Anda di halaman 1dari 14

Mana je m e n sd m

na jem e n p er le n gk apan
Ma
& man aj em e n
Perubah a n p er il ak u

Oleh kelompok 1
kelompok 1

Agustina gani Amelia putri djaba

Alya sapi'i Ananda fadlia yusup

Amel u dunggio
Perbedaan Antara Manajemen SDM,
Manajemen Perlengkapan, & Manajemen
Perubahan Perilaku
1. Manajemen SDM

Manajemen sumber daya manusia adalah suatu bidang manajemen


yang mempelajari hubungan dan peranan manusia dalam
organisasi atau perusahaan. Sumber daya manusia adalah orang
pegawai, karyawan, buruh yang bekerja untuk suatu organisasi,
perusahaan, lembaga pemerintah, lembaga pendidikan, dan
sebagainya yang di rekrut untuk melaksanakan aktivitas
manajemen organisasi dalam mencapai tujuan perusahaan.
2. Manajemen Perlengkapan
Manajemen perlengkapan merujuk pada proses
pengelolaan semua peralatan dan bahan yang
dibutuhkan untuk operasional suatu organisasi atau
kegiatan. Ini bisa meliputi segala sesuatu mulai dari
peralatan kantor, peralatan produksi, perlengkapan
komputer, hingga peralatan perlindungan diri (PPE) di
lingkungan industri.
3. Manajemen Perubahan
Perilaku

Manajemen Perubahan Perilaku adalah pendekatan


yang digunakan dalam konteks organisasi untuk
mengelola dan memfasilitasi perubahan dalam
perilaku individu atau kelompok. Perubahan perilaku
ini seringkali terkait dengan pengenalan kebijakan
baru, peningkatan produktivitas, peningkatan
kinerja, atau perubahan budaya organisasi
Tujuan Dari Manajemen SDM, Manajemen
Perlengkapan, & Manajemen Perubahan
Perilaku

1. Tujuan Manajemen SDM

Tujuan manajemen sumber daya manusia


adalah untuk memastikan bahwa organisasi
dapat mencapai sukses mencapai tujuan
organisasi melalui orang atau pegawai atau
anggota. Orang yang bekerja dalam
organisasi merupakan sumber utama
kapabilitas efektifitas dan efisiensi
organisasi dalam mencapai tujuannya.
Tujuan MSDM terdiri dari
empat tujuan, yaitu:
d) Tujuan Personal
a) Tujuan Organisasional b) Tujuan Fungsional c) Tujuan Sosial

Ditujukan untuk dapat Ditujukan untuk


Ditujukan untuk Ditujukan secara etis membantu karyawan
mengenali keberadaan mempertahankan dan sosial merespon dalam pencapaian
manajemen sumber kontribusi terhadap kebutuhan
daya manusia (MSDM) tujuannya, minimal
dalam memberikan departemen pada dan tantangan tujuan yang dapat
tingkat yang masyarakat melalui
kontribusi pada tindakan meminimasi mempertinggi
pencapaian efektivitas sesuai dengan dampak negatif kontribusi individual
organisasi. kebutuhan terhadap organisasi. terhadap organisasi.
organisasi
2. Tujuan Manajemen Perlengkapan
Tujuan manajemen perlengkapan adalah untuk
mengelola dengan efisien semua aspek yang terkait
dengan persediaan barang atau perlengkapan yang
dibutuhkan dalam suatu organisasi atau
perusahaan.

