Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL MEDIA MATEMATIKA

Disusun oleh:
1. Dewi Soraya (34301800021)
2. Dwi Mahmudah (34301800024)
3. Juli Pramita Sari (34301800039)
4. Maulida Fatkhuriyah (34301800044)
5. Muhammad Haris Ardianto (34301800046)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG
2020
A. Latar Belakang
Matematika adalah salah satu mata pelajaran yang berisi materi tentang kemampuan
dasar menghitung bagi siswa. Lebih dari itu, manfaat lain dari mempelajari matematika
adalah siswa diharapkan memiliki pemahaman dalam konsep operasi perhitungan,
berpikir logis, dan sistematis. Dalam proses pembelajaran di sekolah, matematika masih
hanya berorientasi pada pengerjaan soal-soal latihan, jarang dijumpai pembelajaran
matematika yang dikaitkan dengan kehidupan nyata. Akibatnya matematika dipandang
sebagai ilmu yang tidak perlu dipelajari dan sering di abaikan karna memang sukar
menurut siswa.
Untuk mengatasi masalah tersebut diperlukan berbagai upaya pendekatan pembelajaran
matematika yang lebih mengkondisikan agar siswa dapat berpartisipasi lebih aktif dalam
aktivitas pembelajarannya baik secara individu maupun kelompok. Diperlukan pula
variasi dalam proses penyampaian materi antar pokok bahasan matematika yang tidak
hanya bersifat deduktif tapi juga induktif. Variasi penggunaan media atau alat peraga
pembelajaran untuk mata pelajaran ini kiranya sangat diperlukan. Sebagai contoh, untuk
mempelajari materi operasi hitung bilangan bulat (operasi penjumlahan, pengurangan,
perkalian, dan pembagian), salah satu media atau alat peraga yang dapat kami buat
adalah …… . ….merupakan media yang dirancang sedemikian rupa yang dapat melatih
kemampuan berhitung anak usia Sekolah Dasar

B. Tujuan

1. Memotivasi siswa untuk menyukai pelajaran matematika


2. Untuk melatih kemampuan berhitung anak Sekolah Dasar (SD)
3. Melibatkan siswa agar pembelajaran tidak membosankan
4. Melibatkan siswa dalam proses belajar sebagai pengalaman nyata

C. Nama Alat Peraga

D. Alat dan Bahan Produk


Alat:
1. Palu
2. Bor
3. Gergaji
4. Meteran
5. Amplas
Bahan :
1. Kayu
2. Cat
3. Paku
4. Mur
5. Gantungan bingkai
6. Kartu soal

E. Rancanagn Biaya

1. Kayu : 100.000
2. Cat : 30.000
3. Paku : 10.000
4. Mur : 5.000
5. Gantungan bingkai : 10.000
6. Kartu soal : 25.000
7. Amplas : 5.000

No. Jenis Barang Jumlah Harga Jumlah


Barang Satuan Harga
1. Palu 1 15.000 15.000
2. Bor
3. Gergaji 1 25.000 25.000
4. Meteran 1 25.000 25.000
5. Amplas
6. Kayu
7. Cat
8. Paku
9. Mur Baut
10. Gantungan Bingkai
11. Kartu Soal

Cara pembuatan
1. Potong paapan dengan panjang 70 cm dan lebar 3,5 sm, kemudian panjang papan
dibagi menjadi dua bagian yang sama, lalu masing-masing bagian diberi angka 1-10
(bilangan asli sesuai ukuran panjang papan)
2. Balok kayu dengan ukuran 73 cm dibotong menjadi

Anda mungkin juga menyukai