gram
Lemak : 29 gram
KH : 99 gram
Na : 1040 mg

 Data Lab
Protein total : 6,5 g/dl (normal)
Albumin : 4,2 g/dl (normal)
2
SGOT : 34 mg/dl (normal)
Ureum : 38 mg/dl (normal)
Hb : 10,6 mg (tinggi)
Kholesterol : 167 (tinggi)
HDL cholesterol : 20 mg (rendah)
LDL cholesterol : 177 mg (tinggi)
Gula darah sewaktu : 260 mg/dl (tinggi)
 Data Pemeriksaan Fisik
TD : 120/70 mmHg
Suhu : 370C
Konjungtiva pucat

MASALAH YANG 1. Asupan ibu terganggu dikarenakan pasien mengalami mual dan
DITEMUKAN muntah sehingga asupan ibu tidak sesuai dengan kebutuhan
2. Pasien berpotensi mengalami hipovolemia karena seringnya
bak dan bab.
3. ibu mengalami DM Gestastional karena ditemukan data selalu
merasa lapar, mudah lelah, dan keluhan sering buang air kecil.
Berdasarkan hasil lab GDS ibu 260 mg/dl
4. Ibu mengalami anemia yang dibuktikan dengan nilai Hb ibu 10,6
mg
5. Kadar cholesterol pasien tinggi berkaitan dengan pasien yang
sering mengonsumsi makanan berlemak dan kurang suka
mengonsumsi sayur – sayuran sehingga pasien kurang
makanan berserat
6. Ibu berpotensi mengalami emesis gravidarum
ANALISA MASALAH Skema Analisa Masalah:
ibu berusia 28 tahun dengan kehamilan 32 minggu (G1P0A0) dengan
masalah resiko hipovolemia

asupan cairan penyakit DM Gestastional

mual – muntah mudah lelah dan sering merasa lapar


sering BAK/BAB
RENCANA
PENYELESAIAN Tabel Rencana Penyelesaian Masalah
MASALAH
Rencana Sasaran Profesi Yang Keterlibatan
Penyelesaiain bertanggung Tim Lain
Jawab
pemberian ibu farmasi bidan
suplement hamil/pasien gizi
kehamilan perawat

Melakukan ibu hamil perawat bidan


pengecekan GDS
3
mengukur intake ibu hamil gizi bidan
dan output gizi
perawat
penerapan terapi ibu hamil perawat farmasi
nonformakologis perawat
aromaterapi
inhalasi untuk
meredakan gejala
mual dan muntah
edukasi terhadap suami/ gizi perawat
ibu, suami dan keluarga bidan
keluarga pasien
terkait prinsip gizi
seimbang pada
ibu hamil
melakukan ibu hamil perawat bidan
pemeriksaan fisik
dan pemeriksaan
penunjang (data
lab)

Ibu hamil 32 minggu (G1P0A0) mengalami masalah resiko hipovolemia


KESIMPULAN dan emesis gravidarum dengan keluhan mual, muntah, sering BAB dan
BAK dan kemungkinan dipengaruhi oleh adanya penyakit DM
Gestastional serta ibu juga mengalami anemia yang dibuktikan dengan
nilai lab pasien 10,6 mg/dl.

JAWABAN Tuliskan jawaban dari pertanyaan:


PERTANYAAN 1. Apakah ada pengetahuan baru yang kamu peroleh? (Sebutkan)
REFLEKSI 2. Apakah ada pengetahuan yang sudah kamu miliki dapat
digunakan/bermanfaat dalam penyelesaian kasus ini? (Sebutkan)
3. Apakah Anda merasa nyaman mendiskusikan Pemicu ini?
4. Apakah ada anggota tim yang dominan?
5. Apakah Anda merasakan adanya perbedaan profesi ?

4
Form – Form IPE/C

FORM A: PENYELESAIAN MASALAH TERINTEGRASI KEGIATAN IPE/C

Masalah Tujuan Indikator Rencana Kegiatan Tim Profesi


Keluarga Penyelesaian Keberhasilan Intervensi intervensi yang
Masalah (Diurutkan Bertanggung
berdasarkan Jawab
prioritas)
Asupan ibu untuk gejala mual dan penerapan terapi pemberian perawat
terganggu mendapatkan muntah nonformakologis aromaterapi farmasi
dikarenakan asupan ibu yang berkurang, inhalasi
pasien cukup persentase
mengalami kebutuhan
mual dan tercukupi
muntah
ibu berpotensi untuk mengetahui frekuensi BAK mengukur intake menghitung perawat
hipovolemia berkurangnya dan BAB dan output intake dan
frekuensi BAK berkurang ouput cairan
dan BAB
ibu berpotensi untuk kadar gds normal melakukan melakukan perawat
mengalami menurunkan pengecekan GDS pengecekan
DM kadar gds GDS
Gestastional
Ibu untuk menaikkan kadar hb normal pemberian asupan pemberian gizi
mengalami kadar hb makanan tinggi zat asupan
anemia mencapai batas besi makanan tinggi
normal zat besi
Kadar untuk kadar kolesterol pemberian asupan pemberian gizi
cholesterol menurunkan normal makan yang rendah asupan makan
pasien tinggi kadar kolesterol lemak yang rendah
hingga mencapai lemak
batas normal
Ibu berpotensi untuk mencegah gejala mual pemberian obat- pemasangan perawat
mengalami terjadinya muntah obatan seperti vit caira infus
emesis dehidrasi berkurang B6 & B12 melalui
gravidarum suntikan

FORM B: RENCANA PENYELESAIAN KASUS DENGAN IPC

Pendekatan Individu Profesi


Unit layanan:
Faktor-Faktor
5
Profesi Masalah Sosio- Lingkungan Biologi Perilaku Pelayanan Rencana
yang demografi Kesehatan penyelesaian
ditemukan masalah/
intervensi

FORM C: PENATALAKSANAAN SECARA TIM

Anggota Tim: 1. Nama Pasien : Ny.


2. Usia : 28 tahun
3. Alamat :-

Tujuan Umum Penatalaksanaan Pasien

TUJUAN JANGKA TUJUAN JANGKA TUJUAN JANGKA


PANJANG MENENGAH PENDEK

Anda mungkin juga menyukai