Anda di halaman 1dari 16

PROSEDUR PENGEMBANGAN

EVALUASI PEMBELAJARAN

Dr. Sukmawati, M.Pd


PROSEDUR PENGEMBANGAN EVALUASI

Prosedur Pengembangan evaluasi adalah:


Langkah-langkah pokok yang harus ditempuh dal
am kegiatan evaluasi.
Prosedur Pengembangan
Evaluasi Pembelajaran

1. Perencanaan Evaluasi
2. Pelaksanaan Evaluasi dan Monitorin
3. Pengolahan Data dan analisis data
4. Pelaporan Hasil Evaluasi
5. Pemanfaatan Hasil Evaluasi
1. Perencanaan Evaluasi

Perencanaan Evaluasi meliputi:


Analisis kebutuhan
Merumuskan tujuan evaluasi
Mengembangkan instrumen evaluasi
ANALISIS KEBUTUHAN
• Analisis kebutuhan: suatu proses yang dilakukan seseorang
untuk mengidentifikasi kebutuhan dan menentukan skala
prioritas pemecahannya.
• Analisis kebutuhan dapat digunakan untuk menyelesaikan masal
ah-masalah pembelajaran.
• Langkah-langkah pemecahan masalahnya: mengidentifikasi dan m
englarifikasi masalah, mengajukan hipotesis, mengumpu
kan data, analisis data, dan kesimpulan,
Pendekatan dlm Perencanaan Evaluasi
1. Pendekatan Program Pembelajaran:
Tiga dimensi : input, proses, dan output
• Input: Tujuan pembelajaran, isi/materi pelajaran, metode,
media, sumber belajar, lingkungan, dan penilaian proses dan
hasil belajar
• Proses : kegiatan proses pebelajaran, guru menciptakan
suasana pembelajaran yang kondusif dan peran dan
keaktifan peserta didik dalam kegiatan belajar dan bimbingan,
mengerjakan tugas-tugas, melaksanakan parktik, dan
kesulitan-keulitan belajar peserta didik.
• Output: hasil belajar
2. Pendekatan hasil belajar: domain hasil belajar dan kompetensi

Beberapa faktor yang perlu diperhatikan dalam Penilaian Hasil


belajar:
 Menentukan tujuan penilaian
 mengidentifikasi kompetensi dan hasil belajar
Menyusun kisi-kisi,
menegembangkan draf insrtumen
Uji coba dan analisis instrumen
Revisi dan merakit instrumen baru.
Merumuskan Tujuan Evaluasi
• Tujuan Umum:
1. Untuk menghimpun bahan-bahan keterangan yang akan dija
dikan sebagai bukti mengenai taraf perkembangan atau taraf ke
majuan yang dialami oleh peserta didik, setelah mereka men
gikuti proses pembelajaran dalam jangkh waktu tertentu.
2. Untuk mengetahui tingkat efektifitas dari metode-metode pe
ngajaran yang telah dipergunakan dalam proses pembe
lajaran.
Merumuskan Tujuan Evaluasi

•Tujuan Khusus
1. Untuk merangsang kegiatan peserta didik dalam men
empuh program pembelajaran.
2. Untuk mengidentifikasi faktor-faktor penyebab ke
berhasilan atau ketidakberhasilan dalam mengikuti progra
m pembelajaran, sehinnga dapat menentukan cara-cara u
ntuk perbaikan.
Mengembangkan Instrumen Evaluasi

• Mengembangkan instrumen evaluasi:


Menganalisis Silabus, menyusun kisi-kisi, Mem
buat soal, membuat kunci jawaban dan pedoma
n penskoran.
2. Pelaksanaan Evaluasi
• Pelaksanaan Evalluasi:
bagaimana cara melaksanakan suatu evaluasi sesuai
dengan perencanaan evaluasi yang mencakup
tujuan evaluasi,
model dan jenis evaluasi,
objek evaluasi,
instrumen evaluasi,
sumber data.
3. Monitoring Pelaksanaan Evaluasi
 Monitoring pelaksanaan evaluasi dilakukan untuk melihat
apakah pelaksanaan evaluasi pembelajaran sesuai
dengan perencanaan evaluasi yang telah ditetapkan.
 Tujuan monitoring pelasanaan evaluasi: untuk mencegah
hal-hal yang negatif dan untuk meningkatkan efisiensi
pelaksanaan evaluasi
 Pelaksanaan monitoring dapat dilakukan dengan
observasi partisipatif, wawancara dan studi dokumentasi
Pengolahan Data
• Mengolah dan menganalisis data hasil evaluasi
dilakukan dengan maksud memberi makna terhadap
data yang telah berhasil dihimpun.
• Teknik mengolah dan menganalisis data yang dapat
digunakan adalah teknik statistik dan non statistik,
tergantung jenis data .
• Analisis statistik: penyusunan dan penyajian data
dalam bentuk tabel, grafik, diagranm atau menetukan
ukuranukuran statistik deskriptifnya ( tara-rata,
varians, dan median)
Pengolahan Data
• Memberikan interpretasi dan penarikan kessimpulan
hasil analisis data: yaitu merupakan verbalisasi dari
makna yang terkandung dalam data dan hasil analis
is data.
• Kesimpulan-kesimpilan hasil evaluasi harus mengac
uh pada tujuan dilakukannya evaluasi tersebut
Pelaporan Hasil Evaluasi
• Hasil evaluasi hrus dilaporkan pada b
erbagai pihak yang berkepentingan, se
perti orang tua/wali, kepala sekolah, p
engawas, pemerintah dan mirta sekola
h dan peserta didik

• Laporan kemajuan belajar peserta didi


k merupakan sarana komunikasi antar
Penggunaan Hasil Evaluasi
 Untuk keperluan laporan pertanggungjawaban
 Untuk keperluan seleksi
 Untuk keperluan promosi
 Untukkeperluan diagnostik
 Untuk keperluan memprediksi masa depan
peserta didik.

Anda mungkin juga menyukai