Anda di halaman 1dari 7

Efek Induksi

pergeseran elektron dalam suatu ikatan akibat


dari perbedaan elektronegatifitas atom atom
yang membentuk ikatan

Contoh Efek Induksi

Jika satu atom H yang terikat pada salah


satu atom C dalam molekul etana diganti
dengan atom F, akan terjadi pergeseran
elektron dikarenakan perbedaan
elektronegatifitas antara C dan F

Pendorong
elektron (+I)

Atom/gugus
yang terlibat
dalam efek
Induksi

(CH3)3C-, (CH3)2CH-,
CH3CH2-, CH3-

Penarik elektron
(- I)
NO2, F, Cl, Br, I, OH, C6H5-

Pada contoh di atas atom F memberi


efek I dan gugus alkil memberi efek
+I

Substituen yang berinduksi (+) dan (-)


dengan urutan kemampuan
Induksi (-I) :
NO2 > F > -COOH > Cl > Br > I > OH >
- C6H5
Induksi (+I) :
(CH3)3C > (CH3)2CH > CH3CH2 > CH3

Efek ini juga berkurang dengan


bertambahnya jarak.

Efek induksi akibat perbedaan


orbital hibrida dalam satu ikatan
sp3
H
H

sp2

elektron bergeser dari sp3 menuju sp2


karena elektronegatifitas orbital sp2
lebih besar dibanding dengan
elektronegatifitas orbital sp3

Efek Medan
Efek medan terjadi tidak melalui
ikatan, tetapi dapat melalui
permukaan atau pelarut atau yang
lain
Efek medan biasanya sangat terkait
dengan geometri molekul
Efek medan jauh lebih penting dari
pada efek induksi

Example
H
H

Cl
Cl

OH
O

(A) pKa = 5,67

(B) pKa = 6,07

Anda mungkin juga menyukai