Anda di halaman 1dari 55

Gentle Yoga di Kamar

Bersalin
Nama : Jamilatus Sa’diyah
Tempat/Tgl Lahir : Jakarta, 12 Desember 1993

PENDIDIKAN
1. Poltekkes Kemenkes Jakarta III, Kebidanan Cipto Mangunkusumo, Tahun
2014
2. Certified Basic Hypnosis & Hypno-birthing
(Lanny Kuswandi, CHt, CI Tahun 2014)
3. Certified Advanced Hypnosis in Pregnancy
(Lanny Kuswandi, CHt, CI Tahun 2014)
4. Acupressure for Health and Pregnancy (Tahun 2015)
5. Spinning Babies (Ghinny Phang, Tahun 2016)
6. Prenatal Gentle Yoga (Tim Hypno-birthing Indonesia, Tahun 2016)
7. Quantum Touch Level 1 (Tahun 2017)
8. Quantum Touch Level 2 (Lilly Rahman PhD., DNM, Ch 2016)
9. Best Speaker in English Poster Presentation in participant Fourth Congress
of the Catalan Association of Midwives (ACL), XV Congress of the
Federation of Midwives of Spain (FAME) and 2nd. Southern European
Region Conference ICM, Spanyol 2016
If u want to change the
world, start it from
pregnant MOMS

Pengalaman persalinan
yang positif itu
”PENTING”
Preparation Is the KEY
Persiapan secara Holistic

BODY
MIND
SPIRIT
Experience, Story about
BIRTH
Create Perception & BRAIN
RESPONSE

BRAIN will produce


Oxytocin
OR Adrenaline

Negative Positive
(Adrenaline & (oxytocyn &
Cathekolamine) Endorphin)

EMERGENCY Response Calm Response


Pain & FEAR LOVE Hormone Release
Fight, Flight, Freeze Joy &Pleasure
Response Natural & Organic Labor
Complication
Trauma
Melahirkan sambil tersenyum
Melahirkan tanpa mengedan
MELAHIRKAN SAMBIL BERNYANYI
MELAHIRKAN
MERASA
ORGASME
Optimalisasi posisi Janin
Kenali posisi janin
Posisi & Presentasi Janin

Presentasi Kepala Presentasi Bokong


Frank Breech
Posisi & Presentasi Janin

Presentasi Kepala Presentasi Bokong


Complete Breech
Posisi & Presentasi Janin

Presentasi Kepala Presentasi Bokong Kaki


incomplete Breech
Optimalisasi Posisi Janin
mengatur posisi bayi menjadi
optimal bisa membantu untuk
membuat kelahiran lebih mudah
bagi ibu dan janin.
Occiput Anterior (OA)

Idealnya, bayi menghadap punggung ibu dan


melalui panggul Anda semudah mungkin. Untuk
berada dalam posisi ini, kepala bayi harus di
bawah, menghadap punggung Anda, dengan
punggung di salah satu sisi bagian depan perut
Anda.
Left Occiput Anterior (LOA)
Posisi yang paling umum dalam persalinan. Ini umumnya
tidak merupakan masalah atau sakit saat persalinan Berikut
bagian belakang kepala bayi sedikit dari pusat di panggul
dengan bagian belakang kepala ke arah paha kiri ibu
Left Occiput Transverse (LOT)

Posisi ini adalah posisi antara posterior dan


anterior. Hal ini dapat menunjukkan
pergerakan yang positif terhadap posisi
anterior jika bayi sebelumnya telah dikenal
posterior (ke arah baik)
Left Occiput Posterior
(LOP)
Bila bayi Anda berbaring di panggul menghadap ke
depan dan sedikit ke kiri, sehingga bayi akan melihat
keluar paha kanan, itu disebut posisi Left Occiput
Posterior (LOP). Presentasi ini dapat menyebabkan
lebih nyeri punggung dan proses persalinan menjadi
lebih lambat.
Right Occiput Posterior (ROP)

Anda berbaring di panggul menghadap ke depan dan sedikit


ke kanan, sehingga bayi akan melihat keluar paha kiri,
Presentasi ini dapat menyebabkan punggung lebih nyeri dan
persalinan lebih lambat.

Tata laksananya sama dengan posisi Left Occiput Transverse


(LOT)
Right Occiput Transverse (ROT)

Posisi ini adalah setengah jalan antara posisi


posterior dan anterior. Hal ini dapat menunjukkan
pergerakan yang positif terhadap posisi anterior jika
bayi sebelumnya dalam posisi posterior (ke arah
baik).
Right Occiput Anterior (ROA)

