Anda di halaman 1dari 13

SISTEM STRUKTUR

BANGUNAN
BERTINGKAT
TINGGI
Agus Triandono (11-001)
Fithrul Umra (11-039)
Rio Riezky Yuliandri (11-041)
Hanifatul Azha Lubis (11-045)
Novita A. Khumairoh (11-052)
Dimas Agung Nugroho (11-059)
Ilsa Pratiwi (11-061)
Mengapa disebut Sistem
Struktur Tabung dalam Tabung?

Sistem struktur yang lebih dikenal dengan istilah Tube in


Tube ini terdiri dari:
Tabung luar, terdiri dari kolom-kolom dengan jarak yang
sangat rapat
NB: Jarak kolom antara 1,2 s/d 3 meter panjang
Tabung dalam, berupa core atau inti bangunan
NB: Ruang core dianfaatkan sebagai sarana dan prasarana
bangunan (lif, tangga darurat, dll)
Komponen Struktur Tube in
Tube

Pondasi

Basement

Kolom

Balok spanderel

Lantai

Core
Ilustrasi Tube in Tube
Fungsi

Tabung eksterior menahan sendiri beban angin


Ketiga tabung tersebut disambung dengan sistem lantai,
berinteraksi untuk memikul beban gempa
NB: Kekakuan tabung sedemikian tingginya sehingga
perlakuannya terhadap beban lateral menyerupai balok
kantilever
Kelebihan di Bidang Arsitektur
Pengaturan ruang dalam lebih fleksibel

Tidak
terjadi
cross
Beberapa alternatif tampak bangunan yang
dimungkinkan
Pengembangan bangunan yang memungkinkan untuk
dilakukan
1. Ke atas (Pengembangan biasa)
2. Ke samping (dengan pemecahan yaitu bantuan
elemen penghubung)
Kelebihan Secara Struktur
1. Keseimbangan, stabilitas dan kekuatan
2. Menyalurkan gaya lateral maupun gravitasi
3. Pengaku bidang horizontal dan bidang vertikal

Plat lantai sebagai pengkaku horizontal

Core sebagai pengaku bidang


vertikal

Dinding sebagai pengaku


bidang vertikal
4. Deformasi Yang Terjadi

Rigid Frame Geser Shear Wall Lentur

Rigid Frame Shear Wall Kombinasi Lentur-Geser


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai