Anda di halaman 1dari 2

BAYU ANUGRO

Indikator Pertanyaan Identifikasi Diri

Nama mata kuliah PPL 2

Reviu pengalaman 1. Pengalaman belajar apa yang berguna dan menarik?


belajar Pengalaman belajar yang berguna dan menarik yakni pada kegiatan
“Siklus Mandiri”.
2. Pengalaman belajar apa yang berguna tetapi kurang menarik? -
3. Pengalaman belajar apa yang menarik tapi kurang berguna? -
4. Pengalaman belajar apa yang tidak menarik dan tidak berguna
dalam konteks sebagai calon guru? -

Refleksi pengalaman 1. Apa yang telah terjadi?


belajar Pada siklus mandiri saya menyusun Modul ajar dan menerapkan mata
pelajaran Seni Rupa dengan materi Pengolahan Limbah yang berbasis
CRT dengan menerapkan pendekatan PjBL.
2. Mengapa hal tersebut dapat terjadi?
Siklus ini berkegiatan peserta didik membuat projek “Topeng
Malangan” dari bahan limbah kertas. Peserta didik belajar mengenai
limbah serta pengolahannya juga mempraktikan secara langsung
projek membuat Topeng Malangan. Selain itu peserta didik juga
mengenal tokoh karakter yang biasa diperankan dalam kegiatan
Topeng Malangan.

Analisis artefak 1. Artefak-artefak pembelajaran mana yang dapat saya jadikan bukti
pembelajaran dukung hasil refleksi pengalaman belajar?
https://docs.google.com/document/d/
1eEnI64wOZIhV8Ta71rGlWTGPO8MDvhv3/edit?
usp=drive_link&ouid=102650018966857674490&rtpof=true&sd=true
2. Mengapa artefak ini yang saya pilih?
Artefak ini saya pilih karena memuat Modul Ajar Seni Rupa materi
Pengolahan Limbah berbasis CRT
3. Bagian mana dari artefak ini yang mendukung hasil refleksi saya?
Bagian dari artefak ini yang mendukung hasil refleksi saya yakni pada
kegiatan menyusun Modul Ajar Seni Rupa dengan materi Pengolahan
Limbah berbasis CRT

Rumusan hasil Yang akan saya lakukan dari hasil refleksi saya untuk menerapkan
refleksi berupa pembelajaran bermakna yaitu saya berkomitmen untuk mengenalkan
pembelajaran budaya lokal dan mengintegrasikan pada proses pembelajaran
bermakna sehingga peserta didik memiliki ketertarikan pada budaya lokal agar
peseta didik mengenal jati dirinya. Selain itu budaya lokal yang ada
agar tetap eksis seiring berkembangnya zaman.

Anda mungkin juga menyukai