Posisi ini sering terjadi pada persalinan. Hal ini


biasanya tidak terlalu masalah saat persalinan
atau kelahiran
Namun sering membuat dagu janin tidak flip On
Posisi kepala Janin
Variasi posisi kepala
Mengapa harus posisi
Ubun Ubun Kecil?
Posisi Pergerakan Janin
Turun ke Panggul
Proses Pergerakan
Engagement / Penurunan
" Descent/ Masuknya bagian rendah janin
" Flexion / Fleksi / Menunduk
" Internal Rotation / Rotasi bagian dalam
" Extension / ekstensi / mendongak
" External Rotation / Rotasi bagian luar
" Expulsion (Birth) / ekspulsi / lahir secara
keseluruhan
Lebih Mudah Mana?
Anatomi Panggul
Anatomi panggul
1. Sacrum
2. Ilium
3. Ischium
4. Pubic
5. Pubic Symphisis
6. Acetabulum (hip joint)
7. Foramen Obturatum
8. Coccyx
LIGAMEN, MUSCLE, FASCIA
OF PELVIS
KELUHAN UMUM PADA MASALAH UMUM YANG
IBU HAMIL TERJADI SAAT PERSALINAN

• Mual muntah • Partus lama


• Backpain (Nyeri tulang • Partus macet (Kala I dan Kala II
punggung) memanjang)
• Sesak nafas • CPD
• Carpal tunner • Malposisi dan malpresentasi
• Vertigo janin
• Upper back nyeri • Katuban Pecah Dini
• Bokong nyeri (Sciatica Pain) • Kelelahan
• Tulang kemaluan nyeri (SPD) • Pendarahan
• Knee pain (lutu nyeri)
SPINNING BABIES CONCEPTS /
Konsep Spinning Babies

BALANCE / keseimbangan
MOVEMENT / pergerakan / bergerak
GRAVITY / gravitasi
“The baby’s job is to rotate, the mother’s job is to
dilate.” { tugas bayi adalah berputar, tugas ibu
adalah berdilatasi }

“Babies move in the space they have available.”


{Janin bergerak dalam ruangan yang tersedia}
BALANCE /
Keseimbangan

Tujuan untuk memberikan ruang yang


pas / cocok pada panggul dan ligamen
– ligament dalam masa kehamilan, pra
persalinan dan saat persalinan
GRAVITY / Gravitasi

Efek gravitasi adalah menggerakan /


menyetir sudut menuju poros ruang
untuk persalinan
MOVEMENT / Bergerak
Panggul akan terbuka lebih baik, jika
pergerakannya lebih sering dan simetris
Gravitasi akan bekerja lebih baik dengan
pergerakan
Resource

1. Active Birth: The New Approach to Giving Birth Naturally (Revised) — Janet
Balaskas
2. The Birth Book — Dr. William Sears
3. Birth Matters: A Midwife’s Manifesta — Ina May Gaskin, Ani DiFranco
4. The Birth Partner — Penny Simkin
5. Birthing From Within — Pam England
6. The Complete Book of Pregnancy and Childbirth: New Edition — Sheila
Kitzinger
7. The Doula Book: How a Trained Labor Companion Can Help You Have a
Shorter, Easier, and Healthier Birth — Marshall H. Klaus MD, John Kennell,
Phyllis H. Klaus
8. An Easier Childbirth: A Mother's Guide for Birthing Normally — Gayle
Peterson
9. Gentle Birth Choices — Barbara Harper and Suzanne Arms
10. A Good Birth — Anne Drapkin Lyerly
11. Ina May’s Guide to Childbirth — Ina May Gaskin
12. Hey! Who’s Having This Baby Anyway?: How to take charge and create a safe
environment for your baby’s birth, including essential information about
medications…and interventions – a guide and workbook — Breck Hawk
13. Hypnosis for a Joyful Pregnancy and Pain-Free Labor and Delivery — Winifred Conkling
14. Magical Beginnings, Enchanted Lives — Deepak Chopra, David Simon, and Vicki Abrams
15. The Mother of All Pregnancy Books: An All Canadian Guide to Conception, Birth
16. and Everything in Between — Ann Douglas
17. Mothering Magazine’s Having a Baby, Naturally: The Mothering Magazine Guide to
Pregnancy and Childbirth — Peggy O’Mara, Wendy Ponte, and Jackie Facciolo
18. Natural Hospital Birth: The Best of Both Worlds — Cynthia Gabriel
19. The New Pregnancy and Childbirth: Choices and Challenges — Kitzinger, Sheila
20. Optimal Care in Childbirth: The Case for a Physiologic Approach — Henci Goer, Amy Romano
21. Pregnancy, Childbirth and the Newborn: The Complete Guide — Penny Simkin, Janet
Whalley, and Ann Keppler
22. Pregnant Man: How Nature Makes Fathers Out of Men — Gordon Churchwell
23. Prenatal Kundalini Yoga and Meditation for Mothers to Be — Gurmukh Kaur Khalsa
24. Rediscovering Birth — Sheila Kitzinger
25. The Simple Guide to Having a Baby: A Step-by-Step Illustrated Guide to Pregnancy and
Childbirth — Janet Whalley, Penny Simkin, Ann Keppler
26. The Thinking Woman’s Guide to a Better Birth — Henci Goer
27. The VBAC Companion: The Expectant Mother’s Guide to Vaginal Birth After Cecarean —
Diana Korte
28. Yoga for Pregnancy, Birth, and Beyond — Francoise Barbira Freedman
Praktek

Anda mungkin juga menyukai