Anda di halaman 1dari 23

FILSAFAT PADA MASA

KEEMASAANNYA

Pembimbing : Dr. Syafri Guricci Sc. Ketua : Zaki Ahmad Hakiqi


Sekretaris : Ari Aripin
Anggota : Adhalma Ciptaning
Cendy Andestria
Esy Risdianti
Irfan Aziz Ferdian
Linda Tri Lestari
Najwa Prischa
Sarah Faradila
Materi yang akan dibahas:
1. Pengertian filsafat zaman keemasan
2. Ciri utama zaman keemasan
3. Penjelasan tentang kaum sofisme
4. Asal mula zaman keemasan
5. Gambaran umum Socrates dan karya yang dihasilkan
6. Gambaran umum plato dan karya yang dihasilkan
7. Manfaat karya Plato yang sampai sekarang ada dan murid-muridnya
8. Gambaran umum Aristoteles dan karya yang dihasilkan
9. Manfaat karya yang dihasilkan dikehidupan sekarang dan muridnya
PENGERTIAN “FILSAFAT PADA ZAMAN
R e n a KEEMASAN”
I s s a n c e

Reyang yang berarti lagi atau


kembali

Neissance yang berarti


kelahiran atau
kebangkitan
CIRI UTAMA KEEMASAN

INDIVIDUALISME HUMANISME

LEPAS DARI
AGAMA
Kaum Sofis

Sekelompok filsuf yang hidup dan


berkarya bersamaan dengan zaman
sokrates

Muncul pada abad Kaum ini dipandang


pertengahan – akhir sebagai penutup era
abad ke-5 SM filsafat pra-sokratik
Faktor Penyebab Munculnya Kaum Sofis
1. Perkembangan Athena
Pusat bidang
Perang dengan Athena
intelektual &
Persia selesai berkembang pesat
kultural
2. Kebutuhan akan pendidikan
• Pendidikan utama : memampukan seseorang untuk bicara
dengan baik dan meyakinkan di depan umum.
3. Perjumpaan dengan berbagai kebudayaan
• Pada umumnya Kaum Sofis menyatakan bahwa kehidupan sosial
tidak memiliki dasar kodrat manusia tapi merupakan
kesepakatan manusiawi.
Thrasymakos Xeniades
Lycophron

Filsuf Sofis Hipias


Protagoras

Prodikos
Gorgias
Antiphon
Pengaruh
• Dalam sejarah filsafat Kaum Sofis sering dipandang negatif.
• Beberapa pengaruh kaum sofis terhadap perkembangan filsafat :
1. Kaum Sofis menjadikan manusia sebagai pusat pemikiran filsafat.
2. Kaum Sofis merupakan pionir dalam pentingnya bahasa di filsafat
3. Kaum Sofis memberikan pengaruh besar terhadap pemikiran Sokrates, Plato, dan
Aristoteles.
Asal mula jaman keemasan

Akal Hati
Sacrotes

Plato

Aristoteles
Socrates
- Lahir di Athena 4 Juni 470 SM.
Figur -Anak dari Sophroniscos dan Phairnarete
-Dan memiliki istri bernama Xantipe dan dikaruniai tiga orang anak yaitu
Ramprocles, Sophroniscos dan Menexene

Riwayat

-Tidak meninggalkan tulisan


-Socrates mengarahkan perhatiannya kepada manusia sebagai objek pemikiran
filsafatnya
- Kematiannya karena dihukum mati
Pemikiran Socrates
Menentang ajaran relativisme kebenaran obyektif yang tidak “kebijakan adalah
sofis , menegakan sains dan bergantung pada kita, dengan pengetahuan” dasar pemikiran
agama metode dialektika politik negara

Socrates menemukan cara


berfikir induksi

Jiwa manusia bukanlah nafas Alat untuk mencapai negara berdasarkan asas-asas
semata tetapi asas manusia kebahagiaan adalah kebijakan etika kenegaraan
dalam arti yang mendalam atau keutamaan
Plato
-lahir di Athena tahun 427 SM
Figur
- seorang sastrawan, selama hidupnya rajin menulis, hampir semuanya berupa
dialog Socrates untuk mengemukakan pandangannya

Pemikiran tentang tuhan


Pemikiran

Pemikiran tentang negara

3 golongan dalam negara yang ideal :


-Golongan tertinggi
-Golongan pembantu
-Golongan rakyat biasa
Aristoteles
Figur - Dilahirkan di Stageria, Yunani Utara tahun 384 SM
- Umur 18 tahun, ia dikirim ke Athena di Akademi Plato. Selama 20 tahun
menjadi murid Plato.

Ajarannya mengenai :
Pemikiran
•logika
•sillogisme
•pengelompokan ilmu pengetahuan
•potensia dan dinamika
•pengenalan
•etika
•negara.
Sifat Karya
Plato

Perkembangan
Filsafat Plato Plato Karya-karya

Biografi
Pendidikan penting

Undang undang

Negara yang ideal

Manfaat Pemikiran
Plato bagi Keadilan
Kehidupan
Kebebasan Bekerja

Etika

Sosial
Aristoteles
Gambaran Umum Karya aristoteles

• 384-322 (SM) Aristoteles membagi filsafah menjadi 2


• Stagira, Chalcidice, Thracia, Yunani tahun yaitu :
384 SM
• 18 tahun akademi platomurid plato 1. Teori : metafisika, logika, biologi, fisika
• 20 tahun  menjadi guru di akademi
plato 2. Praktis :
• guru bagi Alexander dari Makedonia Ethica Eudemia, Ethica Nichomachea,
• 336 SM, ia kembali ke Athena akademi kedua-duanya tentang tingkah-laku
lyceum sampai 323 (SM) Republica Atheniensium (tatanegara Atena),
Rhetorica (tentang berceramah dan
berpidato) dan Poetica.
9. Manfaat karya-karya
aristoteles
1. Etika
2. Politik dan Ekonomi
3. Retorika dan Poetika
4. Biologi
5. Metafisika
6. Filsafat Alam
7. Logika
8. Psikologi
1. 2. 3.

Nicomachean Aristotle on Aristotle on


Ethics politics poetics
4. 5. 6.

De motu Aristotle on Aristotle on


animalium metaphysics physics
7. 8.

De interpretatione De anima
Daftar pustaka
• Achmadi, Asmoro. 2011. Filsafat Umum, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada
• Gaarder, Jestein. 2006. Dunia Sophie: Sebuah Novel Filsafat, Bandung: PT Mizan
Pustaka, cet XVII.
• Hadiwijono, Harun. 1980. Sari Sejarah Filsafat Barat 1, Yogyakarta: Kanisius.
• Maksum, Ali. 2008. Pengantar Filsafat: Dari Masa Klasik hingga Postmodernisme,
Yogyakarta: Ar-Ruzz Media
• Muzairi. 2009. Filsafat Umum, Yogyakarta: Teras.
• Noor, Hadian. 1997. Pengantar Sejarah Filsafat. Malang: Citra Mentari Group.
• Osborne, Richard. 2001. Filsafat Untuk Pemula. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
• Russell, Bertrand. 2002.Sejarah Filsafat Barat. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
• Surajiyo, 2009. Filsafat Ilmu dan Pengembangannya di Indonesia , Jakarta : Bumi
Aksara.
• Turnbull, Neil. 2005. Bengkel Ilmu Filsafat. Jakarta: Penerbit Erlangga

Anda mungkin juga menyukai