Anda di halaman 1dari 2

Nama Dosen : Jessica Fransisca Tonapa,S.,M.B.,M.

M
Mata Kuliah : Sistem Manajemen Kinerja

Nama Mahasiswa : Andi Feby Febrina


NPM : S032018040

RESUME MATERI
Pertemuan 1-3
1. Manajemen Kinerja :
Manajeman adalah Penggunaan Sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan
orgaisasi dengan fugsi POAC Kinerja pengertian dari PERFORMANCE, yakni hasil
atau kerja atau prestasi kerja. Kinerja adalah apa yang dikerjakan dan bagaimana cara
mengerjakannya.

2. Manajemen kinerja adalah suatu proses dimana manajemen dan karyawannya


bekerjasama dalam merencanakan (Planinng) memantau (Monitoring) dan meninjau
kembali (Evaluation) tujuan atau sasaran kerja pegawai (SKP) agar dapat memberikan
kontribusi secara keseluruhan untuk mencapai tujuan organisasi.Pentingnya manajemen
menurut Castelo (1994) agar mengaitkan pekerjaan dari setiap pekerja dan manajer
pada misi keseluruhan dari unit kerja.

3. Tujuan Umum Manajemen Kinerja


Tujuan Strategis (pengembangan, pengukuran dan sistem feedabck terhadap kinerja
pegawai.)
 Tujuan administratif (pengkajian, promosi, PHK,dll)
Tujuan Pengembangan (Pelatihan bagi pegawai yang inerjanya kurang baik, serta
penempatan pegawai pada posisi yang tepat)

4. Manfaat Manajemen Kinerja


A. Manfaat bagi Perusahaan
Sebagai Acuan penyesuaian dengan tujuan organisasi,Meningkatkan komitmen
kerja pegawai,memperbaiki proses training dan pengembangan.,meningkatkan
keterampilan pegawai,Sebagai upaya perbaikan dan pengembangan secara
berkesinambungan, basis perencanaan karir karyawan, mempertahankan karyawan
berkualitas,Untuk mendukung program perubahan budaya kerja.
B. Manfaat Bagi Manajer
Untuk memperbaiki kinerja tim dan individu pekerja,menawarkan peluang
memanfaatkan waktu secara berkualitas,membantu karyawan yang kinerjanya
kurang baik,pengembangan diri karyawan,Untuk memotivasi dan pengembangan
kerjasama tim,Sebagai pendukung kepemimpinan dan Sebagai upaya membuat
kerangka kerja untuk meninjau kembali tingkat kompetensi dan kinerja.
C. Manfaat Bagi Seluruh Pegawai
Sebagai informasi peran dan tujuan karyawan ,mendorong dan mendukung kinerja
karyawan,membantu mengembangkan kinerja dan kemampuan karyawan,Sebagai
peluang untuk memanfaatkan waktu yang berkualitas,Sebagai dasar objektivitas
dan kejujuran dalam mengukur kinerja,Untuk membantu agar pegawai fokus pada
tujuan, rencana perbaikan, dan cara bekerja.
5. Ruang Lingkup Manajemen Kinerja.
No INPUT PROCESS OUTPUT
1. Sumber daya manusia Merencanakan tujuan Hasil kerja organisasi
2. Modal/material Melakukan rencana Membandingakn tujuan
dan hasil kerja
3. Sarana dan prasarana Monitoring pelaksanaan Umpan balik
4. Metode kerja Pengukuran progress

6. Model Siklus Manajemen Kinerja


 Manajemen kinerja diawali dengan perencanaan tujuan. mencakup
perencanaan kinerja, komunikasi kinerja dan evaluasi kinerja.
 Perencanaan kinerja adalah suatu proses dimana atasan dan bawahan
bekerjasama merencanakan apa yang harus dikerjakan, bagaimana harus
diukur, mengenali dan mengatasi masalah atau hambatan dan pemahaman
pekerjaan secara bersama
7. Model Siklus :
1. Siklus deming
2. Siklus torrington dan hall
3. Siklus castello
4. Siklus amstrongbarron

8. Urutan manajemen kinerja oleh Armstrong dan Baron digambarkan Sebagai


berikut :
1. Misi Organisasi dan Tujuan Strategis
2. Rencana dan Tujuan Bisnis dan Departemen
3. Kesepakatan Kinerja (Performance Contract/Kontrak Kinerja) dan
Pengembangan.
4. Rencana Kinerja dan Pengembangan
5. Tindakan Kerja dan Pengembangan

Anda mungkin juga menyukai