Beberapa tujuan utama dari manajemen


perlengkapan meliputi:
1. Pengelolaan Persediaan yang Efisien
2. Pengendalian Biaya
3. Peningkatan Efisiensi Operasional
4. Meningkatkan Layanan Pelanggan
5. Mengurangi Risiko Kehilangan atau Kehilangan Barang
6. Memastikan Kepatuhan Hukum dan Regulasi
3. Tujuan Manajemen
Perubahan Perilaku
Tujuan manajemen perubahan perilaku adalah untuk
mengarahkan individu, kelompok, atau organisasi
untuk mengadopsi perilaku baru atau mengubah
perilaku yang sudah ada.
Tujuan ini biasanya termasuk:
1. Meningkatkan Kinerja
2. Adaptasi terhadap Lingkungan
3. Pengembangan Keterampilan
4. Peningkatan Kesejahteraan
5.Peningkatan Kepemimpinan dan Budaya Organisasi
6. Meningkatkan Kualitas Hidup
Fungsi Dari Dari Manajemen SDM,
Manajemen Perlengkapan, & Manajemen
Perubahan Perilaku
1. Fungsi Manajemen SDM
Fungsi MSDM Menurut Cherrington
(1995) dipaparkan sebagai berikut:
a. Staffing/Employment d. Employee Relations
Dalam perusahaan yang memiliki serikat
Fungsi ini terdiri dari tiga aktivitas penting, pekerja, departemen sumber daya manusia
yaitu: perencanaan, penarikan, dan seleksi berperan aktif dalam melakukan negosiasi
sumber daya manusia. dan mengurus masalah persetujuan dengan
pihak serikat pekerja.
b. Performance Evaluation e. Safety and Health
Penilaian kinerja sumber daya manusia Setiap perusahaan wajib untuk memiliki dan
merupakan tanggung jawab departemen sumber melaksanakan program keselamatan untuk
daya manusia dan manajer. mengurangi kejadian yang tidak diinginkan
c. Training and Development dan menciptakan kondisi yang sehat.
Departemen sumber daya manusia bertanggungjawab untuk f. Personnel Research
membantu manajer menjadi pelatih dan penasehat yang baik bagi Dalam usahanya untuk meningkatkan
bawahannya, menciptakan program pelatihan dan pengembangan
yang efektif baik bagi karyawan baru (orientasi) maupun yang efektivitas perusahaan departemen sumber
sudah ada (pengembangan keterampilan), terlibat dalam program daya manusia melakukan analisis terhadap
pelatihan dan pengembangan tersebut, memperkirakan kebutuhan masalah individu dan perusahaan sehingga
perusahaan akan program pelatihan dan pengembangan, serta
mengevaluasi efektivitas program pelatihan dan pengembangan. membuat perubahan yang sesuai.
2. Fungsi Manajemen
Perlengkapan
Manajemen perlengkapan Berikut adalah beberapa fungsi
Merupakan bagian penting manajemen perlengkapan:
Dari manajemen umum Suatu a. Perencanaan
Organisasi.fungsi manajemen b. Pengadaan
Perlengkapan meliputi c. Pengelolaan Persediaan
Berbagai kegiatan yang d. Pengelolaan Distribusi
Bertujuan untuk mengelola e. Pemeliharaan dan Perawatan
Sumber daya fisik yang di f. Manajemen Kualitas
Perlukan untuk operasi g. Manajemen Risiko
Organisasi h. Pengelolaan Siklus Hidup
i. Pengelolaan Biaya
j. Pengelolaan Teknologi
3. Fungsi Manajemen
Perubahan Perilaku
Manajemen perubahan perilaku adalah
proses mengelola dan mengarahkan
1. perubahan dalam perilaku individu atau
kelompok dalam suatu organisasi atau
lingkungan.
Fungsi-fungsi utama manajemen
perubahan perilaku meliputi:
a. Identifikasi Perubahan yang Diperlukan
b. Analisis Perubahan
c. Perencanaan Strategi Perubahan
d. Implementasi Perubahan
e. Evaluasi dan Pemantauan
f. Revisi dan Penyesuaian
g. Pemeliharaan Perubahan
kesimpulan
Berdasarkan penjelasan dapat disimpulkan bahwa
Manajemen sumber daya manusia adalah suatu bidang
manajemen yang mempelajari hubungan dan peranan
manusia dalam organisasi atau perusahaan. Manajemen
perlengkapan merujuk pada proses pengelolaan semua
peralatan dan bahan yang dibutuhkan untuk operasional
suatu organisasi atau kegiatan. Sedangakan Manajemen
Perubahan Perilaku adalah pendekatan yang digunakan
dalam konteks organisasi untuk mengelola dan
memfasilitasi perubahan dalam perilaku individu atau
kelompok.
Terim a
Kasih

Anda mungkin juga menyukai