Anda di halaman 1dari 7

HAKIKAT ILMU PENGETAHUAN

DAN ONTOLOGI,
EPISTEMOLOGI, AKSIOLOGI
HAKIKAT ILMU
PENGETAHUAN
ilmu pengetahuan adalah seluruh usaha untuk menyelidiki,menemukan,dan
meningkat kan pemahaman manusia dari berbagai segi kenyataan
ilmu pengetahuan adalah ilmu yg sudah terorganisir serta tersusun secara sistematik
menurut kaidah umum dan memberikan batasan ilmu pengetahuan yg logic dan
mempunyai bukti empiris
Ilmu pengetahuan dan penelitian Suatu yang dipelajari sehingga manusia itu
memperoleh pengetahuan untuk mengetahui dan membuktikan suatu kebenaran
dengan bukti bukti yang lengkap dan kokoh
Hakikat ilmu pengetahuan yaitu Suatu proses kegiatan yang menggunakan buah
pikir ,ide.gagasan, yang kemudian mengambil inisiatif untuk berbagi ilmu
pengetahuan.
ONTOLOGI, EPISTEMOLOGI,
AKSIOLOGI
Ontologi merupakan salah satu kajian filsafat yang paling kuno dan berasal dari
Yunani. Studi tersebut membahas keberadaan sesuatu yang bersifat konkret. Tokoh
Yunani yang memiliki pandangan yang bersifat ontologis dikenal seperti Thales,
Plato, dan Aristoteles .
Epistemologi yaitu filsafat yang menyelidiki tentang sumber,syarat serta proses
terjadinya pengetahuan
Aksiologi yaitu bidang filsafat yang menelaah tentang hakikat nilai-nilai
ilmu pengetahuan adalah ilmu yg sudah terorganisir serta tersusun secara sistematik
menurut kaidah umum dan memberikan batasan ilmu pengetahuan yg logic dan
mempunyai bukti empiris untuk menyelidiki,menemukan,dan meningkat kan
pemahaman manusia dari berbagai segi kenyataan untuk mengetahui dan
membuktikan suatu kebenaran dengan bukti bukti yang lengkap dan kokoh
Perkembangan suatu disiplin ilmu
Pengetahuan itu berkembang secara terus menerus
Apa yang dimaksud dengan pengetahuan keperawatan
Riset keperawatan adalah suatu upaya menemukan kembali sesuatu yang baru
berasal dari praktik keperawatan. Selanjutnya, temuan baru diperdalam data
pendukungnya dan dianalisis menggunakan kaidah logika berpikir. Hasil pemikiran
akhirnya digunakan untuk memperkaya teori keperawatan.

“Metodologi penelitian adalah sekumpulan peraturan, kegiatan, dan prosedur yang


digunakan oleh pelaku suatu disiplin ilmu. Metodologi juga merupakan analisis
teoritis mengenai suatu cara atau metode. Penelitian merupakan suatu penyelidikan
yang sistematis untuk meningkatkan sejumlah pengetahuan, juga merupakan suatu
usaha yang sistematis dan terorganisasi untuk menyelidiki masalah tertentu yang
memerlukan jawaban”.

Anda mungkin juga menyukai