Anda di halaman 1dari 2

Nama: Rihhadatull Aisyi

Nim: 220102113
Mata Kuliah: Ilmu dan Teori Perancangan Undang-undang
Tugas: Resume

Hierarki Peraturan di Indonesia

A. Pengertian Hierarki
Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata hierarki memiliki arti urutan
tingkatan atau jenjang jabatan (pangkat kedudukan). Selain itu, hierarki juga berarti
organisasi dengan tingkat wewenang dari yang paling bawah sampai yang paling atas.
Dilansir dari buku Pembelajaran Pendidikan Moral Pancasila dan Pendidikan Pancasila dan
Kewarganegaraan (2020) oleh Hamid Darmadi, hierarki adalah perjenjangan setiap jenis
peraturan perundang-undangan yang didasarkan pada asas bahwa peraturan perundang-
undangan yang lebih rendah tidak boleh bertentangan dengan peraturan perundang-undangan
yang lebih tinggi.

B. Perkembangan Hierarki di Indonesia


Tap MPRS Nomor Tap MPR Nomor UU Nomor 10 UU Nomor 12
XX/MPRS/1966 III/MPR/2000 Tahun 2004 Tahun 2011
1. UUD 1945 1. UUD 1945 1. UUD 1945 1. UUD 1945
2. Ketetapan MPR. 2. Ketetapan MPR 2. UU/Perppu 2. Ketetapan MPR
3. UU/Perppu 3. UU 3. Peraturan 3. UU/Perppu
4. Peraturan 4. Perppu Pemerintah (PP) 4. Peraturan
Pemerintah, 5. Peraturan 4. Peraturan Presiden Pemerintah (PP)
5. Peraturan Pemerintah (PP) (Perpres) 5. Peraturan Presiden
Pemerintah 6. Keputusan 5. Peraturan Daerah (Perpres)
6. Peraturan Presiden (Perda) 6. Perda Povinsi
Pelaksanaan lainnya 7. Peraturan Daerah. 7. Perda Kabupaten/
seperti: Kota.
- Peraturan Menteri
- Instruksi Menteri
- dan lain-lainnya.

C. Tujuan Hierarki Peraturan Perundang-undangan di Indonesia


Adalah untuk memberikan landasan yang jelas dan teratur dalam pembentukan,
pelaksanaan, dan penegakan hukum. Hal ini juga bertujuan untuk memastikan keberlakuan
hukum yang konsisten serta memberikan arahan yang tepat dalam menyelesaikan konflik
hukum yang mungkin timbul. Dengan adanya hierarki tersebut, terdapat tingkatan yang jelas
dalam kekuatan hukum suatu peraturan, dimulai dari hukum dasar (konstitusi) hingga
peraturan teknis yang lebih spesifik. Hierarki ini penting karena memberikan arahan yang
jelas bagi semua pihak tentang kekuatan hukum suatu peraturan. Dengan demikian, sistem
hukum dapat berjalan secara efektif, adil, dan konsisten, serta memungkinkan penegakan
hukum yang lebih baik.

Anda mungkin juga menyukai