Anda di halaman 1dari 31

L A P O R A N K A S U S

ASMA bRONKIAL

FIRLI YAN ARSIL


RIEZQA AMALIAH PUTRI BAKRI

PEMBIMBING :
dr. Misriani, Sp.PD
DATA PRIBADI

Nama : Ny. Nuraini


Umur : 56 Tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Status Perkawinan : Menikah
Agama : Islam
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Alamat : Sungai Lueng, Langsa Lama, Kota Langsa
Suku : Jawa
Tanggal Masuk : 05 Juni 2017
Pukul : 03.16 WIB
ANAMNESIS
KELUHAN
UTAMA
Sesak Nafas

TELAAH

Pasien datang ke IGD RSUD Langsa dengan keluhan sesak nafas


lebih dari 1 bulan dan memberat sejak 1 hari ini. Sesak nafas
dirasakan pasien pada malam hari atau menjelang pagi hari. selain
itu, sesak nafas timbul ketika terpapar udara dingin. Sesak nafas
mengganggu aktivitas sehari-hari dan berkurang saat pasien
beristirahat. Selain sesak nafas pasien juga mengeluhkan batuk.
Batuk dirasakan pasien bersamaan dengan sesak nafas. Batuk
berdahak dan tidak disertai bersin. Pasien tidak pernah
mengeluhkan nyeri dada sebelumnya. Pasien mengeluhkan
demam yang dirasakan sejak 2 hari ini. Demam tidak disertai
menggigil.
RIWAYAT PENYAKIT

PENYAKIT TERDAHULU
Diabetes Mellitus

RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA


Tidak ada keluarga yang menderita keluhan yang sama (-)

RIWAYAT PEMAKAIAN OBAT


Tidak ada.

RIWAYAT SOSIAL DAN KEBIASAAN


Tidak ada.
KEADAAN UMUM

Keadaan Umum

Sensorium : Compos Mentis


Tekanan Darah :130/80 Mmhg
Temperatur : 40 ° C
Pernafasan : 20 x/menit
Nadi : 84 x/menit

Anemia : Tidak ada Sianosis : Tidak ada

Edema : Tidak ada Turgor : normal

Ikterus : Tidak Ada Dispneu : Ada

Eritema : Tidak ada Sikap tidur paksa : Tidak ada


KEPALA
• Rambut : Hitam, distribusi merata
• Wajah : Tidak ada kelainan
• Alis mata : Tidak ada kelainan
• Bulu mata : Tidak ada kelainan
• Mata : Anemis (-/-), Ikterik (-/-)
• Hidung : Nafas cuping hidung (-)
• Bibir : Sianosis (-)
• Lidah : Tidak ada kelainan

LEHER
• Struma : Tidak ada kelainan
• Kelenjar Limfe : Tidak ada kelainan
• Posisi Treakea : Midline
PARU (ANTERIOR)
• Inspeksi
– Bentuk : Simetris
– Otot bantu nafas : Tidak ada
– Venektasi : Tidak ditemukan
• Palpasi
– Fremitus taktil : Kanan=Kiri
• Perkusi
– Sonor memendek (+/+)
– Batas Relatif : ICS V linea midclavicula dextra
– Batas Absolut : ICS VI linea midclavicula dextra
• Auskultasi
– Ves (+/+), Ronkhi basah kasar (-/-), Wh (+/+)
PARU (POSTERIOR)
• Inspeksi
– Bentuk : Simetris
– Otot bantu nafas : Tidak ada
– Venektasi : Tidak ditemukan
• Palpasi
Fremitus taktil : Atas :Mengeras (-/-)
Tengah : Mengeras (-/-)
Bawah : Mengeras (-/-)
• Perkusi
– Sonor memendek (+)
• Auskultasi
– Ves (+/+), Ronkhi basah (-/-), Wh (+/+)
JANTUNG
• Inspeksi
– Ictus cordis : Tidak terlihat
• Palpasi
– Ictus cordis : Teraba
• Perkusi
– Redup (+)
– Batas jantung atas : ICS II linea parasternalis sinistra
– Batas jantung kiri : ICS V 1 jari medial linea midclavicularis
sinistra
– Batas jantung kanan : ICS V linea parasternalis dextra
• Auskultasi
– Bunyi Jantung : BJ I> BJ II
– Bunyi Jantung Tambahan : Tidak ada
ABDOMEN
• Inspeksi
– Simetris (+), Distensi (-), Venektasi (-), Ascites (-)
• Palpasi
– Distensi (-), Nyeri Tekan di Regio Epigastrium (+)
– Hepar : Tidak teraba
– Lien : Tidak teraba
– Ginjal : Tidak teraba
• Perkusi
– Tympani (+)
• Auskultasi
– Peristaltik usus (+) normal
GENITALIA

Tidak dilakukan pemeriksaan

EKSTREMITAS

•Bengkak : Tidak ada


•Merah : Tidak ada
•Pucat : Tidak ada
•Clubbing Finger : Tidak ada
•Tremor : Tidak ada
PEMERIKSAAN PENUNJANG
TES WIDAL
Pemeriksaan Hasil Nilai rujukan

Salmonella thypi O 1/80 Negatif

Salmonella thypi H 1/80 Negatif

Salmonella parathypi AO 1/80 Negatif

Salmonella parathypi AH 1/160 Negatif

Salmonella parathypi BO 1/160 Negatif

Salmonella parathypi BH 1/320 Negatif

Salmonella parathypi CO 1/80 Negatif

Salmonella parathypi CH 1/320 Negatif


FOTO THORAX PA
DIAGNOSIS

• DIAGNOSIS BANDING
- Asma bronchiale
- Bronchitis Akut
- Emfisema

• DIAGNOSIS SEMENTARA
- Asma Bronchiale
Non Farmakologis :
PENATALAKSANAAN
• Bedrest Total
• Hindari faktor pencetus
Pemeriksaan anjuran:
Farmakologis : •Darah rutin
• Ringer Laktat 20 gtt/i •KGDS
• Ventolin nebul/ 8 jam
•Foto thorax PA
• Cefotaxime /12 jam
•EKG
• Ranitidin / 12 jam
• Paracetamol 3x1
• Dexanta syr 3x1
• Ambroxol syr 3 x C 1
Tanggal S O A P

05 juni 2017 - Demam (+) - TD: 130/70 Farmakologis


- Lemas (+) mmHg
- Nyeri perut (+) - HR: 78x/i •Ringer Laktat 20 gtt/I

- Batuk berdahak - RR: 22 x/i •Cefotaxime /12 jam


(+) - Temp: 39,5 °C
•Ranitidin / 12 jam
- Pusing (+)
•Paracetamol 3x1

•Al prazolam 1x0,5

•Dexanta syr 3x1


Tanggal S O A P
06 Juni 2017 - Demam (-) - TD:130/70mmH Asma bronchiale Farmakologis
- Nyeri perut (+) g •Ringer Laktat 20
gtt/i
- Batuk berdahak - P : 72/i
(+) - RR: 22x/i •Cefotaxime /12 jam

- Pusing (+) - Temp: 37°C •Ranitidin / 12 jam


- Lemas (+)
•Paracetamol 3x1

•Alprazolam 1x0,5

•Dexanta syr 3x1

•Nebul Ventoline/8
jam

•Ambroxol syr 3x CI
Tanggal S O A P

07 Juni 2017 - Demam (-) - TD: 140/80 Asma Bronchiale Farmakologis


- Nyeri perut (-) mmHg PBJ
- Batuk berdahak - P : 76 x/i
(+) - RR: 24 x/i •Paracetamol 3x1

- Pusing (-) - Temp: 36,6°C •Alprazolam 1x0,5


- Lemas (+)
•Dexanta syr 3x1

•Ambroxol syr 3x CI
L A N D A S A N T E O R I

ASMA BRONCHIAL

Kepaniteraan Klinik Senior | SMF Ilmu Penyakit Dalam


Definisi
Gangguan inflamasi kronik saluran napas
yang melibatkan banyak sel dan
elemennya. Inflamasi kronik menyebabkan
peningkatan hiperesponsif jalan napas
yang menimbulkan gejala episodic
berulang berupa mengi, sesak napas, dada
terasa berat dan batuk-batuk terutama
malam dan atau dini hari. Episodik
tersebut berhubungan dengan obstruksi
jalan napas yang luas, bervariasi dan
seringkali bersifat reversible dengan atau
tanpa pengobatan.
Etiologi
Patofisiologi
Klasifikasi Berat Asma Berdasarkan Gejala
Klinis
KLASIFIKASI BERAT
SERANGAN ASMA
AKUT
PENGONTROL GEJALA ASMA
PELEGA GEJALA ASMA
Komplikasi

Anda mungkin juga menyukai