Anda di halaman 1dari 12

GLAUKOMA

KELOMPOK I
Robert Tangke Stelamaris Gimbo Indonurjana
Hanifa Ni Kadek Nuriyanti Ahmad Saiful

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Widya Nusantara Palu


Program Profesi Ners
Tahun 2019/2020
1
Definisi
• Glaukoma adalah suatu penyakit yang
memberikan gambaran klinik berupa peninggian
tekanan bola mata, penggaungan papil saraf
optik dengan defek lapang pandanganmata
• Glaukoma adalah kelompok penyakit mata yang
disebabkan oleh tingginya tekanan bola mata
sehingga menyebabkan rusaknya saraf optik
yang membentuk bagian-bagian retina
dibelakang bola mata. Saraf optik menyambung
jaringan-jaringan penerima cahaya (retina)
dengan bagian dari otak yang memproses
informasi pengelihatan.
2
Klasifikasi

Glaukoma primer

Glaukoma sekunder
Penyumbatan
Etiologi pada saluran
aqueous humour

Proses
penuaan

Faktor
genetik

Penyakit
lain

Kimia
Manifestasi klinis
Patofisiologi
Rongga anterior mata berada didepan dan sedikit kesamping dari lensa,
terdapat/ bermuara aqueous humor, merupakan caira bening yang menunjukan
lympha. Aqueous humor diproduksi secara terus-menerus dalam badan silianis
yang terdapat dibagian posterior irisdan mengalir melewatipupil kedalam
cameraokuli anterior. Aqueous humordisalurkan melalui canal Schlemm disekitar
mata dan berada pada bagian sudut camera okuli anterior dimana terjadi
pertemuan iris perifer dan kornea dalam keadaan normal terjadi keseimbangan
antara produksi dan penyerapanaqueous humor, akan menyebabkan atau
menjadikan tekanan intra okuli relative konstan. TIO berkisar 10-20mmHg dan
rata-rata 16mmHg. Tekanan intra okuler beavariasi dan naik sampai 5mmHg.
Glaukoma terjadi dimana adanya peningkatan TIO yang dapat menimbulkan
kerusakan dari saraf-saraf optic. Peningkatan tekanan disebabkan
abstruksi/sumbatan dari penyerapan aqueous humor.
Penatalaksanaan
Pemeriksaan penunjang
Komplikasi

Komplikasi glaukoma pada umumya


adalah kebutaan total akibat tekanan
bola mata memberikan gangguan fungsi
lanjut. Kondisi mata pada kebutan yaitu
kornea terlihat keruh, bilik mata dangkal,
pupil atropi dengan ekskavasi
(penggaungan) glaukomatosa, mata keras
seperti batu dan dengan rasa sakit.
Asuhan Keperawatan
Terapi komplementer

Terapi elektroakupuntur
“Efek Elektroakupuntur Terhadap Tekanan Intraokular pada
Penderita Glaukoma Absolut atau Glaukoma Kronik Lanjut
Thank
you

Anda mungkin juga menyukai