Anda di halaman 1dari 17

Unsur-unsur Komunikasi

UNSUR KOMUNIKASI
Pengirim Pesan Channels/media

Sender/ Encoder

Decoder/Penerima
Message / Pesan
pesan

Referrent/
Stimulus Umpan Balik
Unsur Dasar Komunikasi
(Aristoteles)

SUMBER PESAN PENERIMA


Perkembangan
unsur komunikasi

SUMBER PESAN MEDIA PENERIMA EFEK


Perkembangan
unsur komunikasi

Information Receiver Destination

Transmitt’s
received message
message
signal

Noise Source
Perkembangan
unsur komunikasi

Message

Encoder Decoder

Interpreter
Interpreter

Decoder Encoder

Message
(1) Pemberi Pesan, Pengirim Pesan,
Pelaku Sumber/Source, Peserta,
Komunikator

Seorang/sekelompok orang
/organisasi/institusi yang mengambil
inisiatif menyampaikan pesan
Mempunyai pengetahuan/ pengalaman
tersendiri
Terdapat fungsi sosial
• Meyebarluaskan apa yang diketahui
• Mengadakan sosialisasi/menyadarkan akan tugas
atau norma-norma
• Memberi hiburan/menghidupkan daya kreasi
• Mendapat consensus/pengikut dalam policy baik
sikap atau pendapat
• Sebaiknya nengetahui tingkat pengetahuan ,
pengalaman, budaya, orientasi/kepentingan
penerima pesan
• Sering terganggu karena gangguan fisik/ psikologis
2 Saluran Pesan,
MEDIA/CHANNEL
• Sesuatu yang dipakai sebagai alat
penyampaian/pengiriman pesan
(telepon, surat, faksimili, majalah, tatap
muka, dll)
• Wadah/sarana yang berfungsi untuk
menyampaikan pesan dari komunikator
kepada komunikan.
MEDIA KOMUNIKASI
Dari sudut fungsinya media diklasifikasikan
sebagai berikut;
 Media komunikasi massa, meliputi penerapan
teknologi radio dan audiovisual antara lain
televisi, radio, antenna parabola, media cetak.
 Media pribadi, misalnya kaset, video kaset
 Media interpersonal, misalnya telepon, teleks
 Komunikasi social anonym, seperti radio antara
penduduk (CB)
Pertimbangan pemilihan media
didasarkan pada karakteristik media dan
isi/teknis penyampaian pesan seperti:

• Luas jangkauan pesan & kecepatan penetrasi


• Kebutuhan pemeliharaan memori (cepat/lama)
• Kebutuhan jangkauan khalayak tertentu
• Kebutuhan jangkauan khalayak lokal
• Kebutuhan frekuensi tinggi
Perhatikan
karakteristik kreatif:

• Kebutuhan gerak (audio visual, TV, dll)


• Kebutuhan warna (TV, Film, majalah, dll)
• Kebutuhan suasana (TV, radio, Film, dll)
• Kebutuhan demontrasi (TV, Film, dll)
• Kebutuhan deskripsi (media cetak)
(3). Isi Pesan

• Gagasan /pendapat/fakta yang sudah dirumuskan


dalam suatu bentuk dan disampaikan kepada
komunikan melalui media (verbal & non verbal).
• Bentuk verbal: kata-kata
• Bentuk non verbal: kinetik
Pengelolaan PESAN
agar informative:

• sesuai tempat (space order)


• sesuai waktu (time order)
• dari umum ke khusus (deductive order)
• dari khusus ke umum (inductive order)
Penyusunan PESAN agar bersifat
PERSUASIVE

• Pesan bersifat menakuti (fear appeal)


• Pesan sesuai emosi (emotional appeal)
• Pesan memberi penghargaan (reward
appeal)
• Pesan memotivasi (motivational appeal)
• Pesan yang lucu (humouris appeal)
4. FEED BACK/UMPAN
BALIK

Pesan yang disampaikan


dikirimkan kembali oleh
komunikan.
5. EFEK

Perubahan tingkah laku penerima


yang merupakan hasil dari
interpretasi / pengolahan pesan
yang diterima

Anda mungkin juga menyukai