Anda di halaman 1dari 18

ANATOMI FISIOLOGI

TUBUH
ALERGI

Disusun Oleh
Like Fajarnian
Cicilia Dian
Sendy Fitriani
Agastia cicilia
ALERGI

REAKSI YANG
DEFINISI
DITIMBULKAN

CARA
GEJALA MENGATASI &
CONTOH OBAT
DEFINISI
Alergi adalah fungsi abnormal dari
sistem kekebalan tubuh.
Alergi merupakan bentuk reaksi
sistem kekebalan tubuh terhadap
sesuatu yang dianggap berbahaya
Substansi alergi antara lain adalah :
serbuk saari , jamur, bulu binatang
dan lain-lain
REAKSI
Serangkaian kegiatan yang
menandakan tubuh menciptakan
reaksi alergi antara lain:

1. Tubuh menghasilkan antibodi jenis


tertentu yang disebut IgE -> untuk
mengikat alergen
2. Antibodi melampirkan ke bentuk sel
darah yang disebut sel mast ->
kehadirannya membuat daerah ini
lebih rentan terpapar alergen
3. Mengikat alergen ke IgE yang
melekat pada sel mast Mengikat ->
hal ini menyebabkan sel mast
melepaskan berbagai bahan kimia
ke dalam darah
histamin senyawa kimia utama
menyebabkan sebagian besar gejala
reaksi alegi
ALERGEN atau substansi pemicu
alergi hanya berdampak bagi orang
yang memiliki alergi tersebut
Pada orang lain alergen tidak akan
memicu reaksi kekebalan tubuh
GEJALA UMUM
Gatal
Mata berair
Bersin
Ruam
Merasa lelah atau sakit
Hives (gatal-gatal karena ruam
merah di kulit)
Eksposur lain yang dapat
menyebabkan alergi yg berbeda
Makanan alergi
-> menyebabkan kram perut

sengatan serangga
-> reaksi thd serangga yang
menyebabkan pembekakan,
kemerahan dan nyeri
INTENSITAS GEJALA
Ringan : gejala yg tidak begitu ketara
Sedang: gejala yang membuat anda
merasa sakit,seolah anda mendapat
flu
Berat : reaksialergi yang sangat tidak
nyaman, yang dapat melumpuhkan.
Anafilaksis
lanjutan
Anafilaksis : adalah mengancam jiwa

Dalam anafilaksis alergen menyebabkan reaksi


seluruh tubuh yang dapat menyebabkan reaksi
alergi seluruh tubuh yang mencakup :
Gatal
Mengi atau sesak napas pada dada
Suara serak
Kesemutan

Hal tsb memerlukan perhatian medis segera


BAGAIMANA MENGATASI ALERGI

Cara mengatasi alergi itu sangat


banyak tergantung masing-masing
individu
Jika ingin menggunakn obat dokter,
maka sebaiknya berkonsultasi dahulu
Tetapi ada juga yang melalukan
dengan ramuan tradisional dari alam
dng tindakan yg harus tepat
KURANG MENJAWAB??
Cara mengatasi alergi diantaranya adalah

Memperbanyak konsumsi vitamin D

Pakai masker hidung


mengonsumsi makanan yang bergizi
Perbanyak air putih
Olahraga
Kebersihan selalu dijaga
Sebagai Pharmacist yg baik kita
harus mengetahui
obat antihistamin
Tujuan anti histamin disini adalah demi
membuat unsur kimia sistem imun yang
tubuh aktifkan terhalang sewaktu proses
reaksi alergi tsb terjadi
->Namun. Antihistamin sebaiknya
dikosumsi setelah benar-benar disarankan
dokter dan tdk mengambil keputusan
sendiri demi keamanan
Kortikosteroid
terkadang dokter pun juga
memberikan kortikosteroid dan
penderita akan merasakan
efektivitasnya
Segala inflamasi yang lebih parah
akan diatasi secara maksimal itulah
yang diyakni banyak orang akan
khasiat kortikosteroid
Suntikan epinefrin
Anafilaksis banyak dialami oleh orang-orang
dengan reaksi alergi obat maka penanganan
yang tepat dan perlu dilakukan sesegera
mungkin adalah suntikan epinefrin

Namun jika terbilang sangat parah pasien


harus mendapat perawatan yang lebih baik
dirumah sakit agar batuan pernapasan bisa
didapat dng baik
Tekanan darah pun bs kembali stabil
KAMI MEMBUKA SESSIE PERTANYAAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai