Anda di halaman 1dari 1

Nama : Sri Ayu Lestari

NPM : 249012485055
Kelas : UNM-2024-G1-INF TKP 004

TOPIK 3

Desain Pembelajaran Dan Asesmen Berdasarkan Prinsip-Prinsip

Dan Konteks Pembelajaran di SMK

Lembar Kerja Lk 3.d. Pelaksanaan pembelajaran dan asesmen


Berdasarkan asesmen formatif awal yang Anda berikan kepada 28 peserta didik di kelas Anda,
hasilnya adalah 18 peserta didik belum siap dengan materi yang akan Anda ajarkan, 4 peserta
didik dalam keadaan sangat siap dan sisanya adalah peserta didik yang memiliki kemampuan
rata-rata.
Menurut Anda, bagaimana menentukan strategi pembelajaran yang paling tepat?
Berdasarkan hasil asesmen formatif awal, dimana 18 peserta didik belum siap, 4 peserta didik
sangat siap, dan sisanya memiliki kemampuan rata-rata, strategi pembelajaran yang paling
tepat adalah pembelajaran berdeferensiasi. Pembelajaran berdeferensiasi memungkinkan
guru untuk menyusun strategi pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan dan tingkat
kemampuan peserta didik.
**) Catatan: Hasil pekerjaan diunggah ke LMS dalam bentuk PDF

Anda mungkin juga menyukai